//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Obrolan Santai Topik Personality (Motivasi, Inspirasi, Zodiak, Dsb..)  (Read 50061 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline tesla

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.426
  • Reputasi: 125
  • Gender: Male
  • bukan di surga atau neraka, hanya di sini
Spoiler: ShowHide

Subject : Orang Bodoh Vs Orang Pintar

1. Orang bodoh sulit dapat kerja, akhirnya di bisnis. Agar bisnisnya
berhasil, tentu dia harus rekrut orang Pintar. Walhasil Bosnya orang pintar adalah orang bodoh.

2. Orang bodoh sering melakukan kesalahan, maka dia rekrut orang pintar
Yang tidak pernah salah untuk memperbaiki yang salah. Walhasil orang bodoh memerintahkan orang pintar untuk keperluan orang bodoh.

3. Orang pintar belajar untuk mendapatkan ijazah untuk selanjutnya mendapatkan kerja. Orang bodoh berpikir secepatnya mendapatkan uang untuk membayari proposal yang diajukan orang pintar.

4. Orang bodoh tidak bisa membuat teks pidato, maka disuruh orang pintar untuk membuatnya.

5. Orang bodoh kayaknya susah untuk lulus sekolah hukum (SH). Oleh karena itu orang bodoh memerintahkan orang pintar untuk membuat undang-undangnya orang bodoh.

6. Orang bodoh biasanya jago cuap-cuap jual omongan, sementara itu orang pintar percaya. Tapi selanjutnya orang pintar menyesal karena telah mempercayai orang bodoh. Tapi toh saat itu orang bodoh sudah ada diatas.

7. Orang bodoh berpikir pendek untuk memutuskan sesuatu dipikirkan
panjang-panjang oleh orang pintar. Walhasil orang orang pintar menjadi
staffnya orang bodoh.

8. Saat bisnis orang bodoh mengalami kelesuan, dia PHK orang-orang pintar yang bekerja. Tapi orang-orang pintar DEMO, Walhasil orang-orang pintar
"meratap-ratap" kepada orang bodoh agar tetap diberikan pekerjaan.

9. Tapi saat bisnis orang bodoh maju, orang pinter akan menghabiskan waktu untuk bekerja keras dengan hati senang, sementara orang bodoh menghabiskan waktu untuk bersenang-senang dengan keluarganya.

10. Mata orang bodoh selalu mencari apa yang bisa dijadikan duit. Mata
orang
pintar selalu mencari kolom lowongan pekerjaan.

11. Bill Gate (Microsoft), Dell, Hendri (Ford), Thomas Alfa Edison, Tommy Suharto, Liem Siu Liong (BCA group) adalah orang-orang Bodoh (tidak Pernah dapat S1) yang kaya. Ribuan orang-orang pintar bekerja untuk mereka Dan puluhan ribu jiwa keluarga orang pintar bergantung pada orang bodoh.

PERTANYAAN :
1. Jadi mending jadi orang pinter atau orang bodoh??

2. Pinteran mana antara orang pinter atau orang bodoh ???

3. Mulia mana antara orang pinter atau orang bodoh??

4. Susah mana antara orang pinter atau orang bodoh??

Kesimpulan :

1. Jangan lama-lama jadi orang pinter, lama-lama tidak sadar bahwa dirinya telah dibodohi oleh orang bodoh.

2. Jadilah Orang bodoh yang pinter dari pada jadi orang pinter yang bodoh.

3. Kata kuncinya adalah "resiko" dan "berusaha", karena orang bodoh perpikir pendek maka dia bilang resikonya kecil, selanjutnya dia berusaha agar resiko betul-betul kecil. Orang pinter berpikir panjang maka dia bilang resikonya besar untuk selanjutnya dia tidak akan berusaha mengambil resiko tersebut. Dan mengabdi pada orang bodoh.


Have a nice day, merdeka!

 _/\_  <:-P

dari pemahaman gua, ini sebenarnya bos vs karyawan dech...

cuma label bos=orang bodoh & karyawan=orang pintar.

Quote
PERTANYAAN :
1. Jadi mending jadi orang pinter atau orang bodoh??
2. Pinteran mana antara orang pinter atau orang bodoh
3. Mulia mana antara orang pinter atau orang bodoh??
4. Susah mana antara orang pinter atau orang bodoh??
1. jadi bos atau karyawan, 22nya ada baik ada buruk
2. orang pintar vs orang bodoh (pintar orang pintar makanya disebut orang pintar minum tolak ang*n)
kalau bos vs karyawan (ga ada hubungannya dech dg pintar ato bodoh)
3&4. mulia&susah? ga nyambung dech...
kalau ga ada karyawan mana ada bos,
kalau ga ada bos mana ada karyawan.
kalau ga ada orang pintar, mana ada orang bodoh.
kalau ga ada orang bodoh mana ada orang pintar.
??? ??? ??? ??? ??? ??? ??? ??? ??? ???


masing2 kita punya peran
 _/\_
« Last Edit: 27 December 2008, 04:16:03 PM by Jendral LotharGuard »
Lepaskan keserakahan akan kesenangan. Lihatlah bahwa melepaskan dunia adalah kedamaian. Tidak ada sesuatu pun yang perlu kau raup, dan tidak ada satu pun yang perlu kau dorong pergi. ~ Buddha ~

Offline Hikoza83

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.295
  • Reputasi: 60
  • Gender: Male
  • panda is so cute... ^-^
Orang Bodoh Vs Orang Pintar
« Reply #1 on: 08 November 2007, 09:45:21 PM »
Spoiler: ShowHide

Subject : Orang Bodoh Vs Orang Pintar

1. Orang bodoh sulit dapat kerja, akhirnya di bisnis. Agar bisnisnya
berhasil, tentu dia harus rekrut orang Pintar. Walhasil Bosnya orang pintar adalah orang bodoh.

2. Orang bodoh sering melakukan kesalahan, maka dia rekrut orang pintar
Yang tidak pernah salah untuk memperbaiki yang salah. Walhasil orang bodoh memerintahkan orang pintar untuk keperluan orang bodoh.

3. Orang pintar belajar untuk mendapatkan ijazah untuk selanjutnya mendapatkan kerja. Orang bodoh berpikir secepatnya mendapatkan uang untuk membayari proposal yang diajukan orang pintar.

4. Orang bodoh tidak bisa membuat teks pidato, maka disuruh orang pintar untuk membuatnya.

5. Orang bodoh kayaknya susah untuk lulus sekolah hukum (SH). Oleh karena itu orang bodoh memerintahkan orang pintar untuk membuat undang-undangnya orang bodoh.

6. Orang bodoh biasanya jago cuap-cuap jual omongan, sementara itu orang pintar percaya. Tapi selanjutnya orang pintar menyesal karena telah mempercayai orang bodoh. Tapi toh saat itu orang bodoh sudah ada diatas.

7. Orang bodoh berpikir pendek untuk memutuskan sesuatu dipikirkan
panjang-panjang oleh orang pintar. Walhasil orang orang pintar menjadi
staffnya orang bodoh.

8. Saat bisnis orang bodoh mengalami kelesuan, dia PHK orang-orang pintar yang bekerja. Tapi orang-orang pintar DEMO, Walhasil orang-orang pintar
"meratap-ratap" kepada orang bodoh agar tetap diberikan pekerjaan.

9. Tapi saat bisnis orang bodoh maju, orang pinter akan menghabiskan waktu untuk bekerja keras dengan hati senang, sementara orang bodoh menghabiskan waktu untuk bersenang-senang dengan keluarganya.

10. Mata orang bodoh selalu mencari apa yang bisa dijadikan duit. Mata
orang
pintar selalu mencari kolom lowongan pekerjaan.

11. Bill Gate (Microsoft), Dell, Hendri (Ford), Thomas Alfa Edison, Tommy Suharto, Liem Siu Liong (BCA group) adalah orang-orang Bodoh (tidak Pernah dapat S1) yang kaya. Ribuan orang-orang pintar bekerja untuk mereka Dan puluhan ribu jiwa keluarga orang pintar bergantung pada orang bodoh.

PERTANYAAN :
1. Jadi mending jadi orang pinter atau orang bodoh??

2. Pinteran mana antara orang pinter atau orang bodoh ???

3. Mulia mana antara orang pinter atau orang bodoh??

4. Susah mana antara orang pinter atau orang bodoh??

Kesimpulan :

1. Jangan lama-lama jadi orang pinter, lama-lama tidak sadar bahwa dirinya telah dibodohi oleh orang bodoh.

2. Jadilah Orang bodoh yang pinter dari pada jadi orang pinter yang bodoh.

3. Kata kuncinya adalah "resiko" dan "berusaha", karena orang bodoh perpikir pendek maka dia bilang resikonya kecil, selanjutnya dia berusaha agar resiko betul-betul kecil. Orang pinter berpikir panjang maka dia bilang resikonya besar untuk selanjutnya dia tidak akan berusaha mengambil resiko tersebut. Dan mengabdi pada orang bodoh.


Have a nice day, merdeka!

 _/\_  <:-P

jika satu sama lain saling menghargai, mempercayai, dan bersaudara, dunia akan jadi lebih indah. :)


By : Zen
« Last Edit: 26 December 2008, 05:24:15 PM by Jendral LotharGuard »
Aku akan melaksanakannya dengan tubuhku,
Karena apa gunanya hanya membaca kata-kata belaka?
Apakah mempelajari obat-obatan saja
Dapat menyembuhkan yang sakit?
[Bodhicaryavatara, Bodhisattva Shantideva]

Offline Kokuzo

  • Sebelumnya 7th
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.090
  • Reputasi: 30
  • Gender: Male
  • ... running in karma ...
Orang Bodoh Vs Orang Pintar
« Reply #2 on: 09 November 2007, 12:42:13 PM »
Spoiler: ShowHide

Subject : Orang Bodoh Vs Orang Pintar

1. Orang bodoh sulit dapat kerja, akhirnya di bisnis. Agar bisnisnya
berhasil, tentu dia harus rekrut orang Pintar. Walhasil Bosnya orang pintar adalah orang bodoh.

2. Orang bodoh sering melakukan kesalahan, maka dia rekrut orang pintar
Yang tidak pernah salah untuk memperbaiki yang salah. Walhasil orang bodoh memerintahkan orang pintar untuk keperluan orang bodoh.

3. Orang pintar belajar untuk mendapatkan ijazah untuk selanjutnya mendapatkan kerja. Orang bodoh berpikir secepatnya mendapatkan uang untuk membayari proposal yang diajukan orang pintar.

4. Orang bodoh tidak bisa membuat teks pidato, maka disuruh orang pintar untuk membuatnya.

5. Orang bodoh kayaknya susah untuk lulus sekolah hukum (SH). Oleh karena itu orang bodoh memerintahkan orang pintar untuk membuat undang-undangnya orang bodoh.

6. Orang bodoh biasanya jago cuap-cuap jual omongan, sementara itu orang pintar percaya. Tapi selanjutnya orang pintar menyesal karena telah mempercayai orang bodoh. Tapi toh saat itu orang bodoh sudah ada diatas.

7. Orang bodoh berpikir pendek untuk memutuskan sesuatu dipikirkan
panjang-panjang oleh orang pintar. Walhasil orang orang pintar menjadi
staffnya orang bodoh.

8. Saat bisnis orang bodoh mengalami kelesuan, dia PHK orang-orang pintar yang bekerja. Tapi orang-orang pintar DEMO, Walhasil orang-orang pintar
"meratap-ratap" kepada orang bodoh agar tetap diberikan pekerjaan.

9. Tapi saat bisnis orang bodoh maju, orang pinter akan menghabiskan waktu untuk bekerja keras dengan hati senang, sementara orang bodoh menghabiskan waktu untuk bersenang-senang dengan keluarganya.

10. Mata orang bodoh selalu mencari apa yang bisa dijadikan duit. Mata
orang
pintar selalu mencari kolom lowongan pekerjaan.

11. Bill Gate (Microsoft), Dell, Hendri (Ford), Thomas Alfa Edison, Tommy Suharto, Liem Siu Liong (BCA group) adalah orang-orang Bodoh (tidak Pernah dapat S1) yang kaya. Ribuan orang-orang pintar bekerja untuk mereka Dan puluhan ribu jiwa keluarga orang pintar bergantung pada orang bodoh.

PERTANYAAN :
1. Jadi mending jadi orang pinter atau orang bodoh??

2. Pinteran mana antara orang pinter atau orang bodoh ???

3. Mulia mana antara orang pinter atau orang bodoh??

4. Susah mana antara orang pinter atau orang bodoh??

Kesimpulan :

1. Jangan lama-lama jadi orang pinter, lama-lama tidak sadar bahwa dirinya telah dibodohi oleh orang bodoh.

2. Jadilah Orang bodoh yang pinter dari pada jadi orang pinter yang bodoh.

3. Kata kuncinya adalah "resiko" dan "berusaha", karena orang bodoh perpikir pendek maka dia bilang resikonya kecil, selanjutnya dia berusaha agar resiko betul-betul kecil. Orang pinter berpikir panjang maka dia bilang resikonya besar untuk selanjutnya dia tidak akan berusaha mengambil resiko tersebut. Dan mengabdi pada orang bodoh.


Have a nice day, merdeka!

 _/\_  <:-P

Um... apapun labelnya, orang bodoh atau boss...
Gw ga setuju kalo disebut yang mempekerjakan orang pintar adalah orang bodoh... Manusia ga mungkin bisa hidup sendiri sehebat dan sepintar apapun dirinya... So, butuh orang lain buat ngebantu terlepas dari yang ngebantu pinter ato bodoh dan yang dibantu pinter ato bodoh...

Plus, pinter bodohnya seseorang bukan diukur dari tingkatan akademis yang udah dicapainya...

1. Jadi mending jadi orang pinter atau orang bodoh??
jadi orang yang berguna aja deh...  :P

2. Pinteran mana antara orang pinter atau orang bodoh
udah jelas orang pinter, kalo orang bodoh pinter, sebutannya bukan orang bodoh lagi

3. Mulia mana antara orang pinter atau orang bodoh??
tergantung perbuatan mulia apa yang udah mereka lakuin

4. Susah mana antara orang pinter atau orang bodoh??
sama aja kalo sama2 lagi susah  ;D

Emank susah, jangankan karyawan ama bos, suami istri aja kadang susah saling mengerti... Bener gak yang udah dobel?  ^-^
« Last Edit: 26 December 2008, 05:25:14 PM by Jendral LotharGuard »

Offline Forte

  • Sebelumnya FoxRockman
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 16.577
  • Reputasi: 458
  • Gender: Male
  • not mine - not me - not myself
Re: Berbagi Kisah / Kata-kata Motivasi dan Inspirasi
« Reply #3 on: 15 February 2008, 08:32:36 AM »
"You could cut me in a thousand pieces and
lay them out in the street and every piece would love you"
David Wilkerson....
The founder of Times Square church ,New York

hehe timing nya masi pas khan ? Happy Valentine all.
:x :x :x
Ini bukan milikku, ini bukan aku, ini bukan diriku
6 kelompok 6 - Chachakka Sutta MN 148

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Diary seorang pramugari
« Reply #4 on: 17 October 2008, 11:06:47 AM »
Good post ... Thanks rika _/\_


Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Diary seorang pramugari
« Reply #5 on: 17 October 2008, 12:28:44 PM »
Good Post ... Janganlah memandang rendah terhadap orang laen _/\_
Smile Forever :)

Offline huihui

  • Sebelumnya parahita
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.273
  • Reputasi: 109
Re: Ramalan Shio
« Reply #6 on: 23 October 2008, 01:02:57 PM »
KELINCI - 1903 | 1915 | 1927 | 1939 | 1951 | 1963 | 1975 | 1987 | 1999 | 2011


 Kelinci dalam mitologi Cina adalah lambang umur panjang dan dikatakan sebagai turunan Bulan :| :|, maka tidak mengherankan bila orang yang lahir pada tahun Kelinci tergolong paling beruntung di antara kedua belas shio lainnya ^-^. Kelinci juga melambangkan keanggunan :| :|, sopan-santun /:), nasihat baik :yes:, kebaikan dan kepekaan terhadap segala bentuk keindahan :?? :??. Perkataannya yang lemah-lembut :-SS :-SS, dan gerak-geriknya yang luwes tetapi cekatan /:) /:) justru membentuk tipe watak yang diperlukan bagi diplomat yang sukses atau politikus yang piawai 8->.

    Konon, orang yang lahir di bawah shio Kelinci (yang juga dikenal sebagai shio Kucing) akan mengenyam kehidupan yang tenteram, damai, tenang dan amat menyenangkan :jempol: :jempol:. Wataknya pendiam [-X [-X, artistik :jempol: dan memiliki penilaian yang baik [-X. Kecermatannya sanggup menjadikannya cendekiawan yang baik :hammer:. Ia juga dapat cemerlang dalam bidang hukum atau pemerintahan :hammer: :hammer:.

    Namun ia juga memiliki perasaan yang cenderung berubah-ubah, alias moody :yes: :yes:. Bahkan, pada waktu-waktu tertentu tampaknya ia tersisih dari lingkungannya atau acuh tak acuh terhadap orang lain :jempol: :jempol:.

    Kelinci amat beruntung dalam bisnis dan transaksi finansial :??. Ia lihai melakukan tawar-menawar  :jempol:dan selalu sanggup muncul dengan usul atau pilihat yang dapat menguntungkan bagi dirinya :jempol:. Kepandaiannya bernegosiasi pasti akan mempercepat keberhasilannya dalam karir apa pun :jempol: :jempol:.

    Sementara orang sampai jatuh-bangun buat mengejar tujuannya, Kelinci tahu betul bahwa dunia masih di sini besok pagi :yes:. Jadi, mengapa buru-buru? Mengapa tidak duduk dulu? Bahkan mungkin ia akan membuatkan teh dulu buat Anda dan membantu Anda melupakan persaingan yang gila-gilaan di luar :yes: :yes:.

    Tingkah laku Kelinci biasanya tak tercela :hammer: :hammer:. Jarang ia menggunakan kata-kata kasar dan hampir tak pernah menerapkan kata-kata jorok atau tak pantas dalam mengemukakan pendapatnya :-$ :-$. Ia memiliki teknik tersendiri, lantas untuk apa cara seperti itu? :| Kelinci sanggup menyembunyikan diri di balik jubah kesopanannya untuk meluluhkan iman lawannya :D :D. Kepercayaan yang diraihnya dari orang juga biasanya tiada tara atau setidak-tidaknya amat baik :D. Ia akan mengundang Anda makan malam di tempat-tempat nomor satu, menjamu Anda dengan arak terlezat dan melayani setiap kehendak Anda, bila ia sedang mengininkan sesuatu dari Anda :hammer: :hammer: :hammer:. Kemudian, begitu Anda selesai melahap semuanya dan sudah mengepulkan asap cerutu yang mahal dengan rasa puas, ia akan menarik keluar lembaran kontrak untuk Anda tandatangani =)) =)). Sebelum Anda menyadari, Anda sudah harus bertekuk lutut di hadapannya /:). Ia sedemikian licin, tak sedikit pun Anda merasa tersinggung apalagi sakit hati. Semuanya cukup disapu dengan mata pena! :-? :-?

    Kalau suasana hatinya sedang baik, Kelinci dikagumi karena kelemah-lembutannya :hammer:, kecerdasannya :hammer: dan seringkali pula ia dicara orang bagi nasihat-nasihatnya yang masuk akal :yes:. Kalau sedang murung, ia terlalu jauh berkhayal :yes:, terlalu sensitif  :yes:atau terlalu acuh :yes:. Ia tak mau tahu pada penderitaan atau kesedihan orang lain [-X [-X, seolah-olah itu merupakan penyakit menular baginya [-X [-X. Tambahan pula, semua warga Kelinci biasanya tetap menilai kenyamanannya lebih tinggi dari kepentingan orang lain. Dan tidak dapat dipungkiri, kecintaannya pada perdamaian dibarengi dengan kebenciannya pada konflik terkadang menyebabkan Kelinci dikenal sebagai pribadi yang lembek, bermuka dua, opportunis, dan terlalu suka memanjakan diri sendiri >:D >:D.

    Berbeda dengan Naga, Anjing, Macan atau pun Ayam, yang senang bertarung sekali-sekali, Kelinci sama sekali tak suka "berperang" :yes:. Ia bukan tipe orang yang dilahirkan untuk menjadi pejuang. Ia jaug lebih efektif di belakang layar. Anda tidak usah terlalu memperdulikan keselamatannya, sebab Kelinci gesit :hammer:, cerdik :hammer:, dan dilengkapi dengan indra yang baik buat meloloskan diri dari bahaya :hammer:. Berbeda dengan shio-shio lainnya, yang gemar mengejar cita-cita setinggi bintang, tujuan utamanya dalam hidup hanyalah kesejahteraan yang baik dan langgeng.  :jempol: :jempol:

 :D :D






Offline Forte

  • Sebelumnya FoxRockman
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 16.577
  • Reputasi: 458
  • Gender: Male
  • not mine - not me - not myself
Re: Ikatkan pita kuning bagiku
« Reply #7 on: 29 October 2008, 05:50:05 PM »
Because of Love..  :)
 
Ini bukan milikku, ini bukan aku, ini bukan diriku
6 kelompok 6 - Chachakka Sutta MN 148

Offline Indra

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 14.819
  • Reputasi: 451
  • Gender: Male
Re: Ikatkan pita kuning bagiku
« Reply #8 on: 29 October 2008, 07:02:15 PM »
Dari Lagu TIE A YELLOW RIBBON ON THE OLD OAK TREE.

Kesimpulan: karena ada 100 pita kuning, ternyata istri yang setia padanya ada 100 orang

Offline Lex Chan

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.437
  • Reputasi: 134
  • Gender: Male
  • Love everybody, not every body...
Re: Ikatkan pita kuning bagiku
« Reply #9 on: 02 November 2008, 12:36:10 AM »
很感動喔。。 :)
hĕn gǎn dòng ō..
so touched oh..
“Give the world the best you have and you may get hurt. Give the world your best anyway”
-Mother Teresa-

Offline Adhitthana

  • Sebelumnya: Virya
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.508
  • Reputasi: 239
  • Gender: Male
Re: Ikatkan pita kuning bagiku
« Reply #10 on: 02 November 2008, 01:45:33 AM »
Moga-moga ..... Aye tak akan pernah menjadi ayah/ suami  ::) :-[
seperti cerita di atas, walaupun pada akhirnya mereka bersatu lagi
karena cinta dari istri dan anaknya .....  ;)

Tanggung jawab, kesetiaan, memaafkan, cinta kasih ......
Semoga Selalu ada disetiap orang ....

Thanks ... Agnes  _/\_


  Aku akan mengalami Usia tua, aku akan menderita penyakit, aku akan mengalami kematian. Segala yang ku Cintai, ku miliki, dan ku senangi akan Berubah dan terpisah dariku ....

Offline Adhitthana

  • Sebelumnya: Virya
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.508
  • Reputasi: 239
  • Gender: Male
Re: Ikatkan pita kuning bagiku
« Reply #11 on: 02 November 2008, 02:51:26 AM »
  Lothar .... telah kembali padanyaaaaa ...  :P ;)


Dengan Pita kuning dikepala ... Lothar dapat belain pijit mesra  ::) ;D

***JOke*** ............  :D ;D :)

  Aku akan mengalami Usia tua, aku akan menderita penyakit, aku akan mengalami kematian. Segala yang ku Cintai, ku miliki, dan ku senangi akan Berubah dan terpisah dariku ....

Offline Forte

  • Sebelumnya FoxRockman
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 16.577
  • Reputasi: 458
  • Gender: Male
  • not mine - not me - not myself
Re: Ikatkan pita kuning bagiku
« Reply #12 on: 02 November 2008, 07:32:35 AM »
:))
Ini bukan milikku, ini bukan aku, ini bukan diriku
6 kelompok 6 - Chachakka Sutta MN 148

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Ikatkan pita kuning bagiku
« Reply #13 on: 03 November 2008, 11:23:35 AM »
^^ atas atas lagi
Virya :ngomel: :ngomel: tapi kece and lucu fotonya itu foto pus2 and kekasihnya hehehehe....
Smile Forever :)

Offline Maha Viriyani

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 133
  • Reputasi: 18
  • Gender: Female
Re: Seorang Tukang Kayu
« Reply #14 on: 06 November 2008, 04:27:17 PM »
 _/\_ Renungan yang bagus