Forum Dhammacitta

Topik Buddhisme => Buddhisme dengan Agama, Kepercayaan, Tradisi dan Filsafat Lain => Topic started by: Triyana2009 on 13 January 2011, 06:30:29 PM

Title: Perbedaan Buddhisme dan Hinduisme Apa Ya?
Post by: Triyana2009 on 13 January 2011, 06:30:29 PM
Namo Buddhaya,

Karena saya tidak dapat menemukan perbedaan antara Buddhisme dan Hinduisme maka saya mohon kalau ada yang tahu silahkan cantumkan disini, sebelumnya terima kasih atas bantuan saudara-saudara sekalian.

_/\_
Title: Re: Perbedaan Buddhisme dan Hinduisme Apa Ya?
Post by: adi lim on 13 January 2011, 06:59:27 PM
jelas beda !
salah satunya di tulisan kata 'Buddhisme' dan 'Hinduisme'
=)) =))
Title: Re: Perbedaan Buddhisme dan Hinduisme Apa Ya?
Post by: Triyana2009 on 13 January 2011, 07:12:52 PM
Namo Buddhaya,

Quote from: adi lim on 13 January 2011, 06:59:27 PM
jelas beda !
salah satunya di tulisan kata 'Buddhisme' dan 'Hinduisme'
=)) =))

Kalo selain itu.........  :)

_/\_