Digital Universal Budhist Dictionary: Official Release

Started by dhammasiri, 23 April 2010, 01:57:37 PM

Previous topic - Next topic

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

dhammasiri

Teman-teman,
Dengan rasa syukur dan terima kasih saya kepada teman-teman yang tetap terus bersemangat untuk mendalami ajaran Sang Buddha, hari ini secara saya merelease
Digital Universal Buddhist Dictionary version 2
Dalam release ini telah dilengkapi dengan help, juga instalasi.
Selengkapnya dapat didownload dari
http://sites.google.com/site/twinlion2009/DUBD.zip?attredirects=0
Semoga Kamus digital ini dapat memberikan manfaat bagi perkembangan agama Buddha baik di Indonesia maupun di dunia ini.
Kedamaian dunia tidak akan tercapai bila batin kita tidak damai

El Sol


Nevada

Sangat bermanfaat, Sam. :)
Tapi sepertinya masih ada kosakata yang belum tercantum yah? 

Hendra Susanto


Elin

downloading bro.....
mau klik GRP tp harus nunggu neh... yoo wess klik Thank You dulu yah... :)

btw beda isi nya dgn yg lalu itu apa? (selain ada menu Help nya)
apakah sama / sudah banyak penambahan kosa kata?

tesla

mantap bro...

saran:
searchingnya dimulai pas ENTER ditekan aja... soalnya rada nge-lag
Lepaskan keserakahan akan kesenangan. Lihatlah bahwa melepaskan dunia adalah kedamaian. Tidak ada sesuatu pun yang perlu kau raup, dan tidak ada satu pun yang perlu kau dorong pergi. ~ Buddha ~

dhammasiri

Quote from: upasaka on 23 April 2010, 02:27:48 PM
Sangat bermanfaat, Sam. :)
Tapi sepertinya masih ada kosakata yang belum tercantum yah? 
Perlu diingat bro, terkadang suatu kata itu merupakan sandi atau gabungan dari dua kata. Exp. Buddhasāsana merupakan kombinasi dari kata Buddhassa dan sāsana. Karena itu, coba cari dulu mungkin itu merupakan sebuah sandi. Kalau memang tidak ada, ya perlu diingat pula bahwa Dictionary ini tidak full mencantumkan semua kosakata dalam Bahasa Pāli. Masih banyak kosa kata yang tidak dicantumkan oleh PTS. Kata Vanita, misalnya, tidak ada.
Kedamaian dunia tidak akan tercapai bila batin kita tidak damai

dhammasiri

Quote from: Elin on 23 April 2010, 03:39:29 PM
downloading bro.....
mau klik GRP tp harus nunggu neh... yoo wess klik Thank You dulu yah... :)

btw beda isi nya dgn yg lalu itu apa? (selain ada menu Help nya)
apakah sama / sudah banyak penambahan kosa kata?
Yang lalu di dalam Dictionary Pāli Proper Names ketinggalan abjad dengan awalan Ar hingga As. Sekarang sudah tercantum. Selain itu, ini adalah versi instalasi.
Kedamaian dunia tidak akan tercapai bila batin kita tidak damai

dhammasiri

Quote from: tesla on 23 April 2010, 03:51:54 PM
mantap bro...

saran:
searchingnya dimulai pas ENTER ditekan aja... soalnya rada nge-lag
Sebenarnya sudah tetapi tidak tahu tidak mau bekerja kayanya. Awalnya sih mau lho tetapi kemudian ga mau lagi pakai enter. Apa Bro Telsa tahu coding yang baik untuk press-enter-event karena saya masih pakai juga masih pakai itu tetapi masih begitu hasilnya.
Kedamaian dunia tidak akan tercapai bila batin kita tidak damai

Indra

Apakah ada live update support untuk updating new words, mungkin setiap minggu/bulan/tahun/kappa.

Sumedho

There is no place like 127.0.0.1

Indra


dhammasiri

Quote from: Indra on 23 April 2010, 07:36:37 PM
Apakah ada live update support untuk updating new words, mungkin setiap minggu/bulan/tahun/kappa.
Yah saya usahakan. Kan saya juga mengejakannya sambil belajar dan melakukan pekerjaan yang lain.
Kedamaian dunia tidak akan tercapai bila batin kita tidak damai

dhammasiri

#13
Quote from: Sumedho on 23 April 2010, 07:41:27 PM
ta' lokalken ke server dc di perpustakaan yah.
Boleh saja. Lha tadi pagii saya upload di simbah karena ga tahu kalau DC juga mau menjadi tuan rumah untuk hosting.
Kedamaian dunia tidak akan tercapai bila batin kita tidak damai

tesla

Quote from: dhammasiri on 23 April 2010, 06:47:02 PM
Quote from: tesla on 23 April 2010, 03:51:54 PM
mantap bro...

saran:
searchingnya dimulai pas ENTER ditekan aja... soalnya rada nge-lag
Sebenarnya sudah tetapi tidak tahu tidak mau bekerja kayanya. Awalnya sih mau lho tetapi kemudian ga mau lagi pakai enter. Apa Bro Telsa tahu coding yang baik untuk press-enter-event karena saya masih pakai juga masih pakai itu tetapi masih begitu hasilnya.

sorry ga begitu tau jg. soalnya saya ga gitu familiar dg vb. saya taunya Delphi ama Java.
kalau utk Delphi dipasang di event onKeyPressed (dimana key nya tar di compare ama VK_Return), seharusnya sih mirip dg VB...
Lepaskan keserakahan akan kesenangan. Lihatlah bahwa melepaskan dunia adalah kedamaian. Tidak ada sesuatu pun yang perlu kau raup, dan tidak ada satu pun yang perlu kau dorong pergi. ~ Buddha ~