//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Abhidhamma utk Pemula  (Read 30391 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Abhidhamma utk Pemula
« on: 25 September 2009, 01:07:15 PM »
Abhidhamma utk Pemula

Bila ada thread Buddhist utk Pemula, kenapa belum ada
Abhidhamma utk pemula ?

maka thread ini dibuat supaya pemula Abhidhamma tidak TERSESAT.

Apakah guru2 Abhidhamma di DC siap membantu ?

Seperti Pandit Jinaratana Kaharuddin yg memiliki sarjana Abhidhamma mengatakan : "setiap ada kesempatan ikutlah Abhidhamma Class supaya bisa mengerti, Walaupun awalnya sulit"

 _/\_ ;D
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #1 on: 25 September 2009, 01:11:42 PM »
Quote
Tipitaka or "Three Baskets" because it includes the Vinaya Pitaka or "Basket of Discipline," the Sutta Pitaka or "Basket of Discourses," and the Abhidhamma Pitaka or "Basket of Higher Teachings".

Apakah itu Abhidhamma ?

Etimologi (asal-usul) dari kata Abhidhamma, berasal  dari 2 kata:
Abhi dan Dhamma
Abhi = tinggi, luhur, dalam, halus
Dhamma = ajaran, fenomena
 
Abhidhamma mengandung pengertian: ajaran /  fenomena yang tinggi. Luhur, dalam, halus

(copas dari sis Lily W)  ;D
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline dipasena

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.612
  • Reputasi: 99
  • Gender: Male
  • Sudah Meninggal
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #2 on: 25 September 2009, 01:14:02 PM »
^
bro johan dah pernah belajar abhidhamma ? gmn tanggapan pertama kali belajar ? waktu belajar abhidhamma pertama kali apakah setelah mempelajari dhamma dulu / sdh memiliki pondasi dhamma atau baru mengenal buddhist lsng belajar abhidhamma ?

abhidhamma merupakan uraian dhamma yg lebih dalam, kalau pembelajaran dhamma sj butuh pemahaman yg dalam, apalagi abhidhamma... itu menurut sy, seperti kita pengen bs mengendari mobil, belum belajar dasar2 menyetir tp sudah pengen belajar F1 walau berkilah belajar dasar2 F1 dulu... tetap aja bakal ka chow...

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #3 on: 25 September 2009, 01:16:03 PM »
Apakah benar Abhidhamma diajarkan sang Buddha kepada alam dewa dan kepada Sariputa ? Sedangkan Ananda yg biasa mengetahui ajaran2 sang Buddha juga tidak mengetahuinya? Apakah ajarain ini mendalam, halus, dan sulit utk orang2 umum ?

 _/\_ ;D

Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline dipasena

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.612
  • Reputasi: 99
  • Gender: Male
  • Sudah Meninggal
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #4 on: 25 September 2009, 01:25:01 PM »
mengenai apakah Abhidhamma diajarkan sang Buddha atau tidak, sy rasa bukan tolak ukur apakah layak untuk umat awam atau tidak.

sy pernah mempelajari Abhidhamma, jg pernah mengikuti kelas2 kecil ato pengajaran abhidhamma singkat di vihara2... tetap sj terlihat abhidhamma membutuhkan pemahaman dasar dhamma, tidak mudah tuk dipahami... tp kalo diliat secara garis besar, pengajaran abhidhamma sama saja seperti belajar teori agama disekolah, didenger, dihapalin... tp blom tentu mengerti dan memahami...

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #5 on: 25 September 2009, 01:31:45 PM »
^
bro johan dah pernah belajar abhidhamma ? gmn tanggapan pertama kali belajar ? waktu belajar abhidhamma pertama kali apakah setelah mempelajari dhamma dulu / sdh memiliki pondasi dhamma atau baru mengenal buddhist lsng belajar abhidhamma ?

abhidhamma merupakan uraian dhamma yg lebih dalam, kalau pembelajaran dhamma sj butuh pemahaman yg dalam, apalagi abhidhamma... itu menurut sy, seperti kita pengen bs mengendari mobil, belum belajar dasar2 menyetir tp sudah pengen belajar F1 walau berkilah belajar dasar2 F1 dulu... tetap aja bakal ka chow...

bro dhanuttono,
ikut kelas abidhamma ya setelah bersentuhan dgn dasar2 Buddhism. spt baca buku, nonton ceramah video (theravada, mahayana dan tantra) serta sekali-kali ke vihara begitu.

kesan mengikutin class abhidhamma ?
MBA saja (mangkin bodoh saja..... sayanya lho)...
ya disamping itu.... gw enjoy aja deh... mendengar semampu gw... dan kadang kala "ketiduran" hahahahhaa.... bagian2 yg gw ngantuk nanti bisa tanya disini dehhh...

so mohon bimbingan senior2 disini... jangan main HAJAR AJA dehhhh

Q : Abhidhamma ?
A : Saya tau bahwa saya TIDAK TAU ..

 _/\_ ;D  :))
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #6 on: 25 September 2009, 01:33:34 PM »
baca baca aja dulu deh... Buku pelajaran agama buddha buat anak sekolah.. aye ada satu tuh keknya, cuman buat kelas smp apa smu ya...
i'm just a mammal with troubled soul



Offline J.W

  • Sebelumnya: Jinaraga, JW. Jinaraga
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.864
  • Reputasi: 103
  • Gender: Male
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #7 on: 25 September 2009, 01:41:19 PM »
soli bro sacheng  ^:)^ ^:)^
pinjem tridnya yah....

Dalam abhidhamma ada gak di bahas ttg 'terlahir sebagai wanita disebabkan karena kamma buruk dari masa lalu' ?
Atau ada refrensi sutta lainnya ?



NB : ini bukan mengenai alasan penolakan sang buddha atas keinginan prajapati gotami untuk masuk ke tataran sangha.


Mohon masukkannya...  _/\_

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #8 on: 25 September 2009, 01:51:36 PM »
soli bro sacheng  ^:)^ ^:)^
pinjem tridnya yah....

Dalam abhidhamma ada gak di bahas ttg 'terlahir sebagai wanita disebabkan karena kamma buruk dari masa lalu' ?
Atau ada refrensi sutta lainnya ?



NB : ini bukan mengenai alasan penolakan sang buddha atas keinginan prajapati gotami untuk masuk ke tataran sangha.


Mohon masukkannya...  _/\_

Menjadi wanita bukan kamma buruk namun kamma-nya tidak sesempurna laki-laki dalam artian utk mencapai ke-buddha-an

tapi wanita tetap bisa mencapai kesucian arahat, yg sudah dibuktikan oleh banyak cerita waktu jaman Buddha

semoga bisa memperjelas

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #9 on: 25 September 2009, 01:56:17 PM »
kalo dari yg saya alami : banyak baca2 sutta.... biasanya bingung karena seolah buddhism itu ga nyambung

begitu ikut kelas abhidhamma taon 2005, masih bingung juga... ga nyambung antara sutta dengan abhidhamma, bahkan banyak istilah2 yg membingungkan dalam abhidhamma

sampai pertengahan tahun 2008 dimana "terpaksa" harus ngajar kelas, harus gali2 sendiri abhidhammattasangaha, liat2 berbagai sutta, implementasi dalam hidup......

Ternyata buddhism itu amat sangat sesuai dengan keseharian kita, terlihat mudah namun ternyata sulit dijalani karena kondisi batin kita yg sudah terbiasa akusala
Ini cocok dengan pepatah : Sulit untuk berbuat baik

Tapi setelah setahun mempraktekkan, pepatah itu menjadi " Sulit untuk berbuat jahat"  :D

nah terserah rekan2..... apakah mau meragukan abhidhamma.... apakah mau bilang itu bukan dari mulut Buddha..... yang pasti sudah banyak yg merasakan manfaat dari praktek abhidhamma dalam hidupnya  _/\_

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #10 on: 25 September 2009, 02:00:12 PM »
karena aye juga masih pemula, dan males belajar abhidhamma....

gmana kalo abhidhamma ini sering2 dipraktekkan.. yah semacam sama kek kursus bahasa asing lah...

kalo kebanyakan teori walau di ujiannya dapet cepe, tetep aja ngomongnya juga bakal bingung kalo jarang dipraktekkin...

rencana aye gmana buat thread baru, mungkin disitu isinya tentang kegiatan sehari2 atau curhat tapi dikemas dalam pembahasan secara abhidhamma.

dan yg pakar pakar abhidhamma dapat menjelaskan topik topik yg dibalas, dalam pembahasan abhidhamma. nan nanti nantinya kan yg pemula bisa sambil ngerti ngerti juga lama lama.

gmana ideku ini :D
i'm just a mammal with troubled soul



Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #11 on: 25 September 2009, 02:00:30 PM »
baca baca aja dulu deh... Buku pelajaran agama buddha buat anak sekolah.. aye ada satu tuh keknya, cuman buat kelas smp apa smu ya...

Sayings of Buddha (inti kebujakan spiritual) : Tsai Chich Chung
dlm bentuk komik...

nah ini lumayan bro hatRed.
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #12 on: 25 September 2009, 02:13:08 PM »
nyari nyari di google ketemu ini neh



terus aye ada neh ensiklopedia buddhism

MacMillan.Library.Reference.Encyclopedia.of.Buddhism

mengenai isinya gak tau deh, blom sempet baca baca :)) dari covernya sih buddhism tibetan...

waktu itu dunlud dimana ya lupa ::)


dah liat isinya lengkap, gak cuman aliran tibet aja
« Last Edit: 25 September 2009, 02:14:55 PM by hatRed »
i'm just a mammal with troubled soul



Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #13 on: 25 September 2009, 02:17:15 PM »
ini sepotong paragraf dari pembahasan artikel tentang abhidhamma di buku MacMillan.Library.Reference.Encyclopedia.of.Buddhism



ABHIDHARMA
In the centuries after the death of the Buddha, with
the advent of settled monastic communities, there
emerged new forms of religious praxis and modes of
transmitting and interpreting the teaching. In this
more organized setting, Buddhist practitioners began
to reexamine received traditions and to develop new
methods of organization that would make explicit their
underlying significance and facilitate their faithful
transmission. Although begun as a pragmatic method
of elaborating the received teachings, this scholastic
enterprise soon led to new doctrinal and textual developments
and became the focus of a new form of
scholarly monastic life. The products of this scholarship
became revered tradition in their own right, eventually
eclipsing the dialogues of the Buddha and of his
disciples as the arbiter of the true teaching and determining
both the exegetical method and the salient issues
that became the focus of later Indian Buddhist
doctrinal investigations.
i'm just a mammal with troubled soul



Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #14 on: 25 September 2009, 02:19:06 PM »
tambahan ;D




Abhidharma, its meaning and origins
This scholastic enterprise was called abhidharma (Pali:
abhidhamma), a multivalent term used to refer to the
new techniques of doctrinal interpretation, to the body
of texts that this interpretation yielded, and finally to
the crucial discriminating insight that was honed
through doctrinal interpretation and employed in religious
praxis. Traditional sources offer two explanations
for the term abhidharma: “with regard to (abhi)
the teaching (dharma)” or the “highest or further
(abhi) teaching (dharma).” The subject of abhidharma
analysis was, of course, the teaching (dharma) as embodied
in the dialogues of the Buddha and his disciples.
However, abhidharma did not merely restate or
recapitulate the teaching of the sutras, but reorganized
their content and explicated their implicit meaning
through commentary. In abhidharma, the specific content
of the various individual sutras was abstracted and
reconstituted in accordance with new analytical criteria,
thereby allowing one to discern their true message.
This true message, as set down in abhidharma texts,
consists of the discrimination of the various events and
components (dharma) that combine to form all of experience.
This discrimination in turn enables one to
distinguish those defiling factors that ensnare one in
the process of REBIRTH from those liberating factors
that lead to enlightenment. And finally, when the defiling
and liberating factors are clearly distinguished,
the proper PATH of practice becomes clear. Hence, abhidharma
was no mere scholastic commentary, but
rather soteriological exegesis that was essential for the
effective practice of the path.

Traditional sources do not offer a uniform account
of the origins of the abhidharma method or of the abhidharma
corpus of texts. Several traditional accounts
attribute the composition of abhidharma texts to a first
council supposedly held immediately after the death of
the Buddha, at which his teachings were arranged and
orally recited in three sections: the dialogues (sutra);
the disciplinary monastic codes (VINAYA); and the taxonomic
lists of factors (ma trka or abhidharma). Implicitly,
therefore, these traditional sources attribute
authorship of the abhidharma to the Buddha himself.
This question of the authorship and, by implication,
the authenticity and authority of the abhidharma
continued to be a controversial issue within subsequent,
independent abhidharma treatises. Although
many MAINSTREAM BUDDHIST SCHOOLS accepted the

i'm just a mammal with troubled soul



Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #15 on: 25 September 2009, 02:19:13 PM »
authority of abhidharma texts and included them
within their canons as the word of the Buddha, several
schools rejected the authority of abhidharma and
claimed that abhidharma treatises were composed by
fallible, human teachers.
Independent abhidharma treatises were composed
over a period of at least seven hundred years (ca. third
or second centuries B.C.E. to fifth century C.E.). The appearance
and eventual proliferation of these independent
abhidharma treatises coincides with the emergence
of separate schools within the early Buddhist community.
Doctrinal differences among various groups,
which were, in part, the natural result of differing lineages
of textual transmission, were refined in scholastic
debates and amplified by the composition of
independent abhidharma exegetical works. Scholarly
opinion on the sources for the genre of independent
abhidharma treatises is divided between two hypotheses,
each of which finds support in structural characteristics
of abhidharma texts. The first hypothesis
emphasizes the practice of formulating matrices or taxonomic
lists (ma trka ) of all topics found in the traditional
teaching, which are then arranged according to
both numeric and qualitative criteria. The second hypothesis
stresses the doctrinal discussions (dharmakatha
 ) in catechetical style that attempt to clarify
complex or obscure points of doctrine. These two
structural characteristics suggest a typical process by
which independent abhidharma treatises were composed:
A matrix outline served to record or possibly
direct discussions in which points of doctrine were
then elaborated through a pedagogical question and
answer technique.
Regardless of which hypothesis more accurately
represents the origin of independent abhidharma treatises,
this dual exegetical method reflects a persistent
tendency in the Buddhist tradition, from the earliest
period onward, toward analytical presentation through
taxonomic categories and toward discursive elaboration
through catechesis. The need to memorize the
teaching obviously promoted the use of categorizing
lists as a mnemonic device, and certain sutras describe
this taxonomic method as a way of encapsulating the
essentials of the teaching and averting dissension.
Other sutras proceed much like oral commentaries, in
which a brief doctrinal statement by the Buddha is analyzed
in full through a process of interrogation and
exposition. Both of these methods, amply attested in
the sutra collection, were successively expanded in subsequent
independent scholastic treatises, some of
which were not included within the sectarian, canonical
abhidharma collections. For example, the collection
of miscellaneous texts (khuddakapitaka) of the
canon of the THERAVADA school includes two texts utilizing
these methods that were not recognized to be
canonical “abhidharma” texts. The Patisambhida magga
(Path of Discrimination) contains brief discussions of
doctrinal points structured according to a topical list
(ma tika ), and the Niddesa (Exposition) consists of commentary
on the early verse collection, the Suttanipa ta.
In fact, a clear-cut point of origin for the abhidharma
as an independent section of the textual canon only reflects
the perspective of the later tradition that designates,
after a long forgotten evolution, certain texts as
“abhidharma” in contrast to sutras or other possibly earlier
expository works that share similar characteristics.
i'm just a mammal with troubled soul



Offline J.W

  • Sebelumnya: Jinaraga, JW. Jinaraga
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.864
  • Reputasi: 103
  • Gender: Male
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #16 on: 25 September 2009, 03:00:18 PM »
soli bro sacheng  ^:)^ ^:)^
pinjem tridnya yah....

Dalam abhidhamma ada gak di bahas ttg 'terlahir sebagai wanita disebabkan karena kamma buruk dari masa lalu' ?
Atau ada refrensi sutta lainnya ?



NB : ini bukan mengenai alasan penolakan sang buddha atas keinginan prajapati gotami untuk masuk ke tataran sangha.


Mohon masukkannya...  _/\_

Menjadi wanita bukan kamma buruk namun kamma-nya tidak sesempurna laki-laki dalam artian utk mencapai ke-buddha-an

tapi wanita tetap bisa mencapai kesucian arahat, yg sudah dibuktikan oleh banyak cerita waktu jaman Buddha

semoga bisa memperjelas

thx...bro markos...  _/\_

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #17 on: 26 September 2009, 12:34:28 AM »
kalo dari yg saya alami : banyak baca2 sutta.... biasanya bingung karena seolah buddhism itu ga nyambung

begitu ikut kelas abhidhamma taon 2005, masih bingung juga... ga nyambung antara sutta dengan abhidhamma, bahkan banyak istilah2 yg membingungkan dalam abhidhamma

sampai pertengahan tahun 2008 dimana "terpaksa" harus ngajar kelas, harus gali2 sendiri abhidhammattasangaha, liat2 berbagai sutta, implementasi dalam hidup......

Ternyata buddhism itu amat sangat sesuai dengan keseharian kita, terlihat mudah namun ternyata sulit dijalani karena kondisi batin kita yg sudah terbiasa akusala
Ini cocok dengan pepatah : Sulit untuk berbuat baik

Tapi setelah setahun mempraktekkan, pepatah itu menjadi " Sulit untuk berbuat jahat"  :D

nah terserah rekan2..... apakah mau meragukan abhidhamma.... apakah mau bilang itu bukan dari mulut Buddha..... yang pasti sudah banyak yg merasakan manfaat dari praktek abhidhamma dalam hidupnya  _/\_

Wahhh ini udah ada testimonial yg bagus...thanks bro

tinggal yg lain ikutan.................

silahkan yg lain tanya gampang2 dulu.... nanti guru menjawab...

Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #18 on: 26 September 2009, 02:30:20 PM »
kalo dari yg saya alami : banyak baca2 sutta.... biasanya bingung karena seolah buddhism itu ga nyambung

begitu ikut kelas abhidhamma taon 2005, masih bingung juga... ga nyambung antara sutta dengan abhidhamma, bahkan banyak istilah2 yg membingungkan dalam abhidhamma

sampai pertengahan tahun 2008 dimana "terpaksa" harus ngajar kelas, harus gali2 sendiri abhidhammattasangaha, liat2 berbagai sutta, implementasi dalam hidup......

Ternyata buddhism itu amat sangat sesuai dengan keseharian kita, terlihat mudah namun ternyata sulit dijalani karena kondisi batin kita yg sudah terbiasa akusala
Ini cocok dengan pepatah : Sulit untuk berbuat baik

Tapi setelah setahun mempraktekkan, pepatah itu menjadi " Sulit untuk berbuat jahat"  :D

nah terserah rekan2..... apakah mau meragukan abhidhamma.... apakah mau bilang itu bukan dari mulut Buddha..... yang pasti sudah banyak yg merasakan manfaat dari praktek abhidhamma dalam hidupnya  _/\_

Wahhh ini udah ada testimonial yg bagus...thanks bro

tinggal yg lain ikutan.................

silahkan yg lain tanya gampang2 dulu.... nanti guru menjawab...



kalo testimonial di kelas sih udh banyak bro.... ada yg dulu sedemikian sering ribut ama anaknya smp bilang bhw dia ciong ama anaknya itu
tp setelah ikut kelas, kondisinya jadi akur krn dia udh berlatih utk ga nambah akusala

ada juga suami istri yg udh ribut melulu, jadi akur dan bahkan sama2 aktif dalam dhamma

iya, mari kita tanya guru saceng  _/\_

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #19 on: 28 September 2009, 01:21:17 PM »
gurunya sis Lily masih libur.........

rasanya ke EROPAH deh... soalnya lama gak online...

=))
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #20 on: 28 September 2009, 05:23:47 PM »
mari kita tunggu praktek abhidhamma dari EROPAH yah bro  :D

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #21 on: 01 October 2009, 10:17:27 PM »
1. Abidhamma kan diajarkan Buddha pada para dewa dan Sariputra.

2. Nah bagaimana pemula bisa mendapat keyakinan bahwa ajarin ini
sesuai untuk orang umum (yg memiliki kemampuan berfikir yg umum)
dapat mengerti ajaran ini ?

3. Dengan melihat dari point 1., kenapa hal tsb hanya diajarkan pada Sariputra ? Apa sebabnya ?

trims sebelumnya.
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #22 on: 01 October 2009, 10:20:19 PM »
Apakah tepat kalau saya mengatakan
   Abhidhamma adalah ajaran Buddha yg
   lebih rinci, dan mendetail tentang proses pikiran ?

(sedangkan kata mendalam dan halus, lebih susah dimengerti....
dari pada rinci dan mendetail)  ;D

Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #23 on: 01 October 2009, 10:48:21 PM »
Berdasar dari Atthasalini yang merupakan kitab komentar dari dhammasangani (kitab pertama abhidhamma) disebutkan bhw Buddha mengajarkan abhidhamma di surga tavatimsa (surga 33 dewa) yang dihadiri oleh dewa yang berasal dari 10.000 sistem dunia dimana saat itu juga dihadiri oleh mantan ibunya yaitu ratu maha maya dewi yg sudah menjadi dewa di surga tusita

Buddha mengajarkan abhidhamma di alam dewa selama 3 bulan, dengan setiap hari beliau turun ke bumi utk menyampaikan detail abhidhamma itu kepada sariputta, yg dapat disebut sebagai orang kedua dalam hal kebijaksanaan setelah sang buddha

abhidhamma  dapat dianggap sebagai sesuatu yg sangat mudah untuk dihapal. Anda cukup menghapal 81/121 citta, 52 cetasika dan 28 rupa
itu kenapa bnyk org yg kecewa, setelah berhasil menghapal kesemuanya, lalu mau digunakan untuk apa? banyak juga yg menjadi sombong dan bilang bhw dia sudah menguasai abhidhamma, padahal sesungguhnya yg dikuasai hanyalah teks saja

citta, cetasika dan rupa akan sangat bermanfaat dalam memanage hidup keseharian kita ,bro.... dengan mengetahui karakteristik citta, kita akan tahu momen per momen dalam hidup kita
dengan menambahkan pendalaman terhadap cetasika, citta per momen itu akan lebih terjabarkan lagi dengan lebih detail
demikian juga dengan rupa. Saat mengetahui berbagai karakteristik rupa, akan membuat kita lebih tahu bagaimana rupa ini berproses

jika bro saceng ingat, sesungguhnya ini akan sangat selaras dengan vipassana yaitu mengetahui hakekat sesungguhnya nama dan rupa

demikian ringkasan yg saya ketahui sejauh ini, semoga membawa manfaat

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #24 on: 02 October 2009, 09:50:29 AM »
selama 3 bulan,
orang kedua dalam hal kebijaksanaan setelah sang buddha ,
Anda cukup menghapal 81/121 citta, 52 cetasika dan 28 rupa,
mengetahui hakekat sesungguhnya nama dan rupa

Trims atas penjelasan bro Markosprawira
yg rinci bagaikan guru Abhidhamma....

gw lagi sambil mencernakannaya (berpiki-pikir) dulu.... yaaaa
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #25 on: 02 October 2009, 01:03:07 PM »
1. Abidhamma kan diajarkan Buddha pada para dewa dan Sariputra.

2. Nah bagaimana pemula bisa mendapat keyakinan bahwa ajarin ini
sesuai untuk orang umum (yg memiliki kemampuan berfikir yg umum)
dapat mengerti ajaran ini ?

3. Dengan melihat dari point 1., kenapa hal tsb hanya diajarkan pada Sariputra ? Apa sebabnya ?

trims sebelumnya.


~ Kenapa Sang Buddha mengajarkan Abhidhamma di Alam Dewa?

Alasan-alasan  Sang Buddha mengajarkan Abhidhamma di alam Dewa (tavatimsa) adalah :
1.   Sang Buddha mengajarkan Abhidhamma di alam Dewa (Tavatimsa) karena para Buddha terdahulu juga mengajarkan Abhidhamma di alam itu. Jadi ini adalah merupakan salah satu tradisi para Buddha terdahulu.
2.   Sang Buddha mengajar selama 3 bulan (selama musim hujan/vasa) tanpa berhenti di alam Dewa (Tavatimsa), kalo diajarkan di alam manusia, siapa (manusia) yang sanggup bertahan selama 3 bulan secara berturut-turut. 3 bulan di alam manusia sama dengan 2 ½ jam di alam Tavatimsa.
3.   Untuk menghormati Ibunya. Setelah 7 hari melahirkan Sang Buddha, Ibu Sang Buddha meninggal dan terlahir di alam Tusita. Dengan Beliau mengajarkan Abhidhamma di alam Dewa maka Ibunya dapat mendengarkan Abhidhamma ini dan sehingga Ibunya bisa tercerahkan.

~ Sariputta adalah yang tertinggi dalam kebijaksanaan diantara murid lainnya. Sang Buddha dengan pengetahuannya mengerti bahwa Sariputta bisa membabarkan Abhidhamma kepada manusia dan juga bisa mengembangkannya sesuai dengan yang diajarkan Sang Buddha. Sang Buddha mengajarkan Abhidhamma yang lebih singkat kepada Sariputta dan pada saat itu juga Sariputta membabarkan penjelasan Abhidhamma kepada 500 bhikkhu lainnya.
Nah...kita bisa liat 500 bhikkhu itu adalah manusia biasa dan mereka bisa memahami Abhidhamma itu dan setelah selesai pembabaran Abhidhamma oleh Sariputta, mereka langsung tercerahkan.

Jadi Sang Buddha berusaha untuk mengajarkan Abhidhamma di alam Manusia yaitu melalui Sariputta. Sang Buddha juga ingin semua makhluk termasuk manusia (bukan hanya dewa & brahma saja) bisa tercerahkan.

_/\_ :lotus:
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #26 on: 02 October 2009, 01:05:51 PM »
gurunya sis Lily masih libur.........

rasanya ke EROPAH deh... soalnya lama gak online...

=))

Kangen yah? ;D jgn lupa keripik otak babinya...Bro Saceng masih utang sama aku...:))

_/\_ :lotus:
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #27 on: 02 October 2009, 01:16:56 PM »
Apakah tepat kalau saya mengatakan
   Abhidhamma adalah ajaran Buddha yg
   lebih rinci, dan mendetail tentang proses pikiran ?

(sedangkan kata mendalam dan halus, lebih susah dimengerti....
dari pada rinci dan mendetail)  ;D

Sebenarnya Sang Buddha ajarkan adalah tentang dalam diri makhluk (Nama & Rupa) yg di detail menurut hakikat sesungguhnya....jadi bukan hanya proses pikiran aja...... (cmiiw)..

_/\_ :lotus:
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #28 on: 02 October 2009, 01:53:08 PM »
selama 3 bulan,
orang kedua dalam hal kebijaksanaan setelah sang buddha ,
Anda cukup menghapal 81/121 citta, 52 cetasika dan 28 rupa,
mengetahui hakekat sesungguhnya nama dan rupa

Trims atas penjelasan bro Markosprawira
yg rinci bagaikan guru Abhidhamma....

gw lagi sambil mencernakannaya (berpiki-pikir) dulu.... yaaaa

sori direvisi yah bro

Anda tidak cukup hanya menghapal 81/121 citta, 52 cetasika dan 28 rupa,

melainkan juga bisa mempraktekkannya dalam kesehariannya sehingga bisa menuju ke kondisi sati sampajhana  _/\_
« Last Edit: 02 October 2009, 01:55:30 PM by markosprawira »

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #29 on: 02 October 2009, 01:55:02 PM »
gurunya sis Lily masih libur.........

rasanya ke EROPAH deh... soalnya lama gak online...

=))

Kangen yah? ;D jgn lupa keripik otak babinya...Bro Saceng masih utang sama aku...:))

_/\_ :lotus:

iya tuh bro saceng...... ci lily khan udah bikin kue bolu, sekarang nunggu keripik otak babi dari bro saceng  :whistle:

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #30 on: 02 October 2009, 03:29:50 PM »
gurunya sis Lily masih libur.........

rasanya ke EROPAH deh... soalnya lama gak online...

=))

Kangen yah? ;D jgn lupa keripik otak babinya...Bro Saceng masih utang sama aku...:))

_/\_ :lotus:

iya tuh bro saceng...... ci lily khan udah bikin kue bolu, sekarang nunggu keripik otak babi dari bro saceng  :whistle:

Udah gw googlinng, ternya belum ada kripik otak babi.............
jadi kalau mau masuk rekor Muri... nah ini kesempatan deh............

yg ketemu adalah ini :
Quote
setahu gua ada makanan aneh seperti keripik laron .... otak babi...(dagingnya aja gw jijay makannya apalagi otaknya) ...

Siapa udah nyoba keripik laron ?  :(

soal kangen... udah jelas deh semua member di DC pasti kangen sama INDUKnya...
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #31 on: 02 October 2009, 03:31:27 PM »
kalau bro hatRed, copas yg berat2...
tanpa terjemahan lagi........

ya itu namanya menyiksa pemula secara pelan2 deh............ =))
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #32 on: 02 October 2009, 03:37:56 PM »
kalau bro hatRed, copas yg berat2...
tanpa terjemahan lagi........

ya itu namanya menyiksa pemula secara pelan2 deh............ =))

Enak kan kalo di siksa? :))

Hmmm...omong-omong...AKu pernah siksa pemula ga? ;D

_/\_ :lotus:
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #33 on: 15 October 2009, 08:50:47 PM »
Jadi bagi pemula Abhidhamma boleh dikatakan
ajaran Buddha mengenai proses pikiran yg lebih rinci dan jelas?

Ada berapakah pokok2 penting dalam mempelajarin Abhidhamma (AB) ?
Adakah cara mudah menghafal istilah2 dlm AB ?

Apakah AB dpt diaplikasikan pada kelima panca indra ?

Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #34 on: 19 October 2009, 10:27:49 PM »
Jadi bagi pemula Abhidhamma boleh dikatakan
ajaran Buddha mengenai proses pikiran yg lebih rinci dan jelas? -->terserah si pemula  ;D

Ada berapakah pokok2 penting dalam mempelajarin Abhidhamma (AB) ? --> Nama, Rupa, Nibbana
Adakah cara mudah menghafal istilah2 dlm AB ? --> bagaimana Bro Saceng  menghafal ketika masih sekolah dulu?  kek gitu lah caranya... ;D

Apakah AB dpt diaplikasikan pada kelima panca indra ? ---> dapat  ;D


cmiiw...

 _/\_ :lotus:
« Last Edit: 19 October 2009, 10:29:20 PM by Lily W »
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #35 on: 20 October 2009, 10:31:34 AM »
Jadi bagi pemula Abhidhamma boleh dikatakan
ajaran Buddha mengenai proses pikiran yg lebih rinci dan jelas? -->terserah si pemula  ;D

Ada berapakah pokok2 penting dalam mempelajarin Abhidhamma (AB) ? --> Nama, Rupa, Nibbana
Adakah cara mudah menghafal istilah2 dlm AB ? --> bagaimana Bro Saceng  menghafal ketika masih sekolah dulu?  kek gitu lah caranya... ;D

Apakah AB dpt diaplikasikan pada kelima panca indra ? ---> dapat  ;D


cmiiw...

 _/\_ :lotus:

curhat : mendpt jawaban begitu... otak gw tambah buntu dehhh.
;D ;D ;D

Adakah lagu AB ? karna sewaktu kecil kita dianjarkan menghafal dgn bernyanyi .....

Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #36 on: 20 October 2009, 12:40:30 PM »
^wah...kalo otaknya di bikin jadi kripik otak...mantapp tuch... :))

Mau nyanyi yah? lagu anatta aja...gimana?

ANATTA...

Anatta itulah sesuatu tanpa aku, serta tanpa inti
Dalam kesunyataan akhir, tiada mahluk jiwa pun pribadi..
Tiada sesuatu kesatuan benda yang disebut diri…
Nan tinggal kekal s’panjang masa, namun berubah s’lalu nan abadi…
Hanya batin dan materi, tiada suatu lainnya
Bukan mahluk bukan jiwa bukan suatu pribadi…
Yang disebut manusia … hanya suatu khayal …
Kosong belaka tanpa inti …
Bagi yang melihat kebenaran sejati serta sadar diri
Baginya lenyaplah avidya, roda samsara dapat diatasi…

============

Ato mau chanting? chanting ttg 24 paccaya ato Dhammasangani...;D


_/\_ :lotus:
« Last Edit: 20 October 2009, 12:42:25 PM by Lily W »
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #37 on: 20 October 2009, 03:49:55 PM »
wooow koq hafal ya.... mungkin udah sering manggung ya sis Lily... =))

santai dulu ya,.... belajar AB harus pelan2.... gak bisa kebut2...

katanya juga harus siapin kamus ... supaya bisa mengerti apa itu
nama, apa itu rupa.....(kamus khusus utk Buddhist lhho)
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #38 on: 20 October 2009, 04:53:59 PM »
hafal karena biasa...... tapi yg penting hafal karena praktek....

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #39 on: 20 October 2009, 05:28:27 PM »
hafal karena biasa...... tapi yg penting hafal karena praktek....

ok bro Markosprawira,... utk minggu pertama kira2 apa yg bisa dilakukan/dipraktekan..
yg gampang2 aja lho...

trims atas masukannya.
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #40 on: 22 October 2009, 04:37:19 PM »
Kenali gejolak batin yg akusala bro...... misal bagaimana rasanya marah, benci, dengki, iri, dsbnya

kalo gejolak yg akusala saja kita belum tahu, tentunya kita tidak bisa mengendalikannya...

kalo anda sudah lebih kenal, mulai utk menetralisir begitu gejolak negatif itu muncul. Dengan cara seperti ini, setidaknya kita sudah mulai belajar utk tidak memperbanyak akusala

gampang khan? he3.... abhidhamma tuh simple loh

Offline J.W

  • Sebelumnya: Jinaraga, JW. Jinaraga
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.864
  • Reputasi: 103
  • Gender: Male
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #41 on: 22 October 2009, 05:23:58 PM »
Kenali gejolak batin yg akusala bro...... misal bagaimana rasanya marah, benci, dengki, iri, dsbnya

kalo gejolak yg akusala saja kita belum tahu, tentunya kita tidak bisa mengendalikannya...

kalo anda sudah lebih kenal, mulai utk menetralisir begitu gejolak negatif itu muncul. Dengan cara seperti ini, setidaknya kita sudah mulai belajar utk tidak memperbanyak akusala

gampang khan? he3.... abhidhamma tuh simple loh

^
 :jempol: :jempol: :jempol:


Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #42 on: 23 October 2009, 04:48:22 PM »
kalo udah makin familiar, lanjutkan ke bagaimana mengenali kusala citta..... sesungguhnya sangat banyak sekali sobhana cetasika yg berperan dalam kusala citta
bisa kenali saddha.... bisa juga sati..... atau mulai dari hiri, ottapa, adosa/metta, dsbnya.....

setelah kenal, cobalah utk memperbanyak kusala ini, mempersering munculnya...... dengan cara ini, akan membantu rekan2 saat bermeditasi karena kondisi batinnya sudah mudah untuk diatur ke kusala

semoga tips simpel ini bisa bermanfaat yah

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #43 on: 27 October 2009, 09:09:09 AM »
Kenali gejolak batin yg akusala bro...... misal bagaimana rasanya marah, benci, dengki, iri, dsbnya

kalo gejolak yg akusala saja kita belum tahu, tentunya kita tidak bisa mengendalikannya...
kalo anda sudah lebih kenal, mulai utk menetralisir begitu gejolak negatif itu muncul. Dengan cara seperti ini, setidaknya kita sudah mulai belajar utk tidak memperbanyak akusala
gampang khan? he3.... abhidhamma tuh simple loh

wahh JW. Jinaraga rasanya juga mahir di AB ya!

mengenai KEMARAHAN...
mengenailnya... pernafasan berbeda, cara bicara lebih keras, gerakan tubuh....

nah menetralisirnya itu spt apa ya ?

saat ini saya masih bingung deh sama AB...


kalau menurut bro JW. Jinaraga gimana ya ?
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #44 on: 27 October 2009, 09:19:05 AM »
^ Pengalaman sendiri yah bro ...
Saat saya menyadari kemarahan timbul (misal: eling sambil bicara dalam hati: "wah gua dah marah-marah nih"), kemarahannya spontan lenyap tuh bro ... (malah kadang suka berbalik jadi ngetawain kemarahan yang barusan timbul) ...

Offline Sumedho

  • Kebetulan
  • Administrator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 12.406
  • Reputasi: 423
  • Gender: Male
  • not self
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #45 on: 27 October 2009, 09:41:55 AM »
kalau itu sih imo tergntung bro. tergntung sama pola pandang orangnya *baca: sila*. jika dia merasa marah itu oke, yah dia tetap marah. Banyak koq orang yg eling atau sdar sambil membunuh.
There is no place like 127.0.0.1

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #46 on: 27 October 2009, 09:46:19 AM »
 [at] saceng : mari kita sama2 tunggu jawaban bro JW.......

 [at] g.citra : saat anda bicara (dlm pikiran sendiri), saat itu citta marah anda stop dan digantikan oleh citta yg ngomong atau bisa disebut kondisinya diinterupsi....

demikianlah logika dari pengalaman anda......

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #47 on: 27 October 2009, 09:48:33 AM »
kalau itu sih imo tergntung bro. tergntung sama pola pandang orangnya *baca: sila*. jika dia merasa marah itu oke, yah dia tetap marah. Banyak koq orang yg eling atau sdar sambil membunuh.

mungkin lebih tepatnya : pengertian benar....

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #48 on: 27 October 2009, 11:08:13 AM »
kalau itu sih imo tergntung bro. tergntung sama pola pandang orangnya *baca: sila*. jika dia merasa marah itu oke, yah dia tetap marah. Banyak koq orang yg eling atau sdar sambil membunuh.

Yup... emang kekna gitu, trus kalo ada orang yang nerusin marah-marah sesaat setelah eling, IMO itu penguatan terhadap kesan lampau deh bro (bentuk pikiran nya bukan masih marah pertama, tapi dah marah kedua), soalnya saat eling itu, pikiran netral dulu ... trus lanjut ... gitu ... ;D

[at] saceng : mari kita sama2 tunggu jawaban bro JW.......

 [at] g.citra : saat anda bicara (dlm pikiran sendiri), saat itu citta marah anda stop dan digantikan oleh citta yg ngomong atau bisa disebut kondisinya diinterupsi....

demikianlah logika dari pengalaman anda......

Yup, yang ngomong itu hanya pengandaian aja koq bro .. ;D
Saat eling sih sepanjang yang saya alamin, pikiran netral sesaat (gak ada penilaian) ... Hanya karena jedanya begitu cepat, jadi gak terlalu ketangkap prosesnya ... gitu ...

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #49 on: 27 October 2009, 04:23:57 PM »

Yup... emang kekna gitu, trus kalo ada orang yang nerusin marah-marah sesaat setelah eling, IMO itu penguatan terhadap kesan lampau deh bro (bentuk pikiran nya bukan masih marah pertama, tapi dah marah kedua), soalnya saat eling itu, pikiran netral dulu ... trus lanjut ... gitu ... ;D

[at] saceng : mari kita sama2 tunggu jawaban bro JW.......

 [at] g.citra : saat anda bicara (dlm pikiran sendiri), saat itu citta marah anda stop dan digantikan oleh citta yg ngomong atau bisa disebut kondisinya diinterupsi....

demikianlah logika dari pengalaman anda......

Yup, yang ngomong itu hanya pengandaian aja koq bro .. ;D
Saat eling sih sepanjang yang saya alamin, pikiran netral sesaat (gak ada penilaian) ... Hanya karena jedanya begitu cepat, jadi gak terlalu ketangkap prosesnya ... gitu ...


sori kalo boleh saya perjelas bhw TIDAK ADA PIKIRAN NETRAL dalam tingkatan javana/action selama kita masih menjadi putthujhana, bro....

netral itu hanya ada di vedana-nya aja...... jadi jika anda merasa pikiran anda netral maka itu hanya secara perasaan saja
Pun netral dalam artian upekkha disini, berbeda dengan upekkha yg ada di batin arahat

selain netral secara perasaan, yg sering salah kaprah adalah pikiran netral = vipaka citta.
Padahal itu adalah hal yg berbeda dimana vipaka sesungguhnya hanya merupakan kelanjutan/buah yg masak

mari kita lihat secara pembagian citta dalam lokiya yaitu akusala, kusala dan vipaka yg udah diuraikan dalam citta vitthi di : http://dhammacitta.org/forum/index.php/topic,1393.0.html

jadi berhati2lah dengan persepsi mengenai citta yang tidak menilai karena itu biasanya hanya "perasaan netral" saja, persepsi/sanna itu sendiri sebagai sabbacittasadharana cetasika (cetasika yg ada dalam semua citta) tentunya selalu ada dalam setiap citta

semoga bermanfaat

Offline Elin

  • DhammaCitta Press
  • KalyanaMitta
  • *
  • Posts: 4.377
  • Reputasi: 222
  • Gender: Female
Re:
« Reply #50 on: 27 October 2009, 08:47:03 PM »
 [at]  bro markos :

mau donk dikasih contoh bbrp case, cara merubah gejolak batin yg negatif menjadi kusala citta... :)

So far Elin msh belajar mentralisir gejolak batin yg negatif... (marah, kecewa, sedih, sakit hati)..

Biasanya tiba2 muncul pikiran utk mengakhiri perbuatan tsb, scr tdk lgs bs dibilang menetralisir keadaan pikiran negatif yg menggebu2..
(sambil menghela nafas panjang bbrp kali, usap2 dada, diam sesaat)...

Nah kalo cara ngerubah keadaan yg uda spt itu mjd kusala citta gmn yaa? ???

Offline char101

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 237
  • Reputasi: 13
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #51 on: 27 October 2009, 09:07:56 PM »
[at]  bro markos :

mau donk dikasih contoh bbrp case, cara merubah gejolak batin yg negatif menjadi kusala citta... :)

Walau saya bukan Bro Markos, ingin numpang kasih pendapat juga

Setahu saya cara yang cukup terkenal (terutama di vipassana) adalah dengan mencatat pikiran yang muncul (taking note): marah, marah, atau sedih, sedih. Kalau dilakukan dengan benar saya rasa pikiran mencatat ini adalah mahakusalacitta nanasampayuttam (pikiran baik berasosiasi dengan pengetahuan, bisa muncul dengan rasa netral atau senang)

Kalau cara yang lebih modern, ada yang disebut pause technique. Caranya gampang (gampang teorinya), kalau marah, sedih, dll. "pause" dulu (berhenti sejenak) jangan langsung ambil keputusan. Setelah merasa agak tenang baru "lanjutkan" :D

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #52 on: 27 October 2009, 09:55:26 PM »
sori kalo boleh saya perjelas bhw TIDAK ADA PIKIRAN NETRAL dalam tingkatan javana/action selama kita masih menjadi putthujhana, bro....

netral itu hanya ada di vedana-nya aja...... jadi jika anda merasa pikiran anda netral maka itu hanya secara perasaan saja
Pun netral dalam artian upekkha disini, berbeda dengan upekkha yg ada di batin arahat

selain netral secara perasaan, yg sering salah kaprah adalah pikiran netral = vipaka citta.
Padahal itu adalah hal yg berbeda dimana vipaka sesungguhnya hanya merupakan kelanjutan/buah yg masak

mari kita lihat secara pembagian citta dalam lokiya yaitu akusala, kusala dan vipaka yg udah diuraikan dalam citta vitthi di : http://dhammacitta.org/forum/index.php/topic,1393.0.html

jadi berhati2lah dengan persepsi mengenai citta yang tidak menilai karena itu biasanya hanya "perasaan netral" saja, persepsi/sanna itu sendiri sebagai sabbacittasadharana cetasika (cetasika yg ada dalam semua citta) tentunya selalu ada dalam setiap citta

semoga bermanfaat

Yup, thanks buat koreksinya bro ...

Yang saya maksud pikiran diatas itu batin (nama) ...
Kalau boleh tau lebih jelas, samakah citta dengan vinana ? Kalau sama, apa berarti yang dimaksud bro pikiran adalah kesadaran ?

Saya selalu ambil kesimpulan gampang dari proses citta vithi untuk dituliskan karena jujur, saya tidak hafal urutan maupun tulisanya (makanya saya selalu ambil dari 5 khanda saja) ...

Pandapat saya, sewaktu kita benar-benar bisa menangkap kondisi vedana (perasaan) pada saat netral, ini menunjang sistem kerja sankhara khanda kita untuk netral pula ... (sepanjang kita menyadari hal itu) ...

urutan gampangnya saya ambil seperti berikut:
Saat benar-benar menyadari (vinana) bahwa indera kita (melalui landasannya) terhubung dengan obyek, menimbulkan persepsi (mengetahui obyek),  disertai perasaan netral, maka yang dihasilkan adalah bentuk pikiran yang netral pula (apa adanya, tapi bukan masa bodoh) ... Tak ada kehendak (cetana) yang muncul pada saat-saat itu ...

Sebaliknya ...
Saat benar-benar menyadari (vinana) bahwa indera kita (melalui landasannya) terhubung dengan obyek, menimbulkan persepsi (mengetahui obyek),  disertai perasaan 'tidak' netral, maka yang dihasilkan adalah bentuk pikiran yang bermacam-macam yang menimbukan kehendak (cetana) ... Tak ada kehendak (cetana) yang muncul pada saat-saat itu ...

Kesimpulan saya, perasaan itulah si Aku ... cetana (yang dilakukan dengan sadar), selalu diawali perasaan timbul terhadap obyek (vipaka) sebagai pendahulunya ...

contoh gampangnya:
Saat kita menyadari melihat pemandangan bagus, mengetahui bahwa itu bagus, ada perasaan senang/nyaman/dsb, lalu berpikir untuk bertahan pada kondisi itu (ada keinginan) ...

Tolong koreksinya yah bro, kalau kesimpulan saya ini malah bertentangan dengan abhidhamma (sekalian juga contoh tindakannya) biar saya gak 'nyasar' terlalu jauh ... :)

salam,

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #53 on: 27 October 2009, 10:38:28 PM »
[at]  bro markos :

mau donk dikasih contoh bbrp case, cara merubah gejolak batin yg negatif menjadi kusala citta... :)

Walau saya bukan Bro Markos, ingin numpang kasih pendapat juga

Setahu saya cara yang cukup terkenal (terutama di vipassana) adalah dengan mencatat pikiran yang muncul (taking note): marah, marah, atau sedih, sedih. Kalau dilakukan dengan benar saya rasa pikiran mencatat ini adalah mahakusalacitta nanasampayuttam (pikiran baik berasosiasi dengan pengetahuan, bisa muncul dengan rasa netral atau senang)

Kalau cara yang lebih modern, ada yang disebut pause technique. Caranya gampang (gampang teorinya), kalau marah, sedih, dll. "pause" dulu (berhenti sejenak) jangan langsung ambil keputusan. Setelah merasa agak tenang baru "lanjutkan" :D

wah salut ama bro char.....

betul yg anda sebut bhw itu akan menjadi nanasampayuttam..... ini berhubungan dengan kata mencatat yg anda sebut dimana ini akan memasukkan fungsi pengendalian batin saat muncul akusala

salut, bro!!.....

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #54 on: 27 October 2009, 10:54:01 PM »
sori kalo boleh saya perjelas bhw TIDAK ADA PIKIRAN NETRAL dalam tingkatan javana/action selama kita masih menjadi putthujhana, bro....

netral itu hanya ada di vedana-nya aja...... jadi jika anda merasa pikiran anda netral maka itu hanya secara perasaan saja
Pun netral dalam artian upekkha disini, berbeda dengan upekkha yg ada di batin arahat

selain netral secara perasaan, yg sering salah kaprah adalah pikiran netral = vipaka citta.
Padahal itu adalah hal yg berbeda dimana vipaka sesungguhnya hanya merupakan kelanjutan/buah yg masak

mari kita lihat secara pembagian citta dalam lokiya yaitu akusala, kusala dan vipaka yg udah diuraikan dalam citta vitthi di : http://dhammacitta.org/forum/index.php/topic,1393.0.html

jadi berhati2lah dengan persepsi mengenai citta yang tidak menilai karena itu biasanya hanya "perasaan netral" saja, persepsi/sanna itu sendiri sebagai sabbacittasadharana cetasika (cetasika yg ada dalam semua citta) tentunya selalu ada dalam setiap citta

semoga bermanfaat

Yup, thanks buat koreksinya bro ...

Yang saya maksud pikiran diatas itu batin (nama) ...
Kalau boleh tau lebih jelas, samakah citta dengan vinana ? Kalau sama, apa berarti yang dimaksud bro pikiran adalah kesadaran ?

Saya selalu ambil kesimpulan gampang dari proses citta vithi untuk dituliskan karena jujur, saya tidak hafal urutan maupun tulisanya (makanya saya selalu ambil dari 5 khanda saja) ...

Pandapat saya, sewaktu kita benar-benar bisa menangkap kondisi vedana (perasaan) pada saat netral, ini menunjang sistem kerja sankhara khanda kita untuk netral pula ... (sepanjang kita menyadari hal itu) ...

urutan gampangnya saya ambil seperti berikut:
Saat benar-benar menyadari (vinana) bahwa indera kita (melalui landasannya) terhubung dengan obyek, menimbulkan persepsi (mengetahui obyek),  disertai perasaan netral, maka yang dihasilkan adalah bentuk pikiran yang netral pula (apa adanya, tapi bukan masa bodoh) ... Tak ada kehendak (cetana) yang muncul pada saat-saat itu ...

Sebaliknya ...
Saat benar-benar menyadari (vinana) bahwa indera kita (melalui landasannya) terhubung dengan obyek, menimbulkan persepsi (mengetahui obyek),  disertai perasaan 'tidak' netral, maka yang dihasilkan adalah bentuk pikiran yang bermacam-macam yang menimbukan kehendak (cetana) ... Tak ada kehendak (cetana) yang muncul pada saat-saat itu ...

Kesimpulan saya, perasaan itulah si Aku ... cetana (yang dilakukan dengan sadar), selalu diawali perasaan timbul terhadap obyek (vipaka) sebagai pendahulunya ...

contoh gampangnya:
Saat kita menyadari melihat pemandangan bagus, mengetahui bahwa itu bagus, ada perasaan senang/nyaman/dsb, lalu berpikir untuk bertahan pada kondisi itu (ada keinginan) ...

Tolong koreksinya yah bro, kalau kesimpulan saya ini malah bertentangan dengan abhidhamma (sekalian juga contoh tindakannya) biar saya gak 'nyasar' terlalu jauh ... :)

salam,


dear bro gun yg kritis

mari dilihat satu persatu yah.

1. jika yg dimaksud sebagai batin pun, tetap tidak ada batin yg netral, bro..... sebagaimana kita tahu bhw batin/nama itu terdiri dari citta dan cetasika
jika dilihat secara citta, sudah disebut bhw tidak ada citta yang netral.. yg ada hanya vedana netral saja
jika dilihat secara cetasika pun, yg ada hanya akusala atau sobhana cetasika.... tidak ada upekkha cetasika  ;D upekkha di putthujhana hanyalah vedana, tidak lebih dan tidak kurang

2. citta itu nama kesadaran/pikiran jika dilihat dari sisi batin/nama
vinnana itu jika anda lihat dari sisi khandha

jika dilihat secara perbandingannya yaitu :
1. mahluk = nama + rupa
2. mahluk = citta + cetasika + rupa
3. mahluk =
- citta = vinnana khandha
- vedana = vedana khandha
- sanna = sanna khandha
- 50 cetasika lainnya = sankhara khandha
- rupa = rupa khandha

Mengenai persepsi : persepsi adalah sanna, yg dalam batin adalah sanna khandha yaitu salah satu dari sabbacittasadharana cetasika (cetasika yg ada dalam semua citta), sama seperti vedana

jadi saat indera bersentuhan dengan obyek saja, saat muncul kesadaran mengalami obyek, saat itu sebenarnya sudah ada persepsi/sanna

alur yg anda sebut diatas vinnana - landasan - persepsi, itu merupakan alur yg selama ini kita lihat dari pengamatan kita, yg batinnya masih tertutup lobha, bro......  padahal saat indera bertumbukan dengan obyek, saat itu muncul kesadaran mengalami obyek, yg di dalamnya sudah ada persepsi, plus juga ada vedana

mari kita kembali ke skema citta dan cetasika aja bro...... TIDAK ada citta netral, pun tidak ada cetasika netral
pada level javana/action/tindakan kita, citta hanya ada akusala dan kusala......
sedangkan cetasika juga sama, hanya ada akusala dan sobhana......

akusala cetasika akan berdampingan membentuk akusala citta, sedangkan sobhana cetasika membentuk kusala citta.....

simpel khan  ;D

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #55 on: 27 October 2009, 11:54:28 PM »
Dear bro Markos yang lebih mengetahui ...

Yup ... saya setuju tidak ada citta yang netral ... anumodana ... :)

pertanyaan lebih jauh yah bro... :)
Seperti yang anda tulis diatas (sabbacittasadharana cetasika) yaitu cetasika: sanna cetasika dan vedana cetasika (dan menurut buku plus 5 lainnya)... sanna kan hanya mengetahui (mempersepsikan) sedangkan vedana yang saya tau ada 3 (kusala, akusala dan netral) ...

Dalam kegiatan sankhara (khanda) yang sama dengan sankhara cetasika, tentunya tidak mungkin 50 macam bentuknya itu muncul bersamaan bukan ?

contohnya mana/dosa/issa/lainnya dalam lotika-cetasika tidak mungkin muncul bersamaan dengan saddha/sati/hiri/lainnya dalam sobhanasadharana dalam 1 proses citta-vithi bukan ?

Tapi salah satu bentuk sankhara cetasika itu pastinya muncul bersamaan dengan sanna-cetasika dan vedana-cetasika bukan ?

Jadi dalam artian lain, sanna cetasika (1) dan vedana cetasika (1) dipisahkan dari sankhara cetasika (50) karena alasan inikah (sabbacittasadharana cetasika) ?

Kalau memang karena alasan diatas, muncul pertanyaan lanjutan:
Lalu mengapa 5 sabbacittasadharana cetasika lainnya (cetana, ekaggata, jivitindriya dan manasikara) tidak dipisahkan dalam khanda lainnya yah ? malah dimasukkan kedalam sankhara cetasika ?

nb: kalau memang pertanyaan saya membingungkan, coba deh tolong diurai sebuah contoh yang saya tulis ini menurut citta-vithi dan citta-cetasika dari abhidhamma ...

... Saya melihat pemandangan bagus dan ingin berlama-lama disana ...

(gak ada maksud apa-apa nih bro ... :)) ... Saya cuma ingin kejelasan pemahaman saya aja ... :) ... )

Anumodana atas perhatiannya ... :)
« Last Edit: 28 October 2009, 12:11:45 AM by g.citra »

Offline Elin

  • DhammaCitta Press
  • KalyanaMitta
  • *
  • Posts: 4.377
  • Reputasi: 222
  • Gender: Female
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #56 on: 28 October 2009, 12:04:36 AM »
 [at]  bro markos & char :

ini mah yg ngerti cm kalian berdua. Sbg yg bertanya, Elin msh bingung.. ;D

Nanti dilanjutkan pertanyaan nya deh, skr ga bs quote2 yg mau ditanya niy.. :(

hehehe yg sabar yah ajarin Elin :)

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #57 on: 28 October 2009, 12:19:22 AM »
Kalau cara yang lebih modern, ada yang disebut pause technique. Caranya gampang (gampang teorinya), kalau marah, sedih, dll. "pause" dulu (berhenti sejenak) jangan langsung ambil keputusan. Setelah merasa agak tenang baru "lanjutkan" :D

Cara nge-pause-nya gimana bro ?
Melarikan perhatian pada obyek lain, atau malah memperhatikan pikiran tetap pada obyek ?
Kan waktu marah/sedih/dll, walau kesadaran aktif (gak tidur), tapi kita gak 'sadar' (gak eling) tuh bro ?
Jadi nimbulin 'Eling'nya gimana ?

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #58 on: 28 October 2009, 12:28:59 AM »
[at]  bro markos :

mau donk dikasih contoh bbrp case, cara merubah gejolak batin yg negatif menjadi kusala citta... :)

So far Elin msh belajar mentralisir gejolak batin yg negatif... (marah, kecewa, sedih, sakit hati)..

Biasanya tiba2 muncul pikiran utk mengakhiri perbuatan tsb, scr tdk lgs bs dibilang menetralisir keadaan pikiran negatif yg menggebu2..
(sambil menghela nafas panjang bbrp kali, usap2 dada, diam sesaat)...

Nah kalo cara ngerubah keadaan yg uda spt itu mjd kusala citta gmn yaa? ???

IMO, saat anda mengalami yang di bold diatas, sesaat rasa marah itu hilang dan perasaan anda sudah netral, hanya karena gak terbiasa 'melatih diri', jadi proses yang muncul dirasa gak langsung memberi pengaruh apa-apa (karena proses berpikirnya sudah balik ke keadaan marah dll itu) ...

Dan kalo ingin merubah keadaan yang pertama menjadi keadaan kusala, yah gak ada cara lain deh selain berusaha melatih diri lewat latihan-latihan perenungan (vipassana) ... :)
« Last Edit: 28 October 2009, 12:43:26 AM by g.citra »

Offline char101

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 237
  • Reputasi: 13
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #59 on: 28 October 2009, 06:14:58 AM »
Cara nge-pause-nya gimana bro ?
Melarikan perhatian pada obyek lain, atau malah memperhatikan pikiran tetap pada obyek ?

Yap bisa dengan mengalihkan perhatian, menarik nafas dalam beberapa kali, jalan-jalan sebentar, atau katakan kepada lawan bicara (yang kita merasa marah) bahwa kita lanjutnya perbicaraannya nanti.

Quote
Kan waktu marah/sedih/dll, walau kesadaran aktif (gak tidur), tapi kita gak 'sadar' (gak eling) tuh bro ?
Jadi nimbulin 'Eling'nya gimana ?

Saya tidak tahu pastinya, tapi citta kan muncul berganti cepat sekali, ketika kita marah belum tentu semua cittanya dosamulacitta. Kalau sebelumnya kita sudah bertekad bahwa jika kita marah kita akan "pause" dulu mungkin tekad kita sebelumnya itu akan menyebabkan kita lebih sadar (sati). Ketika citta dengan sati ini menyadari bahwa ada dosamulacita yang muncul, ia bisa menyebabkan usaha untuk menenangkan dosamula citta tersebut. Jadi ya intinya sih mungkin sati.

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #60 on: 28 October 2009, 07:48:18 AM »
^ Pengalaman sendiri yah bro ...
Saat saya menyadari kemarahan timbul (misal: eling sambil bicara dalam hati: "wah gua dah marah-marah nih"), kemarahannya spontan lenyap tuh bro ... (malah kadang suka berbalik jadi ngetawain kemarahan yang barusan timbul) ...

bro g.citra,

trus gimana org lain bisa meniru penjelasan dari bro utk melenyapkan kemarahan ?


bro markosprawira,
mulai utk menetralisir


bisa lebih jelas lagi bagi yg suka marah, gimana dia menetralisir nya ?

thanks sebelumnya
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #61 on: 28 October 2009, 11:14:22 AM »
^ Pengalaman sendiri yah bro ...
Saat saya menyadari kemarahan timbul (misal: eling sambil bicara dalam hati: "wah gua dah marah-marah nih"), kemarahannya spontan lenyap tuh bro ... (malah kadang suka berbalik jadi ngetawain kemarahan yang barusan timbul) ...

bro g.citra,

trus gimana org lain bisa meniru penjelasan dari bro utk melenyapkan kemarahan ?


Cara saya, saat 'eling' timbul (sadar akan kemarahan), saya berusaha 'menguatkan eling' tersebut dengan berkata dalam hati (contohnya seperti diatas) ...

Biasanya kemarahan yang paling sulit di lunakkan yaitu kemarahan yang timbul dalam menghadapi obyek yang tiba-tiba membangkitkan  kemarahan itu sendiri ...

Yang kayak gini ini seperti yang saya dah tulis dalam repost buat sis Elin, perlu adanya latihan buat dapat membangkitkan dan menangkap 'eling' itu supaya bisa dipertahankan agar kemarahan (yang timbul sebelum eling), bisa ditekan sampai reda (bahkan bagi yang dah benar-benar terlatih, kemarahan dapat ditekan sampai lenyap) ... :)

salam,

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #62 on: 28 October 2009, 11:24:46 AM »
Quote
Kan waktu marah/sedih/dll, walau kesadaran aktif (gak tidur), tapi kita gak 'sadar' (gak eling) tuh bro ?
Jadi nimbulin 'Eling'nya gimana ?

Saya tidak tahu pastinya, tapi citta kan muncul berganti cepat sekali, ketika kita marah belum tentu semua cittanya dosamulacitta. Kalau sebelumnya kita sudah bertekad bahwa jika kita marah kita akan "pause" dulu mungkin tekad kita sebelumnya itu akan menyebabkan kita lebih sadar (sati). Ketika citta dengan sati ini menyadari bahwa ada dosamulacita yang muncul, ia bisa menyebabkan usaha untuk menenangkan dosamula citta tersebut. Jadi ya intinya sih mungkin sati.

Yang saya bold,
Kalau tekad kita sangat kuat (disertai latihan yang tekun), tentunya kemarahan gak mungkin timbul dong, benarkah ?
Kalau "lupa" (tekad kurang kuat, pernah berlatih walau kurang tekun), tetap aja kemarahan timbul  walau bisa di pause nantinya , benarkah ?
Kalau "lupa" banget (tekadnya sangat lemah, gak pernah latihan) boro-boro bisa "ngepause" tuh bro (malah kemarahan tersebut bisa diteruskan seperti yang di tulis bro Sumedho: ada pembunuhan dengan sadar dll), benarkah ?

salam,

Offline char101

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 237
  • Reputasi: 13
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #63 on: 28 October 2009, 12:14:00 PM »
Yang saya bold,
Kalau tekad kita sangat kuat (disertai latihan yang tekun), tentunya kemarahan gak mungkin timbul dong, benarkah ?
Kalau "lupa" (tekad kurang kuat, pernah berlatih walau kurang tekun), tetap aja kemarahan timbul  walau bisa di pause nantinya , benarkah ?
Kalau "lupa" banget (tekadnya sangat lemah, gak pernah latihan) boro-boro bisa "ngepause" tuh bro (malah kemarahan tersebut bisa diteruskan seperti yang di tulis bro Sumedho: ada pembunuhan dengan sadar dll), benarkah ?

Masalah tekad yang saya maksudkan adalah tekad untuk mengendalikan diri jika marah. Saya tidak bisa membayangkan ada tekad untuk tidak marah. Kemarahan itu saya rasa bagian dari kondisi emosional yang sehat, selama bisa dikendalikan saya rasa tidak apa-apa. Yang sotapanna saja belum bisa melenyapkan kemarahan kan (baru di tingkat anagami kemarahan itu dilenyapkan). Lagipula tekad untuk tidak marah itu negative phrase, dan negative phrase itu tidak efektif (untuk tidak marah kita harus mengingat kata marah). Makanya yang diajarkan oleh Buddha adalah metta, dalam bentuk positif.

Lalu teknik pause itu kan teknik populer, secara umum tujuannya bukan menghilangkan kemarahan tapi menghindari mengambil keputusan ketika merasa marah sehingga menghindarkan konsekuensi tidak baik yang bisa terjadi jika kita mengambil tindakan ketika marah. Pause ini bagian dari emotional intelligence EQ

Quote
Resisting or delaying an impulse

Lebih lengkapnya bisa dibaca di
http://practicethis.com/2008/04/03/emotional-intelligence-core-skills/

Masalah lupa, saya rasa sih to forget is human, tapi kita kan tidak selamanya lupa. Kita kan belajar dari kesalahan juga.

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #64 on: 28 October 2009, 05:29:52 PM »
Masalah tekad yang saya maksudkan adalah tekad untuk mengendalikan diri jika marah. Saya tidak bisa membayangkan ada tekad untuk tidak marah.

Lha iya lah bro ... apa emang tulisan saya di baris pertama itu salah yah ? :))

Jadi saat menyadari kalau kita lagi marah, salah satunya timbul dari tekad itu kan bro ?

Quote
ketika kita marah belum tentu semua cittanya dosamulacitta.

Lalu dari citta mana lagi yang bisa nimbulin kemarahan bro ? bisa sekalian contohnya ?

_/\_

Offline char101

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 237
  • Reputasi: 13
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #65 on: 28 October 2009, 06:02:38 PM »
Masalah tekad yang saya maksudkan adalah tekad untuk mengendalikan diri jika marah. Saya tidak bisa membayangkan ada tekad untuk tidak marah.

Lha iya lah bro ... apa emang tulisan saya di baris pertama itu salah yah ? :))

Kalau tekadnya mengendalikan diri ketika marah tentunya kemarahan mungkin muncul donk. Walaupun kita sadar penuh bukan berarti kemarahan tidak dapat muncul, karena yang bisa 100% sadar penuh itu cuma arahat. Jadi definisi tentang sadar katakanlah most of the time sadar. Itupun kalau bisa, yang nyatanya sulit. Jadi citta yang muncul berganti-ganti, kusala citta, lobhamula citta, dosamula citta (kalau melihat hal yang tidak menyenangkan, misalnya jalan kotor atau wc bau). Dengan melatih sati, maka secara periodik ada kusala citta yang muncul dengan sati untuk melihat apa citta yang telah muncul sebelumnya. Jika sati tersebut menyadari ada dosa mula citta yang muncul sebelumnya dan lebih spesifik adalah rasa marah terhadap seseorang maka citta tersebut bisa mengkondisikan agar dosa mula citta tersebut ditekan misalnya dengan mengarahkan pikiran ke objek lain selain objek yang membuat marah tersebut.

Tekad saya rasa perlu dilihat secara keseluruhan. Orang yang punya tekad kuat bukan berarti tidak bisa merasa jenuh atau ragu, tapi kalau tekadnya kuat perasaan itu bisa diatasi jika muncul dengan mengarahkan pikiran ke tekad yang telah dibuat sebelumnya.
[/quote]

Quote
Lalu dari citta mana lagi yang bisa nimbulin kemarahan bro ? bisa sekalian contohnya ?

Cara berpikir manusia kan kompleks. Ketika membuat keputusan kita melihat dari berbagai sikap. Bisa kita lihat dari self-dialog kita, ada debat antara sisi yang baik dan sisi yang tidak baik. Misalnya ketika seseorang sedang marah
Quote
Bad: I want to kill him (dosamula citta)
Bad: But if I do that I'll get prisoned (lobhamula citta?)
Good: I'll better calm myself (kusalamula citta)
Bad: But I hate this guy (dosamula citta)

Jadi maksud saya, flow citta yang muncul ketika seseorang marah itu tidak semuanya dosamula citta melulu (walaupun yang dominan adalah dosamula citta) tapi ada juga lobamula citta, ada kusalamula citta. Jika kita telah bertekad sebelumnya dan telah melatih diri maka kusalamula citta yang muncul akan lebih powerful dan bisa mengarahkan pikiran ke arah yang lebih positif.

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #66 on: 28 October 2009, 06:19:56 PM »
^ bro Char101 ... :)

Dari contoh diatas, menurut saya, kesadaran menangkap 4 saat proses pikiran dimana kalau saya terjemahkan menjadi:
bad 1 : marah (domanassasahagatam pathigasampayutam asankharikam)
bad 2 : takut (upekkhasahagatam uddhaccasampayutam)
good 3 : menahan diri (upekkhasahagatam nanasampayutam asankharikam)
bad 4 : marah lagi (domanassasahagatam pathigasampayutam asankharikam)

jadi saat marah (sesaat), tidak ada citta lain yang timbul selain dosamula cita (pathiga), hanya saja karena pikiran berproses "saat demi saat", maka terlihat seperti banyak citta yang dapat timbul ...

Mungkin disini kita kurang nyambung mengenai menterjemahkan marah itu sendiri (dimana saya mengambil prosesnya saat demi saat, dan anda menerjemahkannya sebagai kemarahan global) ... Gak apa-apalah (toh diatas juga anda sudah jelaskan mengenai flow-nya) ... Anumodana sudah memberikan masukkan buat saya ... :)

+ 1 nya disini yah bro ... :)
« Last Edit: 28 October 2009, 06:50:25 PM by g.citra »

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #67 on: 29 October 2009, 07:58:50 AM »
thanks penjelasan dari bro g.citra maupun char101

1. Bagaimana pelatih AB mengatasin kemarahan ?
2. Setelah membaca post2 diatas, koq belum ketemu...
    Sebabnya orang marah itu apa ya ?
    dan dari mana akar kemarahan tsb?
    kemudian kalau marah konsikwensinya apa?

sedangkan kata "eling" gw kurang mengerti (mungkin ini istilah MMD)..

trims sebelumnya..
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline Sumedho

  • Kebetulan
  • Administrator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 12.406
  • Reputasi: 423
  • Gender: Male
  • not self
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #68 on: 29 October 2009, 08:13:18 AM »
eling itu istilah jowo kan?
There is no place like 127.0.0.1

Offline char101

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 237
  • Reputasi: 13
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #69 on: 29 October 2009, 08:30:36 AM »
thanks penjelasan dari bro g.citra maupun char101

1. Bagaimana pelatih AB mengatasin kemarahan ?

Kemarahan, kesedihan, rasa senang semuanya adalah fenomena yang harus dimengerti munculnya, berlangsungnya, dan lenyapnya, bukan untuk diatasi (kalau mengatasi itu domainnya sila dan samadhi), tapi abhidhamma karena domainnya panna seperti juga yang dilakukan dalam vipassana, adalah menganalisa dan bukan mengendalikan.

Quote
2. Setelah membaca post2 diatas, koq belum ketemu...
    Sebabnya orang marah itu apa ya ?

Akar kemarahan adalah dosa (dosamula citta)

Quote
    dan dari mana akar kemarahan tsb?

saya cuma berspekulasi: mungkin di citta vitthi ketika melihat sesuatu yang tidak menyenangkan, jika di proses persepsi dan pencerapan tidak disertai kesadaran (sati-sampajjana) maka di proses javana muncul dosa mula citta

Quote
    kemudian kalau marah konsikwensinya apa?

Efek yang pasti dan langsung adalah perasan tidak enak karena semua dosamula citta berasosasi dengan domanassa (= perasan tidak senang)

Quote
sedangkan kata "eling" gw kurang mengerti (mungkin ini istilah MMD)..

makin banyak istilah, eling, MMD, AB  :-?

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #70 on: 29 October 2009, 09:38:03 AM »
Dear bro Markos yang lebih mengetahui ...

Yup ... saya setuju tidak ada citta yang netral ... anumodana ... :)

pertanyaan lebih jauh yah bro... :)
Seperti yang anda tulis diatas (sabbacittasadharana cetasika) yaitu cetasika: sanna cetasika dan vedana cetasika (dan menurut buku plus 5 lainnya)... sanna kan hanya mengetahui (mempersepsikan) sedangkan vedana yang saya tau ada 3 (kusala, akusala dan netral) ...

Dalam kegiatan sankhara (khanda) yang sama dengan sankhara cetasika, tentunya tidak mungkin 50 macam bentuknya itu muncul bersamaan bukan ?

contohnya mana/dosa/issa/lainnya dalam lotika-cetasika tidak mungkin muncul bersamaan dengan saddha/sati/hiri/lainnya dalam sobhanasadharana dalam 1 proses citta-vithi bukan ?

Tapi salah satu bentuk sankhara cetasika itu pastinya muncul bersamaan dengan sanna-cetasika dan vedana-cetasika bukan ?

Jadi dalam artian lain, sanna cetasika (1) dan vedana cetasika (1) dipisahkan dari sankhara cetasika (50) karena alasan inikah (sabbacittasadharana cetasika) ?

Kalau memang karena alasan diatas, muncul pertanyaan lanjutan:
Lalu mengapa 5 sabbacittasadharana cetasika lainnya (cetana, ekaggata, jivitindriya dan manasikara) tidak dipisahkan dalam khanda lainnya yah ? malah dimasukkan kedalam sankhara cetasika ?

nb: kalau memang pertanyaan saya membingungkan, coba deh tolong diurai sebuah contoh yang saya tulis ini menurut citta-vithi dan citta-cetasika dari abhidhamma ...

... Saya melihat pemandangan bagus dan ingin berlama-lama disana ...

(gak ada maksud apa-apa nih bro ... :)) ... Saya cuma ingin kejelasan pemahaman saya aja ... :) ... )

Anumodana atas perhatiannya ... :)


dear bro yg emg kritis bgt nih... he3

sekedar menambahkan bahwa vedana itu bukan ada 3 (kusala, akusala dan netral) melainkan ada 5 yaitu :
1. di fisik : dukkha dan sukha
2. di batin : domanassa, somanassa dan upekkha

mengenai klasifikasi dalam khandha, sejujurnya saya sendiri tidak tahu.
Itu pertanyaan menarik yg nanti saya bisa ajukan jika ada kusala vipaka bertemu dengan Panjika

Pemandangan bagus itu adalah sukha secara fisik. Itu adalah kusala vipaka bagi anda
Saat anda ingin berlama2, disana muncul akusala citta yaitu lobha mula citta.

Itu kenapa akan muncul kecewa (dosa mula citta) saat pemandangan indah itu berakhir.

kalau memang kita sudah ada pengertian benar mengenai dukkha, anicca maka kita akan tahu bhw itu adalah sekedar pemandangan yg indah, tanpa ada keinginan utk terus menikmati lama2

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #71 on: 29 October 2009, 09:49:52 AM »
thanks penjelasan dari bro g.citra maupun char101

1. Bagaimana pelatih AB mengatasin kemarahan ?

Kemarahan, kesedihan, rasa senang semuanya adalah fenomena yang harus dimengerti munculnya, berlangsungnya, dan lenyapnya, bukan untuk diatasi (kalau mengatasi itu domainnya sila dan samadhi), tapi abhidhamma karena domainnya panna seperti juga yang dilakukan dalam vipassana, adalah menganalisa dan bukan mengendalikan.

sori kalo saya kurang setuju bro...... hasil dari pelaksanaan sila dan samadhi adalah menekan akusala... itu kenapa hasil dari samadhi adalah jhana dimana 5 nivarana mengendap, bukan diatasi/dihilangkan

sedangkan hasil dari vipassana yaitu panna juga bukannya untuk sekedar menganalisa melainkan memahami hakekat sesungguhnya dari segala sesuatu

Quote
   dan dari mana akar kemarahan tsb?

saya cuma berspekulasi: mungkin di citta vitthi ketika melihat sesuatu yang tidak menyenangkan, jika di proses persepsi dan pencerapan tidak disertai kesadaran (sati-sampajjana) maka di proses javana muncul dosa mula citta

secara citta vitthi di pancadvara yg 17 proses, berlangsung kesadaran mengalami obyek yg tidak menyenangkan

sedangkan dalam proses di manodvara lah, munculnya javana2 yg dosa mula citta itu

Quote
Quote
   kemudian kalau marah konsikwensinya apa?

Efek yang pasti dan langsung adalah perasan tidak enak karena semua dosamula citta berasosasi dengan domanassa (= perasan tidak senang)

efek yg lebih lanjut adalah adanya trend batin yg sesuai dengan dosa mula citta.... mendapat obyek yg menyenangkan, ditanggapi dengan dosa mula citta

Quote
Quote
sedangkan kata "eling" gw kurang mengerti (mungkin ini istilah MMD)..

makin banyak istilah, eling, MMD, AB  :-?

eling itu sendiri sebenarnya istilah yg muncul dari kejawen..... jadi dalam kejawen sudah ada eling tapi sedikit terpeleset karena yg dilakukan di kejawen itu adalah samatha (bukan sati sebagai hasil dari vipassana) dan arahnya manunggal dengan Tuhan

saya pribadi ga gitu sreg dengan istilah itu karena riskan akan kerancuan dengan kejawen... lebih baik ucapkan sesuai buddhis aja : sati

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #72 on: 29 October 2009, 01:29:34 PM »
dear bro yg emg kritis bgt nih... he3

sekedar menambahkan bahwa vedana itu bukan ada 3 (kusala, akusala dan netral) melainkan ada 5 yaitu :
1. di fisik : dukkha dan sukha
2. di batin : domanassa, somanassa dan upekkha

Yup ... betul bro ... :)

mengenai klasifikasi dalam khandha, sejujurnya saya sendiri tidak tahu.
Itu pertanyaan menarik yg nanti saya bisa ajukan jika ada kusala vipaka bertemu dengan Panjika

Nanti hasilnya posting disini yah bro ...

Pemandangan bagus itu adalah sukha secara fisik. Itu adalah kusala vipaka bagi anda
Saat anda ingin berlama2, disana muncul akusala citta yaitu lobha mula citta.

Itu kenapa akan muncul kecewa (dosa mula citta) saat pemandangan indah itu berakhir.

kalau memang kita sudah ada pengertian benar mengenai dukkha, anicca maka kita akan tahu bhw itu adalah sekedar pemandangan yg indah, tanpa ada keinginan utk terus menikmati lama2

Lalu cetasikanya gimana tuh bro ? (yang diatas kan hanya cittanya aja) ;D

_/\_

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #73 on: 29 October 2009, 01:39:29 PM »
cetasika itu muncul, berlangsung dan padam bersamaan dengan citta, bro... mirip seperti uang koin dan logam sebagai bahan pembentuknya
koin itu berbeda dengan logam, namun koin tidak mungkin ada tanpa bahan pembentuknya

Kembali ke citta : saat muncul dosa mula citta maka saat itu ada :
- 7 sabbacittasadharana
- salah satu, beberapa atau semua dari pakinaka cetasika
- salah satu/beberapa (ga bisa semua) dari docatuka (4 cetasika dosa)
- salah satu atau beberapa dari moha cetasika

demikian juga saat lobha, mirip kaya diatas hanya saja diganti dengan lotika (3 lobha cetasika).
tapi yg pasti ditthi dan mana tidak bisa muncul berbarengan karena sifatnya bertolak belakang

singkatnya untuk akusala citta :
- saat ada lobha, disitu ada moha
- saat ada dosa, disitu ada moha
- tapi lobha dan dosa tidak bisa muncul bersamaan

kelihatannya secara teori mudah namun saat prakteknya yg sering lolos... he3
« Last Edit: 29 October 2009, 01:45:22 PM by markosprawira »

Offline J.W

  • Sebelumnya: Jinaraga, JW. Jinaraga
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.864
  • Reputasi: 103
  • Gender: Male
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #74 on: 31 October 2009, 08:35:35 AM »
 [at]  bro sacheng

Sorry baru reply karna tselflash yg kemarin digunakan sudah mati. So tdk bs bebas berinet 24jam lg.

Haha..JW tdk menguasai abhidhamma..so tdk bs menerangkan yg anda minta.


Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #75 on: 01 November 2009, 07:13:13 PM »
[at]  bro sacheng
Sorry baru reply karna tselflash yg kemarin digunakan sudah mati. So tdk bs bebas berinet 24jam lg.
Haha..JW tdk menguasai abhidhamma..so tdk bs menerangkan yg anda minta.

Bagaimana mereka mengatasin kemarahan ?

Nah menurut guru, akar kemarahan itu avija (ketidak tahuan)....
contohnya begitu..............

suatu ketika para businessman makan malam...
dia bilang dulu suka marah pada karyawan... tapi sekarang udah tidak..
soalnya nanti rugi sendiri, pikiran rusak ini mengakibatkan kerusakan tubuh...
lho koq bisa ?.......... ya biarlah mandor2 yg mengurusinnya.........
yg penting pendapatannya masih bagus (untung), ya merem2 dikit dehhhhh...

Begitu juga kolega nya juga setuju......... masa2 marah tsb udah lewat....dan RUGI...
sekarang sih sistem merem2 dikit deh....

bagaimana menurut yg lain?


trims atas jawaban bro markosprawira, char101, g.citra...
gw perlu waktu utk mencerna jawab2 yg mendalam tsb....

« Last Edit: 01 November 2009, 07:15:12 PM by johan3000 »
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #76 on: 02 November 2009, 10:44:13 AM »
[at]  bro sacheng
Sorry baru reply karna tselflash yg kemarin digunakan sudah mati. So tdk bs bebas berinet 24jam lg.
Haha..JW tdk menguasai abhidhamma..so tdk bs menerangkan yg anda minta.

Bagaimana mereka mengatasin kemarahan ?

Nah menurut guru, akar kemarahan itu avija (ketidak tahuan)....
contohnya begitu..............

suatu ketika para businessman makan malam...
dia bilang dulu suka marah pada karyawan... tapi sekarang udah tidak..
soalnya nanti rugi sendiri, pikiran rusak ini mengakibatkan kerusakan tubuh...
lho koq bisa ?.......... ya biarlah mandor2 yg mengurusinnya.........
yg penting pendapatannya masih bagus (untung), ya merem2 dikit dehhhhh...

Begitu juga kolega nya juga setuju......... masa2 marah tsb udah lewat....dan RUGI...
sekarang sih sistem merem2 dikit deh....

bagaimana menurut yg lain?


trims atas jawaban bro markosprawira, char101, g.citra...
gw perlu waktu utk mencerna jawab2 yg mendalam tsb....

Yang pemula duluan kasih pendapat yah ... :))

Nah yang kayak diatas itu kan perlu adanya 'sati' buat ngingetin diri sendiri bahwa marah itu gak bagus ... Saat berpikir "nanti rugi sendiri, pikiran rusak ini mengakibatkan kerusakan tubuh", itu dah pikiran yang disertai 'sati' ... sadar seketika akan akibat dari sebuah perbuatan dan kesadaran itu delanjutkan dan dipertahankan ... gitu aja ...

Nah yang nimbulin 'sati' itu apa yah ? Yah paling nggak sebuah hasil "kesudah-tauan" tentang hal diatas serta akibat-akibatnya ...

Lalu kesudah-tauan itu timbulnya karena apa ? Pembelajaran ... lewat teori dan praktek (walaupun itu kecil-kecilan) dan paling nggak bisa merasakan akibat yang timbul dari sebuah perbuatan lewat pegertian-pengertian yang terasah secara tidak disadari (atau disadari tapi kurang ditekuni) ...

Kekna cuma gitu aja deh ... secara 'teori', simpel buat dicerna kan ? :)

(nb:eling saya rubah jadi sati aja deh)

_/\_

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #77 on: 02 November 2009, 10:49:28 AM »
bro g.citra,

jadi dari contoh diatas pun.... dua rekan business tsb
juga bisa menimbulkan SATI,...

walaupun mereka belum mendpt kesempatan belajar AB begitu...

kalau bisa beri contoh sederhana spt 2 org business itu...
sehingga pemula spt saya lebih mudah menyerapnya....

thanks sebelumnya...
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #78 on: 03 November 2009, 12:16:07 PM »
SATI adalah salah satu dari 19 sobhana cetasika yg selalu muncul berbarengan.... contoh dari 19 sobhana itu misalnya saddha

jadi saat ada saddha, saat itu juga sesungguhnya ada sati...

jadi saat dia "sadar" bhw ini adalah akusala, saat itu citta yg muncul beralih ke kusala (ingat kalo citta di level javana hanya ada kusala dan akusala)
tapi kalo dia "benci" dengan munculnya marah, justru saat itu akusala citta bertambah banyak..... dari yg tadinya marah, menjadi benci terhadap kemarahan itu

disini bisa dilihat bhw belum tentu SATI yg muncul saat muncul "tahu" bhw sedang marah dan marah itu tidak baik

dan tidak perlu tahu AB utk muncul SATI, hanya saja jika sudah tahu AB, lebih memudahkan utk mengenali mana kusala dan akusala

itu kenapa AB disebut sebagai peta, suatu konsep (pannati dhamma) yg digunakan utk menggambarkan hakekat yg sesungguhnya (parimattha dhamma)
« Last Edit: 03 November 2009, 12:25:15 PM by markosprawira »

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #79 on: 03 November 2009, 12:28:58 PM »
[at]  bro sacheng
Sorry baru reply karna tselflash yg kemarin digunakan sudah mati. So tdk bs bebas berinet 24jam lg.
Haha..JW tdk menguasai abhidhamma..so tdk bs menerangkan yg anda minta.

Bagaimana mereka mengatasin kemarahan ?

Nah menurut guru, akar kemarahan itu avija (ketidak tahuan)....
contohnya begitu..............

suatu ketika para businessman makan malam...
dia bilang dulu suka marah pada karyawan... tapi sekarang udah tidak..
soalnya nanti rugi sendiri, pikiran rusak ini mengakibatkan kerusakan tubuh...
lho koq bisa ?.......... ya biarlah mandor2 yg mengurusinnya.........
yg penting pendapatannya masih bagus (untung), ya merem2 dikit dehhhhh...

Begitu juga kolega nya juga setuju......... masa2 marah tsb udah lewat....dan RUGI...
sekarang sih sistem merem2 dikit deh....

bagaimana menurut yg lain?


trims atas jawaban bro markosprawira, char101, g.citra...
gw perlu waktu utk mencerna jawab2 yg mendalam tsb....

Yang pemula duluan kasih pendapat yah ... :))

Nah yang kayak diatas itu kan perlu adanya 'sati' buat ngingetin diri sendiri bahwa marah itu gak bagus ... Saat berpikir "nanti rugi sendiri, pikiran rusak ini mengakibatkan kerusakan tubuh", itu dah pikiran yang disertai 'sati' ... sadar seketika akan akibat dari sebuah perbuatan dan kesadaran itu delanjutkan dan dipertahankan ... gitu aja ...

Nah yang nimbulin 'sati' itu apa yah ? Yah paling nggak sebuah hasil "kesudah-tauan" tentang hal diatas serta akibat-akibatnya ...

Lalu kesudah-tauan itu timbulnya karena apa ? Pembelajaran ... lewat teori dan praktek (walaupun itu kecil-kecilan) dan paling nggak bisa merasakan akibat yang timbul dari sebuah perbuatan lewat pegertian-pengertian yang terasah secara tidak disadari (atau disadari tapi kurang ditekuni) ...

Kekna cuma gitu aja deh ... secara 'teori', simpel buat dicerna kan ? :)

(nb:eling saya rubah jadi sati aja deh)

_/\_


kesudah tahuan itu adalah panna loh bro...... karena sudah mengetahui mana yg benar dan yg tidak benar (walau masih dalam bentuk relatifitas)

itu kenapa utk mulai mempraktekkan buddhism, hendaknya sudah ada pengertian benar (panna) terlebih dahulu
dan hasil dari mempraktekkan itu adalah panna

itu kenapa panna ada 3 jenis yaitu suttamaya panna, cintamaya panna dan bhavanamaya panna

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #80 on: 03 November 2009, 12:43:51 PM »
^ Betul bro ... (jum'at malam kemarin di padumuttara ini dibahas lho) ... ;D

Saya pake bahasa yang gampang aja biar gampang di cerna ... :)

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #81 on: 03 November 2009, 12:55:04 PM »
sukur kalo emang sesuai..... soalnya kalo saya liat, model gradual seperti parami, panna makin ditinggalkan karena makin bnyk yg lebih cocok dengan model "melepas"

padahal sesungguhnya gradual ada pada hal2 yg bermanfaat (kusala) sedangkan melepas ada pada hal2 yg tidak bermanfaat (akusala), alias sesungguhnya buddhism mengajarkan keduanya sekaligus


dan jika saya boleh saran, mgkn bro bisa taruh bahasa yg mudah dicerna di depan dan bhs palinya di dalam kurung ()...
biar istilah2 pali bisa makin dikenal oleh buddhist

« Last Edit: 03 November 2009, 01:00:21 PM by markosprawira »

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #82 on: 03 November 2009, 01:21:20 PM »
^ 'sukur' nya ke siapa tuh bro ... :))

Oh iya ... 'sukur' itu termasuk citta+cetasika yang mana yah ?

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #83 on: 03 November 2009, 01:50:46 PM »
sukur yg saya maksud itu ikut bergembira bro....

hebat euy, langsung praktek AB.... he3

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #84 on: 03 November 2009, 05:43:07 PM »
^ Betul bro ... (jum'at malam kemarin di padumuttara ini dibahas lho) ... ;D

Saya pake bahasa yang gampang aja biar gampang di cerna ... :)

Oh...ikut kelas Pak Pandit yah...:jempol:

muditacitta...

_/\_ :lotus:
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #85 on: 05 November 2009, 09:30:46 AM »
Nti kita tunggu sharenya dari bro gun itu, ci...... biar lebih rame yg diskusi disini.. he3

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #86 on: 06 November 2009, 10:07:58 AM »
Nti kita tunggu sharenya dari bro gun itu, ci...... biar lebih rame yg diskusi disini.. he3

mohon sharing yg ringan2 aja dulu ya.... habis ini kan utk pemula...
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #87 on: 06 November 2009, 05:05:19 PM »
 [at]  Sis Lily & Bro Markos ...

Saya baru ikut beberapa kali aja koq ... ;D

 [at]  Bro Johan ...

Tenang aja bro ... saya juga masih pemula nih ... :))

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #88 on: 10 November 2009, 12:43:44 PM »
 [at] gunawan : kalo boleh saya bilang, bukan frekuensi berapa kali ikut atau apa yg udah dipelajari yang menjadi ukuran, namun bagaimana kita menerapkannya dalam hidup sehari2....

misal saya ikut kelas di bogor dari tahun april 2005, namun baru "ngeh" pada sekitar bulan september 2008 alias ga nyambung selama 3.5 tahun

tapi ada member2 laen yg baru join tahun 2006, tapi dalam setahun sangat merasakan bagaimana manfaat abhidhamma dalam hidupnya
bagaimana mereka yg suami istri (1 dokter dan 1 prikiater) dari yg tadinya ribut melulu sampe hampir berpisah/cerai, akhirnya ga cuma rukun namun juga rajin vipassana
bagaimana ada member yg sebelumnya sedemikian ribut melulu sama anaknya sampe bilang dia "ciong" ama anaknya itu, akhirnya jadi rukun

banyak kisah nyata yg sesungguhnya bisa digali dari hasil penerapan abhidhamma dalan hidup keseharian

mungkin bro gunawan juga nanti berkenan utk share yah......

Offline nick

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 31
  • Reputasi: 1
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #89 on: 12 November 2009, 10:28:34 AM »
mo tanya..

mengapa bisa muncul rasa 'tersinggung' pada sebuah kata/kalimat yg diucapkan seseorang,
tp klo kata/kalimat itu diucapkan oleh orang yg berbeda..... jd ga tersinggung.....

apakah citta dan cetasika mempengaruhi munculnya rasa 'tersinggung' tsb?

thx.

Offline char101

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 237
  • Reputasi: 13
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #90 on: 12 November 2009, 11:08:52 AM »
mengapa bisa muncul rasa 'tersinggung' pada sebuah kata/kalimat yg diucapkan seseorang,
tp klo kata/kalimat itu diucapkan oleh orang yg berbeda..... jd ga tersinggung.....

1. Karena kesombongan, orang tersebut merasa si A tidak pantas berkata demikian karena levelnya di bawahnya sedangkan si B boleh karena sama level atau lebih tinggi
2. Intimasi, kalau lebih dekat dengan si A daripada si B maka pendapat si pendengar akan lebih sabar untuk mendengar pendapat si A agar tidak merusak hubungan yang sudah ada

Quote
apakah citta dan cetasika mempengaruhi munculnya rasa 'tersinggung' tsb?

Citta (pikiran) yang muncul sebelumnya bisa mempengaruhi, kalau citta sebelumnya marah maka bisa lebih mudah tersinggung. Tapi ada faktor lainnya yang membuat perasan tersinggung itu muncul, misalnya objek yang muncul, interpretasi orang tersebut terhadap objek itu, kilesa orang tersebut, personalitas, kesehatan, dsb.

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #91 on: 13 November 2009, 08:42:00 AM »
[at] gunawan : kalo boleh saya bilang, bukan frekuensi berapa kali ikut atau apa yg udah dipelajari yang menjadi ukuran, namun bagaimana kita menerapkannya dalam hidup sehari2....

misal saya ikut kelas di bogor dari tahun april 2005, namun baru "ngeh" pada sekitar bulan september 2008 alias ga nyambung selama 3.5 tahun

tapi ada member2 laen yg baru join tahun 2006, tapi dalam setahun sangat merasakan bagaimana manfaat abhidhamma dalam hidupnya
bagaimana mereka yg suami istri (1 dokter dan 1 prikiater) dari yg tadinya ribut melulu sampe hampir berpisah/cerai, akhirnya ga cuma rukun namun juga rajin vipassana
bagaimana ada member yg sebelumnya sedemikian ribut melulu sama anaknya sampe bilang dia "ciong" ama anaknya itu, akhirnya jadi rukun

banyak kisah nyata yg sesungguhnya bisa digali dari hasil penerapan abhidhamma dalan hidup keseharian

mungkin bro gunawan juga nanti berkenan utk share yah......

Cerita menarik ya bro,

Adakah saran bagi yg udah pernah ikut kelas AB,
tapi MBA (Mangkin/Masih bodoh aja) ?...
(ikut kira2 2 bulan yg lalu)

thanks bro markosprawira
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #92 on: 13 November 2009, 01:54:01 PM »
kalo cm 2 bulan sih biasa lah bro, itu saya pribadi.... bodoh terus selama 3.5 tahun.....  :))

ada juga ibu2 yg udah belajar dari 2002, cm ya tetep aja gitu2 aja..... yg paling sering terjadi adalah setelah tahu, tidak mempraktekkan

kendala utama :
1. kurangnya kejujuran : banyak yg berkilah ini dan itu saat melakukan akusala
2. kurangnya niat utk berubah : banyak yg udah jujur, tapi berhenti sampai disitu aja.
Contoh ada yg bilang "saya berselingkuh dengan wanita lain", dan selanjutnya dia bilang "saya udah jujur ngaku loh"
tapi dia tetep melanjutkan perselingkuhannya itu

contoh lain misal saya sendiri. Sudah tahu bhw makan itu hanya utk memenuhi kebutuhan fisik, mempertahankan hidup tapi kok ya tetep nyari makanan yg enak  :-[

singkatnya sih saya juga masih sangat bodoh  :-[

Offline g.citra

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.372
  • Reputasi: 31
  • Gender: Male
  • Hidup adalah Belajar, Belajar adalah Hidup
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #93 on: 13 November 2009, 03:28:37 PM »
mo tanya..

mengapa bisa muncul rasa 'tersinggung' pada sebuah kata/kalimat yg diucapkan seseorang,
tp klo kata/kalimat itu diucapkan oleh orang yg berbeda..... jd ga tersinggung.....

Coba jawab ah ... :))
IMO, karena kita masih terkondisi dengan obyek, keadaan dan waktu, maka pergerakan citta dan cetasika kitalah yang mengkondisikan kedua hal diatas terjadi ...

Biasanya disaat kesadaran (citta) yang berbeda, akan muncul rasa (vedana) yang berbeda dalam merasakan obyek dan ini diserap dengan berbeda (sanna) sehingga menghasilkan bentuk-bentuk pikiran (sankhara) yang berbeda pula...

apakah citta dan cetasika mempengaruhi munculnya rasa 'tersinggung' tsb?

Yup ... tersinggung kan hasil dari proses citta+cetasika ... Jadi semua yang berkenaan dengan sifat, kebiasaan, tindakan, reaksi dsb, memang hasil dari itu ... :)

 [at]  markosprawira ...
Semoga ... anumodana ... _/\_
« Last Edit: 13 November 2009, 03:32:18 PM by g.citra »

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Abhidhamma utk Pemula
« Reply #94 on: 13 November 2009, 04:07:43 PM »
mo tanya..

mengapa bisa muncul rasa 'tersinggung' pada sebuah kata/kalimat yg diucapkan seseorang,
tp klo kata/kalimat itu diucapkan oleh orang yg berbeda..... jd ga tersinggung.....

kenapa suhu 32C utk sebagian org terasa sangat menyiksa tapi utk org di arab sana rasanya biasa saja?

itulah yg disebut vipaka bro.... kenapa dibilang akusala vipaka? karena pada saat terjadi, itu terasa menyakitkan, terasa menderita...... demikian juga dengan kusala vipaka, saat terjadi itu menyenangkan

yg harus dipahami adl bhw tersinggung itu adalah wujud dari dosa mula citta. Kita "benci" terhadap objek yg menyinggung kita tapi utk objek yg berbeda, kenapa bisa tidak tersinggung?
karena kita masih banyak punya moha, jadi kita tidak melihat pernyataan seperti apa adanya bhw ucapan itu hanyalah objek pendengaran dan malahan melihat dari obyeknya
obyek yg menyenangkan kita lekati dan yg tidak menyenangkan, kita tolak

apakah citta dan cetasika mempengaruhi munculnya rasa 'tersinggung' tsb?

thx.

bukan mempengaruhi bro melainkan rasa tersinggung itu sendiri adalah dosa mula citta..... jadi saat itu ada dosa mula citta dan beberapa dosa cetasika yg muncul

yg membuat itu muncul ya anda sendiri, panca khandha yg terus berubah tapi kita tidak paham hakekat dari perubahan itu sehingga muncul dosa mula citta