Topik Buddhisme > Pengalaman Pribadi

buddhism

(1/4) > >>

EVO:
aku mau tanya nih...
ada aliran mahayana
theravada
tantrayana
itu emang beda yah?
emang setiap aliran mengajarkan tentang apa?

kalau meditasi saja masuk aliran mana?
aku terus terang aja binggung....
kalau dah baca kok pada sibuk bilang mahayana atau theravada
binggung aku dah...
aku ada tanya juga ama teman nih....tapi sama begoknya engak ngerti hahaha

mohon bimbingannya yah?

Sunkmanitu Tanka Ob'waci:
Jangan bingung sama aliran apa, selama di aliran tersebut ada jalan mulia beruas delapan.

Theravada, Mahayana, dan Tantrayana mengajarkan tentang berakhirnya penderitaan.

Meditasi dijalani saja, jangan dipikirkan. Yang penting usaha dan konsistensi.

Hendra Susanto:
kepada YTH sdri EVO,

sesuai dgn terawang ku  8)

yang beda adalah penerimanya

klo km buka aliran EVOYANA juga bisa kok

cm nanti dibilang aliran sesat

menodai aliran

:)) :)) :)) :))

ketinggalan

meditasi tanpa aliran ada gak yahhhh....

Sumedho:
memang meditasi ada aliran ?

Hendra Susanto:

--- Quote from: Sumedho on 04 March 2008, 06:56:15 AM ---memang meditasi ada aliran ?

--- End quote ---
maksudnya jenis kali bos...

Navigation

[0] Message Index

[#] Next page

Go to full version