Quote from: Kelana on 02 October 2012, 12:50:27 PM
Saya berharap tidak ada yang berpandangan bahwa semua orang yang beralih menjadi Buddhis akan langsung (tanpa proses) memiliki sikap batin seperti Sammasambuddha, sempurna dalam tindak-tanduk. Ini pandangan yang tidak realistis. Bahkan dalam Buddhisme pun ada yang namanya tingkatan spiritual yang belum sempurna, yaitu dari pemenang arus sampai anagami.
Menjadi Buddhis adalah berlatih, berlatih dan berlatih. Yang namanya berlatih tentu ada saatnya kita lengah dalam latihan sehingga melakukan kesalahan/kekeliruan, dan ini adalah wajar. Yang tidak wajar adalah saat kesalahan/kekeliruan ini berulang kali dilakukan dan lebih banyak dari sebelum menjadi Buddhis. So ketika menjadi Buddhis seharusnya minimal ada perbaikan diri dari segi spiritual dan bukan justru sebaliknya.
inilah mengapa saya banyak bertanya dan mencari tahu.
supaya bisa belajar cara memperbaiki diri, membawa diri ke arah yang lebih baik.






dan mencapai penggelapan sempurna. 
