Baru sadar bahwa Lobha, Dosa, Moha bukan masalah!

Started by ryu, 15 June 2010, 12:53:17 PM

Previous topic - Next topic

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

ryu

Baru sadar bahwa Lobha, Dosa, Moha bukan masalah!

Ajaran Buddha Universal (MMD)

Mohon di-sharing.

_/\_


=))
Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

Forte

Ini bukan milikku, ini bukan aku, ini bukan diriku
6 kelompok 6 - Chachakka Sutta MN 148

ryu

Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

dhammadinna

Quote from: ryu on 15 June 2010, 12:53:17 PM
Baru sadar bahwa Lobha, Dosa, Moha bukan masalah!

Ajaran Buddha Universal (MMD)

Mohon di-sharing.


Pembahasan ini nanti menjurus ke topik tentang dualisme lagi (seperti pembahasan JMB8 - Satipatthana kemaren) ;D

kusalaputto

jd yg d permasalahkan oleh pak hud adalah atta / aku/ ego nya
bukan ldmnya ???
klo permasalahkan attanya bukan kah lebih baik sekalian tanpa aku yg muncul atau lebih baik mati ???
semoga kamma baik saya melindungi saya, semoga kamma baik saya mengkondisikan saya menemukan seseorang yang baik pada saya dan anak saya, semoga kamma baik saya mengkondisikan tujuan yang ingin saya capai, semoga saya bisa meditasi lebih lama.

fabian c

Quote from: ryu on 15 June 2010, 12:53:17 PM
Baru sadar bahwa Lobha, Dosa, Moha bukan masalah!

Ajaran Buddha Universal (MMD)

Mohon di-sharing.

_/\_


=))


Teman-teman saya setuju dengan pernyataan itu, bukan masalah kok kan yang menerima akibat dia sendiri, yang akan jatuh ke alam-alam rendah juga dia sendiri, apa masalahnya?

Bergaul dengan orang-orang yang penuh kegelapan batin, yang akan menerima akibatnya kan dia sendiri, tentu saja tak ada masalah bagi kita...

_/\_
Tiga hal ini, O para bhikkhu dilakukan secara rahasia, bukan secara terbuka.
Bercinta dengan wanita, mantra para Brahmana dan pandangan salah.

Tiga hal ini, O para Bhikkhu, bersinar secara terbuka, bukan secara rahasia.
Lingkaran rembulan, lingkaran matahari serta Dhamma dan Vinaya Sang Tathagata

adi lim

Seringlah PancaKhanda direnungkan sebagai Ini Bukan MILIKKU, Ini Bukan AKU, Ini Bukan DIRIKU, bermanfaat mengurangi keSERAKAHan, mengurangi keSOMBONGan, Semoga dapat menjauhi Pandangan SALAH.

ryu

Quote from: Mayvise on 15 June 2010, 01:05:51 PM
Quote from: ryu on 15 June 2010, 12:53:17 PM
Baru sadar bahwa Lobha, Dosa, Moha bukan masalah!

Ajaran Buddha Universal (MMD)

Mohon di-sharing.


Pembahasan ini nanti menjurus ke topik tentang dualisme lagi (seperti pembahasan JMB8 - Satipatthana kemaren) ;D
Apa yang ingin Anda hubung2kan antara dualisme dengan LDM, sis ?


;D
Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

ryu

Quote from: kusalaputto on 15 June 2010, 01:12:14 PM
jd yg d permasalahkan oleh pak hud adalah atta / aku/ ego nya
bukan ldmnya ???
klo permasalahkan attanya bukan kah lebih baik sekalian tanpa aku yg muncul atau lebih baik mati ???
Kelihatannya jawaban sederhana ini lebih masuk akal.  :)
Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

ryu

Quote from: fabian c on 15 June 2010, 01:25:27 PM
Quote from: ryu on 15 June 2010, 12:53:17 PM
Baru sadar bahwa Lobha, Dosa, Moha bukan masalah!

Ajaran Buddha Universal (MMD)

Mohon di-sharing.

_/\_


=))


Teman-teman saya setuju dengan pernyataan itu, bukan masalah kok kan yang menerima akibat dia sendiri, yang akan jatuh ke alam-alam rendah juga dia sendiri, apa masalahnya?

Bergaul dengan orang-orang yang penuh kegelapan batin, yang akan menerima akibatnya kan dia sendiri, tentu saja tak ada masalah bagi kita...

_/\_
kalau saja Buddha masih hidup apakah akan berkata yang sama? =))
Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

ryu

Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

J.W

Quote from: ryu on 15 June 2010, 03:33:51 PM
Quote from: adi lim on 15 June 2010, 01:33:01 PM
^^
setuju bro !!!

_/\_
kok main setuju aja? komen nya dong ;D
komen ??? ehhmm...

"itu tidak relevan dan bukan pernyataan dari sang buddha"

adi lim

#12
Quote from: ryu on 15 June 2010, 03:33:51 PM
Quote from: adi lim on 15 June 2010, 01:33:01 PM
^^
setuju bro !!!

_/\_
kok main setuju aja? komen nya dong ;D

percuma bro ryu banyak komen.
knya
LDM mau jadi masalah atau tidak, tidaklah mengapa, tidaklah penting.
Yang bermasalah adalah yang suka membuat pernyataan aneh2 supaya mendapat nama & perhatian.
Lebih baik kita membahas dan diskusi sesuai dengan sutta2 Tipitaka. Apabila isi sutta tidak berkenan di batin kita atau prakteknya ada merugikan makluk lain janganlah di pratekkan, dan apabila isi sutta sesudah dibahas dan diskusikan dan berkenan dibatin kita dan prakteknya tidak merugikan mahkluk lain, praktekkan lah ! Bukankah begitu ?
_/\_
Seringlah PancaKhanda direnungkan sebagai Ini Bukan MILIKKU, Ini Bukan AKU, Ini Bukan DIRIKU, bermanfaat mengurangi keSERAKAHan, mengurangi keSOMBONGan, Semoga dapat menjauhi Pandangan SALAH.

K.K.

Sayang tidak dijelaskan harus berkutat dengan si "aku/atta/diri/ego" atau tidak.
Juga dikatakan LDM berasal dari si "aku", lalu si "aku" asalnya dari mana kira-kira yah?

dhammadinna

#14
Quote from: ryu on 15 June 2010, 03:28:12 PM
Quote from: Mayvise on 15 June 2010, 01:05:51 PM
Quote from: ryu on 15 June 2010, 12:53:17 PM
Baru sadar bahwa Lobha, Dosa, Moha bukan masalah!
Ajaran Buddha Universal (MMD)
Mohon di-sharing.
Pembahasan ini nanti menjurus ke topik tentang dualisme lagi (seperti pembahasan JMB8 - Satipatthana kemaren) ;D
Apa yang ingin Anda hubung2kan antara dualisme dengan LDM, sis ?

Tadi saya baca tentang "LDM tidak bermasalah", jadi saya teringat tentang pembahasan kemaren:

1. dualisme: kembangkan yang baik, padamkan yang buruk
2. "melampaui dualisme", tentang tidak ada baik/buruk.

Tapi setelah saya baca notes di link facebook yang diberikan bro Ryu, sy gak mau terlalu banyak komentar. Karena pemahaman saya masih dangkal tentang Vipassana dan bahkan saya belum bisa merumuskan apapun yang berasal dari pemahaman saya sendiri.

Notes tersebut adalah rumusan dari pemahaman beliau. Menurut saya, pemahaman seseorang adalah bersifat personal (hanya dia yang paling tau). Apalagi notes itu sangat singkat. Selain itu, pemahaman  yang dituangkan dalam bentuk kata-kata, mungkin bisa mendistorsi makna sebenarnya. Atau mungkin bisa disalahartikan oleh orang lain. Jadi saya belum bisa komentar tentang notes tersebut.