Forum Dhammacitta

Topik Buddhisme => Diskusi Umum => Topic started by: morpheus on 31 December 2013, 11:00:22 AM

Title: Alat bantu digital untuk meditasi
Post by: morpheus on 31 December 2013, 11:00:22 AM
http://www.huffingtonpost.com/2013/12/30/the-internet-might-hold-t_n_4461797.html (http://www.huffingtonpost.com/2013/12/30/the-internet-might-hold-t_n_4461797.html)

beberapa apps dari artikel:
* Headspace
* Buddhify
* Calm.com
* MeditateApp for Android

kebanyakan arahnya ke new age, tapi ide app meditasi untuk perkenalan, penjelasan, instruksi, motivasi dan tracking praktek meditasi menarik juga, setidaknya buat pemula dan yang gak tau sama sekali...