Dapatkah kecelakaan DICEGAH ?

Started by cumi polos, 04 March 2012, 06:36:50 AM

Previous topic - Next topic

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

cumi polos


Mendengar bahwa ada anak TK yg tertabrak mobil didalam disekolah sendiri, timbulah pertanyaan yg paling mendasar :

1 Dapatkah kecelakaan dicegah sebelum terjadi ?
2 Jenis kecelakaan apa saja yg dapat dicegah ?
3 Kalau tidak dpt dicegah 100%, dapatkah dampak kecelakaan dapat dikurangin ?

mohon share ide2 sehingga kecelakaan tidak terjadi...

K : defenisikan jenis kecelakaan apa
S : berikan Solusi utk mencegahnya.

_/\_ :o
merryXmas n happyNewYYYY 2018

cumi polos

#1
K : bagi yg sering bekerja di dapur dan memotong ikan, dll
     jari2 sering kepotong, kegores PISAU.

     Dapatkah kecelakaan ini dicegah ?

[spoiler=solusi]
K : Jari kepotong pisau
S : sarung tangan stainless steel


Stainless Steel Metal Mesh Cut Resistant Gloves:
1105 Series: Metal Mesh

Protective Five Finger Reversible Wrist Length, Side Split for Quick Donning and Doffing, Sewn on Polypropylene Strap with Fully Adjustable Snap Closure, Non-Corrosive Appropriate for Wet Environmental Conditions, Resistant to Knife Penetration, High Melting Point Applicable to High Temperature

Glove Applications: Food Processing, Poultry/Meat Processing, Fast Food and Restaurant Operations, Supermarkets and Deli, Kitchens, and Butchers

Glove Packaged: 1 piece per polybag

Glove Sizes: XS, S, M, L, XL, XXL[/spoiler]
merryXmas n happyNewYYYY 2018

hemayanti

sesaat yang terlintas adalah "banyak berbuat kamma baik, tanam yang baik2, dengan begitu semuanya akan lebih aman, selain mesti hati2 juga."
perlindungan dan pencegahan yang paling aman untuk diri sendiri dan orang lain yah itulah menurut saya..
ibarat menambahkan air yang lebih banyak dan terus menambahkannya ke dalam wadah yang berisi garam, maka dengan begitu bisa menetralisir rasa asin dari garam tersebut.
"Sekarang, para bhikkhu, Aku mengatakan ini sebagai nasihat terakhir-Ku: kehancuran adalah sifat dari segala sesuatu yang terbentuk. Oleh karena itu, berjuanglah dengan penuh kesadaran."

seniya

Kalo kecelakaan yg menyebabkan kematian kayaknya tidak bisa dicegah:

Quote
Tidak di langit, di tengah lautan, di celah-celah gunung atau di manapun juga, dapat ditemukan suatu tempat bagi seseorang untuk dapat menyembunyikan diri dari kematian.
(Dhammapada 128)

Hmmm.... jadi ingat film Final Destination di mana tokoh utamanya berusaha mencegah terjadinya kecelakaan yg menyebabkan kematian tapi gagal....
"Holmes once said not to allow your judgement to be biased by personal qualities, and emotional qualities are antagonistic to clear reasoning."
~ Shinichi Kudo a.k.a Conan Edogawa

cumi polos

Quote from: hemayanti on 04 March 2012, 03:49:45 PM
sesaat yang terlintas adalah "banyak berbuat kamma baik, tanam yang baik2, dengan begitu semuanya akan lebih aman, selain mesti hati2 juga."
perlindungan dan pencegahan yang paling aman untuk diri sendiri dan orang lain yah itulah menurut saya..
ibarat menambahkan air yang lebih banyak dan terus menambahkannya ke dalam wadah yang berisi garam, maka dengan begitu bisa menetralisir rasa asin dari garam tersebut.

kalau dilihat dari sisi karma memang begitulah sis,

tapi pencegahan adalah sesuatu pilihan yg dpt dilakukan...

contoh : helm, seatbelt, airbag, dst, dst....
merryXmas n happyNewYYYY 2018

cumi polos

Quote from: ariyakumara on 04 March 2012, 05:50:18 PM
Kalo kecelakaan yg menyebabkan kematian kayaknya tidak bisa dicegah:

Hmmm.... jadi ingat film Final Destination di mana tokoh utamanya berusaha mencegah terjadinya kecelakaan yg menyebabkan kematian tapi gagal....

kalau spt tua, sakit dan mati memanglah tidak dapat dihindarin,

tapi kalau soal menjaga kesehatan, itu adalah pilihan yg dpt dilakukan....
hidup sehat adalah sesuatu yg dpt dilakukan...

_/\_ :P
merryXmas n happyNewYYYY 2018

hemayanti

Quote from: cumi polos on 05 March 2012, 03:53:20 AM
kalau dilihat dari sisi karma memang begitulah sis,

tapi pencegahan adalah sesuatu pilihan yg dpt dilakukan...

contoh : helm, seatbelt, airbag, dst, dst....
nah itu tau bagaimana caranya, kenapa masih bertanya?  ;D
"Sekarang, para bhikkhu, Aku mengatakan ini sebagai nasihat terakhir-Ku: kehancuran adalah sifat dari segala sesuatu yang terbentuk. Oleh karena itu, berjuanglah dengan penuh kesadaran."

cumi polos

#7
 :x
Quote from: hemayanti on 05 March 2012, 10:25:10 AM
nah itu tau bagaimana caranya, kenapa masih bertanya?  ;D

karna kita harus assumsi orang lain lebih pinter dari kita,
dan disana ada jawaban yg lebih baik dari kita.........

1. siapakah yg merancang/menentukan tempat parkir mobil berada didalam sekolah tsb
2. apakah udah dipikirkan dgn adanya parkir mobil disana, anak2 TK ber olahraga masih tetap aman ?
3. apakah ada masukan dari guru olahraga.. bahwa tempat tsb tidak aman ?
4. apakah setiap mobil bergerak dlm sekolah dikawal oleh satpam ?
5. adakah hal2 yg diubah sehingga kecelakaan tsb tidak terjadi lagi ?

mohon masukannya... ;D

semoga semua cepat sembuh
merryXmas n happyNewYYYY 2018

Landy Chua

Quote from: cumi polos on 05 March 2012, 11:06:17 AM
:x
karna kita harus assumsi orang lain lebih pinter dari kita,
dan disana ada jawaban yg lebih baik dari kita.........

1. siapakah yg merancang/menentukan tempat parkir mobil berada didalam sekolah tsb
2. apakah udah dipikirkan dgn adanya parkir mobil disana, anak2 TK ber olahraga masih tetap aman ?
3. apakah ada masukan dari guru olahraga.. bahwa tempat tsb tidak aman ?
4. apakah setiap mobil bergerak dlm sekolah dikawal oleh satpam ?
5. adakah hal2 yg diubah sehingga kecelakaan tsb tidak terjadi lagi ?

mohon masukannya... ;D

semoga semua cepat sembuh

setau aku .. guru itu parkir di halaman sekolah , dan berniat mindahin tuh mobil ke tmpt parkiran mobil sekolah , saat itulah kecelakaan terjadi . jd pertanyaannya krg "nembak"  ^-^

cumi polos

Quote from: Landy Chua on 05 March 2012, 12:09:19 PM
setau aku .. guru itu parkir di halaman sekolah , dan berniat mindahin tuh mobil ke tmpt parkiran mobil sekolah , saat itulah kecelakaan terjadi . jd pertanyaannya krg "nembak"  ^-^

kenapa pertama-tama diperbolehkan parkir di tempat yg bukan parkiran ? nahhh
satpam pun harus tanggap.... mengatur sesuai tempatnya...(mobil tsb)

adakah hal2 yg dilakukan spy tidak terjadi kembali ?
merryXmas n happyNewYYYY 2018

hemayanti

Quote from: cumi polos on 05 March 2012, 11:06:17 AM
:x
karna kita harus assumsi orang lain lebih pinter dari kita,
dan disana ada jawaban yg lebih baik dari kita.........

1. siapakah yg merancang/menentukan tempat parkir mobil berada didalam sekolah tsb
2. apakah udah dipikirkan dgn adanya parkir mobil disana, anak2 TK ber olahraga masih tetap aman ?
3. apakah ada masukan dari guru olahraga.. bahwa tempat tsb tidak aman ?
4. apakah setiap mobil bergerak dlm sekolah dikawal oleh satpam ?
5. adakah hal2 yg diubah sehingga kecelakaan tsb tidak terjadi lagi ?

mohon masukannya... ;D

semoga semua cepat sembuh
arsitek..
jadi salah si arsitek?
salah temen2 arsitek?? :))
"Sekarang, para bhikkhu, Aku mengatakan ini sebagai nasihat terakhir-Ku: kehancuran adalah sifat dari segala sesuatu yang terbentuk. Oleh karena itu, berjuanglah dengan penuh kesadaran."

cumi polos

Quote from: hemayanti on 05 March 2012, 06:51:36 PM
arsitek..
jadi salah si arsitek?
salah temen2 arsitek?? :))

siapakah yg menyetujuin gambar arsitek ?
apakah arsitek memiliki anak ?
apakah anaknya sekolah di TK ?
merryXmas n happyNewYYYY 2018

hemayanti

Quote from: cumi polos on 05 March 2012, 07:40:25 PM
siapakah yg menyetujuin gambar arsitek ?
apakah arsitek memiliki anak ?
apakah anaknya sekolah di TK ?
owner dan konsultan tentu memegang peranan penting juga, karna kalau mereka g ACC yah g mungkin bisa jadi desainnya.
pertanyaan kedua dan ketiga tidak penting.
"Sekarang, para bhikkhu, Aku mengatakan ini sebagai nasihat terakhir-Ku: kehancuran adalah sifat dari segala sesuatu yang terbentuk. Oleh karena itu, berjuanglah dengan penuh kesadaran."

will_i_am

semuanya berhubungan..
paticca samupada, jadi tidak ada yang bisa disalahkan..
hiduplah hanya pada hari ini, jangan mengkhawatirkan masa depan ataupun terpuruk dalam masa lalu.
berbahagialah akan apa yang anda miliki, jangan mengejar keinginan akan memiliki
_/\_

cumi polos

Quote from: hemayanti on 05 March 2012, 07:50:47 PM
owner dan konsultan tentu memegang peranan penting juga, karna kalau mereka g ACC yah g mungkin bisa jadi desainnya.
pertanyaan kedua dan ketiga tidak penting.

semua penting sis...

Quote
Fault-tolerance or graceful degradation is the property that enables a system (often computer-based) to continue operating properly in the event of the failure of (or one or more faults within) some of its components. If its operating quality decreases at all, the decrease is proportional to the severity of the failure, as compared to a naïvely-designed system in which even a small failure can cause total breakdown. Fault-tolerance is particularly sought-after in high-availability or life-critical systems.

nahh apakah design sekolah tsb dpt menterapkan sistem Fault tolerance ?.... walaupun ada kesalahan (manusia), sistem masih dpt memberikan perlindungan....?  jadi kesalahanpun udah diantisipasi sejak awal...
merryXmas n happyNewYYYY 2018