//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha  (Read 75366 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline GandalfTheElder

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.480
  • Reputasi: 75
  • Gender: Male
  • Exactly who we are is just enough (C. Underwood)
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #180 on: 29 September 2008, 05:04:51 PM »
Hmm?? Dari Tantrik Hindu?? Contohnya?

Yamantaka...emanasi dari Manjushri , trus ada Dewa Rejeki yang ternyata berasal dari Hindu yaitu dewa Ganesha.

Avatar dalam maksud saya dalah beberapa tokoh - tokoh baru Buddhisme itu diambil dari beberapa dewa Hindu dan dilahirkan kembali dalam Buddhisme.

hmm can't we back to topic? atau mau di split aja?

Go back? wong dari awal aja topiknya menyanggah klaim nasrani terhadap buddhisme jadi isinya harusnya beberapa ajaran Buddhist atau apa aja yang dari dunia buddhis trus diklaim oleh Kristiani sebagai milik mereka,dan pembahasan kita adalah menyanggahnya bahwa itu salah. wong dari awal kok malah ngejelasin kr****n dengan beberapa pandangan Trinitas dan aliran sesat.

Mungkin memang lebih baik di-split saja deh? Karena kalau membahas Hindu-Buddha malah lebih OOT lagi ketimbang pandangan Trinitas tsb...........

Soal Ganesha, memang dari Hindu juga.... tapi ingat..... di dalam Tipitaka Pali juga disebutkan ada Brahma, Sakka (Indra), Pajapati dan Isana (Siva) yang notabene juga dari agama Hindu.

Merupakan hal yang lumrah apabila dewa-dewa Hindu masuk di agama Buddha, karena toh memang akar kebudayaannya sama (India). Agama tentu tidak dapat lepas dari budaya yang tumbuh di negara kelahirannya tersebut (yah coba inget2 pelajaran Sosiologi....).

Setahu saya, pemujaan Ganesha di Hindu dan Buddhis itu bersamaan munculnya. Mengenai Yamantaka, setahu saya Beliau adalah deity asli Buddhis. Yang dari Hindu itu dewa Yama, bukan Yamantaka.

Quote
Bhakti/Bhakta merupakan salah satu dari 8 Jalan Yoga yang diturunkan sebelum Buddha...

Yang lebih saya maksudkan adalah konsep Bhakti yang dianut oleh pergerakan Bhakti:

The Bhakti movement in India took place as an effort to inculcate loving devotion and belief in God. The Bhakti movement in India aimed at the principle of monotheism, i.e. existence of one God. It started in the South of India and slowly spread to the north of India. This happened during the later half of the medieval period in the history of India (800-1700 A.D).

The term bhakti in the sense of "devotion" emerges in Puranic literature.[Monier-Williams, Sanskrit Dictonary (1899)]

8 jalan Yoga muncul di Patanjali Yoga Sutra yang berasal dari abad 2 SM, sedangkan Buddha lahir pada abad 6 SM.

_/\_
The Siddha Wanderer
Theravada is my root. This is the body of my practice.... It [Tibetan Buddhism]has given me my Compassion practice. Vajrayana is my thunder, my power. This is the heart of my practice..True wisdom is simple and full of lightness and humor. Zen is my no-self (??). This is the soul of my practice.

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #181 on: 29 September 2008, 05:19:24 PM »
8 jalan Yoga muncul di Patanjali Yoga Sutra yang berasal dari abad 2 SM, sedangkan Buddha lahir pada abad 6 SM.

memang betul, Patanjali ada setelah Buddha,bahkan dalam perjalanannya terlihat banyak fusion Yoga traditional dengan Buddhisme yang melahirkan Yoga Patanjali. namun pembicaraan saya adalah Yoga yang berasal dari Shiva yang merupakan awal mungkin runutannya Hatha Yoga Prapidika dan Bhagavad Gita,anyway,kita udah salah paham.satu ngomong a satu jelasin b...heheheh  :P
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline GandalfTheElder

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.480
  • Reputasi: 75
  • Gender: Male
  • Exactly who we are is just enough (C. Underwood)
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #182 on: 29 September 2008, 05:48:50 PM »
8 jalan Yoga muncul di Patanjali Yoga Sutra yang berasal dari abad 2 SM, sedangkan Buddha lahir pada abad 6 SM.

memang betul, Patanjali ada setelah Buddha,bahkan dalam perjalanannya terlihat banyak fusion Yoga traditional dengan Buddhisme yang melahirkan Yoga Patanjali. namun pembicaraan saya adalah Yoga yang berasal dari Shiva yang merupakan awal mungkin runutannya Hatha Yoga Prapidika dan Bhagavad Gita,anyway,kita udah salah paham.satu ngomong a satu jelasin b...heheheh  :P


Hmm..... Hatha Yoga Pradipika kan ditulis pada abad 15 M??

Kalau Bhagavad Gita kan hubungannya dengan Vishnu (Krishna), kok nyambung ke Shiva?

Mahabharata and Bhagavad Gita: 
The Mahabharata was an evolving work that probably started sometime in the 200’s BC and ended in the 400’s AD.  The work was constantly being added to, and it was corrupted so badly that we cannot be sure words were not interpolated hundreds of years later.  The Bhagavad Gita is part of the Mahabharata and is thought by many to be written sometime around 200 - 300 BC.   The familiarity with the Greeks as “famous fighters” places the Mahabharata after Alexander, and its alarm at the Buddhist edukas replacing Hindu temples makes a date around the time of Asoka likely.  The Romans are mentioned only in passing in a list of possible peoples, thus placing the epic probably before the time of Rome’s greatness.  (Raychaudhuri, 41, 42, 32)  Nevertheless, many still consider a post-Christian date for the Mahabharata and the Bhagavad Gita possible in the range of 200 BC – 200 AD. (Banerjee, 45)  Pisani puts forward a strong argument that the Mahabharata was written between 100 - 300 AD, because it mentions Sakas (Scythians) who invaded around then, Parthians (Pahlavas) who had gained their independence from the Greeks, Huns (Hunas), and Romans (Romakas) who they had not established contact with before the time of Augustus.  However, Moti Chandra states that the Hunas were really the Hiungnu, not the Huns, and that India could have heard legends about all these groups previous to contact.  Furthermore, he points out that the Mahabharata mentions Antiochus, who ruled the Seleucids Empire in the 100’s BC.  Moti Chandra dates it in the 100’s BC.  The growing consensus for the Bhagavad Gita seems to be it was written in the 100’s BC, although some scholars place it earlier than that.  In any case, the Mahabharata was badly corrupted after its initial writing.  (Jaiswal, 12,13)

Nah semua data tanggal menunjukkan bahwa Bhagavad Gita dan Hatha Yoga Pradipika muncul setelah Sang Buddha Parinirvana.

Hatha Yoga Pradipika juga baru muncul jauh setelah Mahayana eksis.

_/\_
The Siddha Wanderer
Theravada is my root. This is the body of my practice.... It [Tibetan Buddhism]has given me my Compassion practice. Vajrayana is my thunder, my power. This is the heart of my practice..True wisdom is simple and full of lightness and humor. Zen is my no-self (??). This is the soul of my practice.

Offline GandalfTheElder

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.480
  • Reputasi: 75
  • Gender: Male
  • Exactly who we are is just enough (C. Underwood)
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #183 on: 29 September 2008, 06:11:51 PM »
kalau begitu anda juga sebutkan sumber kesesatannya dari mana OK? buktikan kalau sumbernya itu sesat, jangan hanya dari desas-desus atau spekulasi saja.
Lha Kenapa kalau hidup di abad 20 terus mistis-mistis? bukannya Dewi Tara , Mahakala, dan Yamantaka juga mistis? apalagi Dorje Shuden?

Anda ini selalu lari dari setiap pertanyaan. Saya bertanya, anda jawab dulu dong! Ditanya kok malah balik tanya. Justru saya tidak tahu makanya nanya.

Lah malah lari ke Dorje Shugden, Tara, dsb... nggak nyambung bro..... Nah dari kalimat di atas jelas-jelas anda nggak paham Vajrayana sama sekali........

Masalah Tara, Mahakala itu nggak relevan dengan pembahasan Injil Aquarian.

Lagipula seingat saya, saya tidak pernah bilang sumbernya Levi H Dowling itu sesat?

Yang saya bilang adalah:

Injil Aquarian baru muncul pada tahun 1908 ditulis oleh Levi H Dowling. Yesus lahir pada abad 1 M sedangkan Injil Aquarian muncul ditulis pada abad 20 M. ya jelas dibilang sesat deh....... apalagi rentangnya 20 abad alias sekitar 2000 tahun. Hooohhh......  

Sebagai respon atas postingan bro nyanadhana:

Injil Aquarian mencatat hal itu namun kalo ga salah tinggal serpihan yang tidak utuh. Pihak gereja masa kini bisa saja mengklaim bahwa itu kitab sesat.Yang mana yang benar semuanya sebenarnya kembali ke mereka yang menyimpan rahasia catatan masa lampau ataupun mungkin sekarang mereka sudah menutup mata mengenai hal ini.

Saya hanya berusaha mengatakan bahwa pihak gereja memiliki alasan yang cukup logis untuk mengatakan Injil Aquarian sesat.

Namun saya tidak pernah menghakimi sumber Injil Aquarian sebagai sesat, yang saya katakan adalah sumbernya tidak jelas.

Quote
lah. terus kalau tiba-tiba ada orang mengaku membawa kitab ajaib dari istana bulan , bertemu dengan dewi bulan, lalu mengajarkan ajaran Buddha anda anggap sesat atau tidak? seingat anda? anda memang pelupa deh.. :))
kitab2 yang dibawa nagarjuna antara lain:  Prajnaparamita , dan beberapa kitab tantra, atao lebih jelasnya anda tanya saja pada dewa naga di istana naga deh..   ;D

Nah! Itu dia! Prajnaparamita!

Berdasarkan penelitian sejarawan:

"the 41 verses of the first two chapters constitute the original Prajnaparamita which may well go back to 100 B.C."
(Edward Conze, Introduction to Astasahasrika Prajnaparamita)

The collection of Prajnaparamita Sutras, over 40 in number, originate in India and were written in an Indic or Central Asian language other than Sanskrit. The first sutra was the Prajnaparamita Sutra in 8,000 lines in 32 chapters. The development of this particular version, and subsequent versions, can be divided into four distinct phases of development:
1. Development of the basic 8,000 line version (ca. 100 BC to 100 AD)

(ORIGIN AND DEVELOPMENT OF THE PRAJNAPARAMITA-HRDAYA SUTRA oleh Gary L. Ray)

Astasahasrika Prajnaparamita Sutra diterjemahkan ke dalam bahasa Tionghoa oleh Lokaksema pada tahun 179 M.

Nah YA Nagarjuna lahir baru pada tahun 150 M atau 113 M. Bahkan versi lain menyebutkan Beliau lahir pada tahun 243 M. Sedangkan literatur Prajnaparamita telah muncul 100 SM alias 100-200 tahun sebelum Nagarjuna lahir.

Lalu sutra-sutra Mahayana yang lain seperti Avatamsaka, Saddharmapundarika dan Maharatnakuta dll anda kemanakan? Memangnya Sutra Mahayana cuma Prajnaparamita saja?

Beberapa kitab Tantra? Apa aja kitabnya?

Quote
ente koq tau isinya kitab istana naga itu sudah sesuai belon dengan ajaran Buddha? sudah dikaji keotentikannya?  kapan munculnya?

Keotentikannya atau tidak BUKAN dilihat dari diambil dari istana naga atau tidak..... Ya coba lihat sendiri sana kitab-kitab Prajnaparamita Sutra, apakah ada Triratna, 4 Kebenaran Mulia dan 8 Ruas Jalan Mulia atau tidak.

Quote
nah.. ente nyomot dari sumbernya wikipedia , namun memberi arti semau gue aja, ini gw comot sumbernya juga dari wikipedia..


Ampun... anda tahu kagak kalo saya nyomot dari wikipedia itu cuma satu dari tiga pernyataan yang saya ajukan?? Yang lainnya saya nyomot langsung dari websitenya kr****n Orthodox.

Quote
orthodox, memberikan arti yang berbeda tentang trinity

Anda sengaja meniadakan bagian lainnya, lihat yang saya tebali:

Orthodox Christians believe in a God who is both three and one (triune). The Father is the cause or origin of the Godhead, from whom the Son is begotten eternally and also from whom the Holy Spirit proceeds eternally. The Holy Trinity is three, distinct, divine persons (hypostases), without overlap or modality among them, who share one divine essence (ousia)

Apa anda tahu kalau Gereja Orthodox menerima hasil dari Konsili Nicaea??

Quote
Tidak pernah menyangkal tetapi menjadi dasar aliran gnostik yang anda tuduh sebagai aliran sesat kan?


Menjadi dasar ataupun tidak, toh yang pasti Injil Thomas tetap tidak mengatakan apa-apa tentang Trinitas bukan? Alias anda tidak dapat menggunakan Injil Thomas untuk menyangkal Trinitas, karena di sana tidak berbicara apa-apa tentang Trinitas maupun Yesus sebagai hanya manusia biasa atau Allah Bapa.

_/\_
The Siddha Wanderer
« Last Edit: 29 September 2008, 06:31:21 PM by GandalfTheElder »
Theravada is my root. This is the body of my practice.... It [Tibetan Buddhism]has given me my Compassion practice. Vajrayana is my thunder, my power. This is the heart of my practice..True wisdom is simple and full of lightness and humor. Zen is my no-self (??). This is the soul of my practice.

Offline SandalJepit

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 425
  • Reputasi: 3
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #184 on: 30 September 2008, 04:31:57 PM »
Quote
Lalu sutra-sutra Mahayana yang lain seperti Avatamsaka, Saddharmapundarika dan Maharatnakuta dll anda kemanakan? Memangnya Sutra Mahayana cuma Prajnaparamita saja?
iya.. avatamsaka, dan laen-laen itu juga dari istana naga..

Quote

Keotentikannya atau tidak BUKAN dilihat dari diambil dari istana naga atau tidak..... Ya coba lihat sendiri sana kitab-kitab Prajnaparamita Sutra, apakah ada Triratna, 4 Kebenaran Mulia dan 8 Ruas Jalan Mulia atau tidak.

ohh... jadi anda setuju ya.. keotentikannya sebuah sutra tidak dilihat dari istana naga atau tidak. Jadi apabila ada aliran aquarian mengajarkan mistis-mistis, tidak ada salahnya dong..? apabila ada dewi bulan dan teman-temannya tidak salah dong? koq enak banget ente menuduh orang lain mendirikan aliran sesat tanpa diteliti dahulu..



« Last Edit: 30 September 2008, 04:34:33 PM by SandalJepit »

Offline SandalJepit

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 425
  • Reputasi: 3
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #185 on: 30 September 2008, 05:04:45 PM »
kalau begitu anda juga sebutkan sumber kesesatannya dari mana OK? buktikan kalau sumbernya itu sesat, jangan hanya dari desas-desus atau spekulasi saja.
Lha Kenapa kalau hidup di abad 20 terus mistis-mistis? bukannya Dewi Tara , Mahakala, dan Yamantaka juga mistis? apalagi Dorje Shuden?

Anda ini selalu lari dari setiap pertanyaan. Saya bertanya, anda jawab dulu dong! Ditanya kok malah balik tanya. Justru saya tidak tahu makanya nanya.

Lah malah lari ke Dorje Shugden, Tara, dsb... nggak nyambung bro..... Nah dari kalimat di atas jelas-jelas anda nggak paham Vajrayana sama sekali........

Masalah Tara, Mahakala itu nggak relevan dengan pembahasan Injil Aquarian.
Suka-suka gue dong, orang bahasan trinitas dari awal juga sudah tidak nyambung dengan topik dan ente juga menghindar dari pertanyaan yang gue ajukan.  ( misalnya tentang radikalisme dalam agama Buddha dibandingkan dengan agama Kat0lik),  koq berani-beraninya ente mengkritik aquarian itu mengandung mistis-mistis, sedangkan aliran ente sendiri lebih banyak lagi mistis-mistisnya....   :o



Quote


Lagipula seingat saya, saya tidak pernah bilang sumbernya Levi H Dowling itu sesat?

Yang saya bilang adalah:

Injil Aquarian baru muncul pada tahun 1908 ditulis oleh Levi H Dowling. Yesus lahir pada abad 1 M sedangkan Injil Aquarian muncul ditulis pada abad 20 M. ya jelas dibilang sesat deh....... apalagi rentangnya 20 abad alias sekitar 2000 tahun. Hooohhh...... 

Sebagai respon atas postingan bro nyanadhana:

Injil Aquarian mencatat hal itu namun kalo ga salah tinggal serpihan yang tidak utuh. Pihak gereja masa kini bisa saja mengklaim bahwa itu kitab sesat.Yang mana yang benar semuanya sebenarnya kembali ke mereka yang menyimpan rahasia catatan masa lampau ataupun mungkin sekarang mereka sudah menutup mata mengenai hal ini.

Saya hanya berusaha mengatakan bahwa pihak gereja memiliki alasan yang cukup logis untuk mengatakan Injil Aquarian sesat.

Namun saya tidak pernah menghakimi sumber Injil Aquarian sebagai sesat, yang saya katakan adalah sumbernya tidak jelas.
nah mengatakan sumbernya tidak jelas itu namanya juga menghakimi, seenaknya saja ente menghakimi aliran lain, padahal sumber dari istana naga dan raja naga juga tidak jelas.


Quote


Quote



Quote
lah. terus kalau tiba-tiba ada orang mengaku membawa kitab ajaib dari istana bulan , bertemu dengan dewi bulan, lalu mengajarkan ajaran Buddha anda anggap sesat atau tidak? seingat anda? anda memang pelupa deh.. :))
kitab2 yang dibawa nagarjuna antara lain:  Prajnaparamita , dan beberapa kitab tantra, atao lebih jelasnya anda tanya saja pada dewa naga di istana naga deh..   ;D

Nah! Itu dia! Prajnaparamita!

Berdasarkan penelitian sejarawan:

"the 41 verses of the first two chapters constitute the original Prajnaparamita which may well go back to 100 B.C."
(Edward Conze, Introduction to Astasahasrika Prajnaparamita)

The collection of Prajnaparamita Sutras, over 40 in number, originate in India and were written in an Indic or Central Asian language other than Sanskrit. The first sutra was the Prajnaparamita Sutra in 8,000 lines in 32 chapters. The development of this particular version, and subsequent versions, can be divided into four distinct phases of development:
1. Development of the basic 8,000 line version (ca. 100 BC to 100 AD)

(ORIGIN AND DEVELOPMENT OF THE PRAJNAPARAMITA-HRDAYA SUTRA oleh Gary L. Ray)

Astasahasrika Prajnaparamita Sutra diterjemahkan ke dalam bahasa Tionghoa oleh Lokaksema pada tahun 179 M.

Nah YA Nagarjuna lahir baru pada tahun 150 M atau 113 M. Bahkan versi lain menyebutkan Beliau lahir pada tahun 243 M. Sedangkan literatur Prajnaparamita telah muncul 100 SM alias 100-200 tahun sebelum Nagarjuna lahir.

Lalu sutra-sutra Mahayana yang lain seperti Avatamsaka, Saddharmapundarika dan Maharatnakuta dll anda kemanakan? Memangnya Sutra Mahayana cuma Prajnaparamita saja?

Beberapa kitab Tantra? Apa aja kitabnya?

tanya saja pada raja naga sono...  :)) :)) :))

Quote


Quote
ente koq tau isinya kitab istana naga itu sudah sesuai belon dengan ajaran Buddha? sudah dikaji keotentikannya?  kapan munculnya?

Keotentikannya atau tidak BUKAN dilihat dari diambil dari istana naga atau tidak..... Ya coba lihat sendiri sana kitab-kitab Prajnaparamita Sutra, apakah ada Triratna, 4 Kebenaran Mulia dan 8 Ruas Jalan Mulia atau tidak.

ohh... jadi anda setuju ya.. keotentikannya sebuah sutra tidak dilihat dari istana naga atau tidak. Jadi apabila ada aliran aquarian mengajarkan mistis-mistis, tidak ada salahnya dong..? apabila ada dewi bulan dan teman-temannya tidak salah dong? koq enak banget ente menuduh orang lain mendirikan aliran sesat tanpa diteliti dahulu...?


Quote

Quote
nah.. ente nyomot dari sumbernya wikipedia , namun memberi arti semau gue aja, ini gw comot sumbernya juga dari wikipedia..


Ampun... anda tahu kagak kalo saya nyomot dari wikipedia itu cuma satu dari tiga pernyataan yang saya ajukan?? Yang lainnya saya nyomot langsung dari websitenya kr****n Orthodox.

Quote
orthodox, memberikan arti yang berbeda tentang trinity

Anda sengaja meniadakan bagian lainnya, lihat yang saya tebali:

Orthodox Christians believe in a God who is both three and one (triune). The Father is the cause or origin of the Godhead, from whom the Son is begotten eternally and also from whom the Holy Spirit proceeds eternally. The Holy Trinity is three, distinct, divine persons (hypostases), without overlap or modality among them, who share one divine essence (ousia)

lah anda juga dengan sengaja menghilangkan sumber yang saya sebutkan, lantas menuduh sumber saya kurang akurat karena tidak berasal dari wikipedia, ini saya comot lagi dari wikipedia:

 http://en.wikipedia.org/wiki/Eastern_Orthodox_Church
Trinity

Orthodox Christians believe in a God who is both three and one (triune). The Father is the cause or origin of the Godhead, from whom the Son is begotten eternally and also from whom the Holy Spirit proceeds eternally. The Holy Trinity is three, distinct, divine persons (hypostases), without overlap or modality among them, who share one divine essence (ousia)—uncreated, immaterial and eternal.[7] Orthodox doctrine regarding the Holy Trinity is summarized in the Symbol of Faith.[8]

In discussing God's relationship to his creation, Orthodoxy used the concept of a distinction between God's eternal essence which is totally transcendent and his uncreated energies which is how he reaches us. It is also necessary to understand that this is an artificial distinction, not a real one. The God who is transcendent and the God who touches us are one and the same.[9].

Quote


Apa anda tahu kalau Gereja Orthodox menerima hasil dari Konsili Nicaea??

Apakah ente tau kalau Orthodox menerima konsili nicea, namun mengganti  arti trinity di kemudian hari? 


Quote

Quote
Tidak pernah menyangkal tetapi menjadi dasar aliran gnostik yang anda tuduh sebagai aliran sesat kan?


Menjadi dasar ataupun tidak, toh yang pasti Injil Thomas tetap tidak mengatakan apa-apa tentang Trinitas bukan? Alias anda tidak dapat menggunakan Injil Thomas untuk menyangkal Trinitas, karena di sana tidak berbicara apa-apa tentang Trinitas maupun Yesus sebagai hanya manusia biasa atau Allah Bapa.

_/\_
The Siddha Wanderer
[/quote]

bila gnostic mengajarkan yesus adalah manusia biasa, tentu saja bertentangan dengan trinitas
« Last Edit: 30 September 2008, 05:16:34 PM by SandalJepit »

Offline SandalJepit

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 425
  • Reputasi: 3
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #186 on: 30 September 2008, 05:13:00 PM »
gue perbandingkan diskusi antara ente dan bro nyanadhana,
Bukankah Tara Devi,Avalokitesvara dan beberapa idiom Bodhisatva lain diangkat dari Hinduisme?coba cari padanannya masing-masing....

Tara memang dari agama Hindu.

Avalokitesvara tidak ada dalam agama Hindu, tetapi Avalokitesvara adalah gabungan beberapa dewa Hindu seperti Siva, Vishnu, Brahma, Indra dengan pribadi Sang Buddha sendiri.

Tapi toh Tara, Siva, Vishnu, Brahma, Indra bukan Avatara kan? :)

Avatar or Avatara (Sanskrit: अवतार, IAST Avatāra) in Hindu philosophy is the 'descent' or incarnation of a divine being (deva) or the supreme being (God) onto planet Earth.

Quote
pada masa dahulu Buddhisme sempat berjaya di India,beberapa brahmin merasa bahwa agama mereka mulai terdesak,maka dibentuklah beberapa sistem-sistem yang mempopulerkan kembali Hinduisme,termasuk Buddha sebagai Avatar Khrisna ke 9 sebelum Kalki.

Demikian juga konsep 'Bhakti' mereka (Hindu) terkena pengaruh Mahayana.

Quote
dan beberapa penambahan tokoh-tokoh dalam agama Buddha yang berasal dari Tantrik Hindu.

Hmm?? Dari Tantrik Hindu?? Contohnya?

_/\_
The Siddha Wanderer
nah apabila ada beberapa tokoh hindu tiba-tiba masuk ke dalam agama Buddha itu kira-kira menurut anda ?  ini gw quote dari pernyataan anda di page sebelumnya.

Quote from: GandalfTheElder
Haha... tapi masalahnya mereka (aliran nyeleneh) yang membuat sutra-sutra baru itu, tidak berusaha untuk memasukkannya ke dalam Tripitaka toh. Jadi sampai sekarang setahu saya tidak ada aliran nyeleneh yang berusaha mengganti isi Tripitaka.

Apalagi kalau berusaha "mengganti" Tripitaka dengan menambahi sutra-sutra baru yang bertentangan dengan Buddha Dharma pada era modern ini. Pasti akan menjadi bahan tertawaan banyak orang.

Thanks for mince for remind me not to OOT too much....  Grin
« Last Edit: 30 September 2008, 05:15:23 PM by SandalJepit »

Offline GandalfTheElder

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.480
  • Reputasi: 75
  • Gender: Male
  • Exactly who we are is just enough (C. Underwood)
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #187 on: 30 September 2008, 05:43:05 PM »
nah apabila ada beberapa tokoh hindu tiba-tiba masuk ke dalam agama Buddha itu kira-kira menurut anda ?  ini gw quote dari pernyataan anda di page sebelumnya.

Meskipun tokohnya masuk tapi kan ajaran Hindunya nggak masuk..........

Kalau Trimurti dalam agama Hindu dianggap Tuhan,
Trimurti dalam agama Buddha dianggap Deva Dharmapala.

Jadi meskipun tokoh Hindunya masuk, tapi nggak bertentangan dengan Buddha Dharma.

Sebab masuknya tokoh Hindu ke dalam agama Buddha, sudah saya jawab pada bro. nyanadhana. Silahkan cari sendiri.

_/\_
The Siddha Wanderer
Theravada is my root. This is the body of my practice.... It [Tibetan Buddhism]has given me my Compassion practice. Vajrayana is my thunder, my power. This is the heart of my practice..True wisdom is simple and full of lightness and humor. Zen is my no-self (??). This is the soul of my practice.

Offline GandalfTheElder

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.480
  • Reputasi: 75
  • Gender: Male
  • Exactly who we are is just enough (C. Underwood)
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #188 on: 30 September 2008, 07:05:45 PM »
Suka-suka gue dong, orang bahasan trinitas dari awal juga sudah tidak nyambung dengan topik dan ente juga menghindar dari pertanyaan yang gue ajukan.  ( misalnya tentang radikalisme dalam agama Buddha dibandingkan dengan agama Kat0lik),  koq berani-beraninya ente mengkritik aquarian itu mengandung mistis-mistis, sedangkan aliran ente sendiri lebih banyak lagi mistis-mistisnya....   :o

Nah... yang pertama kali ngajak mbahas soal perpecahan agama kr****n, terus justifikasi aliran dsb itu siapa kalau bukan anda??

Yang OOT duluan itu siapa? Apa hubungannya perpecahan aliran dan justifikasi aliran dengan topik ini?

Saya berusaha menanggapi postingan anda yang OOT dengan konsep Trinitas, kemudian dengan seenaknya anda mengatakan bahasan Trinitas tidak nyambung dengan topik?? Itukah balasan anda pada saya??

Ya memang tidak nyambung! Tapi saya berusaha menaggapi postingan anda sebagai tanda bahwa saya berusaha menghargai postingan anda.

Saya tidak menjawab tentang masalah radikalisme karena saya merasa bahwa pada saat itu sudah OOT, jangan ditambah OOT yang lainnya lagi.

Baik, saya mengaku bahwa saya keliru karena sejauh ini sudah menanggapi postingan OOT anda sehingga saya juga ikutan OOT.

Pernyataan anda yaitu "suka-suka gue" menunjukkan dengan jelas bahwa anda itu orangnya seperti apa.

Oya, emang anda tahu saya aliran apa?

Quote
nah mengatakan sumbernya tidak jelas itu namanya juga menghakimi, seenaknya saja ente menghakimi aliran lain, padahal sumber dari istana naga dan raja naga juga tidak jelas.

Saya tidak mempermasalahkan kata "menghakimi", yang saya permasalahkan adalah saya tidak pernah menyebut sumber Injil Aquarian sebagai sesat!!

Nah kalau anda memang tidak terima kalau saya menghakimi sumbernya (Aquarian) tidak jelas, maka berikan dong fakta-fakta yang membuktikan bahwa sumbernya itu jelas.

Masalah istana naga lagi.......... Yang pasti adalah: Prajnaparamita Sutra secara jelas sudah diteliti oleh para sejarawan berasal dari tahun 100 SM sampai 100 M, alias Nagarjuna belom lahir pada saat itu.

Nah, Prajnaparamita Sutra sendiri sudah eksis di dunia manusia sebelum Nagarjuna lahir.

Kok bisa Prajnaparamita Sutra berasal dari istana naga dan diambil oleh Nagarjuna?

Lagipula apa anda tahu, kalau kata "Naga" itu bukan berarti selalu makhluk fantasi naga seperti di film-film itu.

Di India kuno dulu ada ras manusia bernama ras Naga, di mana ras Naga itu terdiri dari manusia yang kaya raya dan pemuja ular.

Quote
tanya saja pada raja naga sono...  :)) :)) :))

Jurus terakhir karena gak bisa jawab.

Quote
ohh... jadi anda setuju ya.. keotentikannya sebuah sutra tidak dilihat dari istana naga atau tidak. Jadi apabila ada aliran aquarian mengajarkan mistis-mistis, tidak ada salahnya dong..? apabila ada dewi bulan dan teman-temannya tidak salah dong? koq enak banget ente menuduh orang lain mendirikan aliran sesat tanpa diteliti dahulu...?

Ya memang nggak salah, tapi Injil Aquarian itu berdasarkan sejarah yang otentik nggak? Sumber-sumbernya apa? Kalau mau diakui sumbernya jelas, maka secara sejarah juga harus dapat dibuktikan.

Seperti Prajnaparamita dan Nagarjuna yang kata anda tidak jelas itu............ toh sudah dibuktikan oleh para sejarawan kalau Prajnaparamita Sutra sudah eksis di dunia manusia sebelum Nagarjuna lahir.

Quote
lah anda juga dengan sengaja menghilangkan sumber yang saya sebutkan, lantas menuduh sumber saya kurang akurat karena tidak berasal dari wikipedia, ini saya comot lagi dari wikipedia:

Siapa yang pernah menuduh sumber anda kurang akurat karena tidak berasal dari wikipedia?

Justru sumber anda yaitu wikipedia itu sangat diragukan karena setiap orang bisa mengganti wikipedia itu.

Maka dari itu saya juga menyertakan sumber dari websitenya Kristiani Orthodox langsung!

http://www.eastern-orthodoxy.com
www.goarch.org

BELIEF IN THE HOLY TRINITY
The fundamental truth of the Orthodox Church is the faith revealed in the True God: the Holy Trinity of the Father, the Son, and the Holy Ghost. The doctrine of the Holy Trinity is in reality the declaration of the Christian faith, formulated and pronounced by the Ecumenical Synods of the One Undivided Church. It is impossible for the finite human mind to comprehend objectively the substance of the True God, true worship and true norms of life. Human reasoning in regard to faith in the Holy Trinity is confined to formulating the truths which already have been revealed in the Scriptures and Sacred Tradition. These truths of the Holy Trinity were formulated by the First and Second Ecumenical Synods in the Nicene Creed, and were based on Divine Sources.

The Orthodox Church believes that God is one in substance and Triune in three Persons or Hypostases. The Church pronounces in its lucid liturgical confession: "I confess the Father and the Son and the Holy Ghost, Trinity consubstantial and undivided". In the Holy Scriptures there are passages recorded to strengthen this belief in the Holy Trinity on which the faith in God is revealed. The Scriptures proclaims "to us there is but one God, the Father" (1 Cor. 8:6); "in him (the Son) dwelleth all the fullness of the Godhead bodily" (Col. 2:9; cf. Matt. 26:63); and, relating to the Holy Spirit, "thou hast not lied unto men, but unto God" (Acts 5:4). This fundamental belief in the Holy Trinity was the subject of all the Ecumenical Synods in which the unchangeable pronouncement on the Holy Trinity was affirmed. They proclaimed primarily that the second Person of the Holy Trinity, the Logos, and the Third Person, the Holy Spirit, are of the same essence, Homoousios, of the Father. In the personal attributions of the Divine Persons of the Holy Trinity the Father begot the Son and the Father proceeds the Holy Spirit. The Son, the Second Person of the Trinity, sends the Holy Spirit to guide His Church (cf. John 15:26). The nature and attributes of the Persons of the Holy Trinity are revealed through  Christ. The truth can be reached only by faith, being above and beyond human comprehension.

Pada waktu yang lalu anda mengatakan:

"agama karisten orthodox tidak mengenal trinity"

Nah kalimat di atas jelas sekali bahwa menurut anda Orthodox tidak mengenal Trinitas alias tidak ada istilah Trinitas dalam Orthodox bukan?

Kalau sudah disebut Trinitas maka sudah pasti berarti "tiga pribadi satu hakekat". Tidak ada arti lain.

Saya kutip dari wikipedia kebanggan anda:
The Trinity is a Christian doctrine, stating that God exists as three persons, or in the Greek hypostases, but is one being. The persons are understood to exist as God the Father, God the Son (incarnate as  Christ), and God the Holy Spirit.

Bukankah pernyataan anda ini konyol mengingat Gereja Orthodox berkali-kali menggunakan kata "Trinitas" sebagai dasar ajaran mereka?

Kalau menggunakan kata "Trinitas", sudah pasti berarti bahwa Orthodox menerima bahwa Allah Bapa, Putra dan Roh Kudus itu SATU.

Quote
http://en.wikipedia.org/wiki/Eastern_Orthodox_Church
Trinity

Orthodox Christians believe in a God who is both three and one (triune). The Father is the cause or origin of the Godhead, from whom the Son is begotten eternally and also from whom the Holy Spirit proceeds eternally. The Holy Trinity is three, distinct, divine persons (hypostases), without overlap or modality among them, who share one divine essence (ousia)—uncreated, immaterial and eternal.[7] Orthodox doctrine regarding the Holy Trinity is summarized in the Symbol of Faith.[8]

In discussing God's relationship to his creation, Orthodoxy used the concept of a distinction between God's eternal essence which is totally transcendent and his uncreated energies which is how he reaches us. It is also necessary to understand that this is an artificial distinction, not a real one. The God who is transcendent and the God who touches us are one and the same.[9].

Nah di atas juga disebutkan:

Orthodox Christians believe in a God who is both three and one (triune). The Father is the cause or origin of the Godhead, from whom the Son is begotten eternally and also from whom the Holy Spirit proceeds eternally. The Holy Trinity is three, distinct, divine persons (hypostases), without overlap or modality among them, who share one divine essence (ousia)—uncreated, immaterial and eternal.[7] Orthodox doctrine regarding the Holy Trinity is summarized in the Symbol of Faith.[8]

In discussing God's relationship to his creation, Orthodoxy used the concept of a distinction between God's eternal essence which is totally transcendent and his uncreated energies which is how he reaches us. It is also necessary to understand that this is an artificial distinction, not a real one. The God who is transcendent and the God who touches us are one and the same.

Nah tiga pribadi satu hakekat itu kan memang makna sebenarnya dari Trinitas dan disetujui pula oleh umat Protestan dan ka****k.

Quote
Apakah ente tau kalau Orthodox menerima konsili nicea, namun mengganti  arti trinity di kemudian hari?

Memang ada sedikit perbedaan konsep Trinitas dalam Protestan, Katholik dan Orthodox. Misalnya di ka****k Trinitas dihubungkan dengan Maria, sedangkan Protestan tidak.

Namun semuanya sepakat bahwa ada kesamaan konsep Trinitas yaitu bahwa Allah Bapa, Putra dan Roh Kudus itu satu alias semua setuju akan Konsili Nicaea. Dasar dari konsep Trinitas Protestan, Katholik dan Orthodox semua SAMA.

Silahkan anda tanya sendiri sama pengikut Orthodox, kalau anda masih tetap ngotot.

Sampai sekarang Orthodox menerima hasil Konsili Nicaea, yang berarti dasar dari konsep Trinitas dalam Orthodox tetap ada dalam Konsili Nicaea. Meskipun ada sedikit perbedaan antar aliran, namun dasarnya SAMA.

Quote
bila gnostic mengajarkan yesus adalah manusia biasa, tentu saja bertentangan dengan trinitas

Walaupun misalnya benar Gnostik, tapi Injil Thomas tidak menyangkal Trinitas karena tidak menyinggung apa-apa tentang jati diri Yesus yang sebenarnya. Bahkan Injil Thomas tidak secara eksplisit mengarah ke Gnostik!

Bro. Karuna_murti, mohon lock saja topik ini. Percuma saja saya menanggapi postingan bro. sandal jepit yang ngalor ngidul, nanti malah debat kusir. Dan juga untuk mengantisipasi untuk tidak OOT lebih jauh lagi.

Maaf kalau saya agak emosi dalam menanggapi topik ini.

 _/\_
The Siddha Wanderer
Theravada is my root. This is the body of my practice.... It [Tibetan Buddhism]has given me my Compassion practice. Vajrayana is my thunder, my power. This is the heart of my practice..True wisdom is simple and full of lightness and humor. Zen is my no-self (??). This is the soul of my practice.

Offline ryu

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 13.403
  • Reputasi: 429
  • Gender: Male
  • hampir mencapai penggelapan sempurna ;D
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #189 on: 30 September 2008, 07:14:25 PM »
TS juga bisa ngelock khan? Ga usah nunggu Karuna :))
Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

Offline GandalfTheElder

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.480
  • Reputasi: 75
  • Gender: Male
  • Exactly who we are is just enough (C. Underwood)
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #190 on: 30 September 2008, 07:14:43 PM »
http://jmm.aaa.net.au/

The Trinity: an Orthodox Explanation

The Trinity is a central doctrine of most branches of Christianity; it says that God is one God, existing in three distinct persons, usually referred to as Father, Son and Holy Spirit. Historically, this has been described by the Nicene (325 A.D.), Apostles' (200 A.D.), and Athanasian Creeds (mid 300's A.D.) although it is not explicitly described in the Bible. These creeds were created and endorsed by the orthodox, catholic Church of the third and fourth centuries, and later retained in some form by most Protestants.

The Nicene Creed, which is a classic formulation of this doctrine, used "homoousia" (Gk of same substance) to define the relationship among the members of the Godhead. The spelling of this word differs by a single Greek letter, "one iota", from the word used by non-trinitarians at the time, "homoiousia", (of similar substance): a fact which has since become proverbial, representing the deep divisions occasioned by seemingly small imprecisions, especially in theology.

Scripture and tradition

The word, Trinity, literally means, "a unity of three". This word does not appear in the Bible, and indeed, it apparently did not exist until Tertullian coined the term in the early third century. Nevertheless, although trinitarian Christians grant that the modern words and formulas are later developments, they still believe that this doctrine is found systematically throughout the Bible, and in the creeds and doctrines, and in other traditions of the Christian Church. It is considered a biblical doctrine "only on the principle that the sense of Scripture is Scripture". [1]

Belief in God as a Trinity is considered essential by Eastern Orthodoxy, Roman Catholicism, and orthodox Protestantism. However, Christian faith does not ask for comprehension: it must be understood that God is a Trinity, for the sake of knowing who God is, and for understanding the salvation he has accomplished. Beyond such practical issues, speculation regarding a theory of the divine being is not necessarily encouraged. The believer does not need to know how it is that God is a Trinity; and in fact, that issue is more often taught in terms of what the Trinity is not, distinguishing the doctrine from the many alternatives.

One God

God is a single being. The Hebrew Bible lifts this one article of faith above others, and surrounds it with stern warnings against departure from this central issue of faith, and of faithfulness to the covenant God had made with them. "Hear O Israel! The Lord our God is One God" (Deut 6:4), "You shall have no other gods" (Deut 5:7) and, "This is what the LORD says- Israel's King and Redeemer, the LORD Almighty: I am the first and I am the last; apart from me there is no God." (Isaiah 44:6). Any formulation of an article of faith which does not insist that God is solitary, that divides worship between God and any other, or that imagines God coming into existence rather than being God eternally, is not capable of directing people toward the knowledge of God, according to the trinitarian understanding of the Old Testament. The same insistence is found in the New Testament: "there is no God, but one" (1 Corinthians 8:4). The "other gods" warned against are therefore not gods at all, but unequal substitutes for God.

So, in the trinitarian view, the common conception is a profoundly mistaken one, which thinks of the Father and Christ as two separate beings. The central, and crucial affirmation of Christian faith is that there is one savior, God, and one salvation, in  Christ, to which there is access only because of the Holy Spirit. The God of the Old is the God of the New, and alone is God.

God exists in three persons

This one God however exists in three persons, or in the Greek hypostases. God has but a single divine nature, and a single will, and is of but one substance; all three persons are coeternal, none of them having been created by another. However, because God exists in three persons, God has always loved, and there has always existed perfectly harmonious communion between the three persons of the Trinity. One consequence of this teaching is that God could not have created Man in order to have someone to talk to or to love: God "already" enjoyed personal communion; being perfect, He did not create Man because of any lack or inadequacy He had. Thus we find God saying in Genesis, "Let us make man in our image".

One illustration employed by the early Fathers was to look at the sun, the sun's rays, and the sun's warmth. Another is the flame from three burning sticks, held so that their ends are together; each stick is a flame, but the difference between the flames of one stick and another cannot be seen.

However, any attempt to explain this mystery quickly breaks down, and all are of limited usefulness. The difference in thinking between those who believe in the Trinity, and those who do not, is not an issue of understanding the mystery. Rather, the difference is one of belief concerning the personal identity of Christ. It is a difference in conception of the salvation connected with Christ, that drives all reactions, either favorable or unfavorable, to the doctrine of the Holy Trinity. As it is, the doctrine of the Trinity is directly an issue of Christology.

Orthodox, Catholic and Protestant distinctions

The Western (Catholic) tradition is less timid about positive statements concerning the inter-relationship of persons in the Trinity. It should be noted that explanations of the Trinity are not the same thing as the doctrine itself; nevertheless the Augustinian west is inclined to think in philosophical terms concerning the rationality of God's being, and is prone on this basis to be more open than the East, to seek formulations which make the doctrine more intelligible.

For example, one explanation is based on deductive assumptions of logical necessity: which hold that God is necessarily a Trinity. On this view, the Son is the Father's perfect conception of his own self. Since existence is among the Father's perfections, his self-conception must also exist. Since the Father is one, there can be but one perfect self-conception: the Son. Thus the Son is begotten by the Father in an act of intellectual generation. By contrast, the Holy Spirit proceeds from the perfect love that exists between the Father and the Son: and as in the case of the Son, this love must share the perfection of real existence. Therefore, as reflected in the filioque clause inserted into the Nicene Creed by the Catholic Church, the Holy Spirit is said to proceed from both the Father "and the Son." The Eastern Orthodox church holds that the filioque clause, i.e., the added words "and the Son" (in Latin, filioque), constitutes heresy. One reason for this is that it undermines the personhood of the Holy Spirit; is there not also perfect love between the Father and the Holy Spirit, and if so, would this love not also share the perfection of real existence? At this rate, there were would be an infinite number of persons of the Godhead, unless some persons were subordinate so that their love were less perfect and therefore need not share the perfection of real existence.

Most Protestant groups that use the creed also include the filioque clause. However, the issue is usually not controversial among them because, their conception is generally less exact than is discussed above. The clause is often understood by Protestants to mean that the Spirit is sent from the Father, by the Son - a conception which is not controversial in Catholicism or Orthodoxy, either. Protestantism is harder to describe however, because of its lack of a unified tradition. The Protestant religious climate, which generally eschews any appeal to tradition, makes it more likely that rejected alternatives to Trinitarianism will be revisited. In some cases these alternatives have been formally adopted, which the Catholic and Orthodox churches have rejected as heresies, including a practical tri-theism (the distinction of persons implies a distinction in being), Nestorianism (a distinction in Christ's natures implies a distinction in persons), Sabellianism (or Modalism, in which each person is merely another mode or role played by the same God), and Arianism (hero-adoration of , as opposed to religious worship of God alone, and of Christ as God incarnate, and of the Spirit as the presence of God within the believer), etc. In those cases where such alternatives are formally adopted, as opposed to being mistakenly substituted for orthodoxy, Protestantism drops identification with those groups, in effect upholding the trinitarian tradition as a biblical doctrine.

 _/\_
The Siddha Wanderer
Theravada is my root. This is the body of my practice.... It [Tibetan Buddhism]has given me my Compassion practice. Vajrayana is my thunder, my power. This is the heart of my practice..True wisdom is simple and full of lightness and humor. Zen is my no-self (??). This is the soul of my practice.

Offline GandalfTheElder

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.480
  • Reputasi: 75
  • Gender: Male
  • Exactly who we are is just enough (C. Underwood)
Re: Menyanggah Klaim Umat Kristiani atas agama Buddha
« Reply #191 on: 30 September 2008, 07:16:02 PM »
TS juga bisa ngelock khan? Ga usah nunggu Karuna :))

Oh.... ok... Thx  ;D

 _/\_
The Siddha Wanderer
Theravada is my root. This is the body of my practice.... It [Tibetan Buddhism]has given me my Compassion practice. Vajrayana is my thunder, my power. This is the heart of my practice..True wisdom is simple and full of lightness and humor. Zen is my no-self (??). This is the soul of my practice.