Sang Buddha bersabda :
"Aku katakan, kehendak adalah Kamma, karena didahului oleh kehendak,
seseorang lalu bertindak dengan jasmani, ucapan dan pikiran"
(Anguttara Nikaya III : 415)
Lalu bagaimana dengan komunikasi via internet or telp..... tapi tanpa melakukan
tindakan jasmani..... Apakah membuahkan Kamma?
Semoga semua makhluk berbahagia.
mengetik dan berbicara bukannya sudah tindakan jasmani ?
kehendak melalui pikiran sudah termasuk kamma, emang komunikasi via telp or internet tidak melalui pikiran ?
_/\_
itu dah termasuk melalui "ucapan".
cuma media "ucapan" terhantar melalui signal elektronik,
bukan melalui media udara :)
Mgkin ada kammanya,apabila ada phak xg dapat kebaikan dan kburukan dari apa yg kita sampaikan...Kalau kamu marah2 sendiri di internet, tapi gak ada yg membaca, mgkin tidak ada kamma kali?Betul?
Quote from: Johsun on 09 November 2009, 11:59:58 AM
Mgkin ada kammanya,apabila ada phak xg dapat kebaikan dan kburukan dari apa yg kita sampaikan...Kalau kamu marah2 sendiri di internet, tapi gak ada yg membaca, mgkin tidak ada kamma kali?Betul?
Perbuatan yang tidak ada kamma-vipakanya cuma 2: perbuatan yang dilakukan Arahat dan tidur.
Quote from: nick on 09 November 2009, 08:34:42 AM
Sang Buddha bersabda :
"Aku katakan, kehendak adalah Kamma, karena didahului oleh kehendak,
seseorang lalu bertindak dengan jasmani, ucapan dan pikiran"
(Anguttara Nikaya III : 415)
Lalu bagaimana dengan komunikasi via internet or telp..... tapi tanpa melakukan
tindakan jasmani..... Apakah membuahkan Kamma?
Jangankan mengetik via internet, mencaci maki dalam hati pun sudah merupakan karma...
Seperti yg dikatakan SB: ....melalui ucapan, perbuatan dan
pikiran...
::