//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Trailer Film "ANGIN"  (Read 29743 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline aldoswastia

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 28
  • Reputasi: 8
  • Gender: Male
  • Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta.
Trailer Film "ANGIN"
« on: 29 November 2010, 03:01:47 AM »
Saudara2 Dhamma,

Perkenalkan, nama saya Aldo. Saya pembuat film. Baru2 ini saya menyelesaikan kuliah film saya di FFTV IKJ mayor penyutradaraan. Tugas karya akhir saya ada sebuah film pendek berdurasi 24 menit 45 detik yang berjudul "Angin." Saya mau berbagi trailer dan link menuju page Facebooknya di sini.

Oya, sebagai catatan, film ini adalah film fiksi yang mengangkat tema Buddhism pertama di Indonesia. Sebelumnya cuma ada film2 dokumenter, seperti "Sang Buddha Bersemayam di Bodobudur" karya Marseli Sumarno, yang notabene adalah dosen saya.

Dan sebagai tambahan... film ini masuk nominasi Film Pendek Terbaik FFI (Festival Film Indonesia) 2010 yang penganugerahannya akan dilaksanakan tanggal 6 Desember 2010 mendatang di Jakarta, bersaing dengan 4 film pendek lainnya dari seluruh Indonesia. Mohon dukungannya ya!  ;D

Berikut adalah beberapa still photo adegannya:









Ini link page FBnya: http://on.fb.me/Angin

Dan ini trailernya:


Link trailernya: http://bit.ly/angintrailer



Semoga semua makhluk berbahagia. Be happy!  :)
 _/\_
With metta,

Winaldo Artaraya Swastia

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #1 on: 29 November 2010, 08:53:47 AM »
sinopsis nya donk ;D
i'm just a mammal with troubled soul



Offline aldoswastia

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 28
  • Reputasi: 8
  • Gender: Male
  • Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta.
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #2 on: 29 November 2010, 09:58:40 AM »
sinopsis nya donk ;D

oya, ini sinopsis, daftar pemutaran yang sudah lewat, dan daftar kru utamanya:


Dhammariya adalah seorang bhikkhu yang mengabdikan dirinya di sebuah vihara yang jauh dari kota. Suatu hari, ia menemukan sebuah ponsel umat yang tertinggal di kamar tamu saat tamu tersebut berlatih meditasi. Dhammariya menjadi tergoda dan menggunakannya untuk menelepon keluarganya. Hal ini membuatnya rindu terhadap keluarganya dan menjadi tidak tenang dalam meditasi karena melekat dengan ponsel tersebut.


Dhammariya is a bhikkhu who served in a temple far from cities. One day, he found a meditator's cell phone which was left in a guest room. Dhammariya was tempted and used it to called his family. This incident led him to miss his family and fell into uncomfortable meditation state because he was attached to the cell phone.


*
Screenings:
1. Courts–Circuits : Spécial à courts d'écran 2010
2. Kineforum, September 2010 program
3. Ubud Writer's Festival 2010
4. Europe on Screen 2010 (Festival Film Eropa)


*


Editor: Hardi Trianto

Sound Designer: Rendy Rachmat Sanjaya

Art Directors: Berry Rahmawan & Ahmad Rifqi

Cinematography by: Fahim Rauyan

Screenplay by: Akbar Maraputra

Produced by: Ritvima Defynta Arliccan

Directed by: Winaldo Artaraya Swastia




Makasih. :D
With metta,

Winaldo Artaraya Swastia

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #3 on: 29 November 2010, 10:13:35 AM »
bagus juga om cerita yg mau diangkat ;D

sukses yah
i'm just a mammal with troubled soul



Offline aldoswastia

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 28
  • Reputasi: 8
  • Gender: Male
  • Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta.
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #4 on: 29 November 2010, 10:15:38 AM »
bagus juga om cerita yg mau diangkat ;D

sukses yah

makasih ya. :)
With metta,

Winaldo Artaraya Swastia

Offline kamala

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 592
  • Reputasi: 44
  • Gender: Female
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #5 on: 29 November 2010, 10:33:41 AM »
good luck 
semoga sukses :)
 :jempol: :jempol: :jempol:
Daripada seribu kata yang tak berarti,
adalah lebih baik sepatah kata yang bermanfaat,
yang dapat memberi kedamaian kepada pendengarnya.

Offline dhammadinna

  • Sebelumnya: Mayvise
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.627
  • Reputasi: 149
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #6 on: 29 November 2010, 10:41:35 AM »
sepertinya bagus... Btw, akhir ceritanya gimana?

Offline Lex Chan

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.437
  • Reputasi: 134
  • Gender: Male
  • Love everybody, not every body...
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #7 on: 29 November 2010, 10:43:26 AM »
wow.. masuk nominasi FFI 2010.. :jempol:
good luck bro! 8)
“Give the world the best you have and you may get hurt. Give the world your best anyway”
-Mother Teresa-

Offline Nevada

  • Sebelumnya: Upasaka
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.445
  • Reputasi: 234
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #8 on: 29 November 2010, 10:45:54 AM »
[at] aldo

Good job. Saran saya, Facebook fanpage-nya dibuat banner wall saja. Supaya tampilannya lebih menarik dan memberi kesan profesional.

Offline aldoswastia

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 28
  • Reputasi: 8
  • Gender: Male
  • Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta.
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #9 on: 29 November 2010, 10:51:26 AM »
[at] aldo

Good job. Saran saya, Facebook fanpage-nya dibuat banner wall saja. Supaya tampilannya lebih menarik dan memberi kesan profesional.

makasih sarannya. tapi bisa tolong jelaskan tentang banner wall? saya kurang ngerti. :P
With metta,

Winaldo Artaraya Swastia

Offline Nevada

  • Sebelumnya: Upasaka
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.445
  • Reputasi: 234
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #10 on: 29 November 2010, 10:59:16 AM »
makasih sarannya. tapi bisa tolong jelaskan tentang banner wall? saya kurang ngerti. :P

Coba klik Facebook Fanpage berikut ini:

Menu utama yang akan ditampilkan saat pertama kali mengunjungi Fanpage itu ada sebuah banner wall. Misalnya kalau di Fanpage FC Barcelona, ada banner Carles Puyol yang bertajuk El Classico. Sedangkan Fanpage di Real Madrid ada banner 4 pemain mega bintang dan Jose Mourinho. Kalau Fanpage Film Angin ini dibuat banner wall seperti itu juga lebih menarik, Bro!

Offline aldoswastia

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 28
  • Reputasi: 8
  • Gender: Male
  • Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta.
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #11 on: 29 November 2010, 12:13:43 PM »
Coba klik Facebook Fanpage berikut ini:

Menu utama yang akan ditampilkan saat pertama kali mengunjungi Fanpage itu ada sebuah banner wall. Misalnya kalau di Fanpage FC Barcelona, ada banner Carles Puyol yang bertajuk El Classico. Sedangkan Fanpage di Real Madrid ada banner 4 pemain mega bintang dan Jose Mourinho. Kalau Fanpage Film Angin ini dibuat banner wall seperti itu juga lebih menarik, Bro!

ooo, ya ya. gimana caranya ya. hahaha... ok, coba diutak-atik dulu. thanks! :D
With metta,

Winaldo Artaraya Swastia

Offline Nevada

  • Sebelumnya: Upasaka
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.445
  • Reputasi: 234
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #12 on: 29 November 2010, 12:32:11 PM »
ooo, ya ya. gimana caranya ya. hahaha... ok, coba diutak-atik dulu. thanks! :D

Sip, ditunggu banner wall-nya yang keren.

Offline No Pain No Gain

  • Sebelumnya: Doggie
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.796
  • Reputasi: 73
  • Gender: Male
  • ..............????
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #13 on: 29 November 2010, 12:55:08 PM »
duh..hebat yoo..bisa buat film...
No matter how dirty my past is,my future is still spotless

Offline aldoswastia

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 28
  • Reputasi: 8
  • Gender: Male
  • Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta.
Re: Trailer Film "ANGIN"
« Reply #14 on: 29 November 2010, 01:13:00 PM »
Sip, ditunggu banner wall-nya yang keren.

tapi tau caranya ga? jangan2 harus bayar. kalo harus bayar kami ga mampu. :P
With metta,

Winaldo Artaraya Swastia

 

anything