//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis  (Read 44478 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline andry

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 4.117
  • Reputasi: 128
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #30 on: 15 December 2009, 01:44:20 PM »
ada yg bilang jhana lebih nikmat daripada sex, kalo gitu mendingan jhana deh, enak dan gratis

untuk mendapatkan Jhana, orang harus melakukan perjuangan yang berat. terutama bagi mereka yang tahap konsentrasinya masih rendah. seperti seseorang  yang berjalan dengan kaki diikat oleh ranti besi, yang ujungnya bola besi yang berat, dia berjalan dengan langkah yang berat, perlahan dan menyakitkan. sepanjang jalan darah dan air mata bercucuran. kadang-kadang ia putus asa dan tak melihat harapan belenggu yang mengikatnya akan lepas. seperti itu lah sebagian orang yang berjuang untuk mencapai Jhana.

bagaimana cara mendapatkan kenikmatan sex? he..he.. mudah, tinggal gejus aja.
karena parami die gak cukup, kalau udah cukuop mah elus2 ajah
Samma Vayama

Offline The Ronald

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.231
  • Reputasi: 89
  • Gender: Male
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #31 on: 15 December 2009, 02:04:27 PM »
 [at]  deva 19
pertama anda tau dulu apa itu dasa sila, dan siapa yg melakukannya
...

Offline Deva19

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 821
  • Reputasi: 1
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #32 on: 15 December 2009, 02:20:50 PM »
[at]  deva 19
pertama anda tau dulu apa itu dasa sila, dan siapa yg melakukannya

ini dasasila :

Quote from: dilbert
Sumber saya, Dasa sila buddhis adalah sbb :
1. Saya berjanji melatih diri untuk tidak menghilangkan nyawa makhluk hidup
2. Saya berjanji melatih diri untuk tidak mengambil sesuatu yang tidak diberikan.
3. Saya berjanji melatih diri untuk tidak melakukan perbuatan asusila (berzinah).
4. Saya berjanji melatih diri untuk tidak berbicara salah
5. Saya berjanji melatih diri untuk tidak minum minuman yang disuling/diragi yang menyebabkan menurunnya kesadaran.
6. Saya berjanji melatih diri untuk tidak makan di luar waktu yang ditentukan (sesudah pukul 12 siang),
7. Saya berjanji melatih diri untuk tidak melihat/mendengar/melakukan tarian, nyanyian, musik, pertunjukkan.
8. Saya berjanji melatih diri untuk tidak mengenakan perhiasan bunga, memakai wangi- wangian dan kosmetik.
9. Saya berjanji melatih diri untuk tidak tidur di tempat tidur di tempat yang tinggi/besar.
10. Saya berjanji melatih diri untuk tidak memegang emas / perak / uang

tul kan?

sekarang katakan, apakah saya sudah mengetahui dasasila atau belum?

siapa yang melakukan dasa sila?

dari postingan dilbert di atas dapat diketahui bahwa yang melakukannya adalah "saya".

sekarang katakan pada saya, apakah saya sudah mengetahui siapa yang melakukan dasasila atau belum?

selanjutnya, jika saya sudah mengetahui dasa sila, maka selanjutnya ap?

Offline Deva19

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 821
  • Reputasi: 1
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #33 on: 15 December 2009, 02:22:12 PM »
Syarat pelanggaran sila ke 3 :
Alat kelamin masuk ke 3 saluran :
1.Anus
2.Vagina
3.Mulut

Apakah Hubungan seksual yang hanya bisa dikatakan tidak melanggar sila jika ada STATUS pernikahan SECARA hukum?
Bagaimana agama Buddha menyikapinya? :whistle:

Salam hangat,
Riky

kalo alat kelamin masuk ke ketiak, itu melanggar sila atau tidak?

Offline bond

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.666
  • Reputasi: 189
  • Buddhang Saranam Gacchami...
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #34 on: 15 December 2009, 02:43:39 PM »
 [at] Deva19


bisa baca di link : dengan berbagai rujukan .

http://dhammacitta.org/forum/index.php/topic,14201.0.html
Natthi me saranam annam, Buddho me saranam varam, Etena saccavajjena, Sotthi te hotu sabbada

Offline The Ronald

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.231
  • Reputasi: 89
  • Gender: Male
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #35 on: 15 December 2009, 03:06:17 PM »
[at] Deva 19
thanks, udah mencari tahu...
ada sedikit tambahan, kenapa di bilang melanggar dasa sila, bukannya panca sila?
karena sila ke 3 dari panca sila
" Kamesu Micchacara Veramani Sikhapadam Samadiyami" (Aku bertekad untuk melatih diri menghindari perbuatan asusila)

menjadi

Abrahmacariya veramani sikhapadam samadiyami (Aku bertekad untuk melatih diri menghindari segala bentuk sex)

itu point pentingnya...

point berikutnya, yg melakukan dasa sila
jika anda melakukan dasa sila.. yg sesuai panca sila, boleh melakukan hubungan suami istri

tp banyak umat awam, yg melakukan dasa sila pada hari upposatha, melakukan dasa sila  anggota sangha, nah pada saat itu walaupun mereka dalam pernikahan khusus hari uppostha mereka menjaga dasa silanya, dan jika mereka melanggar..maka mereka telah melanggar (biasanya, mereka menggaku pada diri sendiri bahwa mereka telah melanggar, bukannya kembali kerujukan panca sila.. untuk alasan pembenaran)

itu sebabnya saya menanyakan hal tsb, tp ternyata info yg anda dpt belum lah lengkap, jd saya menambahkan :P
...

Offline Deva19

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 821
  • Reputasi: 1
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #36 on: 15 December 2009, 03:08:39 PM »
[at] Deva19


bisa baca di link : dengan berbagai rujukan .

http://dhammacitta.org/forum/index.php/topic,14201.0.html

sudah saya baca

Offline Deva19

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 821
  • Reputasi: 1
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #37 on: 15 December 2009, 03:12:21 PM »
[at] Deva 19
thanks, udah mencari tahu...
ada sedikit tambahan, kenapa di bilang melanggar dasa sila, bukannya panca sila?
karena sila ke 3 dari panca sila
" Kamesu Micchacara Veramani Sikhapadam Samadiyami" (Aku bertekad untuk melatih diri menghindari perbuatan asusila)

menjadi

Abrahmacariya veramani sikhapadam samadiyami (Aku bertekad untuk melatih diri menghindari segala bentuk sex)

itu point pentingnya...

point berikutnya, yg melakukan dasa sila
jika anda melakukan dasa sila.. yg sesuai panca sila, boleh melakukan hubungan suami istri

tp banyak umat awam, yg melakukan dasa sila pada hari upposatha, melakukan dasa sila  anggota sangha, nah pada saat itu walaupun mereka dalam pernikahan khusus hari uppostha mereka menjaga dasa silanya, dan jika mereka melanggar..maka mereka telah melanggar (biasanya, mereka menggaku pada diri sendiri bahwa mereka telah melanggar, bukannya kembali kerujukan panca sila.. untuk alasan pembenaran)

itu sebabnya saya menanyakan hal tsb, tp ternyata info yg anda dpt belum lah lengkap, jd saya menambahkan :P

dengan demikian, brarti yang saya katakan di halaman sebelumnya benar :

hubungan sex dengan pernikahan resmi itu bukan pelanggaran sila.

itu sudah benar. karena, sebagaimana yang anda jelaskan bahwa hubungan sex itu melanggar dasa sila, dan bukan melanggar sila. tul gak?

Offline Brado

  • Sebelumnya: Lokkhitacaro
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.645
  • Reputasi: 67
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #38 on: 15 December 2009, 03:17:21 PM »
[at] Deva19


bisa baca di link : dengan berbagai rujukan .

http://dhammacitta.org/forum/index.php/topic,14201.0.html

Masturbasi pun juga termasuk seksual yang salah..
Wahh.. padahal di konsultasi dengan dokter sex.. masturbasi malah dianjurkan untuk yang sedang jauh dari pasangan, ketimbang 'jajan' di luaran..

Offline Indra

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 14.819
  • Reputasi: 451
  • Gender: Male
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #39 on: 15 December 2009, 03:23:14 PM »

dengan demikian, brarti yang saya katakan di halaman sebelumnya benar :

hubungan sex dengan pernikahan resmi itu bukan pelanggaran sila.

itu sudah benar. karena, sebagaimana yang anda jelaskan bahwa hubungan sex itu melanggar dasa sila, dan bukan melanggar sila. tul gak?

Dasasila adalah sila, Pancasila adalah sila.
mungkin lebih tepat jika dikatakan bahwa hubungan sex dalam pernikahan resmi melanggar dasasila namun tidak melanggar pancasila.

sila merupakan himpunan yang didalamnya terdapat dasasila, pancasila, dll, jadi tidak tepat jika mengatakan bahwa hubungan seks tidak melanggar sila.

demikianlah logikanya menurut saya yg hanya punya logika dengkul.

Offline Elin

  • DhammaCitta Press
  • KalyanaMitta
  • *
  • Posts: 4.377
  • Reputasi: 222
  • Gender: Female
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #40 on: 15 December 2009, 03:27:41 PM »
dengan demikian, brarti yang saya katakan di halaman sebelumnya benar :

hubungan sex dengan pernikahan resmi itu bukan pelanggaran sila.

itu sudah benar. karena, sebagaimana yang anda jelaskan bahwa hubungan sex itu melanggar dasa sila, dan bukan melanggar sila. tul gak?

pernyataan nya perlu diperjelas bro..

hubungan sex dengan pernikahan resmi itu bukan pelanggaran pancasila, namun melanggar dasasila..
orang yg baca jadinya gak bingung gitu lhoo.. :)

Offline Elin

  • DhammaCitta Press
  • KalyanaMitta
  • *
  • Posts: 4.377
  • Reputasi: 222
  • Gender: Female
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #41 on: 15 December 2009, 03:28:33 PM »
hehehehe... uda dijelaskan ama om Indra duluan deh.. ;D

Offline The Ronald

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.231
  • Reputasi: 89
  • Gender: Male
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #42 on: 15 December 2009, 03:30:21 PM »
yup,  baik dasa sila, maupun panca sila adalah sila,  pernyataan bro deva 19 sebelumnya tidak lah tepat, makanya ada yg mencoba memperjelas dgn mengatakan konteks sila yg mana, dalam dasa sila itu sudah termasuk pelanggaran
...

Offline The Ronald

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.231
  • Reputasi: 89
  • Gender: Male
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #43 on: 15 December 2009, 03:34:27 PM »
[at] Deva19


bisa baca di link : dengan berbagai rujukan .

http://dhammacitta.org/forum/index.php/topic,14201.0.html

Masturbasi pun juga termasuk seksual yang salah..
Wahh.. padahal di konsultasi dengan dokter sex.. masturbasi malah dianjurkan untuk yang sedang jauh dari pasangan, ketimbang 'jajan' di luaran..

yah soalnya itu dokter kesehatan, tp jelas dia tidak mengajarkan bahwa, nibanna bisa di capai oleh org yg suka mastubasi :P
...

Offline Brado

  • Sebelumnya: Lokkhitacaro
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.645
  • Reputasi: 67
Re: Hubungan Seksual Terkait sila ke 3 Buddhis
« Reply #44 on: 15 December 2009, 03:40:59 PM »
hubungan sex dengan pernikahan resmi itu bukan pelanggaran sila.

Walaupun dengan sedikit 'paksaan' yang disertakan alasan 'kewajiban' ?
Batasannya masih abu2 tentang 'pemerkosaan' yang dilakukan oleh suami terhadap istrinya..