//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Apa arti dari "melampaui dualitas" ?  (Read 14695 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Mahadeva

  • Sebelumnya: raynoism
  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 602
  • Reputasi: 10
  • Gender: Male
Re: Apa arti dari "melampaui dualitas" ?
« Reply #30 on: 05 October 2010, 12:05:54 PM »
artinya tidak bermuka dua, seperti menjadi juru bicara ika polim. itu artinya gak dualitas.

ika polim tu siapa? dan apakah berhubungan dengan buddhisme?

Offline Iwan Senta

  • Teman
  • **
  • Posts: 78
  • Reputasi: 7
  • Gender: Male
Re: Apa arti dari "melampaui dualitas" ?
« Reply #31 on: 05 October 2010, 12:18:28 PM »
Pendapat saya seperti itu, bro.

Pendapat bro ngimana ?

Pendapat saya tidak seperti itu. :) Nanti akan saya jelaskan... Sekarang saya mau bertanya:
  • Jadi dualitas itu hanya sebuah "kesepakatan bahasa". Baik-buruk juga hanya kesepakatan bahasa. Ada seorang Buddha yang katanya bisa membunuh. Namun karena dia sudah melampaui dualitas, maka pembunuhan itu bukanlah bagian dari dualitas. Apa benar demikian?
  • Jika dualitas hanyalah kesepakatan yang bergantung pada subjek pelaku, maka anicca dan nicca juga dualitas; dukkha dan sukha juga dualitas; anatta dan atta juga dualitas. Artinya, tidak ada kebenaran sejati. Yang ada hanyalah "kebenaran sejati bergantung pada subjek pelaku". Bagaimana pendapat Anda?
  • Lalu apa standarisasi agar seseorang dapat disebut "yang melampau dualitas"?
Maaf, saya tidak ingin berkomentar untuk no. 1 dan 2.

No. 3 adalah pertanyaan yang menarik, dan itu terbuka untuk diungkapkan disini.
Salah satu sasaran saya membuka topik ini adalah supaya terungkap point ke 3 ini.  ;)

Offline morpheus

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.750
  • Reputasi: 110
  • Ragu pangkal cerah!
Re: Apa arti dari "melampaui dualitas" ?
« Reply #32 on: 05 October 2010, 01:10:14 PM »
OK, menurut Anda Buddha sudah melampaui dualitas. Sekarang saya punya pertanyaan: "Apakah menurut Anda, terbebaskan (baca: Nibbana) dan tidak terbebaskan (baca: samsara) juga merupakan dualitas?"
nibbana itu bukan lawan dari samsara...
ini lagi2 pengertian yang susah dijelaskan oleh keterbatasan bahasa...
* I'm trying to free your mind, Neo. But I can only show you the door. You're the one that has to walk through it
* Neo, sooner or later you're going to realize just as I did that there's a difference between knowing the path and walking the path

Offline coecoed

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 196
  • Reputasi: -6
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Apa arti dari "melampaui dualitas" ?
« Reply #33 on: 05 October 2010, 01:55:55 PM »
Mudah koq itu mah.....

coeda, the believer
INILAH APA YANG TUHANKU TELAH KATAKAN, 'DALAM SATU TAHUN SEJAK HARI INI, KEJAYAAN MEREKA AKAN PUDAR'.


September 2010
coedabgf-the believer

Offline Nevada

  • Sebelumnya: Upasaka
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.445
  • Reputasi: 234
Re: Apa arti dari "melampaui dualitas" ?
« Reply #34 on: 05 October 2010, 02:10:15 PM »
Maaf, saya tidak ingin berkomentar untuk no. 1 dan 2.

No. 3 adalah pertanyaan yang menarik, dan itu terbuka untuk diungkapkan disini.
Salah satu sasaran saya membuka topik ini adalah supaya terungkap point ke 3 ini.  ;)

Bagaimana kita bisa menyimpulkan jawaban untuk pertanyaan nomor 3 jika pertanyaan nomor 1 dan nomor 2 saja belum dijawab? Saya tidak bisa menyimpulkan sesuatu dengan tautologis, Bro.

Offline Nevada

  • Sebelumnya: Upasaka
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.445
  • Reputasi: 234
Re: Apa arti dari "melampaui dualitas" ?
« Reply #35 on: 05 October 2010, 02:10:24 PM »
nibbana itu bukan lawan dari samsara...
ini lagi2 pengertian yang susah dijelaskan oleh keterbatasan bahasa...

Saya sependapat. Nibbana itu bukan antonim dari samsara. Tapi biarkan saya menggiring pada pemahaman ini terlebih dahulu... :)
« Last Edit: 05 October 2010, 02:15:04 PM by upasaka »

Offline Iwan Senta

  • Teman
  • **
  • Posts: 78
  • Reputasi: 7
  • Gender: Male
Re: Apa arti dari "melampaui dualitas" ?
« Reply #36 on: 05 October 2010, 02:45:06 PM »
Maaf, saya tidak ingin berkomentar untuk no. 1 dan 2.

No. 3 adalah pertanyaan yang menarik, dan itu terbuka untuk diungkapkan disini.
Salah satu sasaran saya membuka topik ini adalah supaya terungkap point ke 3 ini.  ;)

Bagaimana kita bisa menyimpulkan jawaban untuk pertanyaan nomor 3 jika pertanyaan nomor 1 dan nomor 2 saja belum dijawab? Saya tidak bisa menyimpulkan sesuatu dengan tautologis, Bro.
Ok, bro.

Thanks atas komentar2nya.

Offline Nevada

  • Sebelumnya: Upasaka
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.445
  • Reputasi: 234
Re: Apa arti dari "melampaui dualitas" ?
« Reply #37 on: 05 October 2010, 02:50:59 PM »
Ok, bro.

Thanks atas komentar2nya.

You are welcome.

 

anything