//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Sanggha-Dana  (Read 28797 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline lisa

  • Teman
  • **
  • Posts: 70
  • Reputasi: 5
  • Gender: Female
Sanggha-Dana
« on: 19 May 2008, 04:42:21 PM »
 _/\_
Dear Prendz, sabtu lalu aku ada mampir di sebuah Cetiya. baru 2x seh ke sana. saat kemarin ada acara sangha-dana. para umat memberikan Dana. cuma yang aku heran Bhikku dengan Jubah Theravada menerima dana uang. katanya bhikku tersebut berasal dari Thailand. yang aku mo tanyakan yah, apakah ada bhikku threvada yang menerima dana uang tersebut adalah bhikku asli? soalnya banyak para bhikku palsu belakangan ini. dibilang palsu tapi mereka tinggal di sebuah cetiya and dengan pola kehidupan selayaknya bhikku Theravada yah?
apakah dalam agama Buddha ada acara sangha-dana? apakah seperti acara Kathina? ada yang bisa kasih informasi?

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Sanggha-Dana
« Reply #1 on: 19 May 2008, 04:50:47 PM »
Hi Lisa,
Dana ke bhikkhu yang baik itu hanya ada empat yang dikenal dengan Catu Paccaya......empat kebutuhan dasar.
Mengenai menerima dana uang,saya sendiri tidak mengetahui kondisi seperti yang dilihat oleh Lisa apakah bhikkhu itu minta-minta uang atau umat menyerahkan uang kepada bhikkhu. berhubung takut rancu mari gunakan asumsi

1. jika umat menyerahkan uang ke bhikkhu meskipun dalam vinaya,seorang bhikkhu tidak boleh menerima uang maka
-. Bhikku menerima karena ini adalah dana dari umat,jika ditolak berarti menutup jalur seorang umat berdana kepada Sangha. namun ada baiknya Bhikkhu menjelaskan perihal Vinaya namun itu akan sangat susah menunggu request dari umat juga.

2. jika bhikkhuyang meminta......maka
- . atas dasar apa?
-. lihat kepada Vinaya mengenai uang.
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline lisa

  • Teman
  • **
  • Posts: 70
  • Reputasi: 5
  • Gender: Female
Re: Sanggha-Dana
« Reply #2 on: 19 May 2008, 04:56:08 PM »
wah sayangnya aku ga lama-lama disana. cuma itu sebuah acara and aku ga lihat acaranya seperti apa karena acaranya dimulai jam 8. namun umat yang pulang lebih awal memasukan dana ke amplop lalu bhikku tersebut menerima. layaknya dana makanan kalo dana dari umat wanita yah pakai alas kain.
apakah selain Kathina or pindapatta ada ritual semacam itu?
jadi kalo kita memberikan dana uang Bhikku tersebut harus menerima yah?
yang aku tahu selama ini soalnya Bhikku tuh ga boleh pegang uang.

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Sanggha-Dana
« Reply #3 on: 19 May 2008, 05:02:30 PM »
memang ga boleh hanya saja jikalau kamu berdana kepada dia dan dia menolak dengan alasan dia ga boleh megang, bukankah niat anda mau berdana saat itu sudah menjadi buyar?

Bhikkhu akan menerima dana uang itu dan kemudian dimasukkan ke pengurus vihara untuk dikelola. :)
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline lisa

  • Teman
  • **
  • Posts: 70
  • Reputasi: 5
  • Gender: Female
Re: Sanggha-Dana
« Reply #4 on: 19 May 2008, 05:11:13 PM »
Sorry yah maseh belum jelas nih. ga apa kan aku nanya lagi?
trus kalo acara Sangha-dana sendiri tuh emang ada apa engga seh? selain pidapatta atau kathina?
 

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Sanggha-Dana
« Reply #5 on: 19 May 2008, 05:15:58 PM »
Sangha dana yang sah adalah pindapata dan Kathina, namun ada beberapa dana minor misalnya bhante sakit,perlu obat,nah itu termasuk Sangha Dana

aku sih ga jelas apa yang dimaksud lisa bahwa sangha dana berupa acara perayaan gitu atau cuman sekedar umat pengen berdana ke bhikkhu kapan aja.

Kalau berupa acara perayaan, yah itu bisa-bisanya pengurus vihara, kalo umat pengen berdana ke bhikkhu sewaktu-waktu yah sah-sah juga, :) no problem in that.
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline lisa

  • Teman
  • **
  • Posts: 70
  • Reputasi: 5
  • Gender: Female
Re: Sanggha-Dana
« Reply #6 on: 19 May 2008, 05:26:11 PM »
yah aku juga ndak ngerti seh kalo gitu yang terjadi Sabtu kemarin itu bagaimana. tapi nyanadhana thnx yah atas infonya :)

Offline Sunkmanitu Tanka Ob'waci

  • Sebelumnya: Karuna, Wolverine, gachapin
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.806
  • Reputasi: 239
  • Gender: Male
  • 会いたい。
Re: Sanggha-Dana
« Reply #7 on: 19 May 2008, 07:44:05 PM »
Masalahnya di sini banyak umat yang tidak tahu kalau Bhikkhu tidak menerima uang. Misalnya kejadian di Vihara Lembang, undangannya ditulis berdana makanan, dan Bhikkhunya tidak meminta uang, tetapi kejadian umatnya malah bawa uang. Ditolak salah, diterima juga salah. Ambil jalan tengah aja dah.
HANYA MENERIMA UCAPAN TERIMA KASIH DALAM BENTUK GRP
Fake friends are like shadows never around on your darkest days

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Sanggha-Dana
« Reply #8 on: 21 May 2008, 08:31:27 AM »
 _/\_ makanya sering juga bahas Vinaya sebagai aturan main yang jelas dalam Buddhism, bukankah ini jarang diceramahkan dan hanya pada season-season tertentu seperti Pabbaja,Atthasila.
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline lisa

  • Teman
  • **
  • Posts: 70
  • Reputasi: 5
  • Gender: Female
Re: Sanggha-Dana
« Reply #9 on: 21 May 2008, 12:09:31 PM »
Kadang aku bingung juga yah. contohnya di Cetiya tersebut aku sering dengar Bhikkunya mampu meramal ataupun baca Feng-sui. agak risih juga kalo dibahas or mo digimanain. aku juga kurang mengerti hal macam itu sebenarnya boleh atau engga. and lebih ke personalnya masing-masing x yah menyikapinya?

Offline Lex Chan

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.437
  • Reputasi: 134
  • Gender: Male
  • Love everybody, not every body...
Re: Sanggha-Dana
« Reply #10 on: 21 May 2008, 12:33:47 PM »
Masalahnya di sini banyak umat yang tidak tahu kalau Bhikkhu tidak menerima uang. Misalnya kejadian di Vihara Lembang, undangannya ditulis berdana makanan, dan Bhikkhunya tidak meminta uang, tetapi kejadian umatnya malah bawa uang. Ditolak salah, diterima juga salah. Ambil jalan tengah aja dah.

Yang dimaksud dengan jalan tengah pada konteks ini apa?
Kalau bukan terima, bukan juga tolak, jadinya apa?
“Give the world the best you have and you may get hurt. Give the world your best anyway”
-Mother Teresa-

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Sanggha-Dana
« Reply #11 on: 21 May 2008, 12:37:01 PM »
maksudnya diterima tapi bukan untuk kepentingan pribadi,bhikkunya masukin ke kas vihara.

soal bhikkhu meramal dan fengshui semua kembali lagi ke bhikkunya itu sendiri, mungkin ada baiknya kita umat yang tahu ,mengingatkan kembali, saya sendiri biasanya juga ingetin bhikkhunya atau sengaja bahas soal Vinaya dan Patimokha dengan bhikkhu , daripada ingetin langsung kan ga enak,mending jalan diplomatis dengan mengajak ngobrol Dhamma terutama Vinaya.

Cetianya kayaknya gw tahu deh,heheheheh lisa tinggal di jakarta yah....hhehehehe.abis kejadiannya mirip
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline lisa

  • Teman
  • **
  • Posts: 70
  • Reputasi: 5
  • Gender: Female
Re: Sanggha-Dana
« Reply #12 on: 21 May 2008, 12:39:18 PM »
hihihi kalo ingetin Bhikku jujur aje aku ga berani. apalagi aku juga cuma dateng ke sana. ga terlalu kenal pada bhikku nya. iya nih aku warga jakarta utara.

Offline lisa

  • Teman
  • **
  • Posts: 70
  • Reputasi: 5
  • Gender: Female
Re: Sanggha-Dana
« Reply #13 on: 21 May 2008, 12:41:21 PM »
oh iya, waktu dana yang para umatnya setau aku seh langsung diterima oleh Bhikkunya secara personal loh. bukan disediakan sebuah kotak Dana loh. biasanya khan ada Dayaka yang bawa kotak dana ya biar jelas. makanya aneh kan?

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Sanggha-Dana
« Reply #14 on: 21 May 2008, 12:43:35 PM »
oooowww hehehehehe klop deh, kita satu cetiya juga kali yah?hehehhehee.

Jurus aku cuman gini " Bhante, ceritain soal Vinaya ama Patimokha donk, nah pancing-pancing dulu baru tanyain Bhante, Buddha punya kekuatan hebat pasti jago ngeramal donk, nah bhantenya akan jawab iya,tapi beliau melarang mempertunjukkan kekuatan seperti itu, lalu bhikkhu juga boleh meramal bhante? heheheh kira-kira kayak gini. yah saling ingetin aja. kebetulan aku deket banget ama bhantenya jadi posisi ngobrol jadi teman juga enak. :)
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.