//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Semua Perbuatan adalah Netral, Niatlah yg menentukan. Benarkah?  (Read 55502 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Kelana

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.225
  • Reputasi: 142
Re: Semua Perbuatan adalah Netral, Niatlah yg menentukan. Benarkah?
« Reply #75 on: 15 February 2013, 04:19:17 PM »
[at] om kelana, perbedaannya adalah tolak ukur sunya adalah berdasarkan praktek yang notabene meremehkan orang2 yang cuma berdasarkan kitab2 dan buku yang sepertinya bagi orang yang sudah praktek ini adalah dasar2 dari buku tidak ada yang benar, walaupun benar mungkin hanya tisutta saja yang benar sedangkan yang lain salah.

Intinya adalah ada perbedaan seorang puthujana (orang yang berdasarkan kitab) dengan seorang ariya, (sudah menembus, sudah praktek)

Jadi mungkin kita tidak sekelas lah kalau membahas beginian dengan yang sudah praktek karena tidak akan nyambung, karena bagi yang praktek semua kitab dll itu hanyalah kebohongan.

Itulah Sdr. Ryu, di awal saya mempertanyakan batasan, patokannya apa yang digunakan dalam pembahasan ini, jika ternyata patokannya adalah pengalaman pribadi ya cukup selesai sampai di situ, tidak bisa dibahas lagi.

Seseorang bisa mengklaim dirinya mencapai tingkat arya dan mengatakan orang lain tidak selevel dengannya.Tapi orang lain pun bisa mengklaim kriteria apa saja dalam diri seseorang sehingga pantas disebut arya. Contoh kriterianya misalnya harus hidup dalam Sila. Berdasarkan kriteria ini maka mana mungkin seseorang yang meremehkan Sila bisa hidup dalam Sila dan bisa disebut sebagai seorang Arya?

Itu saja Sdr. Ryu.
GKBU
 
_/\_ suvatthi hotu


- finire -

Offline adi lim

  • Sebelumnya: adiharto
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 4.993
  • Reputasi: 108
  • Gender: Male
  • Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta
Re: Semua Perbuatan adalah Netral, Niatlah yg menentukan. Benarkah?
« Reply #76 on: 16 February 2013, 05:02:22 AM »
Itulah Sdr. Ryu, di awal saya mempertanyakan batasan, patokannya apa yang digunakan dalam pembahasan ini, jika ternyata patokannya adalah pengalaman pribadi ya cukup selesai sampai di situ, tidak bisa dibahas lagi.

Seseorang bisa mengklaim dirinya mencapai tingkat arya dan mengatakan orang lain tidak selevel dengannya.Tapi orang lain pun bisa mengklaim kriteria apa saja dalam diri seseorang sehingga pantas disebut arya. Contoh kriterianya misalnya harus hidup dalam Sila. Berdasarkan kriteria ini maka mana mungkin seseorang yang meremehkan Sila bisa hidup dalam Sila dan bisa disebut sebagai seorang Arya?
Itu saja Sdr. Ryu.


bold, saya yakin bukan Arya tapi mas Aryo   ;D
Seringlah PancaKhanda direnungkan sebagai Ini Bukan MILIKKU, Ini Bukan AKU, Ini Bukan DIRIKU, bermanfaat mengurangi keSERAKAHan, mengurangi keSOMBONGan, Semoga dapat menjauhi Pandangan SALAH.

Offline djoe

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 892
  • Reputasi: -13
  • Gender: Male
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Semua Perbuatan adalah Netral, Niatlah yg menentukan. Benarkah?
« Reply #77 on: 23 February 2013, 11:08:52 AM »
Nah, disini kembali anda memisahkan motivasi seseorang dan perbuatannya untuk menindaklanjuti motivasi tsb.
Kembali ke contoh: si Ibu yg membakar anaknya, dimotivasi tidak ingin anaknya menahan malu dan kelaparan.
Berarti anda telah setuju bahwa:
- motivasi si Ibu adalah: baik (kamma baik dalam bentuk pikiran)
- perbuatan membakar anak = dilandasi moha dan dosa, adalah buruk (kamma buruk dalam bentuk perbautan)

Nah, menghasilkan dua kamma yg berbeda
 kalo ini kita klop

pertama saya akan menggunakan landasan pikiran utk menggantikan kata motivasi supaya tidak bingung dengan niat itu sendiri.

landasan pikiran adalah hasil analisa / olah pikiran yang dipicu secara internal maupun external yang nantinya akan melahirkan suatu niat.
Sedangkan niat adalah yang melahirkan / merealisasikan perbuatan

Jadi landasan pikiran yang dipengaruhi LDM akan menghasilkan niat/kamma.

Perbuatan adalah netral, karena perbuatan adalah alat untuk mengekpresikan niat kita

Ibu yang membakar anak dikarenakan supaya anaknya tidak menahan malu dan kelaparan adalah suatu bentuk kemohaan yang mempengaruhi seseorang dalam berpikir. Pikiran yang diliputi LDM senantiasa akan melahirkan niat yang jahat maupun baik, bukan cuma niat yg jahat.

Niat adalah hasil, respon kita menerima hasil olah pikiran. Karena itu landasan pikiran melahirkan niat/kamma.
Jadi praktek menentukan bagaimana kita merespon hasil olah pikiran.

Jadi dari hasil analisa pikiran keadaan si ibu yang terpicu secara ekternal dan internal muncul suatu kesimpulan / pandangan akhir, dan kemudian melahirkan niat/kamma untuk membakar anaknya. Jadi niat adalah kamma tidak peduli baik dan buruk. Baik dan buruk hanyalah peniliaian subjektif yang dilandasi LDM, yaitu hasil olah pikiran (landasan pikiran) yang berakhir pada pandangan/kesimpulan

Sedangkan perbuatan hanyalah ekpressi dari niat, seperti ekpressi gerakan pohon yang di tiup angin, tetapi ekpressi perbuatan ini digerakkan oleh niat.
Niat adalah sesuatu yang hidup sedangkan perbuatan adalah sesuatu yang mati, tidak berarti apa apa

jadi perbuatan tidak bisa dilandasi LDM, tetapi landasan pikiran senantiasa melandasi LDM sampai kesadaran terbebaskan.

Perbuatan hanyalah fungsi dan tubuh kita hanyalah alat.

niat senantiasa berkolaborasi dengan landasan pikiran, karena niat dihidupi oleh landasan pikiran. niat mendapatkan energinya dari landasan pikiran.

seperti tanah yang memberi giji pada tumbuhan

niat adalah semacam bentuk kelahiran dan mengalami lahir dan mati.  niat adalah benih
niat adalah terkondisi, hasil pertemuan berbagai kondisi.
niat dilahirkan dari kondisi
niat adalah diri yang terkondsi, diri yg malu, yg melihat baik dan buruk.
« Last Edit: 23 February 2013, 11:25:34 AM by djoe »

Offline tanpawujud

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 14
  • Reputasi: 0
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Semua Perbuatan adalah Netral, Niatlah yg menentukan. Benarkah?
« Reply #78 on: 08 June 2015, 02:14:18 AM »
mao nanya dikit nih masih brhubungan dgn topic:

mis bgini: si a mengendarai mobil yg emisi gas pembuangannya mengenai pengguna jalan disekitarnya, si a tidak ada niat utk membahayakan kesehatan pengguna jalan lain dgn asap buangan mobilnya, tapi dia mengetahui bahwa asap emisi tersebut dpt membahayakan kesehatan orng2 diskitarnya, yg jadi pertanyaaan adalah apakah si a berpeluang memunculkan cetana negative karena dia telah mengetahui efek negatif dr emisi gas buangan tersebut walaupun dia tdk memiliki niat utk membahayakan orng2 diskitarnya?  :D

ato contoh kasus begini deh si budi memberi dana makanan pd si amir, stlah memberi dana tersebut, si budi baru menyadari bahwa makanan yg diberikan tersebut berbahaya utk kesehatan, intinya krn dilandasi ketidaktahuan moha dia memberi dana tersebut tanpa ada niat membahayakan amir, apakah tdk berpeluang menimbulkan kamma buruk?
« Last Edit: 08 June 2015, 02:18:11 AM by tanpawujud »
cita2 minimal dalam kehidupan sekarang: merealisasikan tingkat kesucian sotapanna

Offline cumi polos

  • Sebelumnya: Teko
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.130
  • Reputasi: 82
  • Gender: Male
  • mohon transparansinya
Re: Semua Perbuatan adalah Netral, Niatlah yg menentukan. Benarkah?
« Reply #79 on: 08 June 2015, 07:59:33 AM »
mao nanya dikit nih masih brhubungan dgn topic:

mis bgini: si a mengendarai mobil yg emisi gas pembuangannya mengenai pengguna jalan disekitarnya, si a tidak ada niat utk membahayakan kesehatan pengguna jalan lain dgn asap buangan mobilnya, tapi dia mengetahui bahwa asap emisi tersebut dpt membahayakan kesehatan orng2 diskitarnya, yg jadi pertanyaaan adalah apakah si a berpeluang memunculkan cetana negative karena dia telah mengetahui efek negatif dr emisi gas buangan tersebut walaupun dia tdk memiliki niat utk membahayakan orng2 diskitarnya?  :D

ato contoh kasus begini deh si budi memberi dana makanan pd si amir, stlah memberi dana tersebut, si budi baru menyadari bahwa makanan yg diberikan tersebut berbahaya utk kesehatan, intinya krn dilandasi ketidaktahuan moha dia memberi dana tersebut tanpa ada niat membahayakan amir, apakah tdk berpeluang menimbulkan kamma buruk?

buddha mengatakan 2 danaan makanan yg sangat tinggi pahalanya...(klo gka salah kira2 gitu)....
1. dana dekat sungai - pencerahan
2. dana buat sakit perut - parinibanna

nahhh! (walaupun yg no.2 konon ber RACUN) !
merryXmas n happyNewYYYY 2018

Offline lautan

  • Betet Resurrected
  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 41
  • Reputasi: -6
  • Gender: Male
Re: Semua Perbuatan adalah Netral, Niatlah yg menentukan. Benarkah?
« Reply #80 on: 08 June 2015, 10:50:08 AM »
mao nanya dikit nih masih brhubungan dgn topic:

mis bgini: si a mengendarai mobil yg emisi gas pembuangannya mengenai pengguna jalan disekitarnya, si a tidak ada niat utk membahayakan kesehatan pengguna jalan lain dgn asap buangan mobilnya, tapi dia mengetahui bahwa asap emisi tersebut dpt membahayakan kesehatan orng2 diskitarnya, yg jadi pertanyaaan adalah apakah si a berpeluang memunculkan cetana negative karena dia telah mengetahui efek negatif dr emisi gas buangan tersebut walaupun dia tdk memiliki niat utk membahayakan orng2 diskitarnya?  :D

ato contoh kasus begini deh si budi memberi dana makanan pd si amir, stlah memberi dana tersebut, si budi baru menyadari bahwa makanan yg diberikan tersebut berbahaya utk kesehatan, intinya krn dilandasi ketidaktahuan moha dia memberi dana tersebut tanpa ada niat membahayakan amir, apakah tdk berpeluang menimbulkan kamma buruk?

keputusan yg menentukan, bukan niat.
jangan hidup dibawah bayang bayang sutta.

Offline adampribadi16

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 39
  • Reputasi: 0
  • Gender: Male
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Semua Perbuatan adalah Netral, Niatlah yg menentukan. Benarkah?
« Reply #81 on: 09 June 2015, 04:10:48 AM »
keputusan yg menentukan, bukan niat.
jangan hidup dibawah bayang bayang sutta.

 _/\_ _/\_ _/\_  keputusan yg menentukan   ^:)^
Karma - berbuat baik, menuai hal yg baik juga.

 

anything