Forum Dhammacitta

Komunitas => Politik, ekonomi, Sosial dan budaya Umum => Topic started by: F.T on 20 August 2010, 08:37:45 AM

Title: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: F.T on 20 August 2010, 08:37:45 AM
Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47

s

etikcom - Medan, Perampokan di Bank CIMB Niaga Aksara di Jalan AR Hakim, Medan sangat sadis. Para perampok menenteng senjata M-16 dan AK 47. Mereka memang tak terlihat wajahnya, karena berhelm. Saat beraksi, mereka tak terlihat seperti perampok, karena berpakaian necis.

Ini terlihat dari foto-foto para perampok itu yang didapatkan detikcom, Jumat (20/8/2010). Para perampok yang berjumlah 16 orang itu mendatangi kantor CIMB Niaga Aksara dengan menggunakan sepeda motor bebek. Sebagian besar motor bebek hitam, sebagian lainnya warna putih dan biru.

Penggunaan motor bebek ini berbeda dengan kebiasaan perampok yang biasanya mengendarai sepeda motor nonbebek. Sebagian dari perampok malah mengendarai motor bebek matik. Salah satu sepeda motor bebek terlihat jelas nomor polisinya: BK 3616 CP.

Dari foto-foto tersebut, para perampok juga berpenampilan necis. Sebagian besar mereka berkemeja dan sebagian mengenakan pakaian semi jas. Ada sebagian yang mengenakan sepatu pantofel, ada sebagian yang mengenakan sepatu kets. Mereka juga mengenakan sarung tangan.

Foto-foto itu juga memperlihatkan bagaimana dua perampok menenteng senjata M-16 dan AK 47 saat berjaga di luar bank. Juga ada foto seorang perampok berkemeja lengan panjang warna biru yang membawa tas besar saat akan meninggalkan bank itu. Diduga tas besar warna biru itu berisi uang.

Sebagaimana laporan CIMB Niaga, perampok menggondol uang sekitar Rp 400 juta dari bank tersebut. Para perampok juga merampas telepon seluler milik karyawan. Dalam perampokan ini, seorang anggota Brimob tewas dan dua satpam mengalami luka parah ditembak perampok.
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 20 August 2010, 08:49:37 AM
karena uang, manusia menjadi setan.....
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: J.W on 20 August 2010, 08:57:14 AM
nih foto2nya.... "mantap" gak ?? Mungkin mirip di pilem2
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fwww.detiknews.com%2Fimages%2Fcontent%2F2010%2F08%2F20%2F10%2Fperampokanmedan.jpg&hash=e61399bd048b8acf86db5d28a4d64e0739f442a0)

Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: ian chen on 20 August 2010, 09:25:14 AM
Di medan sudah sangat sering terjadi perampokan mengunakan senjata api.tapi kali ini perampokan terparah di bank niaga
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: capchay on 20 August 2010, 11:46:13 AM
mesti dijaga pake motor gerobak yg dipenuhi tabung 3 kg.... :-?

Lha gimana, orang mo ngelawan, siapa yg berani ???  :o

Salam _/\_
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: ian chen on 20 August 2010, 02:06:22 PM
http://u.kaskus.us/15/ger0vg9e.jpg
http://u.kaskus.us/15/mqst2nix.jpg
http://u.kaskus.us/15/oy5rinza.jpg
http://u.kaskus.us/15/sepq1md5.jpg
http://u.kaskus.us/15/fyukw0xe.jpg
http://u.kaskus.us/15/etasckob.jpg
http://u.kaskus.us/15/goan5wmn.jpg
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: tesla on 20 August 2010, 02:11:33 PM
Quote from: capchay on 20 August 2010, 11:46:13 AM
mesti dijaga pake motor gerobak yg dipenuhi tabung 3 kg.... :-?

tinggal ditembak dari jauh langsung meledak... zzz
yg bener mesti dibarikade pake paku payung :))
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: williamhalim on 20 August 2010, 03:00:03 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 08:49:37 AM
karena uang, manusia menjadi setan.....

atau karena ideologi?

ciri2nya kentara yah:

- 16 orang!!! 
- senjata serbu otomatis M16 dan Ak47

Bukan perampokan karena butuh duit untuk kaya kekna...


::
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: ryu on 20 August 2010, 04:29:13 PM
keknya itu iklan YAMAHA, SEMAKIN DI DEPAN =)) =))
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 20 August 2010, 04:31:35 PM
Quote from: williamhalim on 20 August 2010, 03:00:03 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 08:49:37 AM
karena uang, manusia menjadi setan.....

atau karena ideologi?

ciri2nya kentara yah:

- 16 orang!!! 
- senjata serbu otomatis M16 dan Ak47

Bukan perampokan karena butuh duit untuk kaya kekna...


::

iya bro, justru itu, karena ideologi lalu mereka ambil jalan pintas, seperti misalnya utk merakit bom mereka membutuhkan biaya maka cara tercepat dg jalan pintas demikian, antara lain.
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 20 August 2010, 04:36:34 PM
Quote from: tesla on 20 August 2010, 02:11:33 PM
Quote from: capchay on 20 August 2010, 11:46:13 AM
mesti dijaga pake motor gerobak yg dipenuhi tabung 3 kg.... :-?

tinggal ditembak dari jauh langsung meledak... zzz
yg bener mesti dibarikade pake paku payung :))

apa ga resiko?
tabung gas meledak maka bisa mengenai semua orang yg berada didekatnya (termasuk nasabah yg lewat). sedang paku payungpun sama, nasabah yg masuk bisa kena juga....kayaknya yg bener setiap bank punya penembak jitu ditiap gedung, di atas atap, begitu terjadi perampokan, langsung aja tembak tuh pelaku2nya (eittsss...panatipata ya....)...ga usah tembak matilah, cukup tembak kakinya semua dan ban kendaraannya, pasti ga bisa lari tuh pelaku....
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 20 August 2010, 04:37:35 PM
Quote from: ian chen on 20 August 2010, 02:06:22 PM
http://u.kaskus.us/15/ger0vg9e.jpg
http://u.kaskus.us/15/mqst2nix.jpg
http://u.kaskus.us/15/oy5rinza.jpg
http://u.kaskus.us/15/sepq1md5.jpg
http://u.kaskus.us/15/fyukw0xe.jpg
http://u.kaskus.us/15/etasckob.jpg
http://u.kaskus.us/15/goan5wmn.jpg

nice post, dah lihat gambar2nya, calon intel nih....
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 20 August 2010, 04:40:34 PM
"Dalam perampokan ini, seorang anggota Brimob tewas dan dua satpam mengalami luka parah ditembak perampok."

kasihan sekali yang menjadi korban, gaji mereka amat kecil itupun sering tidak mencukupi utk kebutuhan keluarga masih ditambah taruhan nyawa.....
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: Lex Chan on 20 August 2010, 04:53:58 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 04:31:35 PM
Quote from: williamhalim on 20 August 2010, 03:00:03 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 08:49:37 AM
karena uang, manusia menjadi setan.....

atau karena ideologi?

ciri2nya kentara yah:

- 16 orang!!! 
- senjata serbu otomatis M16 dan Ak47

Bukan perampokan karena butuh duit untuk kaya kekna...


::

iya bro, justru itu, karena ideologi lalu mereka ambil jalan pintas, seperti misalnya utk merakit bom mereka membutuhkan biaya maka cara tercepat dg jalan pintas demikian, antara lain.

kayaknya pola-nya udah kelihatan dari kasus2 bom di Indo sebelumnya.. :-?

sebelum ada bom meledak, biasanya diawali oleh perampokan bank dengan jumlah nominal sangat besar.. :(
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 20 August 2010, 05:27:18 PM
Quote from: Lex Chan on 20 August 2010, 04:53:58 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 04:31:35 PM
Quote from: williamhalim on 20 August 2010, 03:00:03 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 08:49:37 AM
karena uang, manusia menjadi setan.....

atau karena ideologi?

ciri2nya kentara yah:

- 16 orang!!! 
- senjata serbu otomatis M16 dan Ak47

Bukan perampokan karena butuh duit untuk kaya kekna...


::

iya bro, justru itu, karena ideologi lalu mereka ambil jalan pintas, seperti misalnya utk merakit bom mereka membutuhkan biaya maka cara tercepat dg jalan pintas demikian, antara lain.

kayaknya pola-nya udah kelihatan dari kasus2 bom di Indo sebelumnya.. :-?

sebelum ada bom meledak, biasanya diawali oleh perampokan bank dengan jumlah nominal sangat besar.. :(

setuju bro, intelijen kitapun udah mendapatkan data2 tsb, tp entah kenapa kok tetap lolos juga, wlu bom bali itu udah diawali dg lap mama Lauren ke pemerintah, tapi diabaikan, juga laporan dari telepon gelap, lagi2 diabaikan, cukup aneh juga dimana dinas intelijen kita udah tahu ada indikasi kesana mengingat adanya perampokan klo ga salah 1,5M waktu itu (lupa2 ingat).

mettacittena,
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: tesla on 20 August 2010, 05:40:22 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 05:27:18 PM
Quote from: Lex Chan on 20 August 2010, 04:53:58 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 04:31:35 PM
Quote from: williamhalim on 20 August 2010, 03:00:03 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 08:49:37 AM
karena uang, manusia menjadi setan.....

atau karena ideologi?

ciri2nya kentara yah:

- 16 orang!!! 
- senjata serbu otomatis M16 dan Ak47

Bukan perampokan karena butuh duit untuk kaya kekna...


::

iya bro, justru itu, karena ideologi lalu mereka ambil jalan pintas, seperti misalnya utk merakit bom mereka membutuhkan biaya maka cara tercepat dg jalan pintas demikian, antara lain.

kayaknya pola-nya udah kelihatan dari kasus2 bom di Indo sebelumnya.. :-?

sebelum ada bom meledak, biasanya diawali oleh perampokan bank dengan jumlah nominal sangat besar.. :(

setuju bro, intelijen kitapun udah mendapatkan data2 tsb, tp entah kenapa kok tetap lolos juga, wlu bom bali itu udah diawali dg lap mama Lauren ke pemerintah, tapi diabaikan, juga laporan dari telepon gelap, lagi2 diabaikan, cukup aneh juga dimana dinas intelijen kita udah tahu ada indikasi kesana mengingat adanya perampokan klo ga salah 1,5M waktu itu (lupa2 ingat).

mettacittena,

saya jg berpikir demikian...
terlebih lagi  perampokan ini memiliki dukungan senjata yg sangat berlebihan, bisa jadi jaringan ini juga saat sebelum perampokan udah memiliki BOM...
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: Sukma Kemenyan on 20 August 2010, 06:17:47 PM
Quote from: ian chen on 20 August 2010, 02:06:22 PM
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fger0vg9e.jpg&hash=7e923970ee4fc569dfc94602a2abf383f5062cd7)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fmqst2nix.jpg&hash=b1b7e271b9f567e48035eb0f3e4a6f4b2a22c95f)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Foy5rinza.jpg&hash=decf9842c8b66e1043c1093fa6419527a64a722a)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fsepq1md5.jpg&hash=12754cc56b15bd0b4719dd6759eee55da4863891)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Ffyukw0xe.jpg&hash=4e80956b7e357e2f51d92fe833e79dcb72d0655c)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fetasckob.jpg&hash=5cfabbf78c0ee7b63e4912f2f3d9addc76fba5b8)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fgoan5wmn.jpg&hash=0fe83e17e00b589bcac3b48c4fdb7a6056da585d)
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: hatRed on 20 August 2010, 06:18:12 PM
yg bingung sih, di tipi kok dibilang polisi dah tau identitas pelaku yah?

kalo liat dari fotonya tajam sekali yah? itu dari cctv atau pake kamera?
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 20 August 2010, 06:19:13 PM
Quote from: tesla on 20 August 2010, 05:40:22 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 05:27:18 PM
Quote from: Lex Chan on 20 August 2010, 04:53:58 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 04:31:35 PM
Quote from: williamhalim on 20 August 2010, 03:00:03 PM
Quote from: pannadevi on 20 August 2010, 08:49:37 AM
karena uang, manusia menjadi setan.....

atau karena ideologi?

ciri2nya kentara yah:

- 16 orang!!! 
- senjata serbu otomatis M16 dan Ak47

Bukan perampokan karena butuh duit untuk kaya kekna...


::

iya bro, justru itu, karena ideologi lalu mereka ambil jalan pintas, seperti misalnya utk merakit bom mereka membutuhkan biaya maka cara tercepat dg jalan pintas demikian, antara lain.

kayaknya pola-nya udah kelihatan dari kasus2 bom di Indo sebelumnya.. :-?

sebelum ada bom meledak, biasanya diawali oleh perampokan bank dengan jumlah nominal sangat besar.. :(

setuju bro, intelijen kitapun udah mendapatkan data2 tsb, tp entah kenapa kok tetap lolos juga, wlu bom bali itu udah diawali dg lap mama Lauren ke pemerintah, tapi diabaikan, juga laporan dari telepon gelap, lagi2 diabaikan, cukup aneh juga dimana dinas intelijen kita udah tahu ada indikasi kesana mengingat adanya perampokan klo ga salah 1,5M waktu itu (lupa2 ingat).

mettacittena,

saya jg berpikir demikian...
terlebih lagi  perampokan ini memiliki dukungan senjata yg sangat berlebihan, bisa jadi jaringan ini juga saat sebelum perampokan udah memiliki BOM...

berdasarkan pengalaman saya, sebelum bank dirampok, pasti udah ada laporan (ASLI saya ngalami sendiri th.1990, bank tempat saya kerja dirampok, dan saya pernah posting cerita itu, sungguh2 kisah nyata dlm kehidupan saya). sehingga bank segera melakukan perlindungan diri, uang semua dimasukkan ke dalam ruang tahan api. tapi ini Bank Niaga jebol juga, berarti tidak ada intel yang memberi tahu bank tsb.

ini hanya sharing cerita aja ya...entah ada kaitannya apa tidak, dulu tempat kerja saya perusahaan selalu setor tiap bulan (RAHASIA MANAJEMEN) kepada pimpinan aparat keamanan. begitu pula dg masjid2 disekitar tempat kerja. kami selalu melakukan bantuan keuangan bulanan dg alasan kemanusiaan. saya tahu hal ini karena saya juga pernah di posisi tsb. selama saya kerja hingga keluar dari perusahaan tsb belum pernah tempat kerja saya mengalami perampokan. jadi ada kaitan apa tidak kurang tahu, yang jelas bukti terlihat tidak disentuh oleh para perampok.
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 20 August 2010, 06:21:25 PM
Quote from: Kemenyan on 20 August 2010, 06:17:47 PM
Quote from: ian chen on 20 August 2010, 02:06:22 PM
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fger0vg9e.jpg&hash=7e923970ee4fc569dfc94602a2abf383f5062cd7)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fmqst2nix.jpg&hash=b1b7e271b9f567e48035eb0f3e4a6f4b2a22c95f)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Foy5rinza.jpg&hash=decf9842c8b66e1043c1093fa6419527a64a722a)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fsepq1md5.jpg&hash=12754cc56b15bd0b4719dd6759eee55da4863891)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Ffyukw0xe.jpg&hash=4e80956b7e357e2f51d92fe833e79dcb72d0655c)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fetasckob.jpg&hash=5cfabbf78c0ee7b63e4912f2f3d9addc76fba5b8)
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fu.kaskus.us%2F15%2Fgoan5wmn.jpg&hash=0fe83e17e00b589bcac3b48c4fdb7a6056da585d)

hehehe...owner protes nih...foto2 dari tempat beliau... k**k**.com
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: ryu on 20 August 2010, 06:38:50 PM
Quote from: Ocean Heart on 20 August 2010, 08:37:45 AM
Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47

s

etikcom - Medan, Perampokan di Bank CIMB Niaga Aksara di Jalan AR Hakim, Medan sangat sadis. Para perampok menenteng senjata M-16 dan AK 47. Mereka memang tak terlihat wajahnya, karena berhelm. Saat beraksi, mereka tak terlihat seperti perampok, karena berpakaian necis.

Ini terlihat dari foto-foto para perampok itu yang didapatkan detikcom, Jumat (20/8/2010). Para perampok yang berjumlah 16 orang itu mendatangi kantor CIMB Niaga Aksara dengan menggunakan sepeda motor bebek. Sebagian besar motor bebek hitam, sebagian lainnya warna putih dan biru.

Penggunaan motor bebek ini berbeda dengan kebiasaan perampok yang biasanya mengendarai sepeda motor nonbebek. Sebagian dari perampok malah mengendarai motor bebek matik. Salah satu sepeda motor bebek terlihat jelas nomor polisinya: BK 3616 CP.

Dari foto-foto tersebut, para perampok juga berpenampilan necis. Sebagian besar mereka berkemeja dan sebagian mengenakan pakaian semi jas. Ada sebagian yang mengenakan sepatu pantofel, ada sebagian yang mengenakan sepatu kets. Mereka juga mengenakan sarung tangan.

Foto-foto itu juga memperlihatkan bagaimana dua perampok menenteng senjata M-16 dan AK 47 saat berjaga di luar bank. Juga ada foto seorang perampok berkemeja lengan panjang warna biru yang membawa tas besar saat akan meninggalkan bank itu. Diduga tas besar warna biru itu berisi uang.

Sebagaimana laporan CIMB Niaga, perampok menggondol uang sekitar Rp 400 juta dari bank tersebut. Para perampok juga merampas telepon seluler milik karyawan. Dalam perampokan ini, seorang anggota Brimob tewas dan dua satpam mengalami luka parah ditembak perampok.
kok di tipi 1,5m?
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: tesla on 20 August 2010, 11:22:20 PM
kayanya 400jt kedikitan deh :P
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: Mr.Jhonz on 21 August 2010, 06:32:12 AM
Btw,AK-47nya kek airsoft dhe ^-^,jangan2 yg senjata api betulan cuma 1 :))
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 21 August 2010, 08:09:53 AM
saya tiba2 kok teringat, coba rekan2 semua perhatikan, akan ada pertemuan akbar yang dihadiri puluhan ribu orang BUKAN MUSLIM, mohon tidak emosionil tapi sebaiknya meningkatkan kewaspadaan. hindarilah tempat itu, semoga tidak terjadi saja.

mettacittena,
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: F.T on 21 August 2010, 09:27:12 AM
Taktik polisi mengatakan sdh mengetahui identitas pelaku, biasa di film2x jg begitu caranya...
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: ryu on 21 August 2010, 09:43:26 AM
motornya bo, bener2 aneh, biasa pake RX KING, ini pake MIO =))
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: F.T on 21 August 2010, 10:32:31 AM
Semakin di depan :hammer:
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: ryu on 21 August 2010, 11:17:18 AM
gara2 iklan si komeng nih =))
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: kullatiro on 24 August 2010, 10:01:18 PM
lah ini terjadi karena kapolri nya sakit karena rekaman nya cuma cdr doang liat wa sakit indonesia amankah sampai banyak terjadi kejahatan bersenjata ini namanya melkukan penekanan/ ancaman tidak langsung  kepada kepala negara kita juga masyarakat pada umumnya.

emang hebat ulah kepolisian kita dari terorisme, mafia, premanisasi dll. 
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: Jerry on 25 August 2010, 02:54:55 AM
Jaringan intelijen sebenarnya udah nembus kemana-mana. Tapi namanya intel mereka ya harus ikutan arus juga jadi jahat dan kaga bisa asal ngebeberin, kecuali atasannya memutuskan untuk dibeberin atau diantisipasi. Seperti yang terjadi di dalam tubuh GAM, intel menyamar sebagai pedagang duren n akhirnya jadi orang kepercayaan panglima GAM dan berhasil mengendalikan GAM. [ada dijual bukunya tuh kalo2 ada yg tertarik]

Btw, itu senjatanya bukan AK-47 ah.. Tapi senjata AK modifikasi. Ngga tau juga apa jenis serinya sih..
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: Rhandi on 25 August 2010, 10:50:34 PM
Semoga bisa diungkap nh jaringan biar ga meresahkan masyarakat lagi...
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: pannadevi on 25 August 2010, 10:59:49 PM
Quote from: Jerry on 25 August 2010, 02:54:55 AM
Jaringan intelijen sebenarnya udah nembus kemana-mana. Tapi namanya intel mereka ya harus ikutan arus juga jadi jahat dan kaga bisa asal ngebeberin, kecuali atasannya memutuskan untuk dibeberin atau diantisipasi. Seperti yang terjadi di dalam tubuh GAM, intel menyamar sebagai pedagang duren n akhirnya jadi orang kepercayaan panglima GAM dan berhasil mengendalikan GAM. [ada dijual bukunya tuh kalo2 ada yg tertarik]

Btw, itu senjatanya bukan AK-47 ah.. Tapi senjata AK modifikasi. Ngga tau juga apa jenis serinya sih..

mau donk bukunya...hayooo...gimana kirim nya?
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: kullatiro on 27 August 2010, 08:47:14 PM
kata nya senjata organi tni ini ada jual kok

coba lihat link ini

http://webcache.googleusercontent.com/search?q=cache:lpmLegRChsYJ:gudangsenjata.com/+gudangsenjata.com&cd=2&hl=id&ct=clnk&gl=id&client=firefox-a (http://webcache.googleusercontent.com/search?q=cache:lpmLegRChsYJ:gudangsenjata.com/+gudangsenjata.com&cd=2&hl=id&ct=clnk&gl=id&client=firefox-a)

http://webcache.googleusercontent.com/search?q=cache:i32GF2Jd98kJ:gudangsenjata.com/Laras_Panjang.html+gudangsenjata.com&cd=3&hl=id&ct=clnk&gl=id&client=firefox-a (http://webcache.googleusercontent.com/search?q=cache:i32GF2Jd98kJ:gudangsenjata.com/Laras_Panjang.html+gudangsenjata.com&cd=3&hl=id&ct=clnk&gl=id&client=firefox-a)

yah image nya dah kehapus tuh kurang cepat sih jadi tinggal rekaman yang terakhir saja

(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fiklansukses.com%2Fwp-content%2Fuploads%2F2009%2F12%2F1911-01.jpg&hash=eda89a9d7586dc81c8f983fcfbf60de4557db3f3)
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: kullatiro on 29 August 2010, 09:07:59 PM
tambah link buat liat contoh senjata, wak kemarinmasih bisa liat tembolok gudang senjata laras panjang dan harganya sekarang dah hilang
http://www.sahabatsejati.com/sport/www-gudangsenjata-com.html (http://www.sahabatsejati.com/sport/www-gudangsenjata-com.html)

Quote from: JW. Jinaraga on 20 August 2010, 08:57:14 AM
nih foto2nya.... "mantap" gak ?? Mungkin mirip di pilem2
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2Fwww.detiknews.com%2Fimages%2Fcontent%2F2010%2F08%2F20%2F10%2Fperampokanmedan.jpg&hash=e61399bd048b8acf86db5d28a4d64e0739f442a0)



sebenarnya ada kejanggalan dalam gambar? tahu tidak harga senapan yang di bawa penjahat itu saja harganya sudah puluhan juta kalau liat harga senapan organic yang di gunakan TNI(SS2-V4) harganya Rp22.500.000,-
(https://forum.dhammacitta.org/proxy.php?request=http%3A%2F%2F4.bp.blogspot.com%2F_1M8-8sk4ED8%2FTHZRbYoeBdI%2FAAAAAAAAARc%2FiooNo7C8v3w%2Fs1600%2Fgudang%2Bsenjata.png&hash=9df7f6a920a7ec24330931edb8fb339b67c9fc13)


aneh perampoknya kalau butuh duit mending senapan nya saja di jual tah mahal lohh apalagi di pasar gelap bagi kolektor senjata indonesia.
Title: Re: Perampok Bank CIMB Niaga Medan Berkemeja dan Bersenjata M-16 dan AK-47
Post by: Jerry on 30 August 2010, 02:11:52 AM
Emang senjata 1 harganya 22 juta, tapi 22 juta itu dipake ama komplotan berisi 16 orang -- belum termasuk tanggungan di luar komplotan itu -- mah bentar juga udah abis.. Dengan modal total sekitar 100 juta-an, mereka berhasil menggondol antara 400 s/d 1,5 milyar. Ini baru namanya bisnis en kapitalis. ;)