//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^  (Read 120736 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline K.K.

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 8.851
  • Reputasi: 268
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #150 on: 09 March 2013, 01:50:48 PM »
Namo Budhaya,
Silahkan thread ini dipindah atau didelete. Sesungguhnya sy membuat thread ini khususnya untuk berbagi dgn org yg ud vege dan yg mau bljr vege..
Trima kasih
Saya tidak masalah jika seorang peminum kopi berbagi ke peminum kopi lainnya atau ke orang yang mau belajar minum kopi tentang enaknya kopi, serta manfaat dan efek lainnya. Tapi jika orang itu mengatakan 'meminum kopi bisa menjadikan anda bijaksana dan penuh cinta kasih', maka saya akan meminta pertanggung-jawabannya.

Mengenai vegetarianisme/veganisme, saya tidak pro ataupun anti.


Offline Mokau Kaucu

  • Sebelumnya: dtgvajra
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.293
  • Reputasi: 81
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #151 on: 09 March 2013, 02:13:46 PM »
Saya tidak masalah jika seorang peminum kopi berbagi ke peminum kopi lainnya atau ke orang yang mau belajar minum kopi tentang enaknya kopi, serta manfaat dan efek lainnya. Tapi jika orang itu mengatakan 'meminum kopi bisa menjadikan anda bijaksana dan penuh cinta kasih', maka saya akan meminta pertanggung-jawabannya.

Mengenai vegetarianisme/veganisme, saya tidak pro ataupun anti.



Apalagi kalau bilang : "Jika anda minum kopi , anda ikut menyelamatkan dunia" 

 =)) =)) =))
~Life is suffering, why should we make it more?~

Offline will_i_am

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.163
  • Reputasi: 155
  • Gender: Male
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #152 on: 09 March 2013, 02:30:16 PM »
welas asih itu dari hati, jika sesorang vegatarian karena tidak tega makhluk hidup di jagal bukankah itu welas asih, kasih yang muncul dari hati terhadap makhluk hidup yang tidak berdaya. Melihat makhluk hidup di mulutnya dipasang selang untuk memaksa makhluk tersebut makan.

Bukan makananan yang berpengaruh pada sifat cinta kasih.
Mungkin hal terlalu sederhana ini terlalu sulit dilihat pikiran yang dipenuhi dengan pengetahuan.
Seperti padi yang makin berisi makin merunduk

Semakin banyak pengetahuan semakin berat kepala , semakin sulit untuk melihat hal hal sederhana tersebut

Ide seperti "makanan yang berpengaruh pada sifat cinta kasih" keluar dari seorang berpengetahuan memang sesuai dengan kemampuan seorang yang berpengatahuan , seorang yang penuh berisi seperti padi yang berisi, makin merunduk  :)) :)) :)) :))
setahu saya penafsiran pribahasa "padi yang makin berisi makin merunduk" bukan seperti ini...
entahlah ya, mungkin ada penafsiran baru dari master djoe....
hiduplah hanya pada hari ini, jangan mengkhawatirkan masa depan ataupun terpuruk dalam masa lalu.
berbahagialah akan apa yang anda miliki, jangan mengejar keinginan akan memiliki
_/\_

Offline sanjiva

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 4.091
  • Reputasi: 101
  • Gender: Male
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #153 on: 09 March 2013, 02:36:10 PM »
Jika kita sering menonton acara perihal satwa atai binatang misalnya Animal Planet, NatGeo Wild, dll maka kita akan melihat dan mengamati bahwa dunia ini terutama dunia binatang diliputi oleh saling makan memakan untuk hidup sehari hari.  Pembunuhan antar binatang terjadi tiap detik di semua tempat di dunia apakah di darat, di udara, di sungai dan lautan, semua menjadi tempat pembunuhan dan saling makan antar binatang. 

Apakah vegetarian yang dilakukan manusia mampu mencegah jutaan, mungkin milyaran bahkan trilyunan binatang (dari yg lebih kecil dari semut hingga sebesar ikan paus) yang terbunuh setiap harinya?
«   Ignorance is bliss, but the truth will set you free   »

Offline tesla

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.426
  • Reputasi: 125
  • Gender: Male
  • bukan di surga atau neraka, hanya di sini
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #154 on: 09 March 2013, 02:46:21 PM »
welas asih itu dari hati, jika sesorang vegatarian karena tidak tega makhluk hidup di jagal bukankah itu welas asih, kasih yang muncul dari hati terhadap makhluk hidup yang tidak berdaya. Melihat makhluk hidup di mulutnya dipasang selang untuk memaksa makhluk tersebut makan.

setuju... niat mengurangi penderitaan mahkluk lain adalah niat yg baik, welas kasih, karuna, dan lain2...
saya kira semua poster disini yg menentang vege extremis jg setuju :)

Quote
Bukan makananan yang berpengaruh pada sifat cinta kasih.
Mungkin hal terlalu sederhana ini terlalu sulit dilihat pikiran yang dipenuhi dengan pengetahuan.
Seperti padi yang makin berisi makin merunduk

Semakin banyak pengetahuan semakin berat kepala , semakin sulit untuk melihat hal hal sederhana tersebut

Ide seperti "makanan yang berpengaruh pada sifat cinta kasih" keluar dari seorang berpengetahuan memang sesuai dengan kemampuan seorang yang berpengatahuan , seorang yang penuh berisi seperti padi yang berisi, makin merunduk  :)) :)) :)) :))



jika bagi Anda pengetahuan (Nyana) adalah kotoran batin, merupakan debu yg menghalangi mata seseorang,
sepertinya Anda salah forum. Ini adalah forum buddhisme, pengetahuan adalah sesuatu yg menembus hakikat kebenaran.
dalam setiap pencerahan pasti ada pengetahuan.

Ignorance is root of evil :)





sebenarnya di bahasan welas asih saya sudah ingin memberi anda GRP utk menetralkan BRP yg saya beri kemarin.
tapi karena postingan berikutnya, dan saya kira saya dapat melihat niat Anda memposting tsb adalah untuk merendahkan pengetahuan, saya ingin menimpuk BRP lagi pada Anda ;D sayang tidak bisa...
Lepaskan keserakahan akan kesenangan. Lihatlah bahwa melepaskan dunia adalah kedamaian. Tidak ada sesuatu pun yang perlu kau raup, dan tidak ada satu pun yang perlu kau dorong pergi. ~ Buddha ~

Offline K.K.

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 8.851
  • Reputasi: 268
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #155 on: 09 March 2013, 02:50:05 PM »
Apalagi kalau bilang : "Jika anda minum kopi , anda ikut menyelamatkan dunia" 

 =)) =)) =))
;D Iya, kalau ada penjelasannya, saya juga mau tahu relevansinya bagaimana. Kalau memang benar dan masuk akal, tidak ada salahnya kita usahakan minum kopi bergalon-galon sehari, bukan? Tapi itu 'kan kalau benar...

Offline K.K.

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 8.851
  • Reputasi: 268
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #156 on: 09 March 2013, 03:07:06 PM »
Jika kita sering menonton acara perihal satwa atai binatang misalnya Animal Planet, NatGeo Wild, dll maka kita akan melihat dan mengamati bahwa dunia ini terutama dunia binatang diliputi oleh saling makan memakan untuk hidup sehari hari.  Pembunuhan antar binatang terjadi tiap detik di semua tempat di dunia apakah di darat, di udara, di sungai dan lautan, semua menjadi tempat pembunuhan dan saling makan antar binatang. 

Apakah vegetarian yang dilakukan manusia mampu mencegah jutaan, mungkin milyaran bahkan trilyunan binatang (dari yg lebih kecil dari semut hingga sebesar ikan paus) yang terbunuh setiap harinya?
Seperti bang tesla bilang sebelumnya, keberadaan kita saja sebetulnya sudah bisa jadi penderitaan bagi makhluk lain, tak terhindarkan walaupun ga sengaja.

Kalau masalah jumlah, jika kita menyelamatkan 1 dari semilyar yang dibunuh, tetap bermanfaat. Tapi masalahnya saya belum melihat hubungan jika ada paha ayam goreng dan kita tolak makan = menyelamatkan makhluk = cinta kasih. ;D



sebenarnya di bahasan welas asih saya sudah ingin memberi anda GRP utk menetralkan BRP yg saya beri kemarin.
tapi karena postingan berikutnya, dan saya kira saya dapat melihat niat Anda memposting tsb adalah untuk merendahkan pengetahuan, saya ingin menimpuk BRP lagi pada Anda ;D sayang tidak bisa...
Sama, tadi udah mau kasih thanks setelah baca postingan awal, lalu ga jadi setelah lihat lanjutannya.
« Last Edit: 09 March 2013, 03:09:03 PM by Kainyn_Kutho »

Offline ryu

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 13.403
  • Reputasi: 429
  • Gender: Male
  • hampir mencapai penggelapan sempurna ;D
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #157 on: 09 March 2013, 03:50:02 PM »
......
sebenarnya di bahasan welas asih saya sudah ingin memberi anda GRP utk menetralkan BRP yg saya beri kemarin.
tapi karena postingan berikutnya, dan saya kira saya dapat melihat niat Anda memposting tsb adalah untuk merendahkan pengetahuan, saya ingin menimpuk BRP lagi pada Anda ;D sayang tidak bisa...
aye bantu aja deh kasih - nya =))
Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

Offline siswahardy

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 615
  • Reputasi: 10
  • Gender: Male
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #158 on: 09 March 2013, 03:57:03 PM »
he he he... topik jadul yg selalu memicu kontroversial

intinya argumentasi dari masing2 pihak (pro & kontra) ada benarnya juga ada salahnya (berlebihan/berlebih-lebihan)
jadi baiknya masing2 pihak jalankan saja apa yg dianggapnya baik, tanpa perlu mempertentangkannya dgn pihak lain

moga2 bermanfaat
peace for all

Offline will_i_am

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 5.163
  • Reputasi: 155
  • Gender: Male
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #159 on: 09 March 2013, 04:01:40 PM »
sebenarnya di bahasan welas asih saya sudah ingin memberi anda GRP utk menetralkan BRP yg saya beri kemarin.
tapi karena postingan berikutnya, dan saya kira saya dapat melihat niat Anda memposting tsb adalah untuk merendahkan pengetahuan, saya ingin menimpuk BRP lagi pada Anda ;D sayang tidak bisa...
bantu kasih juga dah ;D
hiduplah hanya pada hari ini, jangan mengkhawatirkan masa depan ataupun terpuruk dalam masa lalu.
berbahagialah akan apa yang anda miliki, jangan mengejar keinginan akan memiliki
_/\_

Offline Mokau Kaucu

  • Sebelumnya: dtgvajra
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.293
  • Reputasi: 81
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #160 on: 09 March 2013, 05:02:59 PM »
he he he... topik jadul yg selalu memicu kontroversial

intinya argumentasi dari masing2 pihak (pro & kontra) ada benarnya juga ada salahnya (berlebihan/berlebih-lebihan)
jadi baiknya masing2 pihak jalankan saja apa yg dianggapnya baik, tanpa perlu mempertentangkannya dgn pihak lain

moga2 bermanfaat
peace for all

Bro Siswahardy,  saya sama sekali tidak kontra vegetarian karena saya sendiri rutin melakukannya terutama kalau sudah terlalu sering diundang dinner yang pasti tidak terlepas dari daging; yang saya tertawakan disini adalah klaim berlebihan tentang penyelamatan dari hewan sampai bumi ini, mungkin sebentar lagi penyelamatan seluruh alam semesta.   ;D

~Life is suffering, why should we make it more?~

Offline siswahardy

  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 615
  • Reputasi: 10
  • Gender: Male
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #161 on: 09 March 2013, 07:43:37 PM »
 ^:)^ hormat hamba kepada Kaucu

Bro Siswahardy,  saya sama sekali tidak kontra vegetarian karena saya sendiri rutin melakukannya terutama kalau sudah terlalu sering diundang dinner yang pasti tidak terlepas dari daging;
syukurlah kalau Kaucu tidak kontra vegetarian

yang saya tertawakan disini adalah klaim berlebihan tentang penyelamatan dari hewan sampai bumi ini, mungkin sebentar lagi penyelamatan seluruh alam semesta.   ;D
kalau dikatakan vegetarian dapat menyelamatkan hewan atau bumi secara totalitas, saya rasa saya setuju dgn Kaucu kalau itu berlebihan
namun saya juga tak dapat membantah kalau vegetarian dapat memberikan kontribusi dalam penyelamatan hewan atau bumi

Offline gryn tea

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.203
  • Reputasi: 34
  • Gender: Female
  • SABBE SANKHARA ANICCA
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #162 on: 09 March 2013, 07:47:13 PM »
^:)^ hormat hamba kepada Kaucu
syukurlah kalau Kaucu tidak kontra vegetarian
kalau dikatakan vegetarian dapat menyelamatkan hewan atau bumi secara totalitas, saya rasa saya setuju dgn Kaucu kalau itu berlebihan
namun saya juga tak dapat membantah kalau vegetarian dapat memberikan kontribusi dalam penyelamatan hewan atau bumi

kalo mw nyelamatin makhluk lebh byk,, kamu jd Bhikku az , n ngajarin dhamma,, biar pada tahu ttg dhamma , biar pada bisa nyelamatin diri sendiri,,


Bagaikan sekuntum bunga yang indah tetapi tidak berbau harum; demikian pula akan tdk b'manfaat kata-kata mutiara yg diucapkan oleh org yg tdk melaksanakannya

Offline Sunyata

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.082
  • Reputasi: 52
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #163 on: 09 March 2013, 08:11:47 PM »
Jadi bhikkhu aja, makannya cuma 1x dalam sehari. Otomatis kebutuhan akan makanan berkurang. Lalu kalau mencapai nibbana, konon tidak terlahir kembali lagi. Otomatis beban kebutuhan untuk makhluk berkurang 1. Dari situ boleh mulai mengajar, supaya makhluk lain juga terbebaskan dan tidak terlahir kembali. Just kidding... :hammer:

Offline morpheus

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.750
  • Reputasi: 110
  • Ragu pangkal cerah!
Re: Sharing saya tentang berVegetarian untuk Anda orang bijak..^^
« Reply #164 on: 09 March 2013, 09:09:49 PM »
wah, terlalu banyak pemakan daging di thread ini ;D

temen saya yang vegetarian cerita ttg engkongnya yang vegetarian sejak kecil, bukan hanya vegetarian ikut2an melainkan vegetarian ketat dan murni karena kasta dan agamanya. akhirnya tuanya tetep kena kanker...

secara umum saya memandang vegetarian banyak bagusnya. dari segi kesehatan, tidak bisa dilakukan dengan membabi buta, tapi harus mengerti nutrisi dan gizi yang seimbang. itupun harus makan supplemen vitamin b12 sekali2. mengurangi resiko kanker usus dan penyakit2 dari parasit, namun bukan berarti jaminan sehat. tanpa menjaga gizi yang seimbang, olahraga dan mengurangi stress, tetap bisa kena asam urat, diabetes, penyakit jantung, obesitas dan kanker...

dari segi menyayangi bumi, okelah, masuk akal. memakan tumbuhan sepertinya memang lebih efisien, juga mengurangi demand kepada industri peternakan yang mengutamakan profit dan kejam. hanya saja untuk alasan ini, saya merasa akar permasalahannya adalah pola hidup konsumtif, bukan konsumsi daging.

selain itu kayaknya dari segi agama dan mengurangi penderitaan kayaknya gak terlalu valid.

jadi bagi anda yang vegetarian, itu sangat baik, silakan diteruskan, tapi tidak perlu merasa lebih suci atau lebih welas asih daripada pemakan daging apalagi sampai mencela kesana kemari...
* I'm trying to free your mind, Neo. But I can only show you the door. You're the one that has to walk through it
* Neo, sooner or later you're going to realize just as I did that there's a difference between knowing the path and walking the path