//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha  (Read 19170 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline N1AR

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 930
  • Reputasi: 22
  • Yui
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #45 on: 28 March 2009, 11:37:58 AM »
meditasi = Pannati Dhamma
nibanna = Paramattha Dhamma

Offline fabian c

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.095
  • Reputasi: 128
  • Gender: Male
  • 2 akibat pandangan salah: neraka atau rahim hewan
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #46 on: 28 March 2009, 11:44:55 AM »
bagaimana mengetahui kalau dukkha telah berhenti? seperti keberhasilan di meditasi?

Saudara N1AR yang baik,

Berhentinya dukkha disebabkan non-grasping, berhentinya dukkha yang dimaksud diatas juga  dilanjutkan dengan mengalami Nibbana pada saat itu juga.

Non grasping terhadap kondisi-kondisi menyebabkan kondisi-kondisi juga berhenti. Dengan berhentinya kondisi-kondisi maka dukkha juga lenyap, akibatnya Avijja lenyap dan batin mengalami Nibbana.

semoga keterangan ini membantu

Sukhi hotu,

 _/\_
Tiga hal ini, O para bhikkhu dilakukan secara rahasia, bukan secara terbuka.
Bercinta dengan wanita, mantra para Brahmana dan pandangan salah.

Tiga hal ini, O para Bhikkhu, bersinar secara terbuka, bukan secara rahasia.
Lingkaran rembulan, lingkaran matahari serta Dhamma dan Vinaya Sang Tathagata

Offline fabian c

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.095
  • Reputasi: 128
  • Gender: Male
  • 2 akibat pandangan salah: neraka atau rahim hewan
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #47 on: 28 March 2009, 11:46:29 AM »
meditasi = Pannati Dhamma
nibanna = Paramattha Dhamma


Saudara N1AR yang baik,

Pengertiannya adalah: Paramattha Dhamma dialami pada waktu kita bermeditasi

sukhi hotu,

 _/\_

Tiga hal ini, O para bhikkhu dilakukan secara rahasia, bukan secara terbuka.
Bercinta dengan wanita, mantra para Brahmana dan pandangan salah.

Tiga hal ini, O para Bhikkhu, bersinar secara terbuka, bukan secara rahasia.
Lingkaran rembulan, lingkaran matahari serta Dhamma dan Vinaya Sang Tathagata

Offline dilbert

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.935
  • Reputasi: 90
  • Gender: Male
  • "vayadhamma sankhara appamadena sampadetha"
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #48 on: 28 March 2009, 12:29:28 PM »
Quote
sdr.fabian...

apakah nibbana hanya dialami/direalisasi oleh meditator yang duduk bermeditasi saja ?

Saudara Dilbert yang baik,

Nibbana bisa dialami dalam berbagai posisi; duduk, berdiri, jalan atau berbaring. Bahkan Bhante Ananda lebih unik lagi, beliau mengalami Nibbana dalam posisi akan berbaring.

Yang saya maksudkan pada umumnya meditator mengalami hal ini dalam posisi duduk.

sukhi hotu

 _/\_

yap... dari cerita, Y.A. Ananda mencapai kesucian arahat diluar 4 postur biasa, yaitu pada saat akan berbaring. mungkin posisi 45 derajat... hehehehe
VAYADHAMMA SANKHARA APPAMADENA SAMPADETHA
Semua yang berkondisi tdak kekal adanya, berjuanglah dengan penuh kewaspadaan

Offline ika_polim

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 323
  • Reputasi: -16
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #49 on: 15 April 2009, 07:44:35 PM »
ketika Buddha Gautama bermeditasi dengan cara extrem apa sudah mencapi Arahat?
di MAHASACCAKA SUTTA ada perbincangan dewa2 sebagai berikut
Ketika para dewa melihat diriku, mereka berkata: "Samara Gotama telah mati". Dewa-dewa lain berkata: "Samara Gotama tidak mati, ia hampir mati". Para dewa yang lain berkata: "Samara Gotama itu tidak mati dan bukan dalam keadaan mau mati; ia seorang Arahat. Inilah cara para Arahat."
apa kalau Arahat cuma mencapai "penerangan"

Aku berpikir: "Apabila seorang petapa atau brahmana merasakan rasa sakit, bergetar, menusuk dikarenakan keinginan kerasnya, rasa itu dapat menyamai keadaanku ini tetapi tidak dapat melampauinya. Kapanpun seorang petapa atau brahmana pada waktu yang akan datang akan merasakan sakit, bergetar dan perasaan menusuk yang amat tajam disebabkan keinginan-keinginan kerasnya. Keadaan itu dapat menyamai perasaanku itu tapi bukan melebihinya. Kapanpun seorang petapa atau brahmana pada waktu sekarang merasakan sakit, bergetar atau perasaan yang menusuk disebabkan karena keinginan kerasnya, keadaan sakit itu bisa menyamai perasaanku itu namun tidak melebihinya. Tetapi dengan melaksanakan hal yang amat menyakitkan ini saya mencapai tingkat yang tidak beda dengan keadaan manusia biasa yang belum mencapai pengetahuan dan pandangan ariya. Apakah masih ada jalan lain untuk pencapaian penerangan sempurna?
penerangan sempurna? sammasambuddha


IMHO, bukankah yg lbh seharusnya diprioritaskan adalah berani menghargai dan selanjutnya disemangati oleh berbagai pengalaman "penerangan sendiri" yang masih bersifat sgt2 relatif yang kemudian mampu menjadikan itu semua sbg "anak2 tangga" menuju dan mencapai/merealisasikan penerangan yang sesungguhnya???

ika.

Offline ENCARTA

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 797
  • Reputasi: 21
  • Gender: Male
  • love letters 1945
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #50 on: 16 April 2009, 09:15:26 AM »
kenapa penerangan sendiri yg membingungkan masih harus dicari sendiri, kalau memang sang Buddha sudah menemukan formulanya.
seperti ada orang menemukan mobil
seharusnya dari blueprintnya kita bisa bikin mobil itu sama percis seperti yg sudah digambarkan
tanpa harus direka2 lagi kan

Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #51 on: 17 April 2009, 08:54:32 AM »
 [at] ENCARTA

Apa semua mobil itu persis sama?

silahkan lihat berapa banyak produsen mobil, berapa banyak merk dan tipe dari setiap produsen
berapa banyak merk dan tipe dari komponen yg digunakan seperti ban, sekrup, wiper bahkan sampai bahan jok yg digunakan.....

Tapi apakah karena berbeda merk, tipe, produsen atau ban yg digunakan, lalu disebut bhw itu bukan mobil? tentunya tidak khan.... itu tetap adalah mobil

Sama seperti Anda lulus SD dengan ranking 1, nilai rapor rata2 9.5
Saya juga lulus SD tapi ranking 45 dengan nilai rata2 rapor 6.5
Sama-sama lulus SD namun kualitasnya berbeda

Demikian juga pencerahan/nibbana. Buddha sudah menerangkan dengan sempurna namun setiap mahluk mempunyai keistimewaan dan kendala tersendiri yang tidak bisa disamakan

metta

Offline ika_polim

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 323
  • Reputasi: -16
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #52 on: 17 April 2009, 11:06:02 AM »
kenapa penerangan sendiri yg membingungkan masih harus dicari sendiri, kalau memang sang Buddha sudah menemukan formulanya.
seperti ada orang menemukan mobil
seharusnya dari blueprintnya kita bisa bikin mobil itu sama percis seperti yg sudah digambarkan
tanpa harus direka2 lagi kan

IMHO, yang dinamakan "penerangan/pencerahan" itu sgt2 bersifat "subyektif/pribadi", jadi walupun "Penerangan/Pencerahan" yang "Sempurna" itu akan mempunyai "Esensi yang Sama , Satu dan itu-itu juga", namun krn sifat "ke unik an" dari setiap pribadi adalah berbeda hampir dlm segala hal, maka jalan keluar yang paling OK dan masuk akal adalah tetap spt yang sempat saya ungkap di atas, yaitu: menghargai setiap "pengalaman penerangan/pencerahan relatif" serta mau terus disemangati oleh pengalaman serta pengetahuan langsung tsb dan menjadikannya sebagai sarana/fasilitas paling singkat perealisasian Nibbana itu!!!

Btw, ternyata Tipitakapun lbh banyak dan menenkankan tata cara prosesnya dan bukan membuang waktu membicarakan ttg hal Nibbananya???


ika.

Offline ENCARTA

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 797
  • Reputasi: 21
  • Gender: Male
  • love letters 1945
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #53 on: 17 April 2009, 12:04:54 PM »
Quote
Btw, ternyata Tipitakapun lbh banyak dan menenkankan tata cara prosesnya dan bukan membuang waktu membicarakan ttg hal Nibbananya???
se7 kenapa yah

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #54 on: 17 April 2009, 12:14:55 PM »
 [at] love letters 1945

karena Nibbana itu adalah pengalaman pribadi......... dan bila disampaikan dengan kata2....... maka nanti terjadi kebingungan..... karena maknanya tidak dapat dicerap oleh mereka yg masih gelo...

makanya lebih baik disampaikan prosesnya.... sehingga biar tercapai Nibbana.....

dan ingat Nibbana itu untuk dicapaii.... bukan untuk di mengerti........
i'm just a mammal with troubled soul



Offline ENCARTA

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 797
  • Reputasi: 21
  • Gender: Male
  • love letters 1945
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #55 on: 17 April 2009, 12:18:09 PM »
wuih ebat hatred.. udah maju nih :jempol:

Offline ika_polim

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 323
  • Reputasi: -16
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #56 on: 17 April 2009, 12:19:54 PM »
[at] love letters 1945

karena Nibbana itu adalah pengalaman pribadi......... dan bila disampaikan dengan kata2....... maka nanti terjadi kebingungan..... karena maknanya tidak dapat dicerap oleh mereka yg masih gelo...

makanya lebih baik disampaikan prosesnya.... sehingga biar tercapai Nibbana.....

dan ingat Nibbana itu untuk dicapaii.... bukan untuk di mengerti........

IMHO, karena Nibbana itu bukan "suatu tempat" tapi "suatu frekuensi unik pada gelombang otak manusia"!!!

ika.

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #57 on: 17 April 2009, 12:30:18 PM »
om ika... gmana seh......

tadi katanya Nibbana itu dah gak ada getaran lagi...........

sekarang malah dibilang frekuensi.....
i'm just a mammal with troubled soul



Offline markosprawira

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.449
  • Reputasi: 155
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #58 on: 17 April 2009, 04:29:02 PM »
om ika... gmana seh......

tadi katanya Nibbana itu dah gak ada getaran lagi...........

sekarang malah dibilang frekuensi.....

Makna yg sangat dalam........

GRP utk hat deh.........

Offline dilbert

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.935
  • Reputasi: 90
  • Gender: Male
  • "vayadhamma sankhara appamadena sampadetha"
Re: [ask]perbedahan pencerahan Arahat dan Sammasambuddha
« Reply #59 on: 17 April 2009, 04:44:54 PM »
om ika... gmana seh......

tadi katanya Nibbana itu dah gak ada getaran lagi...........

sekarang malah dibilang frekuensi.....

ikutan GRP sent juga...

Mantap... TOP MARKOTOP...
VAYADHAMMA SANKHARA APPAMADENA SAMPADETHA
Semua yang berkondisi tdak kekal adanya, berjuanglah dengan penuh kewaspadaan