//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam  (Read 11052 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« on: 22 April 2008, 12:49:42 PM »
Namo Buddhaya, Salam sejahtera untuk teman Sedharma


Pada Tanggal 03 April 2008, saya mendapatkan kabar bahwa adik dari teman saya yang di batam mengalami kecelakaan, setelah saya cek kebenarannya dengan menelepon ke Rumah Sakit Awal Bros Batam No Telp. (0778) 431777 / (0778) 429528, semuanya adalah benar.

Kecelakaan yang menimpa Saudari. Agusli di depan halte antara UIB dan Perumahan Sandona Batam, pada hari Kamis, 06 Maret 2008.

Pada saat itu, dia baru saja selesai makan dari rumah dan akan berangkat ke kampusnya, untuk menyelesaikan robot yang sedang di buatnya bersama timnya. Karena dia mempunyai Target tahun 2008 ini adalah untuk ikut lomba Kontes Robot Cerdas Indonesia (KRCI) mewakili Universitasnya, yaitu Universitas Internasional Batam.

Setelah terjadi kecelakaan, dia masih sempat menelpon kakak dia yang kedua, bicara sebentar, dia tidak kuat lagi, lalu ada orang yang membantunya untuk bicara dan mengatakan lokasi kejadian kecelakaan kepada kakak dia yang kedua sehingga kakak dia langsung ke tempat kejadian dan membawanya ke rumah sakit Awal Bros.

Dan pada saat itu, hampir jam 8 malam, dan dokter langsung melakukan pemeriksaan radiologi (scan di bagian kepalanya), dan setelah di periksa, dokter menyatakan, tulang tengkoraknya retak dan mengalami pendarahan di dalam otak.
Karena pada saat itu ,dokter spesialis tidak ada di tempat, maka dokter lain tidak dapat melakukan operasi tersebut, karena besar sekali resikonya. Jadi disaat pagi harinya, kakak dia berserta suaminya, membawanya ke “General Hospital” di Singapore, dan pada saat tiba disana, mereka langsung melakukan pemeriksaan dan menghabiskan waktu kurang lebih 2 jam.

Setelah itu, salah satu dokter yang bertugas menjelaskan kepada keluarga Saudari. Agusli, bahwa sudah terlambat membawanya ke sini, mereka tidak mempermasalahkan uang, Dokter disana memberitahukan kepada Pihak Keluarga Agusli bahwa demikian berdasarkan hasil Check up yang telah mereka lakukan.

Pada saat mendengar hal itu, kami sekeluarga sedih sekali. Saya percaya teman – teman bisa merasakan moment saat itu. Walaupun demikian pernyataan yang telah di keluarkan dokter, ini masih sangat sulit diterima oleh mereka, mereka mencoba untuk menyampaikan kepada dokter, apakah tidak ada cara lain, bagaimana bila di operasi, dll.. Dokter hanya mengatakan , kami minta maaf, bukan kami tidak mau melakukan operasi, tapi karena apabila dilakukan pun, persentasenya kecil sekali. Dan ada hukum yang berlaku lagi di Negara Sigapura, apabila ada orang yang meninggal disana karena kecelakan, maka  polisi Singapura berhak untuk mengatopsi tubuh tersebut, dan setelah selesai baru di kembalikan ke keluarganya. Dengan segala pertimbangan dan ide yang kami pikirkan ini itu, akhirnya, dengan berat hati mereka putuskan untuk membawanya kerumah sakit semula, yaitu Rumah Sakit Awal Bros, Batam.

Mereka tiba kembali di rumah sakit Awal Bros hari Jumat Malam, 07 Maret 2008 dan dokter specialis syaraf langsung melakukan pengecekan dan setelah itu, keluarganya di panggil, di Tanya, apakah mau di operasi atau tidak. Pada saat itu, mereka mengatakan tidak karena kondisinya yang memburuk, dan kami sepakati untuk di masukkan keruang ICU (Intensive Care Unit) terlebih dulu, lihat gimana perkembangannya. Setelah keesokannya ada perkembangan dalam dirinya, maka kami sekeluarga menyetujui untuk di operasi dan akhirnya operasi di lakukan pada hari Sabtu malam (08 Maret 2008) oleh dokter Gumar (Dokter Spesialis) dan timnya, sekitar jam 11.30 malam gitu. Dan operasi itu memakan waktu sekitar 3 jam dan 15 menit.

Dokter kemudian memanggil Papa Agusli kedalam dan memberitahukan bahwa operasi telah berjalan sukses dan tinggal tergantung oleh Agusli sendiri, kapan sadarnya. Hingga beberapa hari ini, Agusli masih juga belum menyadarkan diri, Agusli masih berada di ruang ICU (Intensive Care Unit). Setelah mendapat izin dari pihak keluarga, pada tanggal 18 Maret pagi, Dokter Ansih,  melakukan operasi keduanya terhadap Agusli yaitu di bagian lehernya, di bawah pita suaranya, untuk membantu mempermudah pernapasannya dan mencegah infeksi. Dan yang saya dapatkan, keadaan Agusli udah lebih baik, ini di tunjukkan dengan adanya gerakan pada matanya (alisnya goyang – goyang ) dan mulutnya komat kamit, walaupun dia blm sadar.

Kabar terakhir saya dapatkan Saudari Agusli dibawa ke Malaka (Malaysia) untuk perawatan dan perobatan lanjutan di Rumah Sakit “Pantai Air Keruh di Malaysia.

Teman - teman, Adik Jufiur/Juve, besok akan di bawa ke Malaka (Malaysia) untuk perawatan dan perobatan lanjutan. Besok akan berangkat jam 7:30 dari Batam Centre. Perjalanan di perkirakan antara 5 - 6 jam untuk mencapai RS Pantai Air Keruh di Malaka. Saya mohon kepada teman - teman untuk mendoakannya agar perjalanannya berjalan lancar dan perawatan dan perobatanya berjalan lancar sehingga dia cepat sembuh dan sehat kembali. Terimakasih Teman - teman semua.

Kami sekeluarga mohon kepada teman – teman untuk dapat mendoakannya agar perjalanannya berjalan lancer, perawatan dan perobatanya berjalan lancer sehingga dia cepat sembuh dan sadar kembali dari sakitnya.

Bagi teman – teman yang berkenan membantu meringankan beban keluarga kami, kami akan sangat berterima kasih, dan bantuan teman – teman tidak hanya berupa materi, tapi bisa juga doa, saya yakin Agusli akan dapat merasakan dan mendapatkan hasilnya. Setiap bantuan dari teman – teman, sangat berarti bagi Agusli dan keluarga.

Adapun misi saya dalam membagi cerita diatas adalah untuk mengajak teman-teman yang sekiranya ingin ikut membantu Agusli berserta Keluarganya.

Transfer dana dapat dilakukan ke rekening DhammaCitta, yaitu :

Bank            : Bank Central Asia cabang Kebon Jeruk Raya, Jakarta
No Rek         : 6560 70 80 91
  (IDR)
Atas Nama   : BENNY
Swift Code & Alamat Bank: ShowHide
Swift Code    : CENAIDJA
Alamat         : KCP Kebon Jeruk Raya
                     Rukan Business Park Blok B 1-2
                     Jl. Meruya Ilir No. 88 Jakarta - Indonesia


setelah transfer, mohon informasikan bukti transfer ke :
hendra_susanto [at] dhammacitta.org atau
dana [at] dhammacitta.org atau
kirim private message (PM) ke Hendra Susanto  sms ke 0816.87.7882 atau
kirim private message (PM) ke Elin

Foto-Foto Bukti Tentang Agusli dapat dilihat di :

http://www.friendster.com/viewphotos.php?a=0&uid=57407432

NB : Penutupan Penerimaan dana Tanggal 26 Mei 2008.

Untuk para donator yg ingin mengetahui kejelasan keadaan Saudari Agusli, boleh menghubungi Kakak Agusli di 081 9223 2363
Telepon Kakak Agusli yang sekarang lagi di Malaysia : (007) 601 6621 4593
Ataupun boleh menanyakan kepada Saudara Mui Sing : 081 9223 2363.

Untuk menghindari kesalahpahaman dan kecurigaan, saya akan melampirkan laporan penggunaan dana dan melampirkan foto-foto terbaru nantinya.

Saya dengan senang hati menerima kritik dan saran dari teman-teman dan sekiranya ada pertanyaan mohon jangan sungkan untuk posting thread baru di Board DhammaCitta Peduli.

Akhir kata, saya mewakili keluarga mengucapkan banyak terimakasih dan semoga jasa baik yang telah teman – teman lakukan akan kembali berlimpah kepada teman –teman semua dan keluarga.

Semoga Buddha dan Boddhisatva selalu memberkati dan semoga semua mahluk berbahagia.

Terima Kasih.

Salam Metta

Na Mo A Mi Tuo Fo

Me : Felix Angkasa.

Info lebih Lengkap Kunjungi : www.dhammacitta.org//forum/
di Board DhammaCitta Peduli

_/\_ :lotus:


[mod]Pembaruan nomor rekening DhammaCitta[/mod]
« Last Edit: 01 March 2011, 12:20:56 AM by Elin »
Smile Forever :)

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #1 on: 22 April 2008, 01:30:47 PM »
Informasi mengenai Agusli ini kami dapatkan dari Rekan forum kita yaitu Sis Mui Sing, Kebetulan Mui Sing mengenal Jufe dari perkumpulan di Vihara Buddhayana Batam. Jufe merupakan kakak dari Agusli yang saat ini terbaring koma di RS Awal Bross, Batam.

Jika ada pertanyaan dari rekan2 forum, silahkan di sampaikan .. Nanti akan kami teruskan ke yang bersangkutan.

Informasi terbaru mengenai keadaan dari Agusli dan dana yang di butuhkan, akan kami usahakan update ...

Anumodana _/\_



Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #2 on: 23 April 2008, 01:46:19 PM »
Pengalangan dana sudah boleh dilakukan  _/\_
Smile Forever :)

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #3 on: 24 April 2008, 11:08:19 AM »
Update keadaan Agusli yang sekarang berada di Malaysia untuk pengobatan lebih lanjut, dan menurut kabar dari kakak Agusli bernama Jufe bahwa Keadaan adiknya sedikit membaik di Malaysia.

Kemarin Dokter di malaysia mengambil cairan dari sumsum tulang belakang Agusli untuk pengecekan apakah terdapat Virus atau tidak ? ... Jika tidak ada Virus, maka dokter akan memasang sejenis selang dari otak ke jantung, Karena cairan otak saat ini sudah melewati batas normal. Sebaliknya jika terdapat virus, maka dokter akan mencarikan cara lain.

Demikian keadaan terbaru dari Agusli, Semoga Agusli segera sembuh ... _/\_







Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #4 on: 24 April 2008, 03:57:12 PM »
Informasi terbaru dari Mui Sing :

Jufe Lim: Teman - teman  Besok tanggal 25 April 2008, Adik Juve/Jufiur, yaitu Agusli, Akan di Operasi, di RS PANTAI, MALAKA, Oleh Dr CHEE WEI LIAM untuk Pemasangan Pipa, Penyedotan Kelebihan Cairan di Kepala dan Pemasangan Tengkorak(bila memungkinkan) jika tidak diganti Plastik. Mohon doa dari teman - teman semua Agar Operasi Tersebut Berjalan Lancar. Kabar Selanjutnya akan saya beritahukan kepada teman - teman lagi. Terimakasih Teman - Teman. Semoga Semua Makhluk Berbahagia.

_/\_


Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #5 on: 29 April 2008, 03:01:41 PM »
Informasi terbaru dari Agusli ( Batam ) Di malaysia :

- Saat ini kondisi Agusli sudah lebih membaik, walaupun belum sadar namun dokter malaysia telah mencabut selang oksigen yang di pasang untuk pernafasan Agusli, karena Agusli sudah mampu bernafas sendiri tanpa bantuan alat lagi.

- Dokter malaysia sedang mencoba untuk mendudukkan Agusli di kursi roda, Karena menurut dokter jika Agusli berada di tempat tidur terus kurang bagus buat tubuhnya.

Demikian informasi terbaru dari Jufe dan Mui Sing ... Anumodana.


Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #6 on: 14 May 2008, 04:20:41 PM »
Informasi dari Juve :

Teman - teman, saya mau update kabar Agusli ( Adik Juve ). Kondisinya sudah lebih baik daripada sebelumnya. Beberapa hari ini, dia menjalani Rehab, di berdirikan dengan Mesin dan di bantu untuk duduk juga. Tubuhnya masih blm kuat, masih blm bisa kontrol, yang pasti dia selalu berjuang untuk sembuh dan akan terjadi. Cia you untuk dia yach teman - teman. Dan Dokter mengatakan, bbrp hari lagi blh dirawat dirumah, apabila kondisi Agusli stabil. Semoga perawatan yang akan dijalankan dirumah, akan memberikan hasil yang baik dan Agusli akan cepat Pulih. Saya mewakili keluarga mengucapkan banyak terimakasih atas dukungan dan bantuan yang telah di lakukan teman - teman. Semoga begitu lah adanya. Semoga teman -teman berbahagia selalu, semoga semua makhluk juga selalu berbahagia. Saddhu3x.

:lotus:


Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #7 on: 24 May 2008, 12:20:04 PM »
Informasi terbaru dari Mui Sing dan Juve mengenai kondisi Agusli :

Teman- teman, kabar Agusli saat ini sudah lebih baik. Walaupun masih belum bisa menggerakkan tubuhnya dengan baik, tapi dia sedang berusaha. Dan dia pasti akan berhasil menghadapi ini semua dan sembuh total lagi. Sekarang dia masih di rumah sakit Awal Bros Batam, mungkin dalam beberapa hari ini akan di rawat dirumah. Semoga semua makhluk berbahagia. Saddhu3x.

_/\_


Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #8 on: 31 May 2008, 11:34:08 AM »
Sumbangan dana yang masuk sekarang ini :

1. 11 Maret 2008 Rp. 89.000,- ( The Burrow )
2. 07 April 2008 Rp. 100.000,- ( Na Mo A Mi Tuo Fo )
3. 23 April 2008 Rp. 50.000,- ( Norina )
4. 24 April 2008 Rp. 250.000,- ( Yu Suk Hui & Keluarga )
5. 28 April 2008 Rp. 199.999,- ( Andy Zain )
6. 28 April 2008 Rp. 100.000,- ( Adeline Ang )
7. 29 April 2008 Rp. 500.000,- ( Amin Untario )
8. 30 April 2008 Rp. 1.000.000,- ( Wismin – Jakarta )
9. 30 April 2008 Rp. 100.001,- ( NN – Jakarta )
10. 02 Mei 2008 Rp. 50.008,- ( Hendra )
11. 02 Mei 2008 Rp. 500.000,- ( Wenny & Pepen )
12. 02 Mei 2008 Rp. 200.001,- ( Lily Purnomo )
13. 02 Mei 2008 Rp. 500.000,- ( Rudi Tantoso )
14. 02 Mei 2008 Rp. 100.001,- ( Agus Salim )
15. 06 Mei 2008 Rp. 200.000,- ( Linda Erinna. Hendri )
16. 06 Mei 2008 Rp. 200.020,- ( Sunarly )
17. 06 Mei 2008 Rp. 100.560,- ( Ibu Cendana Sari )
18. 07 Mei 2008 Rp. 50.008,- ( Hendra )
19. 13 Mei 2008 Rp. 100.000,- ( Hadi Pramana )
20. 14 Mei 2008 Rp. 100.008,- ( Jimmy Gunawan )
21. 15 Mei 2008 Rp. 20.008,- ( Neli Agusli )
22. 16 Mei 2008 Rp. 50.000,- ( Ivan Agusta )
23. 19 Mei 2008 Rp. 508.818,- ( Keluarga Bong )
24. 22 Mei 2008 Rp. 400.000,- ( Alice Diandra Yapu )
25. 23 Mei 2008 Rp. 25.008,- ( Hendra )
26. 26 Mei 2008 Rp. 250.000,- ( Ani Alpenliebeo )
27. 26 Mei 2008 Rp. 200.000,- ( Kel. Thio Ie Kong - Makasar )
28. 28 Mei 2008 Rp. 168.000,- ( Yulius )


Total Penerimaan sampai sekarang sebesar Rp. 5.811.440,-

_/\_ :lotus:
Smile Forever :)

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #9 on: 31 May 2008, 11:36:53 AM »
Pada Tanggal 30 Mei 2008 Jam 14:31:45 DhammaCitta Peduli Melakukan Transfer Dana kepada Jufiur (Abang Saudari. Agusli) sebesar Rp. 5.811.440,-
Dengan Nomor Urut : 08x

Saya Sampaikan penutupan Project Bantuan Untuk Pengobatan Saudari. Agusli di Batam

_/\_ :lotus:
« Last Edit: 01 June 2008, 11:39:43 PM by Effendy »
Smile Forever :)

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #10 on: 31 May 2008, 11:39:35 AM »
Penerimaan Dana yang masuk Ke Rekening. DhammaCitta Peduli Rp. 5.811.440,-
Pengiriman Dana Ke Rekening Jufiur untuk Saudari. Agusli Rp. 5.811.440,-

Dana Tersisa = Rp. 0,-

Kasus Ditutup  ;D
Smile Forever :)

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #11 on: 31 May 2008, 11:44:17 AM »
Anumodana atas dana para donatur ...

Semoga Agusli lekas sembuh _/\_

« Last Edit: 31 May 2008, 11:57:47 AM by Felix Thioris »


Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline Che Na

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.009
  • Reputasi: 51
  • Gender: Female
  • "Kesaktian tertinggi adalah berjalan diatas bumi "
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #12 on: 31 May 2008, 12:26:19 PM »
Semoga Agusli Lekas sembuh   _/\_
Ketika Melihat Dengan Hati , Mendengar Dengan Mata ..

Offline Effendy

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 225
  • Reputasi: 15
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #13 on: 01 June 2008, 11:40:51 PM »
Semoga Sdr Agusli lekas sembuh.

 _/\_ _/\_ _/\_
EK
Hidup ini adalah Belajar, maka belajarlah dari kehidupan

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #14 on: 02 June 2008, 04:43:10 PM »
Tadi saya menerima YM dari Juve yang tidak lain adalah kakak dari Agusli, dan Juve Mengucapkan Banyak Terima kasih atas dana para donatur yang telah membantu dana untuk pengobatan Agusli. Dana yang di berikan sangat bermanfaat untuk pengobatan lanjutan kepada Agusli ... Sekali lagi kami dari DhammaCItta Peduli juga turut mengucapkan Anumodana atas dana para donatur, Semoga amal kebajikan anda semua berbuah manis dan merupakan berkah yang berlimpah ...

Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta _/\_


Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #15 on: 02 June 2008, 09:34:30 PM »
 _/\_
Smile Forever :)

Offline Wen Wen

  • Teman
  • **
  • Posts: 60
  • Reputasi: -30
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #16 on: 18 June 2008, 12:25:08 PM »
eh lothar, lo korupsi berapa, i punya duit kok tidak di tampilkan

****** lo
« Last Edit: 18 June 2008, 01:25:21 PM by Sumedho »

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #17 on: 18 June 2008, 12:29:12 PM »
Jika anda bilang saya Korupsi silakan tunjukan buktinya  :)
Smile Forever :)

Offline SaddhaMitta

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.323
  • Reputasi: 99
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #18 on: 18 June 2008, 01:38:33 PM »
eh lothar, lo korupsi berapa, i punya duit kok tidak di tampilkan

****** lo

mana duit lu ?
Seperti air sungai Gangga yang mengalir, meluncur, mengarah ke timur,
demikian juga barang siapa yang melakukan dan berbuat banyak didalam Delapan Jalan kebenaran, mengalir, melucur, mengarah ke Nibbana.

(Samyutta Nikaya)

Offline antidote

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 249
  • Reputasi: 25
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #19 on: 18 June 2008, 02:05:30 PM »
eh lothar, lo korupsi berapa, i punya duit kok tidak di tampilkan
mau di tampilin, ya nyumbang dong..........

NOW

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #20 on: 18 June 2008, 04:14:27 PM »
Wen Wen, hati2 mengeluarkan perkataan ... Sekarang ini kamu bisa di tuntut pencemaran nama baik, jika mengeluarkan pernyataan tanpa ada bukti apa2 ... ok :) , Kemudian jg kamu sangat tidak sopan dengan melontarkan kata-kata kasar di thread untuk penggalangan dana orang yang sedang sakit ... sungguh keterlaluan!

:backtotopic:


Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #21 on: 19 June 2008, 09:13:47 AM »
Bro Felix Biarin aja, dia kagak bisa keluarkan buktinya kok. lagian saya kagak takut tuh.
karena saya selalu transparansi terhadap semuanya.
bagi yang mau cek rekening transaksi kita silakan kok telepon ke BCA ;D
Smile Forever :)

Offline Fudotakika

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.255
  • Reputasi: 67
  • FUDO
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #22 on: 19 June 2008, 09:19:46 AM »
eh lothar, lo korupsi berapa, i punya duit kok tidak di tampilkan

****** lo

itu bintang bintang kecil apaan yak?

siapa mo korupsi berapa...biarlah mereka yang menerima kammanya.
siapa yang mo nuduh siapa korupsi berapa, kamma pun akan berlaku.
dunia ini berputar terus. kita bisa menipu orang laen dan bahkan menipu diri sendiri, tapi gak akan bisa melesat dari hukum alam.
namaste  _/\_
THE WORLD IS JUST AWESOME

Offline F.T

  • Sebelumnya: Felix Thioris, MarFel, Ocean Heart
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.134
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • • Save the Children & Join with - Kasih Dharma Peduli • We Care About Their Future • There Are Our Next Generation.
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #23 on: 04 August 2008, 02:54:36 PM »
Info terbaru dari Juve mengenai kondisi Agusli :

Jufe Lim: Teman - teman, saya mohon maaf ya, karena udah lama ngak posting kabar tentang Agusli. Maafkan Daku 
Iya, kabar Agusli saat ini, untuk aktivitas sendiri, sat ini masih belum bisa, tapi udah ada perkembangan. Dia sudah bisa buka kedua belah matanya, walaupun masih lemah,  dia udah bisa menggerakkan kaki, tangan dan kepalanya. Dan dia bisa mengerti apa yang ktia ucapkan dan juga bisa meresponnya, misalnya dengan jari tangannya, ketika kira memberikan pilihan 1, 2, 3, ato yg lainnya. Saya atas nama keluarga sangat berterimakasih kepada teman - teman semua, atas doa, dukungan, saran, dan bantuan yang  telah di berikan. Saya pribadi sangat berterima kasih kepada teman - teman semua yang terus membantu secara materi maupun non materi, semoga teman - teman berbahagia, sehat dan sejahtera

_/\_ :lotus:


Save the Children & Join With :
Kasih Dharma Peduli ~ Anak Asuh
May all Beings Be Happy


Contact Info : Kasihdharmapeduli [at] yahoo.com

Offline Pitu Kecil

  • Sebelumnya Lotharguard
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.344
  • Reputasi: 217
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #24 on: 04 August 2008, 04:04:48 PM »
Anumodana _/\_
Smile Forever :)

Offline iwakbelido

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 251
  • Reputasi: 7
  • Gender: Male
Re: Bantuan untuk Saudari. Agusli Batam
« Reply #25 on: 17 September 2008, 02:01:36 PM »
_/\_ astaga ternyata kabarnya juve ada di sini. juve itu temen g pas kuliah di binus, skrg lost contact.
g telat bgt taunya.. tau kabar agusli cuma dari buletin board friendster. id juve di sini apa ya?
ternyata bisa ketemu tmn lama di sini _/\_
Sabbe satta bhavantu sukhitatta