Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Komunitas => Ilmu Pengetahuan dan Teknologi => Gadget dan Toys => Topic started by: cumi polos on 11 September 2013, 10:26:13 PM

Title: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: cumi polos on 11 September 2013, 10:26:13 PM
wahh akhirnya Apple mengeluarkan iPhone baru...5c 5s...

(http://i40.tinypic.com/fw3h5f.jpg)
ini 5s yg GOLD...

utk lebih jelas tentu bisa ke www.apple.com
atao ada yg mau kasih infonya ?

akan dijual 20 september 2013

apakah Hemayanti berminat ?  :P :P
Title: Re: iPhone 5c & 5s
Post by: tesla on 11 September 2013, 10:31:40 PM
masih mahal
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: Elin on 11 September 2013, 11:29:01 PM
Wow.... Mantep.. Layar jd 4"..  :D
A7 chip in iPhone5s.. Fingerprint identity sensor.. =P~
*gak boleh dicontek samsung* :P

YIIAAAYYY...  8)


lirik warna gold  ^-^
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: cumi polos on 11 September 2013, 11:33:59 PM
salah satu yg menarik adalah finger scan...

apakah iPhone ini dpt menggantikan mesin absensi kantor ? nahhh :P :P
Title: Apple iPhone 5s first look prank
Post by: Anestan on 12 September 2013, 06:01:09 AM
Jimmy Kimmel does it again, says iPad mini is the iPhone 5s ;D



prank sebelumnya: ShowHide

Apple iPhone 5 "First Look" Prank


First Look: iPad Mini

Title: Re: Apple iPhone 5s first look prank
Post by: sanjiva on 12 September 2013, 10:22:16 AM
Jimmy Kimmel does it again, says iPad mini is the iPhone 5s ;D



prank sebelumnya: ShowHide

Apple iPhone 5 "First Look" Prank


First Look: iPad Mini


wkwkwwk, fanatik merk kadang memang membutakan....
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s (parody)
Post by: neutral on 12 September 2013, 10:32:24 AM
ikut meramaikan.. :))

Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: Sumedho on 12 September 2013, 01:56:25 PM
wkwkwwk, fanatik merk kadang memang membutakan....
actually itu yg jawabnya aneh2 justru bukan "apple fanboy" justru uninformed, non tech-savvy, ignorant peasant yang bergaya diinterview aja, kalo yg tahu mah kgk bakal dimasukin, dah kgk lucu
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: Sumedho on 12 September 2013, 01:57:11 PM
(http://cdn1.tnwcdn.com/wp-content/blogs.dir/1/files/2013/09/iPhone5c-crocs.jpg)
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: tesla on 12 September 2013, 02:19:11 PM
yg prank itu justru membuktikan iphone itu udah produk legendary great...
yg penting iphone, maka it must be great...

tapi liat di berita yg 5c itu kesannya ga murah... (99~199 kontrak 2 thn?) walau udah pake bahan plastik colorful
dan yg 5 kok rasanya lom ada sesuatu inovasi yg "wah"
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: Forte on 12 September 2013, 02:52:06 PM
(http://cdn1.tnwcdn.com/wp-content/blogs.dir/1/files/2013/09/iPhone5c-crocs.jpg)
niru warna nokiyem ?

(http://regmedia.co.uk/2012/12/05/nokia_620_large_comboshot.jpg)
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: Sumedho on 12 September 2013, 03:00:54 PM
yg prank itu justru membuktikan iphone itu udah produk legendary great...
yg penting iphone, maka it must be great...

tapi liat di berita yg 5c itu kesannya ga murah... (99~199 kontrak 2 thn?) walau udah pake bahan plastik colorful
dan yg 5 kok rasanya lom ada sesuatu inovasi yg "wah"
yg 5c kan cuma plastisisasi dari ipon 5 lama aja. biar begitu harga meman masih bikin labil ekonomi…

yg 5S, kalo kgk salah tadi baru baca patentnya yg buat authorization payment NFC jg. mau dipake buat payment pake jempol kali…
5S cuma cek jempol sama upgrade camera aja. periode tahun minor upgrade kek yg 4S pake siri. setidaknya tahun ini dapet ios 7 yg baru jadi yg pake hp lama bisa kek jadi baru dikit isinya
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: tesla on 12 September 2013, 03:10:32 PM
kalau payment pake NFC, udah ada "bitcoin" dan imo cukup punya potensi utk berkembang

(http://bitcoin.org/img/logotop.svg)
http://bitcoin.org/

authorisasi biometrik, hmmm kenapa ga pake camera -> mata, drpd tambah unit fingerprint scan ;D

apple without jobs...
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: Sumedho on 12 September 2013, 03:14:56 PM
gold is the best

Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: sanjiva on 12 September 2013, 03:23:50 PM
5 Hal Mengecewakan dari Kehadiran iPhone 5S
http://id.berita.yahoo.com/5-hal-mengecewakan-dari-kehadiran-iphone-5s-130557504.html (http://id.berita.yahoo.com/5-hal-mengecewakan-dari-kehadiran-iphone-5s-130557504.html)


 Akhirnya iPhone 5S telah resmi dirilis Apple. Namun sayangnya, Apple kembali (lagi) merilis iPhone barunya dengan spesifikasi dan fitur yang sesuai dengan prediksi dan rumor yang sudah beredar.

Ya, tidak ada surprise alias kejutan di iPhone 5S ini. Bahkan fitur paling canggih dan revolusioner yang terdapat di iPhone 5S, yakni pengenal sidik jari sudah lama disebut-sebut dan telah menjadi rahasia umum.

Memang sebenarnya pergantian generasi dari "seri tanpa S" ke "seri S" sejak dulu tidak membawa perubahan yang besar. Namun sebenarnya bukan hal kecil tersebut yang dipermasalahkan. Berikut adalah 5 daftar hal yang mengecewakan dari kehadiran iPhone 5S ini berdasarkan versi CNET:

1. Layar yang sama saja
iPhone 5S tetap memiliki ukuran layar yang sama dengan iPhone 5, yakni 4 inch. Resolusi yang digunakan pun sama, yakni 1136 x 640 piksel dengan kerapatan 326 ppi. Hal ini tentunya tidak cukup menjual, mengingat ponsel-ponsel pintar bersistem operasi lain kini sudah berkembang dengan ukuran layar yang lebih besar, yaitu sekitar 5 inch. Resolusi yang digunakan di ponsel-ponsel pintar lain pun sudah mencapai resolusi Full HD 1080p.

2. Processor 64 bit? Maaf, ini cuma ponsel, bukan komputer
Era perkembangan processor ponsel tampaknya sudah mulai mengalami kejenuhan. Tapi Apple masih saja terus mengeksplorasi sisi ini dengan menawarkan iPhone 5S dengan processor Apple A7 dengan kapabilitas 64 bit. Processor yang lebih canggih mengkonsumsi daya baterai yang lebih banyak. Sepertinya hal inilah yang membuat Apple tidak banyak menyinggung soal daya tahan baterai dari iPhone 5S. Akankah sama borosnya dengan Android?

3. Tidak ada perbaikan di kemampuan daya tahan baterai
Seperti yang sudah disebutkan di atas, era perkembangan processor ponsel tampaknya sudah mulai jenuh. Para pengguna ponsel pintar kini menginginkan ponsel dengan daya tahan baterai yang lebih lama dengan kapasitas baterai yang lebih besar.

Apple tidak melirik ke sisi ini dan tidak berinovasi dengan kemampuan daya tahan baterai di iPhone 5S nya. Padahal jika Apple berinovasi dengan menawarkan daya tahan baterai yang sangat lama, maka mereka akan berada satu tingkat di atas (atau setidaknya sama dengan) Android.

4. Tidak ada versi 128GB
Generasi ketujuh, dan Apple masih berkutat dengan pilihan maksimum pada kapasitas 64GB. Cukup mengherankan. Mengingat Apple sudah menyediakan iPad dengan kapasitas 128GB, maka sepertinya sudah waktunya Apple untuk curi start dalam menawarkan ponsel dengan memori internal super-besar. Apalagi konten-konten ponsel masa kini cukup menguras memori.

5. Inovasi minim. Mana inovasimu, Apple?
Salah satu fitur paling canggih dan revolusioner yang terdapat di iPhone 5S adalah fitur pengenal sidik jari. Fitur yang sudah lama disebut-sebut dan telah menjadi rahasia umum ini adalah salah satu bukti inovasi Apple di sektor ponsel pintar dalam jangka waktu beberapa tahun belakangan ini. Hanya itu saja?
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: Sumedho on 12 September 2013, 03:29:14 PM
menurut co founder chair entertainment, 5S ini graphicnya 5x iphone 5. dituduh sudah setara ps3/xbox360

ini sneak peeknya game baru mereka di ipon5s


baru hari pertama announce barengan sama iphone 5S, anak2 disekolah udah sampe bahas ini game :))
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: sanjiva on 12 September 2013, 03:30:45 PM
niru warna nokiyem ?

(http://regmedia.co.uk/2012/12/05/nokia_620_large_comboshot.jpg)


We have always been shameless about stealing great ideas.  ;D
                                        Steve Jobs - Triumph of the Nerds (1996)
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: kullatiro on 12 September 2013, 06:46:58 PM
5 Hal Mengecewakan dari Kehadiran iPhone 5S
http://id.berita.yahoo.com/5-hal-mengecewakan-dari-kehadiran-iphone-5s-130557504.html (http://id.berita.yahoo.com/5-hal-mengecewakan-dari-kehadiran-iphone-5s-130557504.html)


 Akhirnya iPhone 5S telah resmi dirilis Apple. Namun sayangnya, Apple kembali (lagi) merilis iPhone barunya dengan spesifikasi dan fitur yang sesuai dengan prediksi dan rumor yang sudah beredar.

Ya, tidak ada surprise alias kejutan di iPhone 5S ini. Bahkan fitur paling canggih dan revolusioner yang terdapat di iPhone 5S, yakni pengenal sidik jari sudah lama disebut-sebut dan telah menjadi rahasia umum.

Memang sebenarnya pergantian generasi dari "seri tanpa S" ke "seri S" sejak dulu tidak membawa perubahan yang besar. Namun sebenarnya bukan hal kecil tersebut yang dipermasalahkan. Berikut adalah 5 daftar hal yang mengecewakan dari kehadiran iPhone 5S ini berdasarkan versi CNET:

1. Layar yang sama saja
iPhone 5S tetap memiliki ukuran layar yang sama dengan iPhone 5, yakni 4 inch. Resolusi yang digunakan pun sama, yakni 1136 x 640 piksel dengan kerapatan 326 ppi. Hal ini tentunya tidak cukup menjual, mengingat ponsel-ponsel pintar bersistem operasi lain kini sudah berkembang dengan ukuran layar yang lebih besar, yaitu sekitar 5 inch. Resolusi yang digunakan di ponsel-ponsel pintar lain pun sudah mencapai resolusi Full HD 1080p.

2. Processor 64 bit? Maaf, ini cuma ponsel, bukan komputer
Era perkembangan processor ponsel tampaknya sudah mulai mengalami kejenuhan. Tapi Apple masih saja terus mengeksplorasi sisi ini dengan menawarkan iPhone 5S dengan processor Apple A7 dengan kapabilitas 64 bit. Processor yang lebih canggih mengkonsumsi daya baterai yang lebih banyak. Sepertinya hal inilah yang membuat Apple tidak banyak menyinggung soal daya tahan baterai dari iPhone 5S. Akankah sama borosnya dengan Android?

3. Tidak ada perbaikan di kemampuan daya tahan baterai
Seperti yang sudah disebutkan di atas, era perkembangan processor ponsel tampaknya sudah mulai jenuh. Para pengguna ponsel pintar kini menginginkan ponsel dengan daya tahan baterai yang lebih lama dengan kapasitas baterai yang lebih besar.

Apple tidak melirik ke sisi ini dan tidak berinovasi dengan kemampuan daya tahan baterai di iPhone 5S nya. Padahal jika Apple berinovasi dengan menawarkan daya tahan baterai yang sangat lama, maka mereka akan berada satu tingkat di atas (atau setidaknya sama dengan) Android.

4. Tidak ada versi 128GB
Generasi ketujuh, dan Apple masih berkutat dengan pilihan maksimum pada kapasitas 64GB. Cukup mengherankan. Mengingat Apple sudah menyediakan iPad dengan kapasitas 128GB, maka sepertinya sudah waktunya Apple untuk curi start dalam menawarkan ponsel dengan memori internal super-besar. Apalagi konten-konten ponsel masa kini cukup menguras memori.

5. Inovasi minim. Mana inovasimu, Apple?
Salah satu fitur paling canggih dan revolusioner yang terdapat di iPhone 5S adalah fitur pengenal sidik jari. Fitur yang sudah lama disebut-sebut dan telah menjadi rahasia umum ini adalah salah satu bukti inovasi Apple di sektor ponsel pintar dalam jangka waktu beberapa tahun belakangan ini. Hanya itu saja?


wa sih sewaktu sgg smartwatch nya samsung bilang bahwa baik samsung (j young lee) dan apple (tim cook) punya satu kesamman tanpa wanita disamping nya jadi product product yang di lempar ke pasar akan merefleksi kan kehidupan meraka sehar hari yang daaaattttaar, iya lah dari rumah ke tempat kerja dari tempat kerja ke rumah setiap hari, coba baju pria biasa nya bisa di bilang uniform (itu itu saja) dengan variasi yang sempit di dunia fashion /mode pria.
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s, harganya piro ?
Post by: cumi polos on 14 September 2013, 07:45:08 AM
(http://i40.tinypic.com/rh8tck.jpg)
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: tesla on 14 September 2013, 12:06:06 PM
^jadi beli di singapore aja ya hoho
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: sl99 on 14 September 2013, 09:10:46 PM
Wow.... Mantep.. Layar jd 4"..  :D
A7 chip in iPhone5s.. Fingerprint identity sensor.. =P~
*gak boleh dicontek samsung* :P

YIIAAAYYY...  8)


lirik warna gold  ^-^

fingerprint sensor muncul pertama kali di hp motorola dengan os android.
Jadi yg nyontek itu apple.

http://ibnlive.in.com/news/motorola-atrix-had-a-fingerprint-scanner-two-years-before-iphone-5s/421125-11.html
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: sl99 on 14 September 2013, 09:13:54 PM
5s s=same
5c c=cheap


hehehe
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: morpheus on 14 September 2013, 09:57:21 PM
sebenernya sudah tepat apple merilis iPhone 5c dan 5s. memang begitulah karakter apple sesuai dengan dna yang wariskan dari steve jobs.

apple selalu memilih untuk meluncurkan feature2 yang dikehendaki orang banyak, yaitu orang awam, bukan pecandu teknologi. jadi jangan heran kalo apple tidak akan pernah meluncurkan hp yang memuat teknologi yang paling baru namun belum matang (kecuali blundernya, apple maps).

apple tidak pernah berminat untuk menjadi pioneer ataupun yang pertama, tapi apple selalu berusaha untuk menjadi yang berhasil. jadi jangan merasa apple mencuri inovasi orang lain, karena walaupun bukan yang pertama, tapi apple berhasil membuat featurenya digunakan orang banyak. sebelum apple, touch screen memang sudah ada, tapi tidak gampang digunakan. sebelum apple, ponsel sudah berkamera, tapi apple yang pertama membuatnya mudah digunakan tante2, oma2 dan om2. demikian pula yang akan terjadi dengan finger print unlock ini...

sebelum berpikir apple mencuri inovasi orang lain, coba dilihat sekali lagi peluncuran iphone tahun 2007:

betapa jauhnya lompatan inovasi apple saat itu...

128gb? emang ada produsen hp lain yang udah pake atau mengumumkan ponsel 128gb? sepertinya terlalu berat sebelah menilai apple atau pengharapan yang terlalu jauh.

ps: morpheus adalah pemakai android...


Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: Mokau Kaucu on 15 September 2013, 01:01:07 AM
5s s=same
5c c=cheap


hehehe

no,  5s  s=shame
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: Mokau Kaucu on 15 September 2013, 02:18:52 AM
5 Hal Mengecewakan dari Kehadiran iPhone 5S
http://id.berita.yahoo.com/5-hal-mengecewakan-dari-kehadiran-iphone-5s-130557504.html (http://id.berita.yahoo.com/5-hal-mengecewakan-dari-kehadiran-iphone-5s-130557504.html)


 Akhirnya iPhone 5S telah resmi dirilis Apple. Namun sayangnya, Apple kembali (lagi) merilis iPhone barunya dengan spesifikasi dan fitur yang sesuai dengan prediksi dan rumor yang sudah beredar.

Ya, tidak ada surprise alias kejutan di iPhone 5S ini. Bahkan fitur paling canggih dan revolusioner yang terdapat di iPhone 5S, yakni pengenal sidik jari sudah lama disebut-sebut dan telah menjadi rahasia umum.

Memang sebenarnya pergantian generasi dari "seri tanpa S" ke "seri S" sejak dulu tidak membawa perubahan yang besar. Namun sebenarnya bukan hal kecil tersebut yang dipermasalahkan. Berikut adalah 5 daftar hal yang mengecewakan dari kehadiran iPhone 5S ini berdasarkan versi CNET:

1. Layar yang sama saja
iPhone 5S tetap memiliki ukuran layar yang sama dengan iPhone 5, yakni 4 inch. Resolusi yang digunakan pun sama, yakni 1136 x 640 piksel dengan kerapatan 326 ppi. Hal ini tentunya tidak cukup menjual, mengingat ponsel-ponsel pintar bersistem operasi lain kini sudah berkembang dengan ukuran layar yang lebih besar, yaitu sekitar 5 inch. Resolusi yang digunakan di ponsel-ponsel pintar lain pun sudah mencapai resolusi Full HD 1080p.

2. Processor 64 bit? Maaf, ini cuma ponsel, bukan komputer
Era perkembangan processor ponsel tampaknya sudah mulai mengalami kejenuhan. Tapi Apple masih saja terus mengeksplorasi sisi ini dengan menawarkan iPhone 5S dengan processor Apple A7 dengan kapabilitas 64 bit. Processor yang lebih canggih mengkonsumsi daya baterai yang lebih banyak. Sepertinya hal inilah yang membuat Apple tidak banyak menyinggung soal daya tahan baterai dari iPhone 5S. Akankah sama borosnya dengan Android?

3. Tidak ada perbaikan di kemampuan daya tahan baterai
Seperti yang sudah disebutkan di atas, era perkembangan processor ponsel tampaknya sudah mulai jenuh. Para pengguna ponsel pintar kini menginginkan ponsel dengan daya tahan baterai yang lebih lama dengan kapasitas baterai yang lebih besar.

Apple tidak melirik ke sisi ini dan tidak berinovasi dengan kemampuan daya tahan baterai di iPhone 5S nya. Padahal jika Apple berinovasi dengan menawarkan daya tahan baterai yang sangat lama, maka mereka akan berada satu tingkat di atas (atau setidaknya sama dengan) Android.

4. Tidak ada versi 128GB
Generasi ketujuh, dan Apple masih berkutat dengan pilihan maksimum pada kapasitas 64GB. Cukup mengherankan. Mengingat Apple sudah menyediakan iPad dengan kapasitas 128GB, maka sepertinya sudah waktunya Apple untuk curi start dalam menawarkan ponsel dengan memori internal super-besar. Apalagi konten-konten ponsel masa kini cukup menguras memori.

5. Inovasi minim. Mana inovasimu, Apple?
Salah satu fitur paling canggih dan revolusioner yang terdapat di iPhone 5S adalah fitur pengenal sidik jari. Fitur yang sudah lama disebut-sebut dan telah menjadi rahasia umum ini adalah salah satu bukti inovasi Apple di sektor ponsel pintar dalam jangka waktu beberapa tahun belakangan ini. Hanya itu saja?



Pendapat tsb diatas memang benar kalau dilihat hanya dari sisi kemajuan teknologi, yg artinya jauh dibawah harapan para pencinta maupun pembenci produk Apple.


Lalu apa motif Apple melaunch produk murahan seperti itu?


Setelah coba iseng tanya ke mbah gugle, berapa sih komposisi penjualan hardware dibandingkan terhadap penjualan apps software dan iTunes song yg di download.?


Ternyata ngga ada datanya.


Tapi ada satu hal yg menarik yg bisa dilihat di website ini :http://techcrunch.com/2013/06/10/apples-app-store-hits-50-billion-downloads-paid-out-10-billion-to-developers/


Dari site tsb, berita yg penting adalah :
Jumlah kumulatif yg dibayarkan oleh Apple kepada pembuat software pihak ke 3 sampai dengan JUne 2013 adalah USD 10 Billion, dibandingkan dengan cummulative sampai Des 2012 yg berjumlah USD 5B, lalu Des 2011 sebesar USD 2,5 B


Artinya pertumbuhan royalty yg dibayar ke pihak ke 3 meningkat 2 kali lipat pada thn 2012 thd 2011, dan setengah tahun 2013, sdh 2 kali lipat thn 2012, yg bisa diperkirakan minimal sampai Des 2013, akan 4 kali lipat dari 2012.


Itu baru nilai royalty yg dibayarkan pada vendor software, apps, musik dan film, bukan sales revenue dari software , apps, music dan film. (+eBook yg baru dilaunch)


Kita semua tahu, biaya utk membuat software yg terbesar adalah pada penciptaan program, sedangkan kalau software tsb direkam  dalam bentuk CD, maka sebetulnya biaya perangkat keras/CD tsb hampr tidak ada artinya dibandingkan dengan nilai software itu sendiri.


Dengan model iTune Store utk download musik,dan video ; App Store utk download software dan aplikasi secara online, dan eBook store utk download buku secara online; praktis tidak ada benda fisik yg harus diproduksi (=biaya lagi), tidak perlu dibuatkan packaging dgn design yg menarik utk melindungi CD (=biaya lagi) ; tidak perlu biaya pengiriman benda fisik ke penjual diseluruh dunia (biaya lagi); tidak ada biaya untuk menarik dari peredaran dan memusnahkan produk yg tidak laku/obsolete,
Maka biaya pengadaan software , apps, musik dan eBook, praktis nol, hanya perlu server gede, yg mungkin terbesar di dunia.


Dengan demikian bisa diduga, % margin keuntungan yg di dapat dari perusahaan Apple dari penjualan soaftware, apps, musik, video dan eBook, jauh lebih besar daripada % margin keuntungan penjualan perangkat keras spt iMac, Macbook, IPad, IPhone dan kawan kawan -nya.


Lagipula , produk tidak berwujud fisik tersebut, praktis tidak memerlukan biaya marketing, setiap orang yg membeli iPhone, akan otomatis mencari software/apps yg dibutuhkan di Appstore, mau lagu atau film, cari iTunes.


Sehingga persentase Net profit  thd sales untuk kelompok produk tidak berwujud fisik ini akan jauh jauh lebih besar daripada persentasi Net profit thd sales utk produk hardware.


Jika demikian, makin banyak unit hardware yt terjual, past akan makin banyak yg berkunjung ke app store dan iTunes utk membeli apa yg dibutuhkan.


Artinya bagi Apple, akan terjadi penambahan persentase Net profit yg luar biasa besarnya daripada hanya fokus mengembangkan hardware yg selain mahal, (dikritk pula) dan celakanya dalam 1 tahun sdh di ikuti oleh perusahaan sejenis.


Maka kesimpulannya, sebagai company, sekarang Apple sedang berusaha menembus pasar segmen menengah bawah yg jumlahnya  jauh lebih besar, sehingga  otomatis jumlah pengunjung App store , iTunes dan eBook store meningkat drastis , otomatis profit makin bertumpuk pula.




 ;D ;D ;D


 _/\_

Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s (cheap ?)
Post by: cumi polos on 15 September 2013, 07:57:25 AM
1. apakah suatu saat, hp spt desktop... sehingga user bisa memilih ukuran layar yg diinginkan ?

2. klo bisa dpt hp yg kekuatan prosesnya sehebat xbox, kenapa tidak ? seberapa cepatnya suatu hp/computer, pastilah ada software developer yg dpt menggunakan processing power tsb.. sehingga ada game baru yg lebih canggih lagi

3. utk baterai, mungkin bisa kasih wireless charging.... sehingga mempermudah pemasukan listrik ke hp iphone ini...

4. kemungkinan sangat dikit org yg butuh 128gb, mengingat cloud, dropbox udah banyak membantu....

5. innovasi yg dibuat apple adalah penyempurnaan dari yg ada dan yg dibutuhkan,. bukan pionir...

.............

memang bener analisa suhu Mokau.... Apple memang salah satu perusahaan yg dpt menginterigasikan hardware/software/iTune store dgn optimal...sehingga memberikan pengalaman pada produk yg optimal pula..... (contoh...hardware rusak... semua pembelian software akan diinstal ulang ke hardware anda hanya dgn apple ID...., dst dst)...

mengenai kata C for Color atao Cheap,....

dari posting sebelumnya, arti cheap pun sangat relatif....

apakah berkisar 200 USD baru dikatakan cheap ? ini yg gw kurang jelas apa itu cheap!...
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: cumi polos on 15 September 2013, 08:37:10 AM


bodynya langsung dari plastik....
Title: Re: 2013 iPhone 5c & 5s
Post by: tesla on 15 September 2013, 09:02:27 AM
1. apakah suatu saat, hp spt desktop... sehingga user bisa memilih ukuran layar yg diinginkan ?

coba liat motomaker (https://www.motorola.com/us/motomaker)
udah disediain menu customize utk user. ga semua option bisa di option, tapi lumayanlah

Quote
mengenai kata C for Color atao Cheap,....
engga cheap sama sekali :))