//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula  (Read 421604 times)

0 Members and 2 Guests are viewing this topic.

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #825 on: 31 October 2008, 12:10:07 PM »
perbuatan baik.....

Kelihatannya perbuatan baik kitapun tergantung dari lingkungan/waktu/kondisi/dll....

1. org pertama yg mengebor sumur dan menyediakan air tsb utk dipergunakan suatu desa...
2. orang yg ke 10 menbebor sumur dan juga menyediakan air tsb utk dipergunakan suatu desa...

Pastideh seisi desa sangat berterima kasih pada org yg pertama melakukan hal tsb....
padahal orang yg ke 10 melakukan hal yg sama tetapi takkan sepengaruh org yg pertama...

Kalau dilihat dari Buddhism, apakah SAMA karma baik yg diterima #1 dan #2 ?
Kalau tidak sama kenapa ?

thanks atas pencerahannya.


~Dari sisi batin...

Tergantung batinnya saat melakukan kamma baik...

Masih ingat 3 tahapan dalam berdana :
1. Sebelum berdana
2. Saat berdana
3. Setelah berdana

Nah...kondisi batin #1 & #2 pada tahap2 tersebut itu sangat menentukan kualitet kamma baik itu dan juga hasilnya.

~Dari sisi proses kamma (kamma niyama)...
Ketika kamma niyama (proses kamma) berlangsung, citta niyama (proses citta) juga terjadi secara paralel.
Di dalam kamma niyama terjadi kombinasi berbagai proses lain seperti asas manfaat, asas waktu, asas lokasi, asas keterikatan, asas keselarasan sebagai moral objeknya dan subyeknya dan sebagainya.

Kamma itu kompleks... merupakan kombinasi dari berbagai kondisi yang hadir saat itu, maka itulah yang menentukan berat ringannya kamma.

Contoh :
1. org pertama yg mengebor sumur dan menyediakan air tsb utk dipergunakan suatu desa...---> waktu itu musim kemarau...di desa itu kekurangan air (terjadi kekeringan)
2. orang yg ke 10 mengebor sumur dan juga menyediakan air tsb utk dipergunakan suatu desa...---> agi musim hujan... di desa itu tidak membutuhkan air sumur itu... ;D

Jadi jelas ya... buah kamma baik yang di terima #1 & #2 itupun beda.

_/\_ :lotus:




« Last Edit: 31 October 2008, 12:19:42 PM by Lily W »
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #826 on: 31 October 2008, 01:02:30 PM »
kembali kepada saat itu, apakah Angulimala pada kejadian tersebut memiliki kehendak untuk membunuh/cetana. suatu perbuatan yg memiliki cetana barulah dapat dikatakan karma, baik itu karma baik maupun karma buruk. kemungkinan si X sudah habis masa hidup na dan mungkin karena kondisi yg cocok pada saat itu, si X dibunuh oleh Angulimala....

mohon dikoreksi bila ada kesalahan...

Betul sekali!!!!.... 100 utk bro santaz (kalo boleh 1.000, gw udah kasih  ;D)

itu disebut dengan kesesuaian kamma vipaka.......

nah ini yang orang sering terpeleset, seolah kamma adalah lingkaran bunuh membunuh, jadi pada kehidupan lampau, A bunuh B, dan kehidupan skrg B bunuh A......

ini pandangan yang kalau saya bilang : kamma-sentris... .seolah segala sesuatu itu hanya tergantung dari kamma semata, padahal masih ada niyama-niyama lainnya.......

semoga bisa bermanfaat yah  _/\_

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #827 on: 31 October 2008, 03:47:39 PM »
kembali kepada saat itu, apakah Angulimala pada kejadian tersebut memiliki kehendak untuk membunuh/cetana. suatu perbuatan yg memiliki cetana barulah dapat dikatakan karma, baik itu karma baik maupun karma buruk. kemungkinan si X sudah habis masa hidup na dan mungkin karena kondisi yg cocok pada saat itu, si X dibunuh oleh Angulimala....

mohon dikoreksi bila ada kesalahan...

Betul sekali!!!!.... 100 utk bro santaz (kalo boleh 1.000, gw udah kasih  ;D)

itu disebut dengan kesesuaian kamma vipaka.......

nah ini yang orang sering terpeleset, seolah kamma adalah lingkaran bunuh membunuh, jadi pada kehidupan lampau, A bunuh B, dan kehidupan skrg B bunuh A......

ini pandangan yang kalau saya bilang : kamma-sentris... .seolah segala sesuatu itu hanya tergantung dari kamma semata, padahal masih ada niyama-niyama lainnya.......

semoga bisa bermanfaat yah  _/\_

Waduh bro... penjelasannya menjadi semakin tidak jelas...
apa lagi itu niyama2 ?

Angulimara stelah membunuh 999 org dan masih dpt menjadi arahat karena :
...................  (satu kalimat cukup bro...)

thanks
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #828 on: 31 October 2008, 04:47:42 PM »
Waduh bro... penjelasannya menjadi semakin tidak jelas...
apa lagi itu niyama2 ?

Angulimara stelah membunuh 999 org dan masih dpt menjadi arahat karena :
...................  (satu kalimat cukup bro...)

thanks

Sori... saya ikut jawab yaah... ;D

Jawabannya adalah...
Karena Kamma baiknya itu telah mengkondisikan kamma baiknya yang lampau itu ikut berbuah dan menekan kamma buruknya itu menjadi tidak berbuah (expire date).

Semoga Bro Saceng cepat mengerti (jelas)yaah ... ;D  (saya udah jawab dengan 1 kalimat... deal? ;D )

Oh ya... di atas itu termasuk UPAGHATAKA KAMMA (kamma yang memotong Janaka Kamma agar tidak ada waktu menimbulkan hasil/akibat untuk selamanya).

Pasti Bro saceng bingung... apa itu Janaka Kamma? Janaka kamma adalah hukum yang menyebabkan timbulnya syarat untuk terlahirnya kembali suatu makhluk.

_/\_ :lotus:

~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline Hendra Susanto

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.197
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • haa...
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #829 on: 31 October 2008, 09:24:25 PM »
ikutan jawab ahhh ;D

bertemu dengan ajaran sang buddha merupakan berkah baik, apalagi bertemu dengan sang buddha yang merupakan berkah terbaik.

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #830 on: 01 November 2008, 10:50:06 AM »
Waduh bro... penjelasannya menjadi semakin tidak jelas...
apa lagi itu niyama2 ?

Angulimara stelah membunuh 999 org dan masih dpt menjadi arahat karena :
...................  (satu kalimat cukup bro...)

thanks

Sori... saya ikut jawab yaah... ;D

Jawabannya adalah...
Karena Kamma baiknya itu telah mengkondisikan kamma baiknya yang lampau itu ikut berbuah dan menekan kamma buruknya itu menjadi tidak berbuah (expire date).

Semoga Bro Saceng cepat mengerti (jelas)yaah ... ;D  (saya udah jawab dengan 1 kalimat... deal? ;D )

Oh ya... di atas itu termasuk UPAGHATAKA KAMMA (kamma yang memotong Janaka Kamma agar tidak ada waktu menimbulkan hasil/akibat untuk selamanya).

Pasti Bro saceng bingung... apa itu Janaka Kamma? Janaka kamma adalah hukum yang menyebabkan timbulnya syarat untuk terlahirnya kembali suatu makhluk.

_/\_ :lotus:



Quote
Karena Kamma baiknya itu telah mengkondisikan kamma baiknya yang lampau itu ikut berbuah dan menekan kamma buruknya itu menjadi tidak berbuah (expire date).

tambah ngak ngerti deh.....

karma baiknya itu (yg mana... apa yg dilakukan)
karma baiknya yg lampau (perbuatan di kehidupan sekarang, atau kehidupan lampau???)

Apakah karna kemampuan bermeditasi Angulimara yg begitu hebat setelah diajarkan Buddha,
maka walaupun dia telah membunuh 999 org, dia dapat menjadi arahat?

Seandaikata Angulimara tidak membunuh org dan tidak ketemu Buddha, apakah dia akan menjadi ararah ?
(pertanyaan tsb utk mengecek SALDO Angulimara....)
« Last Edit: 01 November 2008, 10:51:54 AM by johan3000 »
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #831 on: 01 November 2008, 11:08:37 AM »
Waduh bro... penjelasannya menjadi semakin tidak jelas...
apa lagi itu niyama2 ?

Angulimara stelah membunuh 999 org dan masih dpt menjadi arahat karena :
...................  (satu kalimat cukup bro...)

thanks

Sori... saya ikut jawab yaah... ;D

Jawabannya adalah...
Karena Kamma baiknya itu telah mengkondisikan kamma baiknya yang lampau itu ikut berbuah dan menekan kamma buruknya itu menjadi tidak berbuah (expire date).

Semoga Bro Saceng cepat mengerti (jelas)yaah ... ;D  (saya udah jawab dengan 1 kalimat... deal? ;D )

Oh ya... di atas itu termasuk UPAGHATAKA KAMMA (kamma yang memotong Janaka Kamma agar tidak ada waktu menimbulkan hasil/akibat untuk selamanya).

Pasti Bro saceng bingung... apa itu Janaka Kamma? Janaka kamma adalah hukum yang menyebabkan timbulnya syarat untuk terlahirnya kembali suatu makhluk.

_/\_ :lotus:



Quote
Karena Kamma baiknya itu telah mengkondisikan kamma baiknya yang lampau itu ikut berbuah dan menekan kamma buruknya itu menjadi tidak berbuah (expire date).

tambah ngak ngerti deh.....--->  ;D

karma baiknya itu (yg mana... apa yg dilakukan)--> sejak dia menyadari apa yg telah dilakukan (membunuh) itu adalah salah...itulah kamma baiknya dan kamma baiknya yg lain adalah terus melaksanakan ajaran Buddha, menjadi Bhikkhu, meditasi vipassana bhavana dll

karma baiknya yg lampau (perbuatan di kehidupan sekarang, atau kehidupan lampau???) ---> lampau itu bisa kehidupan sekarang (yg telah berlalu) maupun kehidupan yang lalu (bukan kehidupan sekarang).


Apakah karna kemampuan bermeditasi Angulimara yg begitu hebat setelah diajarkan Buddha,
maka walaupun dia telah membunuh 999 org, dia dapat menjadi arahat? ---> itu juga salah satu penyebabnya.

Seandaikata Angulimara tidak membunuh org dan tidak ketemu Buddha, apakah dia akan menjadi ararah ? ---> ceritanya lain lagi yaah... ;D
(pertanyaan tsb utk mengecek SALDO Angulimara....)---> kalo Saldo Bro saceng gimana?  ;D
« Last Edit: 01 November 2008, 11:12:04 AM by Lily W »
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline fabian c

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.095
  • Reputasi: 128
  • Gender: Male
  • 2 akibat pandangan salah: neraka atau rahim hewan
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #832 on: 01 November 2008, 11:24:39 AM »
Teman-teman ikut nimbrung ya...?

Meditasi tidak hanya merupakan hasil dari kamma lampau, umumnya kamma lampau hanya menciptakan kondisi dalam kehidupan sekarang, umpamanya dalam kasus Angulimala ia bertemu guru luar biasa (Sang Buddha) ia memiliki batin yang pada dasarnya cerdas, faktor-faktor batin yang kuat (ia membunuh 999 orang bukan dengan kebencian, tetapi karena pandangan salah, disebabkan kepatuhan terhadap gurunya) dll.

Ia maju di dalam meditasi, karena setiap hari kita bermeditasi maka kita menumpuk karma baik bukan hanya untuk masa yang akan datang, atau sesudah kita mati.

Setiap kita duduk bermeditasi kita memupuk karma baik dan kondisi untuk meditasi sesudahnya, besok, lusa, minggu depan, bulan depan dstnya... jadi parami yang kita lakukan sekarang berbuah pada waktu meditasi besok, dstnya... (kamma kebiasaan istilah Palinya silahkan bertanya kepada saudari Lily, saya lupa istilahnya :-[)...

Semoga keterangan ini bermanfaat bagi kita semua..

sukhi hotu...
« Last Edit: 01 November 2008, 11:27:50 AM by fabian c »
Tiga hal ini, O para bhikkhu dilakukan secara rahasia, bukan secara terbuka.
Bercinta dengan wanita, mantra para Brahmana dan pandangan salah.

Tiga hal ini, O para Bhikkhu, bersinar secara terbuka, bukan secara rahasia.
Lingkaran rembulan, lingkaran matahari serta Dhamma dan Vinaya Sang Tathagata

Offline Lily W

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.119
  • Reputasi: 241
  • Gender: Female
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #833 on: 01 November 2008, 11:45:57 AM »
Ko Fabian...

Kamma Kebiasaan = Acinna Kamma atau Bahula kamma yaitu perbuatan yang merupakan kebiasaan bagi seseorang karena seringnya dilakukan.

_/\_ :lotus:
~ Kakek Guru : "Pikiran adalah Raja Kehidupan"... bahagia dan derita berasal dari Pikiran.
~ Mak Kebo (film BABE) : The Only way you'll find happiness is to accept that the way things are. Is the way things are

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #834 on: 03 November 2008, 09:57:34 AM »
Hukum sebab akibat..........

kalau kita membunuh org lain....(kita melakukan karma tidak baik)...
org yg terbunuh melunasin karma tidak baiknya....

Saya mencubit seseorang (gemes)....dgn keras
tetapi dia TIDAK MARAH dan dgn Sabar menahan kesakitannya...

1. Apakah dia melunasin karma lampaunya?
2. Apakah dgn tidak Marah/benci...
   malah menasehatin bahwa perbuatan tsb tidak baik....
     dia malah mendptkan karma baik?

Apakah setiap kejadian, kita berkesempatan MENDAPATKAN/MENGOLEKSI
    karma baik (kalau kita mau)?

Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #835 on: 03 November 2008, 10:04:05 AM »
Hukum sebab akibat.....

Kalau kita mengajarkan dan memberikan buku2 pada org lain...
dan membuat org lain pintar....

katanya kehidupan yg akan datang kita akan LEBIH PINTAR LAGI
dalam hal pembelajaran, dan ilmu pengetahuan....

Kita dpt lebih pintar karna ada ORG YG DIPINTARKAN oleh kita....
(ada yg diuntungkan, sehingga kita mendpt karma baik)....

Nah kalau dlm Meditasi, menurut Bro Fabian c yg luar biasa.....
kita juga memetik karma baik.....

pertanyaan :
Mendapatkan karma baik dlm menjalankan meditasi....,
   Bagaimana proces Karma baik itu DIDAPATKAN/DIPEROLEH oleh kita?
Adakah pihak org lain yg diuntungan dari MEDITASI kita?
Apakah tanpa menguntungkan pihak org lain, kita juga DPT MENGUMPULKAN KARMA BAIK?


trims sebelumnya...
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #836 on: 03 November 2008, 01:27:00 PM »
kembali kepada saat itu, apakah Angulimala pada kejadian tersebut memiliki kehendak untuk membunuh/cetana. suatu perbuatan yg memiliki cetana barulah dapat dikatakan karma, baik itu karma baik maupun karma buruk. kemungkinan si X sudah habis masa hidup na dan mungkin karena kondisi yg cocok pada saat itu, si X dibunuh oleh Angulimala....

mohon dikoreksi bila ada kesalahan...

Betul sekali!!!!.... 100 utk bro santaz (kalo boleh 1.000, gw udah kasih  ;D)

itu disebut dengan kesesuaian kamma vipaka.......

nah ini yang orang sering terpeleset, seolah kamma adalah lingkaran bunuh membunuh, jadi pada kehidupan lampau, A bunuh B, dan kehidupan skrg B bunuh A......

ini pandangan yang kalau saya bilang : kamma-sentris... .seolah segala sesuatu itu hanya tergantung dari kamma semata, padahal masih ada niyama-niyama lainnya.......

semoga bisa bermanfaat yah  _/\_

Waduh bro... penjelasannya menjadi semakin tidak jelas...
apa lagi itu niyama2 ?

Angulimara stelah membunuh 999 org dan masih dpt menjadi arahat karena :
...................  (satu kalimat cukup bro...)

thanks

dear bro johan,

mungkin barangkali lebih baik jika bro johan bisa searching2 dulu di internet??

karena kalau saya lihat, pertanyaan bro johan walau berbeda, namun terus berputar2 pada topik2 yang sama dimana utamanya adalah Kamma dan Anatta

Coba bro johan juga mengoleksi pertanyaan2 anda sendiri, dan bagaimana jawaban dari rekan2

semoga bisa dimengerti agar kita semua bisa mulai mempraktekkan dhamma yang kita dapat dalam kehidupan sehari2...

Offline johan3000

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 11.552
  • Reputasi: 219
  • Gender: Male
  • Crispy Lotus Root
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #837 on: 03 November 2008, 04:37:06 PM »
kembali kepada saat itu, apakah Angulimala pada kejadian tersebut memiliki kehendak untuk membunuh/cetana. suatu perbuatan yg memiliki cetana barulah dapat dikatakan karma, baik itu karma baik maupun karma buruk. kemungkinan si X sudah habis masa hidup na dan mungkin karena kondisi yg cocok pada saat itu, si X dibunuh oleh Angulimala....

mohon dikoreksi bila ada kesalahan...

Betul sekali!!!!.... 100 utk bro santaz (kalo boleh 1.000, gw udah kasih  ;D)

itu disebut dengan kesesuaian kamma vipaka.......

nah ini yang orang sering terpeleset, seolah kamma adalah lingkaran bunuh membunuh, jadi pada kehidupan lampau, A bunuh B, dan kehidupan skrg B bunuh A......

ini pandangan yang kalau saya bilang : kamma-sentris... .seolah segala sesuatu itu hanya tergantung dari kamma semata, padahal masih ada niyama-niyama lainnya.......

semoga bisa bermanfaat yah  _/\_

Waduh bro... penjelasannya menjadi semakin tidak jelas...
apa lagi itu niyama2 ?

Angulimara stelah membunuh 999 org dan masih dpt menjadi arahat karena :
...................  (satu kalimat cukup bro...)

thanks

dear bro johan,

mungkin barangkali lebih baik jika bro johan bisa searching2 dulu di internet??

karena kalau saya lihat, pertanyaan bro johan walau berbeda, namun terus berputar2 pada topik2 yang sama dimana utamanya adalah Kamma dan Anatta

Coba bro johan juga mengoleksi pertanyaan2 anda sendiri, dan bagaimana jawaban dari rekan2

semoga bisa dimengerti agar kita semua bisa mulai mempraktekkan dhamma yang kita dapat dalam kehidupan sehari2...

bro markosprawira  yg baik...

trims atas anjurannya...

memang masalah karma dan anata...masih
menjadi pelajaran berat bagi saya utk mengerti...

Kalau ada senior2 yg dpt memberikan pengarahan..
tentu sangat membantu....

dan mohon maaf, kalau ada pertanyaan yg kurang
tepat cara menanyakkannya.....

thanks...
Nagasena : salah satu dari delapan penyebab matangnya kebijaksanaan dgn seringnya bertanya

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #838 on: 04 November 2008, 11:19:58 AM »
bro markosprawira  yg baik...

trims atas anjurannya...

memang masalah karma dan anata...masih
menjadi pelajaran berat bagi saya utk mengerti...

Kalau ada senior2 yg dpt memberikan pengarahan..
tentu sangat membantu....

dan mohon maaf, kalau ada pertanyaan yg kurang
tepat cara menanyakkannya.....

thanks...

dear bro johan,

kalau saya boleh saran, begini....... anda bisa baca2 dulu teoritisnya (tentunya yang benar, yaitu dari tipitaka) dan penjabarannya, lalu diaplikasikan ke dalam hidup sehari2......

misal anda bisa baca2 di :
Kamma dan Anatta : www.buddhistonline.com/dsgb/ad01.shtml
Hubungan Kamma dan Anatta : www.buddhistonline.com/tanya/td156.shtml

atau jika anda berkenan baca buku bahasa Inggris, saya ada buku The Buddha's Doctrine of Anatta by Bhikkhu Buddhadasa... buku yg sangat bagus sekali dalam menjelaskan mengenai Anatta

Karena jika anda hanya berlandaskan pada teori semata tanpa membaca penjabaran apalagi mempraktekkan, sementara dalam hidup ini, semua diukur berdasar Atta dan materialis, maka anda akan terus dan terus semakin bertanya2 (dan + bingung)

Hal ini pernah saya alami juga dulu...... tau teori kamma, anatta, anicca, dukkha.. kalau boleh dibilang hapal..... tapi karena tidak praktek, membuat saya merasa bhw buddhism itu cm teoritis aja, ga bs dipraktekkan dalam dunia nyata. Karena itu, saya "melirik" ke paham2 lain.

Namun ternyata kondisi saya pas, dan bertemu dengan mentor yang bisa membimbing sehingga bisa memberitahu betapa hebatnya guru Buddha dan bagaimana mengaplikasikan buddhism dalam hidup kita.....

percayalah... semakin anda mempraktekkan ajaran buddha, anda akan merasa kualitas hidup anda semakin meningkat dan batin semakin tenang

semoga bisa bermanfaat yah  _/\_

Offline Vijayo

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 10
  • Reputasi: 2
Re: Ngapain Jadi Buddhist? Q & A untuk Pemula
« Reply #839 on: 04 November 2008, 09:44:19 PM »
gw jadi buddhis sih ikut-ikutan doang
hope this is my last life as human

 

anything