//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: candra mukti19  (Read 37894 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Xzone

  • Sebelumnya hans75
  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 219
  • Reputasi: 10
  • Gender: Male
Re: candra mukti19
« Reply #90 on: 23 December 2008, 07:33:44 PM »
Quote from: sumedho
Kebijaksanaan itu tidak sama dengan kewaskitaan. Banyak yg waskita tetapi masih jauh dari kebijaksanaan.

Saya melihat kamu masih banyak perlu dikerjakan dan dilatih.

Jika saya berkata "Candra Mukti sebenarnya bertutur kata halus, bersabar, tidak mudah emosi dan terkendali, demikianlah kualitas batinnya", apakah itu pantas?

guru meditasi saya seorng yang kasar. berambut panjang dan bertato. dia tidak menampakan seorang alim. kalo mengendari sepeda motor bersamanya, tak segan-segan dia meludahi wajah orang, pengendara lain yang ugal-ugalan. bagaimana orang akan melihatnya sebagai orang yang bijaksana.

tapi, suatu waktu datang seorang guru lain yang shaleh, lembut tutur katanya, halus tingkah lakunya. ketika bertemu dengan guru saya tersebut, orang shaleh tadi merangkul guru saya sambil menangis haru, lau bersujud serta menciumi kakinya. orang-orang heran. orang shaleh itu berkata, "kalian hanya melihat orang ini kepada apa yang dilihat dan didengar saja, tapi tidak melihat kepda kedalam batinnya."

dan guru saya itu seorang perokok berat. saya tidak menyetujui sifatnya yang saya anggap tidak memberikan contoh baik kepada kawula muda. maka di dalam "sangha" (perguruan) saya, sebagai senior mengjarkan kepada murid-murid junior untuk tidak meniru kelakuan guru saya yang perokok. saya mencelanya dan mengatakan, "tidak ada gunanya merokok, hanya suatu kesia-siaan saja."

ketika guru saya mengetahui bahwa saya menyebarkan doktrin "jangan merokok", maka beliau menyebarkan doktrin "harus merokok" pada murid-muridnya. kontan murid-murid lain jadi bingung. mana yang benar?

kemudian saya beradu argumen dengan guru saya tersebut.
singkat cerita, akhirnya sampai pada pembuktian ilmiah. sya dan guru saya berangkat ke rumah sakit untuk minta di rontgen paru-paru. anehnya, beliu yang perkok berat itu paru-parunya bersih. sedangkan saya yang tidka merokok, paru-parunya ada plek.

lalu guru saya berkata, "jadi, janganlah salah sangka dulu. selidikilah dulu ilmunya, baru kamu menilainya."

inti dari ajarannya adalah "banyak hal yang tampaknya jelek, tapi bagus hakikatnya. dan banyak hal yang tampaknya bagus, tapi jelek hakikatnya." demikianlah!

[at] bro CM yg arif.....

Terus terang, saya belum pernah bertemu dengan orang yg anda "gambarkan" sebagai guru anda, tetapi menurut saya "sikap" yg demikian tidak mencerminkan seorang "guru", mengapa anda masih tetap menghormati beliau?, apakah anda sudah pernah berdiskusi dengan guru anda tentang "sikap" nya yg (maaf) "arogan"?, apakah karena "ilmu" nya sangat tinggi, kalau boleh tahu setinggi apa sih?, atau barangkali anda ingin seperti guru anda itu?

Oh iya saya 34 thn.....
Thanks......   _/\_
« Last Edit: 23 December 2008, 07:40:11 PM by Xzone »
Selama buah dari suatu perbuatan jahat belum masak, maka orang bodoh akan
menganggapnya manis seperti madu;
Tetapi apabila buah perbuatan itu telah masak, maka ia akan merasakan pahitnya
penderitaan.

Offline Sukma Kemenyan

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.840
  • Reputasi: 109
Re: candra mukti19
« Reply #91 on: 23 December 2008, 07:34:05 PM »
Mungkin saya yang terlalu kolot dalam bertata-krama di internet,
Akan tetapi saya kira budaya OOT (out of topic) merupakan salah satu yang membuat bahasan menjadi abu2x

Seperti halnya disini,
Saya melihat bagaimana anda menceriterakan pengalaman anda dalam mencari guru.
Saya yakin bahwa anda mengerti, bahwa thread ini (yang mana anda sendiri sebagai TS-nya) tidak sedang berbicara mengenai pengalaman hidup anda.

Bagi sebagian orang, hal ini terkesan seperti melecehkan, namun mungkin tidak bagi sebagian orang...
Lalu, Batasan manakah yang seharusnya digunakan oleh moderator ?

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: candra mukti19
« Reply #92 on: 23 December 2008, 07:35:06 PM »
udah OOT neh, mending buat thread baru.

thread yang OOT juga bisa di karantina gak ya?
i'm just a mammal with troubled soul



Offline Sumedho

  • Kebetulan
  • Administrator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 12.406
  • Reputasi: 423
  • Gender: Male
  • not self
Re: candra mukti19
« Reply #93 on: 23 December 2008, 07:36:14 PM »
Kalau demikian, tingalkanlah tarikat anda yg lama. Jalanlah pada petunjuk Sang Buddha.

Quote from: Dhammapada 321

Mereka menuntun gajah yang telah terlatih
ke hadapan orang banyak.
Raja mengendarai gajah yang terlatih ke medan perang.
Di antara umat manusia, maka yang terbaik adalah
orang yang dapat menaklukkan dirinya sendiri
dan dapat bersabar terhadap cacian.


justru itu, saya akan meninggalkan tarikat yang lama dan beralih kepada kebijaksanaan vippasana. tapi sebelum itu dilakukan, saya membutuhkan sampajana, pengertian jelas. dalam hal ini maksud saya adalah "kebenaran yang terbukti secara logic".
kebijaksanaan vippasan terbukti dengan praktik meditasi vippsana. saya tidak meragukannya. tapi, untuk berguru pada seseorang saya tidak dapat langsung berguru begitu saja, melainkan saya perlu diskusi dulu dengan calon guru tersebut. semoga anda memahami maksud saya.
Jika anda sudah meninggalkannya maka tidak selayaknya anda menggunakan cara yang tidak diajarkan oleh Sang Buddha dengan tidak mengendalikan diri dan berharap ada seseorang yang waskita akan melihat anda dan berkata anda "Candra Mukti sebenarnya bertutur kata halus, bersabar, tidak mudah emosi dan terkendali, demikianlah kualitas batinnya".

kewaskitaan bukanlah kebijaksanaan.
There is no place like 127.0.0.1

Offline candra_mukti19

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.146
  • Reputasi: -9
Re: candra mukti19
« Reply #94 on: 23 December 2008, 07:36:31 PM »
Quote
usia saya kini 30 tahun.
sya tidak tahu pasti, berapa umur dari kawan-kawan diskusi di sini.
hanya melihat dari cara berpikirnya, dari kata-kata yang tertuang dalam postingan-postingan, sepertinya rata-rata umur para member di sini antara 22 s.d 27 tahunan. benar gak ya. jadi, saya yang paling tua di sini. padahal, saya mengharapkan dapat berdiskusi dengan orang yang lebih dewasa umurnya. ada enggak yah?

Jangan melihat 'tingkat pemahaman' seseorang hanya berdasarkan umur lho dra...
Saya dah berumur 35 tahun tapi saya melihat banyak para member disini yang walaupun berusia lebih muda tapi mempunyai pemahaman yang lebih dari saya... :)

Semoga dimengerti yah...

Namo Buddhaya...  _/\_ ...

ya, makanya anda terliat lebih dewasa dari kata-katanya. seperti halnya juga sdr. sumedho dan upasaka.

berbeda dengan orang-orang ini, misalnya : johan, hatred, elsol, dewi, ryu, reenzia, dan masih banyak lagi. saya yakin mereka masih dibawah 27 tahun. dan yang muda-muda ini jumlahnya lebih banyak, maka saya katakan "rata-rata" dan bukan "semua".

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: candra mukti19
« Reply #95 on: 23 December 2008, 07:39:01 PM »
aye 23 loh bro, makanya aye dulu panggil om.

tapi berhubung kite di dunia maya, bukan si udin maka umur gak masalah. masalahnya kita mo nanggepin apa gak. gitu aja kan gak repot.
i'm just a mammal with troubled soul



Offline candra_mukti19

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.146
  • Reputasi: -9
Re: candra mukti19
« Reply #96 on: 23 December 2008, 07:43:12 PM »
Quote from: sumedho
Jika anda sudah meninggalkannya maka tidak selayaknya anda menggunakan cara yang tidak diajarkan oleh Sang Buddha dengan tidak mengendalikan diri dan berharap ada seseorang yang waskita akan melihat anda dan berkata anda "Candra Mukti sebenarnya bertutur kata halus, bersabar, tidak mudah emosi dan terkendali, demikianlah kualitas batinnya".

kewaskitaan bukanlah kebijaksanaan.

saya mengerti, kewaskitaan bukanlah kebijaksanaan. kebijaksaan juga bukan kewaskitaan. tapi, dia yang memiliki kebijaksaan tinggi akan selalu memiliki kewaskitaan. saya jamin itu. jadi, jika ada guru yang kebijaksaannya melebihi guru saya terdahulu, saya jamin dia waskita, walaupun tidak sakti.

dan guru waskita tersebut tidak mungkin berkata, "Candra Mukti sebenarnya bertutur kata halus, bersabar, tidak mudah emosi dan terkendali, demikianlah kualitas batinnya". melainkan akan berkata, "Candra Mukti sebenarnya bertutur kata kasar, tampak mudah emosi dan tampak tidak terkendali, tapi inilah (yang ini, bukan itu) apa yang tela dicapai oleh batinnya." dan dia tidak menilai saya dari apa yang diliat matanya, dan tidak pula menilai dari apa yang didengarnya.

Offline candra_mukti19

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.146
  • Reputasi: -9
Re: candra mukti19
« Reply #97 on: 23 December 2008, 07:45:58 PM »
aye 23 loh bro, makanya aye dulu panggil om.

tapi berhubung kite di dunia maya, bukan si udin maka umur gak masalah. masalahnya kita mo nanggepin apa gak. gitu aja kan gak repot.

bukan begitu, hatred. bagaimana saya dapat memprediksi umur orang-orang dibawa saya dari cara bicaranya? kenyataannya tingkat kedewasaan mereka tergambar dari kata-kata. seandainya saya hanya berdialog dengan orang seperti sumedho, markosprawira, g.citra, dan upasaka, pastilah aman. tidak akan muncul soal hina menghina. soalnya mereka dah lebih dewasa. saya yakin itu.

Offline ryu

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 13.403
  • Reputasi: 429
  • Gender: Male
  • hampir mencapai penggelapan sempurna ;D
Re: candra mukti19
« Reply #98 on: 23 December 2008, 07:48:35 PM »
Quote
usia saya kini 30 tahun.
sya tidak tahu pasti, berapa umur dari kawan-kawan diskusi di sini.
hanya melihat dari cara berpikirnya, dari kata-kata yang tertuang dalam postingan-postingan, sepertinya rata-rata umur para member di sini antara 22 s.d 27 tahunan. benar gak ya. jadi, saya yang paling tua di sini. padahal, saya mengharapkan dapat berdiskusi dengan orang yang lebih dewasa umurnya. ada enggak yah?

Jangan melihat 'tingkat pemahaman' seseorang hanya berdasarkan umur lho dra...
Saya dah berumur 35 tahun tapi saya melihat banyak para member disini yang walaupun berusia lebih muda tapi mempunyai pemahaman yang lebih dari saya... :)

Semoga dimengerti yah...

Namo Buddhaya...  _/\_ ...

ya, makanya anda terliat lebih dewasa dari kata-katanya. seperti halnya juga sdr. sumedho dan upasaka.

berbeda dengan orang-orang ini, misalnya : johan, hatred, elsol, dewi, ryu, reenzia, dan masih banyak lagi. saya yakin mereka masih dibawah 27 tahun. dan yang muda-muda ini jumlahnya lebih banyak, maka saya katakan "rata-rata" dan bukan "semua".

Acik aye termasuk euy =))
Janganlah memperhatikan kesalahan dan hal-hal yang telah atau belum dikerjakan oleh diri sendiri. Tetapi, perhatikanlah apa yang telah dikerjakan dan apa yang belum dikerjakan oleh orang lain =))

Offline bond

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.666
  • Reputasi: 189
  • Buddhang Saranam Gacchami...
Re: candra mukti19
« Reply #99 on: 23 December 2008, 07:52:12 PM »
Kalo umur tidak ada pengaruhnya dengan kebijaksanaan sepenuhnya, orang bijak bisa belajar dari bayi sekalipun.

Kalo mo cari guru, khan uda dikasi tau, koq blom dicari bro?, malah carinya disini. Disini mah yg ada murid2 dari sang guru.
Natthi me saranam annam, Buddho me saranam varam, Etena saccavajjena, Sotthi te hotu sabbada

Offline Edward

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.968
  • Reputasi: 85
  • Gender: Male
  • Akulah yang memulai penderitaan ini.....
Re: candra mukti19
« Reply #100 on: 23 December 2008, 07:53:08 PM »
acek udh tue... ^-^
“Hanya dengan kesabaran aku dapat menyelamatkan mereka....."

Offline hatRed

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 7.400
  • Reputasi: 138
  • step at the right place to be light
Re: candra mukti19
« Reply #101 on: 23 December 2008, 07:53:53 PM »
 [at] candra

yah... memang sih mereka (yg lebih mo menghadap :hammer:) lebih dapat memilih kata2.

sedangkan yang masih muda biasanya masih pake bahasa gaul, yang biasanya orang bacanya kek nyewotin.

tapi ya mo gimana lagi, wong ini adalah forum public, siapa saja bisa aja ikut forum.

 [at] ryu

ingat loh aye juga lebih tua dari e, (katanya masih 17 :)) )
i'm just a mammal with troubled soul



Offline candra_mukti19

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.146
  • Reputasi: -9
Re: candra mukti19
« Reply #102 on: 23 December 2008, 07:54:28 PM »
Mungkin saya yang terlalu kolot dalam bertata-krama di internet,
Akan tetapi saya kira budaya OOT (out of topic) merupakan salah satu yang membuat bahasan menjadi abu2x

Seperti halnya disini,
Saya melihat bagaimana anda menceriterakan pengalaman anda dalam mencari guru.
Saya yakin bahwa anda mengerti, bahwa thread ini (yang mana anda sendiri sebagai TS-nya) tidak sedang berbicara mengenai pengalaman hidup anda.

Bagi sebagian orang, hal ini terkesan seperti melecehkan, namun mungkin tidak bagi sebagian orang...
Lalu, Batasan manakah yang seharusnya digunakan oleh moderator ?


cobalah anda perhatikan judul thread ini "candra mukti19". apakah saya pernah menyatakan bahwa topik thread ini adalah begini atau begitu? tidak bukan. thread ini saya tempatkan di board kritik dan saran, karena isinya adalah kritik.

kenapa saya mengkritik? inilah alasannya.
salah satu alasannya, adalah "tujuan saya masuk forum ini"
dan mengapa tujua itu ada?
"pengalaman pribadi saya yang mendasarinya".

jadi, saya tidak dpat memahami "dimana OOTnya"?

tapi, kalau anda masih menganggapnya OOT, silahkan anda menghapusnya lagi!

Offline candra_mukti19

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.146
  • Reputasi: -9
Re: candra mukti19
« Reply #103 on: 23 December 2008, 07:58:08 PM »
Kalo umur tidak ada pengaruhnya dengan kebijaksanaan sepenuhnya, orang bijak bisa belajar dari bayi sekalipun.

Kalo mo cari guru, khan uda dikasi tau, koq blom dicari bro?, malah carinya disini. Disini mah yg ada murid2 dari sang guru.

anda betul. saya juga berpikir begitu. "mungkin di sini hanya ada murid-muridnya, tapi bukan guru besarnya." cuma kan tadinya coba-coba, siapa tahu aja di sini ada.

jika memang di sini tidak ada, maka tentu suatu saat saya akan menemui para guru yang dirujuk oleh rekan-rekan di sini. entahlah kapan itu. saya menunggu "siasat ilahi".

Offline Sukma Kemenyan

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.840
  • Reputasi: 109
Re: candra mukti19
« Reply #104 on: 23 December 2008, 08:01:24 PM »
Lagi lagi saya gagal memahami bagaimana hubungan guru meditasi anda dengan kritik maupun saran anda.
Entahlah, mungkin saya yang tidak mampu mengikuti pola pikir anda...

Namun, seperti dalam postingan sebelumnya...
Ketika lawan diskusi anda sesatkan dengan OOT,
Ada kalanya lawan diskusi anda merasa terlecehkan...

Sehingga kata-kata dan kalimat yang seharusnya tidak terlontarkan menjadi terlontarkan,
Menurut anda... Siapakah yang salah... dalam kasus demikian ?
dan juga,
Menurut anda... Bagaimanakah seharusnya kami (moderator) menengahi diskusi begini?
« Last Edit: 23 December 2008, 08:05:01 PM by Kemenyan »