//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: MMD (Meditasi Mengenal Diri)  (Read 570424 times)

0 Members and 3 Guests are viewing this topic.

Offline hudoyo

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.919
  • Reputasi: 20
Bagaimana pemeditasi MMD mencermati masalah Tuhan vs Hukum Karma
« Reply #1260 on: 15 January 2009, 07:08:42 AM »
Dari: Milis Samaggiphala

Dari: Ika Polim

sampai saat ini jika berdiskusi ttg kata tuhan thdp "ajaran lain" dipandang dr ajaran buddha, maka kecenderungan paling pasti yang akan terjadi adalah para buddhis akan pasti menampilkan "sesuatu jawaban" versinya dr apa yang dipahaminya secara buddhis, namun yang sebenarnya terjadi thdp mereka adalah cuma "ketidaktahuan" dan "penganggapan yang berlebihan" saja! buktinya?
buktinya adalah : memang ada dlm tipitaka yang berbicara ttg tuhan? sedangkan kata tuhan gak pernah munul dlm berbagai versinya disana!

kecenderungan berikutnya adalah pertanyaan balik kpd para pengikut "ajaran lain"itu sbb: jika seorg anak dilahirkan cacat, apakah hal buruk itu iptaan tuhan?

jika pertanyaan itu dijwb dgn sbb: apakah anda ingin mengatakan bahwa hal buruk itu merupakan akibat bekerjanya hukum karma pada anak itu? dan apakah hukum karma berkepentingan dgn kelahiran yang cacat itu? jika ya, bisa anda tunjukan how?

maka dptlah disimpulkan (sementara) bahwa hanya krn "ketidaktahuan" dan "penganggapan yang berlebihan" saja , jwbaN serta cntoh yg diberikan oleh para buddhis itu didasarkan!

ika.

=========================
HUDOYO:

Manusia menciptakan dengan akal-budinya pengertian tentang Tuhan (yang bukan hakikat sebenarnya dari Kebenaran/Al-Haq) untuk menjelaskan pengalaman hidup manusia yang sekali berada di atas dan sekali di bawah, dengan mengembalikan semuanya kepada kodrat dan iradat Illahi.

Begitu pula, manusia menciptakan doktrin-doktrin tentang Hukum Karma (padahal Sang Buddha telah wanti-wanti agar umat Buddha jangan mikir-mikir tentang Hukum Karma) juga dengan maksud untuk menjelaskan pengalaman hidup manusia yang sekali berada di atas dan sekali di bawah, dengan mengembalikan semuanya sebagai buah (phala) dari perbuatan (karma) manusia sendiri.

Kedua cara berpikir (paradigma) itu telah berkembang selama ribuan tahun di bagian-bagian dunia yang saling terpisah: yang satu di Timur Tengah, yang kemudian melahirkan agama-agama yang diklaim sebagai "agama samawi"; dan yang lain di anak benua India dan lebih ke Timur lagi, yang melahirkan agama-agama non-teistik.

Dalam perkembangannya, kedua cara berpikir/paradigma itu telah membentuk suatu sistem pemikiran yang logis dan konsisten sehingga tidak mungkin diruntuhkan oleh argumentasi dari satu pihak kepada pihak yang lain. Seorang yang beriman kepada Tuhan YME tidak akan mampu secara obyektif meruntuhkan sistem pemikiran Hukum Karma tanpa asumsi-asumsi ketuhanan tertentu yang menegasikan Hukum Karma. Sebaliknya, seorang yang percaya penuh kepada Hukum Karma tidak akan mampu secara obyektif meruntuhkan sistem pemikiran teologis tanpa asumsi-asumsi tertentu berdasarkan Hukum Karma itu sendiri yang menegasikan teologi.

Dengan demikian, perdebatan tentang "Tuhan vs Hukum Karma" ini adalah perdebatan yang sia-sia dan menggelikan. Ibarat seorang Inggris berdebat dengan seorang Rusia, yang di situ masing-masing menggunakan bahasanya sendiri tanpa mengerti bahasa pihak yang lain.

*****

Bagaimanakah sikap yang tepat dalam menghadapi masalah itu? - Seorang pemeditasi vipassana/MMD akan dengan cepat bisa melihat bahwa baik teologi (ilmu kalam) maupun diskusi-diskusi tentang Hukum Karma oleh umat Buddha tidak lebih daripada spekulasi pikiran manusia belaka, yang sama sekali tidak membebaskan. Kalau orang melihat itu, maka ia tidak akan pernah lagi melibatkan diri dalam diskusi tentang teologi maupun hukum karma.

Saya hanya mengingatkan kembali akan peringatan Sang Buddha akan empat hal yang seharusnya tidak dipikirkan oleh manusia (acinteyya): salah satunya adalah Hukum Karma (kamma-vipaka). Sang Buddha secara eksplisit menyatakan, orang yang memikir-mikir tentang hal itu 'bisa menjadi gila'.

Saya rasa, dari sisi agama monoteistik, ada pula peringatan-peringatan yang mirip seperti itu datang dari "atas", agar manusia tidak memikir-mikir tentang Tuhan. - Dalam Al-QUr'an dikatakan: "Hanya sedikit pengetahuan diberikan kepadamu perihal RUH." - Dalam Alkitab, Tuhan dengan tegas menyerukan: "DIAMLAH, dan ketahuilah Aku Tuhan." (Mazmur)

Salam,
Hudoyo

Offline ryu

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 13.403
  • Reputasi: 429
  • Gender: Male
  • hampir mencapai penggelapan sempurna ;D
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1261 on: 15 January 2009, 07:21:12 AM »
mitos dan dongeng selalu laris bak kacang goreng ^-^
iya dan mitos itu pun jadi landasan MMD :P
Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

Offline Equator

  • Sebelumnya: Herdiboy
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.271
  • Reputasi: 41
  • Gender: Male
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1262 on: 15 January 2009, 08:25:07 AM »
mitos dan dongeng selalu laris bak kacang goreng ^-^
iya dan mitos itu pun jadi landasan MMD :P

betul banget tuh !
mitos dan dongeng kalo di buat film bisa box office
Hanya padaMu Buddha, Kubaktikan diriku selamanya
Hanya untukMu Buddha, Kupersembahkan hati dan jiwaku seutuhnya..

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1263 on: 15 January 2009, 08:50:32 AM »
 _/\_ Hm ternyata seru juga yah antara pengkotakan MMD dan pengkotakan agama Buddha disini.

Well sedikit sharing, coba belajar dari seorang bhikkhu yang menjalani Dhutanga Vinaya atau kita sebut bhikkhu hutan. mereka tidak pernah mengikatkan diri pada pengkotakan Pitaka. setelah mereka belajar teoritis dari Wat maka mereka memutuskan untuk masuk ke hutan dan menjalankan apa yang persis dijalankan Gotama Buddha di masa lampau.

Di hutan , tidak ada Pitaka,tidak ada juga ayat ayat Sutta,tidak ada juga dupa,tidak ada juga rupang Buddha, tidak ada juga ritual segala macam, hanya ada seorang bhikkhu itu sendiri dan alam. bagaimana mereka mempraktekan Ajaran Buddha ? apakah terus2an membuka Pitaka Sutta, terus2an mengkotakan diri dengan adanya 1,2,3,4,5,6,7,8?

Mereka mengalami langsung, meditasi yang membawa pemahaman Samadhi. Kebenaran di luar dari konsep yang telah dibukukan. kalau anda bertemu seorang Ajahn,katakanlah dari buku Ajahn Chah,maka anda akan menemukan bahwa Ajahn Chah sangat jarang membahas kotak2,apa yang dia terima langsung adalah ekspresi langsung tanpa konsep.

Konsep digunakan untuk pemula dalam belajar namun ketika turun ke lapangan, konsep hanyalah sebatas panduan yang bisa dipegang namun ketika mahir tidak lagi dipegang.

Kita terkotak2, belalang yang ditaruh dalam kotak hanya akan loncat setinggi kotak itu,bedakan dengan belalang yang tumbuh di luar.

Saya tidak membela siapapun,hanya ingin kalian melihat kembali ke dalam praktik kalian, banyak pemahaman yang kalian tahu kecil tapi dianggap sangat besar. belum tentu...recheck kembali kata2 sebelum anda memuntahkan segalanya dalam tulisan.
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1264 on: 15 January 2009, 08:54:16 AM »
for hudoyo


mmd bisa bikin i tahu kehidupan lampau gak?

ada step by step nya gak?
i'm just a mammal with troubled soul



Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1265 on: 15 January 2009, 08:57:03 AM »
buat kehidupan lampau lo cari aja Natalie buat regresi...lagi ngetrend itu...Meditasi MMD bukan untuk kemampuan seperti itu.
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1266 on: 15 January 2009, 09:03:33 AM »
_/\_ Hm ternyata seru juga yah antara pengkotakan MMD dan pengkotakan agama Buddha disini.

Well sedikit sharing, coba belajar dari seorang bhikkhu yang menjalani Dhutanga Vinaya atau kita sebut bhikkhu hutan. mereka tidak pernah mengikatkan diri pada pengkotakan Pitaka. setelah mereka belajar teoritis dari Wat maka mereka memutuskan untuk masuk ke hutan dan menjalankan apa yang persis dijalankan Gotama Buddha di masa lampau.

Di hutan , tidak ada Pitaka,tidak ada juga ayat ayat Sutta,tidak ada juga dupa,tidak ada juga rupang Buddha, tidak ada juga ritual segala macam, hanya ada seorang bhikkhu itu sendiri dan alam. bagaimana mereka mempraktekan Ajaran Buddha ? apakah terus2an membuka Pitaka Sutta, terus2an mengkotakan diri dengan adanya 1,2,3,4,5,6,7,8?

Mereka mengalami langsung, meditasi yang membawa pemahaman Samadhi. Kebenaran di luar dari konsep yang telah dibukukan. kalau anda bertemu seorang Ajahn,katakanlah dari buku Ajahn Chah,maka anda akan menemukan bahwa Ajahn Chah sangat jarang membahas kotak2,apa yang dia terima langsung adalah ekspresi langsung tanpa konsep.

Konsep digunakan untuk pemula dalam belajar namun ketika turun ke lapangan, konsep hanyalah sebatas panduan yang bisa dipegang namun ketika mahir tidak lagi dipegang.

Kita terkotak2, belalang yang ditaruh dalam kotak hanya akan loncat setinggi kotak itu,bedakan dengan belalang yang tumbuh di luar.

Saya tidak membela siapapun,hanya ingin kalian melihat kembali ke dalam praktik kalian, banyak pemahaman yang kalian tahu kecil tapi dianggap sangat besar. belum tentu...recheck kembali kata2 sebelum anda memuntahkan segalanya dalam tulisan.

Ini sudah pernah dibahas oleh salah satu member disini bro.....

hendaknya scholar, jgn mengejek meditator krn merasa lebih tahu
pun hendaknya meditator jgn menghina scholar krn merasa lebih benar secra praktek....

keduanya hendaknya berjalan berbarengan dimana ini selaras dengan kondisi kebijaksanaan yg saling mendukung yaitu :
- sutta maya panna : kebijaksanaan yg diperoleh dari membaca, teks2
- cinta maya panna : kebijaksanaan yg diperoleh dari praktek
- bhavana maya panna : kebijaksanaan yg diperoleh dari perenungan

Dari sini kita bisa melihat betapa sayangnya jika terjadi ketimpangan dalam pelaksanaan keseharian kita semua

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1267 on: 15 January 2009, 09:04:35 AM »
natalie itu boongan, kan pake hipnotis.

dan kebanyakan ngakunya pada ngeliat diri mereka sendiri sebagai pihak ketiga ???

aneh, sungguh aneh

bagaimana orang bisa melihat diri mereka sendiri kecuali bercermin ???
i'm just a mammal with troubled soul



Offline Hendra Susanto

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.197
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • haa...
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1268 on: 15 January 2009, 09:04:59 AM »
wewww... selamat datang kembali, pasaran sepi ya, sama kita dagang juga sepi nich,

btw welcome back dach

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1269 on: 15 January 2009, 09:06:12 AM »
mitos dan dongeng selalu laris bak kacang goreng ^-^
iya dan mitos itu pun jadi landasan MMD :P

betul banget tuh !
mitos dan dongeng kalo di buat film bisa box office


Kalo Lord of the Ring atau Harry Potter masuk apa yah?

sori OOT he3

Offline nyanadhana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.903
  • Reputasi: 77
  • Gender: Male
  • Kebenaran melampaui batas persepsi agama...
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1270 on: 15 January 2009, 09:10:35 AM »
Kalo Lord of the Ring atau Harry Potter masuk apa yah?

sori OOT he3


at markos  :hammer: :hammer: :hammer: :hammer: :hammer: :hammer: :hammer:

wewww... selamat datang kembali, pasaran sepi ya, sama kita dagang juga sepi nich,

btw welcome back dach

iya nih akhir2 ini jarang ada pembahasan yang hot...
natalie itu boongan, kan pake hipnotis.

dan kebanyakan ngakunya pada ngeliat diri mereka sendiri sebagai pihak ketiga ???

aneh, sungguh aneh

bagaimana orang bisa melihat diri mereka sendiri kecuali bercermin ???

ceritain donk,ada temen aye yang belajar dan udah melihat langsung,cuman agak bingung apakah benar atau cuma pikiran yang dikondisikan seperti itu?

Dari sini kita bisa melihat betapa sayangnya jika terjadi ketimpangan dalam pelaksanaan keseharian kita semua

mari sama-sama belajar teori dan praktek berbarengan _/\_
Sadhana is nothing but where a disciplined one, the love, talks to one’s own soul. It is nothing but where one cleans his own mind.

Offline dilbert

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.935
  • Reputasi: 90
  • Gender: Male
  • "vayadhamma sankhara appamadena sampadetha"
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1271 on: 15 January 2009, 09:13:48 AM »
_/\_ Hm ternyata seru juga yah antara pengkotakan MMD dan pengkotakan agama Buddha disini.

Well sedikit sharing, coba belajar dari seorang bhikkhu yang menjalani Dhutanga Vinaya atau kita sebut bhikkhu hutan. mereka tidak pernah mengikatkan diri pada pengkotakan Pitaka. setelah mereka belajar teoritis dari Wat maka mereka memutuskan untuk masuk ke hutan dan menjalankan apa yang persis dijalankan Gotama Buddha di masa lampau.

Di hutan , tidak ada Pitaka,tidak ada juga ayat ayat Sutta,tidak ada juga dupa,tidak ada juga rupang Buddha, tidak ada juga ritual segala macam, hanya ada seorang bhikkhu itu sendiri dan alam. bagaimana mereka mempraktekan Ajaran Buddha ? apakah terus2an membuka Pitaka Sutta, terus2an mengkotakan diri dengan adanya 1,2,3,4,5,6,7,8?

Mereka mengalami langsung, meditasi yang membawa pemahaman Samadhi. Kebenaran di luar dari konsep yang telah dibukukan. kalau anda bertemu seorang Ajahn,katakanlah dari buku Ajahn Chah,maka anda akan menemukan bahwa Ajahn Chah sangat jarang membahas kotak2,apa yang dia terima langsung adalah ekspresi langsung tanpa konsep.

Konsep digunakan untuk pemula dalam belajar namun ketika turun ke lapangan, konsep hanyalah sebatas panduan yang bisa dipegang namun ketika mahir tidak lagi dipegang.

Kita terkotak2, belalang yang ditaruh dalam kotak hanya akan loncat setinggi kotak itu,bedakan dengan belalang yang tumbuh di luar.

Saya tidak membela siapapun,hanya ingin kalian melihat kembali ke dalam praktik kalian, banyak pemahaman yang kalian tahu kecil tapi dianggap sangat besar. belum tentu...recheck kembali kata2 sebelum anda memuntahkan segalanya dalam tulisan.

Ini sudah pernah dibahas oleh salah satu member disini bro.....

hendaknya scholar, jgn mengejek meditator krn merasa lebih tahu
pun hendaknya meditator jgn menghina scholar krn merasa lebih benar secra praktek....

keduanya hendaknya berjalan berbarengan dimana ini selaras dengan kondisi kebijaksanaan yg saling mendukung yaitu :
- sutta maya panna : kebijaksanaan yg diperoleh dari membaca, teks2
- cinta maya panna : kebijaksanaan yg diperoleh dari praktek
- bhavana maya panna : kebijaksanaan yg diperoleh dari perenungan

Dari sini kita bisa melihat betapa sayangnya jika terjadi ketimpangan dalam pelaksanaan keseharian kita semua

setuju.... scholar dan meditator harus tidak saling merendahkan...
VAYADHAMMA SANKHARA APPAMADENA SAMPADETHA
Semua yang berkondisi tdak kekal adanya, berjuanglah dengan penuh kewaspadaan

Offline Hendra Susanto

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.197
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • haa...
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1272 on: 15 January 2009, 09:15:41 AM »
itu teorinya praktek nyata didepan mata gw kebalik :hammer:

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1273 on: 15 January 2009, 09:17:55 AM »
 [at] nyana

melihat langsung ini seperti apa :-?

kalo i sih taunya dari cerita si ginny en lain2 yg udah ikutan tu metode.

ada tuh thread na di DC.
i'm just a mammal with troubled soul



Offline morpheus

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.750
  • Reputasi: 110
  • Ragu pangkal cerah!
Re: MMD (Meditasi Mengenal Diri)
« Reply #1274 on: 15 January 2009, 09:28:44 AM »
setuju.... scholar dan meditator harus tidak saling merendahkan...
yg saya lihat, scholar bertujuan baik untuk membela kebenaran (menurut dia) dan meditator menyebarkan cinta kasih mencoba menyadarkan orang yg buta realita (yg menurutnya salah). selama diskusi berjalan dengan beradab, saya pikir hasil pasti akan baik... dua2nya bertujuan mulia... teruskan saja... dari membaca diskusinya, suatu saat mungkin ada yg bisa melihat kedua sudut pandang sekaligus... seperti yg saya lihat terjadi di sini...
* I'm trying to free your mind, Neo. But I can only show you the door. You're the one that has to walk through it
* Neo, sooner or later you're going to realize just as I did that there's a difference between knowing the path and walking the path

 

anything