//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?  (Read 29267 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Arasmas

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 43
  • Reputasi: 1
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #60 on: 21 August 2007, 03:18:32 PM »
yah kita kan memakan hasil dari pembunuhan...
ini juga memakai hasil dari pencurian...

seandainya tidak ada yang bunuh, bisa makan daging ga?
seandainya ga da yang bajak, bisa make bajakan ga?

menurut aku sih beda.
setelah sesosok mahkluk dibunuh dan kehilangan nyawanya, saat itu tubuhnya sdh tdk memiliki syarat lagi untuk dilakukan pembunuhan ke2.
beda dgn pencurian, suatu barang bisa dicuri berulang kali.

setuju ama pembunuhan..... makan daging hasil pembunuhan tidak sama dengan membunuh itu sendiri.

namun pada pencurian..... ada 2 kemungkinan:
1. jika tidak tahu itu hasil pencurian, berarti pembeli tidak menerima kamma buruk dalam bentuk apapun..... sama saja kaya membunuh dengan "tidak sengaja"... alias tidak ada niat untuk membeli barang hasil pencurian
2. sudah tahu itu hasil pencurian, tapi masih tetap dibeli berarti pembeli dipastikan akan menerima kamma buruk, minimal setidaknya kualitas batinnya akan menurun karena sebenarnya pada waktu transaksi, faktor batinnya adalah lobha.....
1. Ga salah yang nomor 1? Itu bentuk pernyataan atau pertanyaan? Kalo saya tidak tahu api itu panas, apakah jika tangan saya diletakkan di lilin tidak akan terbakar?
2. Apa artinya lobha?
Jika saya ingin 1 rumah apakah saya termasuk lobha?
Jika saya ingin 1 rumah setelah memiliki 1 rumah, apakah termasuk lobha?

Offline Kokuzo

  • Sebelumnya 7th
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.090
  • Reputasi: 30
  • Gender: Male
  • ... running in karma ...
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #61 on: 21 August 2007, 03:23:10 PM »
Quote
1. Ga salah yang nomor 1? Itu bentuk pernyataan atau pertanyaan? Kalo saya tidak tahu api itu panas, apakah jika tangan saya diletakkan di lilin tidak akan terbakar?

kalo begini, berarti semua manusia HARUS vegetarian donk...

Offline Arasmas

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 43
  • Reputasi: 1
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #62 on: 21 August 2007, 04:34:10 PM »
Quote
1. Ga salah yang nomor 1? Itu bentuk pernyataan atau pertanyaan? Kalo saya tidak tahu api itu panas, apakah jika tangan saya diletakkan di lilin tidak akan terbakar?

kalo begini, berarti semua manusia HARUS vegetarian donk...

Kenapa harus?

Offline Kokuzo

  • Sebelumnya 7th
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.090
  • Reputasi: 30
  • Gender: Male
  • ... running in karma ...
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #63 on: 21 August 2007, 04:38:55 PM »
Tau atau tidak tahu, makan daging itu kan hasil dari pembunuhan...

Offline Arasmas

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 43
  • Reputasi: 1
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #64 on: 21 August 2007, 05:05:51 PM »
Tau atau tidak tahu, makan daging itu kan hasil dari pembunuhan...

Menurut saya, dagingnya sendiri kan ga masalah, karena daging sudah bukan makhluk hidup.
Kalo sampai mikirnya gitu, mending duduk mengurung diri di kamar kosong saja. Toh, semua objek yang kita berhubungan pastinya ada mengandung karma negatif dari seseorang. So..., apa hidup dari seorang Buddhist seperti itu? :)

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #65 on: 21 August 2007, 05:18:07 PM »
yah kita kan memakan hasil dari pembunuhan...
ini juga memakai hasil dari pencurian...

seandainya tidak ada yang bunuh, bisa makan daging ga?
seandainya ga da yang bajak, bisa make bajakan ga?

menurut aku sih beda.
setelah sesosok mahkluk dibunuh dan kehilangan nyawanya, saat itu tubuhnya sdh tdk memiliki syarat lagi untuk dilakukan pembunuhan ke2.
beda dgn pencurian, suatu barang bisa dicuri berulang kali.

setuju ama pembunuhan..... makan daging hasil pembunuhan tidak sama dengan membunuh itu sendiri.

namun pada pencurian..... ada 2 kemungkinan:
1. jika tidak tahu itu hasil pencurian, berarti pembeli tidak menerima kamma buruk dalam bentuk apapun..... sama saja kaya membunuh dengan "tidak sengaja"... alias tidak ada niat untuk membeli barang hasil pencurian
2. sudah tahu itu hasil pencurian, tapi masih tetap dibeli berarti pembeli dipastikan akan menerima kamma buruk, minimal setidaknya kualitas batinnya akan menurun karena sebenarnya pada waktu transaksi, faktor batinnya adalah lobha.....
1. Ga salah yang nomor 1? Itu bentuk pernyataan atau pertanyaan? Kalo saya tidak tahu api itu panas, apakah jika tangan saya diletakkan di lilin tidak akan terbakar?
2. Apa artinya lobha?
Jika saya ingin 1 rumah apakah saya termasuk lobha?
Jika saya ingin 1 rumah setelah memiliki 1 rumah, apakah termasuk lobha?

dear bro arasmas,
1. boleh tau masalah terbakar ini berkaitan dengan pernyataan saya yang mana yah???
2. mengenai lobha : sebenarnya ini sudah dibahas mengenai Viriya+faktor2 batin lainnya yang disertai lobha,dosa dan moha dan viriya+faktor2 batin lainnya yang disertai alobha,adosa dan amoha
http://www.dhammacitta.org/forum/index.php/topic,360.30.html

singkatnya : keinginan itu bisa berbeda-beda, bisa kusala namun bisa juga akusala....... tergantung faktor apa yang becampur di dalamnya, ok???

Offline Arasmas

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 43
  • Reputasi: 1
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #66 on: 21 August 2007, 05:34:56 PM »
yah kita kan memakan hasil dari pembunuhan...
ini juga memakai hasil dari pencurian...

seandainya tidak ada yang bunuh, bisa makan daging ga?
seandainya ga da yang bajak, bisa make bajakan ga?

menurut aku sih beda.
setelah sesosok mahkluk dibunuh dan kehilangan nyawanya, saat itu tubuhnya sdh tdk memiliki syarat lagi untuk dilakukan pembunuhan ke2.
beda dgn pencurian, suatu barang bisa dicuri berulang kali.

setuju ama pembunuhan..... makan daging hasil pembunuhan tidak sama dengan membunuh itu sendiri.

namun pada pencurian..... ada 2 kemungkinan:
1. jika tidak tahu itu hasil pencurian, berarti pembeli tidak menerima kamma buruk dalam bentuk apapun..... sama saja kaya membunuh dengan "tidak sengaja"... alias tidak ada niat untuk membeli barang hasil pencurian
2. sudah tahu itu hasil pencurian, tapi masih tetap dibeli berarti pembeli dipastikan akan menerima kamma buruk, minimal setidaknya kualitas batinnya akan menurun karena sebenarnya pada waktu transaksi, faktor batinnya adalah lobha.....
1. Ga salah yang nomor 1? Itu bentuk pernyataan atau pertanyaan? Kalo saya tidak tahu api itu panas, apakah jika tangan saya diletakkan di lilin tidak akan terbakar?
2. Apa artinya lobha?
Jika saya ingin 1 rumah apakah saya termasuk lobha?
Jika saya ingin 1 rumah setelah memiliki 1 rumah, apakah termasuk lobha?

dear bro arasmas,
1. boleh tau masalah terbakar ini berkaitan dengan pernyataan saya yang mana yah???
2. mengenai lobha : sebenarnya ini sudah dibahas mengenai Viriya+faktor2 batin lainnya yang disertai lobha,dosa dan moha dan viriya+faktor2 batin lainnya yang disertai alobha,adosa dan amoha
http://www.dhammacitta.org/forum/index.php/topic,360.30.html

singkatnya : keinginan itu bisa berbeda-beda, bisa kusala namun bisa juga akusala....... tergantung faktor apa yang becampur di dalamnya, ok???

Dengan yang ini :

1. jika tidak tahu itu hasil pencurian, berarti pembeli tidak menerima kamma buruk dalam bentuk apapun..... sama saja kaya membunuh dengan "tidak sengaja"... alias tidak ada niat untuk membeli barang hasil pencurian

Offline Kokuzo

  • Sebelumnya 7th
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.090
  • Reputasi: 30
  • Gender: Male
  • ... running in karma ...
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #67 on: 21 August 2007, 05:43:23 PM »
Quote
Menurut saya, dagingnya sendiri kan ga masalah, karena daging sudah bukan makhluk hidup.
Kalo sampai mikirnya gitu, mending duduk mengurung diri di kamar kosong saja. Toh, semua objek yang kita berhubungan pastinya ada mengandung karma negatif dari seseorang. So..., apa hidup dari seorang Buddhist seperti itu?

daging = hasil pembunuhan
software bajakan = hasil 'pencurian'

nah kalo cd yang kita beli, apakah mencuri? karena cd tersebut bukanlah secara langsung hasil curian si pembajak, kita beli pake duit, si pembajak ngopy juga pake modal, si pembajak sebagai tangan pertama tidak dirugikan bukan? n apakah (sebut saja...) Microsoft dirugikan? Kalo Microsoft rugi, Bill gates udah jadi gembel sekrang...  ;D
kalo masih 'dicap' mencuri, berarti beli barang palsu juga mencuri donk...

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #68 on: 21 August 2007, 05:49:35 PM »
1. Ga salah yang nomor 1? Itu bentuk pernyataan atau pertanyaan? Kalo saya tidak tahu api itu panas, apakah jika tangan saya diletakkan di lilin tidak akan terbakar?

Dengan yang ini :

1. jika tidak tahu itu hasil pencurian, berarti pembeli tidak menerima kamma buruk dalam bentuk apapun..... sama saja kaya membunuh dengan "tidak sengaja"... alias tidak ada niat untuk membeli barang hasil pencurian

ok.....

gini loh bro..... sebagaimana sabda Buddha "Cetana/keinginan itulah yang dikatakan Kamma"......

dan juga berkaitan dengan syarat2 sila mengenai pencurian/mengambil brg yg tidak diberikan dimana salah satu syaratnya adalah "adanya niat untuk mengambil"

bahkan pada hukum formal/hukum negara aja, ada perkecualian jika anda melakukan pembunuhan/pencurian (baca: membeli brg hasil pencurian) yaitu jika anda tidak sengaja... jadi anda tidak sengaja membunuh atau anda tidak tahu bahwa anda membeli barang hasil pencurian......

saya mengerti apa yang anda maksud... cuma kekna analogi itu ga nyambung dengan kasus yang sedang didiskusikan disini....

semoga ini bisa memperjelas yah......

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #69 on: 21 August 2007, 09:09:25 PM »
Curi mencuri....
itulah LINGKARAN SETAN,,,
dan sulit keluar dari lingkaran SETAN TSB!
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline El Sol

  • Sebelumnya: El Sol
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.752
  • Reputasi: 6
  • Gender: Male
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #70 on: 22 August 2007, 03:47:30 AM »
SETAN itu di alam apa yak? gk pernah denger deh alam Setan...

Offline Arasmas

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 43
  • Reputasi: 1
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #71 on: 23 August 2007, 11:02:57 AM »
Quote
Menurut saya, dagingnya sendiri kan ga masalah, karena daging sudah bukan makhluk hidup.
Kalo sampai mikirnya gitu, mending duduk mengurung diri di kamar kosong saja. Toh, semua objek yang kita berhubungan pastinya ada mengandung karma negatif dari seseorang. So..., apa hidup dari seorang Buddhist seperti itu?

daging = hasil pembunuhan
software bajakan = hasil 'pencurian'

nah kalo cd yang kita beli, apakah mencuri? karena cd tersebut bukanlah secara langsung hasil curian si pembajak, kita beli pake duit, si pembajak ngopy juga pake modal, si pembajak sebagai tangan pertama tidak dirugikan bukan? n apakah (sebut saja...) Microsoft dirugikan? Kalo Microsoft rugi, Bill gates udah jadi gembel sekrang...  ;D
kalo masih 'dicap' mencuri, berarti beli barang palsu juga mencuri donk...


wah. Sepertinya sudah berkembang jauh.

Gini deh.
Yang membajak itu menurut anda, mencuri tidak?
Kalo jawaban saya : ya. Karena dia melakukan praktek mengambil tanpa ijin pemilik.

Bill Gates kenapa bisa kaya? Karena praktek dananya.

Beli barang palsu, menurut saya, tidak mencuri. Karena memang dengan label kualitas seperti itu, harga sekian, jelas ga masalah kan?

Offline Arasmas

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 43
  • Reputasi: 1
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #72 on: 23 August 2007, 11:07:44 AM »
1. Ga salah yang nomor 1? Itu bentuk pernyataan atau pertanyaan? Kalo saya tidak tahu api itu panas, apakah jika tangan saya diletakkan di lilin tidak akan terbakar?

Dengan yang ini :

1. jika tidak tahu itu hasil pencurian, berarti pembeli tidak menerima kamma buruk dalam bentuk apapun..... sama saja kaya membunuh dengan "tidak sengaja"... alias tidak ada niat untuk membeli barang hasil pencurian

ok.....

gini loh bro..... sebagaimana sabda Buddha "Cetana/keinginan itulah yang dikatakan Kamma"......

dan juga berkaitan dengan syarat2 sila mengenai pencurian/mengambil brg yg tidak diberikan dimana salah satu syaratnya adalah "adanya niat untuk mengambil"

bahkan pada hukum formal/hukum negara aja, ada perkecualian jika anda melakukan pembunuhan/pencurian (baca: membeli brg hasil pencurian) yaitu jika anda tidak sengaja... jadi anda tidak sengaja membunuh atau anda tidak tahu bahwa anda membeli barang hasil pencurian......

saya mengerti apa yang anda maksud... cuma kekna analogi itu ga nyambung dengan kasus yang sedang didiskusikan disini....

semoga ini bisa memperjelas yah......
4 syarat dikatakan sebuah karma itu lengkap.

1. adanya objek.
2. adanya pikiran yang terbagi atas 2 :
a. niat
b. faktor mental yang mengikuti. Cth : Lobha, dosa, moha.
3. adanya tindakan
4. adanya penyelesaian.

Tidak ada niat, bukan berarti tidak ada karma. Cuma tidak lengkap. Akibatnya? Bisa banyak. :)

Offline Kokuzo

  • Sebelumnya 7th
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.090
  • Reputasi: 30
  • Gender: Male
  • ... running in karma ...
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #73 on: 23 August 2007, 12:18:35 PM »
Quote
wah. Sepertinya sudah berkembang jauh.

Gini deh.
Yang membajak itu menurut anda, mencuri tidak?
Kalo jawaban saya : ya. Karena dia melakukan praktek mengambil tanpa ijin pemilik.

Bill Gates kenapa bisa kaya? Karena praktek dananya.

Beli barang palsu, menurut saya, tidak mencuri. Karena memang dengan label kualitas seperti itu, harga sekian, jelas ga masalah kan?

yang ngebajak? iya...

barang bajakan lan ada kekurangan juga.
kadang ada error, terus masalah registration juga... Contoh beli windows bajakan kita ga kan bisa update karena registration aslinya udah terdaftar... Kadang ngopynya ga bener bisa crash...

Quote
Bill Gates kenapa bisa kaya? Karena praktek dananya.

apa sama sekali ga da faktor Microsoftnya yang mashyur itu?

Offline El Sol

  • Sebelumnya: El Sol
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.752
  • Reputasi: 6
  • Gender: Male
Re: ANDA "MENCURI" TIAP HARI?
« Reply #74 on: 03 September 2007, 10:24:03 PM »
ketemu yg fresh neh...mohon dibaca..
Quote
Firefox ad-blocker extension causes angst

A Web site owner has blocked Firefox users from accessing his site in protest of a popular browser extension that blocks text and display ads.

Firefox users who go to http://jacklewis.net/weblog/ are redirected to Why Firefox is Blocked, which says the Adblock Plus extension undercuts Web sites dependant on advertising revenue.

"Accessing the content while blocking the ads therefore would be no less than stealing," wrote Danny Carlton, a Web site designer and author, who runs both sites. JackLewis.net is his personal blog site. "Millions of hard working people are being robbed of their time and effort by this type of software," he added in a posting on the Why Firefox is Blocked Web site.

The conflict underscores the dilemma facing Web sites that make money through advertising and offer free content to users. Adblock is just one of a variety of free tools, such as the Hosts file, that block the delivery of ads from servers run by ad networks.

The Hosts file can be employed to block ads for browsers such as Microsoft's Internet Explorer. Browsers can also be tweaked to block ads through modification of a CSS file, which contains rules on how content is displayed in a browser.

Carlton writes that he can't block only the Firefox users that have the extension installed, so he's blocking all Firefox users since it's "the only alternative." Carlton also posted PHP and JavaScript code that blocks Firefox users from viewing a Web page.

"The real problem is Adblock Plus's unwillingness to allow individual site owners the freedom to block people using their plug-in," Carlton wrote.

Carlton, who declined to comment for this story, is now enduring the invective of Firefox fans, which hasn't exactly been polite at times, he notes.

Adblock Plus is listed on a Mozilla Web site as the second most popular add-on for the open source browser. PC World, which is owned by IDG, named the extension one of the best 100 products of 2007.

Once installed, users can right-click on a banner ad to block it. Users can also subscribe to specific filter lists, which will block common ads delivered in certain regions. Users can also unblock ads, as well as see the full URLs for where the ads were served from.

Although Adblock is not created by Mozilla, Carlton also blames the organization, which is responsible for Firefox development.

"If you are offended by the Mozilla Corp.'s endorsement of dishonesty please contact the Mozilla Foundation and ask them to stop empowering Internet theft," Carlton wrote.

Mozilla officials had no comment on Thursday.

The creator of Adblock Plus, Wladimir Palant, wrote earlier this year that the popularity of the tool can be attributed to poor Web site design, which has overwhelmed users with too many ads.

"Why does everybody who puts up a site on the Internet assume that making users watch as many ads as possible is the best business strategy?" Palant wrote. "It isn't Mozilla who is pushing Adblock Plus into mainstream -- you [Web-site operators] are.

"As I wrote down earlier, there is only one reliable way to make sure your ads aren't blocked -- make sure the users don't want to block them," Palant wrote.

link : http://www.infoworld.com/article/07/...s-angst_1.html

bagi yg dah masuk websitene pake Firefox..bisa diliat kalo si website owner merasa Firefox mencuri dengan memblock ad dia..nah apakah dia mencuri? kalo tidak..kenapa bisa dibilank piracy itu mencuri? padahal mirip kok...bagi yg ndak pake firefox...liat bawah...

Quote
You've reached this page because the site you were trying to visit now blocks the FireFox browser.

    IMPORTANT NOTE: The Digg entry is FALSE!! No where do we assert that "since Firefox users have the ability to block ads, they must be thieves and must be blocked." AdBlockPlus denies site owners the freedom to block AdBlockPlus users, therefore all FireFox users (except those using IETab) are blocked. It's a simple matter of opposing the censorship on the part of AdBlockPlus and therefore the support offered to them by Mozilla.

The Mozilla Foundation and its Commercial arm, the Mozilla Corporation, has allowed and endorsed Ad Block Plus, a plug-in that blocks advertisement on web sites and also prevents site owners from blocking people using it. Software that blocks all advertisement is an infringement of the rights of web site owners and developers. Numerous web sites exist in order to provide quality content in exchange for displaying ads. Accessing the content while blocking the ads, therefore would be no less than stealing. Millions of hard working people are being robbed of their time and effort by this type of software.  Many site owners therefore install scripts that prevent people using ad blocking software from accessing their site. That is their right as the site owner to insist that the use of their resources accompanies the presence of the ads.

While blanket ad blocking in general is still theft, the real problem is Ad Block Plus's unwillingness to allow individual site owners the freedom to block people using their plug-in. Blocking FireFox is the only alternative. Demographics have shown that not only are FireFox users a somewhat small percentage of the internet, they actually are even smaller in terms of online spending, therefore blocking FireFox seems to have only minimal financial drawbacks, whereas ending resource theft has tremendous financial rewards for honest, hard-working website owners and developers..

Since the makers of Ad Block Plus as well as the filter subscriptions that accompany it refuse to allow website owners control over their own intellectual property, and since FireFox actively endorses Ad Block Plus, the sites linking to this page are now blocking FireFox until the resource theft is stopped.

Netscape users can simply set their browser to IE mode to continue to enjoy the site that sent you here. FireFox users can use Internet Explorer, Opera or Netscape (in IE mode) to access it. FireFox users also have the option of using the IE Tab plug-in which uses the IE rendering engine to display pages, but also disables the Ad Block Plus plug-in.

If you are offended by the Mozilla Corporation's endorsement of dishonesty please contact the Mozilla Foundation and ask them to stop empowering internet theft.
« Last Edit: 03 September 2007, 10:26:09 PM by El Sol »