//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Apakah Para Buddha orang India semua ?  (Read 40511 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #45 on: 04 May 2010, 06:22:43 PM »
logika gua seh "buddha sebelumnya kgak mungkin di "bumi" ini",

tetapi gua pernah dengar mp3 bhante uttamo, katanya buddha sebelumnya ada di bumi ini......... :-[

bagaimana manusia menemukan data mengenai bumi yang dulunya hancur sekali trus terlahir kembali.manusia hanya tahu bumi ini tapi Sang Buddha mengetahui berkalpa kalpa kehidupan sebelum bumi di zaman Siddharta terbentuk kembali.
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #46 on: 04 May 2010, 06:25:00 PM »
Halo para senior saya mau tanya nich,ada yg tau jawabannya ga, soalnya dr yg saya dgr dan baca kok sepertinya Para buddha itu org india semua ya? terus ada yg tau ga kira2 ras para Buddha?
penasaran aja.

mohon bimbingannya

bukan selalu orang India,namun di India lah orang menemukan praktik spiritual terbesar dan kondisi lingkungan memungkinkan orang belajar spiritual.
apakah anda bisa menghitung jumlah aliran spiritual di India dibandingkan negara2 lain?
lagi Dhamma Sang Buddha tidak pernah rasis,kalo anda hanya berpikir India,bukankah lebih baik anda tidak beragama Buddha lagi?trus agama K hanya khusus menyelamatkan orang Barat,jadi agama tempat tinggal kamu apa?
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline El Sol

  • Sebelumnya: El Sol
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.752
  • Reputasi: 6
  • Gender: Male
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #47 on: 04 May 2010, 07:17:15 PM »
Sumber dari jataka

coba ikutin link ke : "mtos atau mitos: benarkah buddha2 lampau setinggi dinosaurus" untuk lebih lanjut .
thanx

umur bumi ini diperkirakan sekitar 5 milyar tahun, fosil2 yg pernah ditemukan berumur kira2 jutaan hingga ratusan juta tahun. Buddha2 masa lampau sudah milyaran atau triliunan tahun yg lalu. Menurut anda apakah masih di bumi yg kita tempati sekarang ini?
logika gua seh "buddha sebelumnya kgak mungkin di "bumi" ini",

tetapi gua pernah dengar mp3 bhante uttamo, katanya buddha sebelumnya ada di bumi ini......... :-[

4 Buddha sebelum Siddharta Gotama itu emank di Bumi ini...:D itu menurut Tipitaka...:D

Offline El Sol

  • Sebelumnya: El Sol
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.752
  • Reputasi: 6
  • Gender: Male
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #48 on: 04 May 2010, 07:18:34 PM »
Halo para senior saya mau tanya nich,ada yg tau jawabannya ga, soalnya dr yg saya dgr dan baca kok sepertinya Para buddha itu org india semua ya? terus ada yg tau ga kira2 ras para Buddha?
penasaran aja.

mohon bimbingannya

bukan selalu orang India,namun di India lah orang menemukan praktik spiritual terbesar dan kondisi lingkungan memungkinkan orang belajar spiritual.
apakah anda bisa menghitung jumlah aliran spiritual di India dibandingkan negara2 lain?
lagi Dhamma Sang Buddha tidak pernah rasis,kalo anda hanya berpikir India,bukankah lebih baik anda tidak beragama Buddha lagi?trus agama K hanya khusus menyelamatkan orang Barat,jadi agama tempat tinggal kamu apa?

emankne setiap orang yg belajar Dhamma itu pengen jadi Sammasambuddha yak?..=_="

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #49 on: 05 May 2010, 03:26:35 PM »
aye seih ga peduli jadi sammasambuddha atau tidak,yang penting apa yang telah diajarkan Buddha dijalanin saja.jadi apa ya lihat bagaimana proses belajarnya.kalo jadinya sesat ya walah walah.hahaha
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline Nevada

  • Sebelumnya: Upasaka
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.445
  • Reputasi: 234
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #50 on: 05 May 2010, 03:36:01 PM »
4 Buddha sebelum Siddharta Gotama itu emank di Bumi ini...:D itu menurut Tipitaka...:D

Koreksi Bro... 4 Sammasambuddha sebelum Metteya, termasuk Sammasambuddha Gotama sendiri, terlahir di Bumi ini...

Offline El Sol

  • Sebelumnya: El Sol
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.752
  • Reputasi: 6
  • Gender: Male
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #51 on: 05 May 2010, 09:07:09 PM »
4 Buddha sebelum Siddharta Gotama itu emank di Bumi ini...:D itu menurut Tipitaka...:D

Koreksi Bro... 4 Sammasambuddha sebelum Metteya, termasuk Sammasambuddha Gotama sendiri, terlahir di Bumi ini...


Sammasambuddha yg terlahir di bumi ini khan ada 6..

yg ke-5 khan si Gotama, and terakhir si Metteya..

yah bener lar yg 4 itu lahir di bumi...loe salah baca yak?..

Offline El Sol

  • Sebelumnya: El Sol
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.752
  • Reputasi: 6
  • Gender: Male
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #52 on: 05 May 2010, 09:09:24 PM »
aye seih ga peduli jadi sammasambuddha atau tidak,yang penting apa yang telah diajarkan Buddha dijalanin saja.jadi apa ya lihat bagaimana proses belajarnya.kalo jadinya sesat ya walah walah.hahaha

lalu kenapa menurut loe para Sammasambuddha berkemungkinan terlahir ditempat lain, selain di Jambudvipa?

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #53 on: 05 May 2010, 09:50:32 PM »
aye seih ga peduli jadi sammasambuddha atau tidak,yang penting apa yang telah diajarkan Buddha dijalanin saja.jadi apa ya lihat bagaimana proses belajarnya.kalo jadinya sesat ya walah walah.hahaha

Jambudipa hanyalah satu dari 4 arah universe,masih ada tempat lain lagi sprt Uttara Kuru,dll ga hapal.Amitabha Buddha juga bukan dr Jambudipa.

lalu kenapa menurut loe para Sammasambuddha berkemungkinan terlahir ditempat lain, selain di Jambudvipa?
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline Riky_dave

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 4.229
  • Reputasi: -14
  • Gender: Male
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #54 on: 05 May 2010, 10:02:52 PM »
Semua Buddha adalah orang yang sudah SADAR... :)
Langkah pertama adalah langkah yg terakhir...

Offline Nevada

  • Sebelumnya: Upasaka
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.445
  • Reputasi: 234
Re: Apakah Para Buddha orang India semua ?
« Reply #55 on: 05 May 2010, 11:45:32 PM »
Sammasambuddha yg terlahir di bumi ini khan ada 6..

yg ke-5 khan si Gotama, and terakhir si Metteya..

yah bener lar yg 4 itu lahir di bumi...loe salah baca yak?..

Setelah Buddha Vessabhu Parinibbana, dan kappa-Nya berakhir, kemudian setelah dua puluh sembilan sunna kappa berlalu, muncullah bhadda kappa dengan lima Buddha. Dalam kappa ini telah muncul empat orang Buddha - Kakusandha, Konagamana, Kassapa, dan Gotama. Buddha yang belum muncul adalah Metteya.

Courtesy: Riwayat Agung Para Buddha - The Great Chronicle of Buddhas, Buku Kesatu, halaman 387 (Bab Riwayat Dua Puluh Empat Buddha, Sub Bab 22. Kakusandha Buddhavamsa), Edisi Revisi 1; Mingun Sayadaw ─ DhammaCitta Press 2009 © DhammaCitta

Kappa bhadda merupakan suatu masa kappa (aeon) yang beruntung, sebab akan muncul lima Sammasambuddha dalam rentang kappa yang panjang ini di satu tempat yang sama. Tidak ada "kappa yang lebih beruntung" yang mana ada 6 orang Sammasambuddha bisa muncul. Itu yang tertulis di Tipitaka, dan disarikan oleh Mingun Sayadaw di Buku Riwayat Agung Para Buddha.

Saya pikir saya tidak salah baca. Bagaimana dengan Anda? :)