Bertuhan bukan berarti bermoral

Started by morpheus, 17 July 2007, 09:23:15 AM

Previous topic - Next topic

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Forte

#30
Waduh.. Pusing..

Sekarang bukan masalah menerima atau tidak referensi Anda, jika Referensi Anda tahun 2007 tentu saya akan SENANG HATI menerima..
Maksud saya hanya simpel. Anda tidak salah menggunakan Thailand, cuma menurut pendapat saya 1. Sedikit bertentangan dengan sampel Jurnal yang Anda beri yang menggunakan negara maju.
2. Literatur Anda kurang baru di mana literatur terbaru dari Wikipedia tahun 2004, menunjukan PERSENTASE JEPANG 96 % dan THAILAND 95 %. Itu juga MENJADI ALASAN MENGAPA SAYA TIDAK MEMILIH CINA. Cina yang populasi BUDDHIST PALING TINGGI.. TAPI PERSENTASE HANYA 80 %. Jadi saya TEKANKAN bahwa saya MENGGUNAKAN 2 PERTIMBANGAN yaitu PERSENTASE DAN POPULASI.

Saya tidak debat buta Sdr. Morpheus.. Harap dipahami.. dan tidak ada istilah mengalah menang, tapi kebenaran..

Soal Negara yang mana lebih bermoral, sudah saya katakan banyak faktornya yang berkaitan.
Bila hukum di suatu negara itu keras maka orang cenderung takut berbuat salah.
tetapi bila hukum keras tetapi kehidupan rakyat tidak mapan, maka tetap timbul kejahatan, karena dilakukannya kejahatan atas kelangsungan hidup..
Jadi di sini jelas adanya kaitan erat antara hukum dan kesejahteraan dengan moral

Jadi jika Anda bertanya mana yang lebih bermoral Jepang / Thailand bila ditinjau dari segi agama? Saya balik bertanya sudah samakah TINGKAT KESEJAHTERAAN MEREKA ?
Jika belum sama.. BAGAIMANA ANDA membandingkan KEDUA NEGARA TERSEBUT dari segi AGAMA SAJA ? Makanya saya minta Anda mencari NEGARA YANG SEPANDAN.. Jadi faktor deviasi negara bisa dikurangi..

Semoga bisa dipahami.. Pusing saya..  #-o

Silakan lanjutkan berdiskusinya..

Sukma Kemenyan

Mengapa juga harus mengkotak-kotakan diri ?

Bertuhan bukan berarti bermoral,
Buddhist bukan berarti bermoral,

Bagaimana dengan gue ?
KTP gue masih tertulis Islam,
dan mungkin ada orang laen juga yg seperti saya...
Maka... tidak ada data statistik akurat yg bisa dipegang,
terlebih lagi karena buddhism bukan suatu title yg hanya terbatas bagi mereka yg menjalani Buddha Dhamma

Kokuzo

kalo mau bermoral bukan belajar agama apalagi Buddhism...

inget dulu PMP diajarin gotong royong, nemu uang bawa ke kantor polisi, orang ibadah kalo kita lewat jangan berisik, ada nenek" mau nyebrang tolongin, dll... ITU BARU BERMORAL...

Buddhism? malah ngajarin orang berjuang sendiri... kan ga bermoral itu...  ^-^

Kak4

kl menurut saya sih jgn dilihat suatu negara tuh bermoral dari segi protitusi, sex, dsb.. lihat dari sisi kriminalitasnya.. kl yang berhubungan dgn sex gt w rasa itu bukan suatu tolak ukur yang benar buat negara itu bermoral atau tidak. kaya di indo walopun sex itu lebih sedikit daripada thai or japan, tapi tgkt kriminalitas seperti perkosaan malah lebih banyak. Lebih parah mana coba prostitusi dengan kriminal perkosaan???
Cool, Calm, Confident...

senasana

#34
pertanyaan saya apakah
nilai2 MORAL = nilai2 AGAMA ????
^-^

nb:
karena pengertian ber-tuhan, adalah salah satu nilai2 AGAMA...



morpheus

menurut theis, tuhan itu lah satu2 sumber moral yg ada...
tanpa tuhan, gak ada moral...

makanya mereka sering mengklaim kalo atheis itu gak bermoral...
* I'm trying to free your mind, Neo. But I can only show you the door. You're the one that has to walk through it
* Neo, sooner or later you're going to realize just as I did that there's a difference between knowing the path and walking the path

Muten Roshi

bagaimana kalau topik ini dihubungkan dengan perang salib, dimana membawa korban jiwa yang sangat banyak? apakah ini disebut beragama== bermoral?
[url="http://en.wikipedia.org/wiki/Muten-R%C3%B4shi"]http://en.wikipedia.org/wiki/Muten-R%C3%B4shi[/url]

Forte

Perang Salib = Fanatik berlebihan..

Muten Roshi

jangan begitu bro... kalau melihat perkembangan agama Buddha, di agama Buddha kita juga bakalan ada perang salib koq...

Quote from: Hedi Kasmanto on 26 July 2007, 06:44:10 PM
Perang Salib = Fanatik berlebihan..

[url="http://en.wikipedia.org/wiki/Muten-R%C3%B4shi"]http://en.wikipedia.org/wiki/Muten-R%C3%B4shi[/url]

davit_c

Apakah perang salib (versi Buddhis) pernah ada?apakah juga bakalan ada (spt yg dikatakan kk Dharmakara)?
bisa minta petunjuknya... :)

_/\_

Forte

Sepengetahuan saya tidak ada
Buddhism adalah agama yang penyebarannya tidak lewat perang

langitbiru

Quote from: davit_c on 27 July 2007, 03:34:56 PM
Apakah perang salib (versi Buddhis) pernah ada?apakah juga bakalan ada (spt yg dikatakan kk Dharmakara)?

hallah.. nanyanya ke mama lorens aja itu  ^-^
masa depan tergantung masa sekarang. ada ato tdk, tergantung dgn umat Buddha skrg dan masa depan, apakah cukup fanatik untuk tega bunuh membunuh spt mama eh.. papa dharmakara prediksikan?  ;D
oni... kao titi bobo... gigi...

ryu

Selama ini sich perang ngetik yg br gw liat.  Bermoral bukan harus bertuhan.
Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

Kokuzo

bertuhan juga ga harus bermoral....   :whistle:

dipasena

#44
Quote from: Dharmakara on 27 July 2007, 10:33:55 AM
jangan begitu bro... kalau melihat perkembangan agama Buddha, di agama Buddha kita juga bakalan ada perang salib koq...

Quote from: Hedi Kasmanto on 26 July 2007, 06:44:10 PM
Perang Salib = Fanatik berlebihan..


bro Dharmakara, anda dapat referensi dari mane kalo di Buddhism bakal ada perang salib dalam menyebarkan agamanya ? ada referensinya [kejadian serupa sebelumnya] ? ato anda minimal bs meramal/ngeliat masa akan datang ?  :-?

seingat gw Buddhism nyebar tanpa ada darah yg berceceran krn kebodohan atas kefanatikan yg berlebihan seperti yg terjadi di agama Samawi, trutama agama yg meng-halalkan perang salib [dulu maksud nya, ntar gw diprotes umat agama itu dengan dalih cinta damai segala macam, tp nutup mata ma apa yg dilakukan bangsa pilihan di timur tengah sono  ^-^]