//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)  (Read 27901 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline wang ai lie

  • Sebelumnya: anggia.gunawan
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.204
  • Reputasi: 72
  • Gender: Male
  • Terpujilah Sang Bhagava,Guru para Dewa dan Manusia
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #15 on: 15 June 2011, 11:47:27 PM »
itu kan hanya pujian.......
gak ada dalam sutra apapun,itu hanya kata pujian kepada bentuk guanyin dalam rupa seribu tangan dan seribu mata (sahasrabhuja sahasranetra)

pujian ya bro, ini saya tidak sengaja nemu sutra "maha karuna dharani"

Quote
(Tripitaka No. 1060)
Bodhisattva Avalokitesvara kemudian berkata kepada Sang Buddha; ”Bhagavate, saya ingat ketika dulu, sejak tak terbayangnya jutaan kalpa-kalpa yang lampau, Seorang Buddha, yang bernama Raja Ribuan Sinar Tak Bergeming Tathagataya, telah muncul di dunia. Berkat welas asih dan kesadaran agungnya terhadap saya dan seluruh makhluk, Sang Buddha, Tathagataya mengucapkan Mantra yang sangat luas, sempurna, tak terbatas, Mantra Mahakaruna ini, kemudian mengusap kepalaku dengan tangan emasnya dan berkata: ’Orang budiman, engkau harus selalu ingat Mantra Agung ini, agar dapat memberikan manfaat dan kebahagiaan sempurna kepada semua makhluk pada jaman kejahatan masa mendatang.’. Saat itu saya masih berada pada tingkatan Bhumi pertama (tingkatan Bodhisattva bejumlah 10 tingkatan), setelah mendengar mantra tersebut, saya melampaui tingkatan Bhumi kedelapan. Saya sangat berbahagia, kemudian saya bertekad: ’Jika saya dapat memberikan manfaat dan kebahagiaan kepada seluruh makhluk di masa mendatang, biarlah saya mendapatkan seribu tangan dan seribu mata di badanku.’. Setelah mengucapkan tekadku, saya mendapatkan sepenuhnya seribu tangan dan seribu mata di tubuhku, kemudian dataran di dunia sepuluh penjuru bergetar secara enam cara, ribuan Para Buddha dari sepuluh penjuru memancarkan sinarnya ke tubuhku dan menyinari dunia-dunia tak terbatas dari sepuluh penjuru. Sejak itu, dari Para Buddha dan Persamuan Agungnya, saya selalu mendengar, menerima dan mengingat selalu Mantra Agung ini, dan kegembiraan selalu terulang kembali dari hati yang paling dalam, membuatku sangat bahagia. Sehingga, saya bisa melampaui tak terhitung jutaan kalpa rantai kelahiran dan kematian. Sejak itu pula, saya selalu mengingat dan melafalnya, dan tidak pernah melupakannya. Karena selalu mengingatnya, saya selalu terlahirkan secara spontan dari bunga-bunga Teratai Suci di hadapan Para Buddha, dan tidak pernah lahir sekalipun dari kandungan. ”

sumber :
« Last Edit: 15 June 2011, 11:50:49 PM by wang ai lie »
Namo Mahakarunikaya Avalokitesvaraya, Semoga dengan cepat saya mengetahui semua ajaran Dharma,berada dalam perahu Prajna,mencapai Sila, Samadhi, dan Prajna,berada dalam kediaman tanpa perbuatan,bersatu dengan Tubuh Agung Dharma

Offline Janindra d' Sihamuni

  • Sebelumnya: phrajonathan
  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 567
  • Reputasi: 13
  • Gender: Male
  • Buddho,Dhammo,Sangho Pathithito Mayham
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #16 on: 15 June 2011, 11:54:42 PM »
pujian ya bro, ini saya tidak sengaja nemu sutra "maha karuna dharani"

sumber :
iya,saya tau,tapi adakah ada kata "namo chienshou chien yen kuan shi yin pusa"
kalo yang di sutra tadi kan hanya ungkapan guanyin atas janji2nya,bukan pujian kepada bentuk seribu tangan dan seribu mata guanyin
 ;D ;D ;D ;D
bocah gitar!!! ;D ;D ;D 

Offline wang ai lie

  • Sebelumnya: anggia.gunawan
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.204
  • Reputasi: 72
  • Gender: Male
  • Terpujilah Sang Bhagava,Guru para Dewa dan Manusia
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #17 on: 16 June 2011, 12:24:48 AM »
iya,saya tau,tapi adakah ada kata "namo chienshou chien yen kuan shi yin pusa"
kalo yang di sutra tadi kan hanya ungkapan guanyin atas janji2nya,bukan pujian kepada bentuk seribu tangan dan seribu mata guanyin
 ;D ;D ;D ;D

di situ ada di katakan , "  Setelah mengucapkan tekadku, saya mendapatkan sepenuhnya seribu tangan dan seribu mata di tubuhku "

bukan ungkapan janji saja yang saya lihat
Quote
kemudian saya bertekad: ’Jika saya dapat memberikan manfaat dan kebahagiaan kepada seluruh makhluk di masa mendatang, biarlah saya mendapatkan seribu tangan dan seribu mata di badanku.’. Setelah mengucapkan tekadku, saya mendapatkan sepenuhnya seribu tangan dan seribu mata di tubuhku

Namo Mahakarunikaya Avalokitesvaraya, Semoga dengan cepat saya mengetahui semua ajaran Dharma,berada dalam perahu Prajna,mencapai Sila, Samadhi, dan Prajna,berada dalam kediaman tanpa perbuatan,bersatu dengan Tubuh Agung Dharma

Offline Mr.Jhonz

  • Sebelumnya: Chikennn
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.164
  • Reputasi: 148
  • Gender: Male
  • simple life
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #18 on: 16 June 2011, 06:05:38 AM »
:o ada yg sadar ga? *apa aja yg ada di tangan kuan yim..
Kok sy ga liat ada ipad ya? ;D
buddha; "berjuanglah dengan tekun dan perhatian murni"

Offline adi lim

  • Sebelumnya: adiharto
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 4.993
  • Reputasi: 108
  • Gender: Male
  • Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #19 on: 16 June 2011, 06:08:20 AM »
melihat sekilas jumlah tangan-tangan yang digambar itu ada 1054  :)
Seringlah PancaKhanda direnungkan sebagai Ini Bukan MILIKKU, Ini Bukan AKU, Ini Bukan DIRIKU, bermanfaat mengurangi keSERAKAHan, mengurangi keSOMBONGan, Semoga dapat menjauhi Pandangan SALAH.

Offline K.K.

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 8.851
  • Reputasi: 268
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #20 on: 16 June 2011, 09:10:54 AM »
ada yang merhatiin gak,guanyin nya punya kumis....... ;D ;D ;D
itu hanya menurut penglihatan ku loh..... :) :)
Kalau tidak salah, di kepercayaan mula-mula Avalokiteshvara, memang sosoknya lelaki.
Atau mungkin juga itu lukisan yang disabotase oleh seseorang untuk menaikkan pamor 'kumis'.


Offline Indra

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 14.819
  • Reputasi: 451
  • Gender: Male
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #21 on: 16 June 2011, 09:13:12 AM »
Kalau tidak salah, di kepercayaan mula-mula Avalokiteshvara, memang sosoknya lelaki.
Atau mungkin juga itu lukisan yang disabotase oleh seseorang untuk menaikkan pamor 'kumis'.



i demand explanation!!!

Offline wang ai lie

  • Sebelumnya: anggia.gunawan
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.204
  • Reputasi: 72
  • Gender: Male
  • Terpujilah Sang Bhagava,Guru para Dewa dan Manusia
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #22 on: 16 June 2011, 09:16:17 AM »
Kalau tidak salah, di kepercayaan mula-mula Avalokiteshvara, memang sosoknya lelaki.
Atau mungkin juga itu lukisan yang disabotase oleh seseorang untuk menaikkan pamor 'kumis'.

itu memang saya dengar juga bro, tapi melihat kumis baru kali ini  :-?
Namo Mahakarunikaya Avalokitesvaraya, Semoga dengan cepat saya mengetahui semua ajaran Dharma,berada dalam perahu Prajna,mencapai Sila, Samadhi, dan Prajna,berada dalam kediaman tanpa perbuatan,bersatu dengan Tubuh Agung Dharma

Offline K.K.

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 8.851
  • Reputasi: 268
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #23 on: 16 June 2011, 09:41:22 AM »
i demand explanation!!!

[Ksatria Lembah Hitam]"変身(=berubah)! Ksatria Lembah Hitam, Hadir membuka mata umat Buddha dengan logika!" Semua kumis adalah sama. Menurut premis 'antah berantah', maka kumis bisa diubah jadi 'yang berkumis'. Maka, berarti "Semua yang berkumis adalah sama," dengan kata lain member DC berkumis adalah sama dengan sosok berkumis di gambar. Pahamilah hal ini di kamar pelacur.[/Ksatria Lembah Hitam]

[Illusionist no. 1]Kumis adalah ilusi. Berkumis adalah berilusi. Cukurlah kumis, maka anda akan merealisasi dharma hidup, menerjang cangkang yang memenjarakan anda sebatas tinta di atas kertas. Hanya satu hal yang bukan ilusi...
Spoiler: ShowHide
belalai
[/Illusionist no. 1]

[Tofu Tractor]Saya bingung anda masih mempermasalahkan tulisan bukan isinya. Saya tidak akan melayani nafsu anda.[/Tofu Tractor]

[Ai-Pad "Blue Screen"]Menurut sutra Padmakumara coklat pastel, yang sutranya dijaga raja wombat, itu bukan kumis, tapi bekas minum kopi bareng Buddha Sakyamuni di kafe.[/Ai-Pad "Blue Screen"]


Offline Janindra d' Sihamuni

  • Sebelumnya: phrajonathan
  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 567
  • Reputasi: 13
  • Gender: Male
  • Buddho,Dhammo,Sangho Pathithito Mayham
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #24 on: 16 June 2011, 09:43:05 AM »
Kalau tidak salah, di kepercayaan mula-mula Avalokiteshvara, memang sosoknya lelaki.
Atau mungkin juga itu lukisan yang disabotase oleh seseorang untuk menaikkan pamor 'kumis'.
ok,aye juga setuju,tapi kok mukane guanyin di lukisan itu masih perempuan,hanya ditambahin kumis?
n koko coba perhatiin juga 6 bodhisattva perempuan di bawahne,ada kumisne juga..... ;D ;D ;D ;D
bocah gitar!!! ;D ;D ;D 

Offline wang ai lie

  • Sebelumnya: anggia.gunawan
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.204
  • Reputasi: 72
  • Gender: Male
  • Terpujilah Sang Bhagava,Guru para Dewa dan Manusia
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #25 on: 16 June 2011, 09:43:58 AM »
[Ksatria Lembah Hitam]"変身(=berubah)! Ksatria Lembah Hitam, Hadir membuka mata umat Buddha dengan logika!" Semua kumis adalah sama. Menurut premis 'antah berantah', maka kumis bisa diubah jadi 'yang berkumis'. Maka, berarti "Semua yang berkumis adalah sama," dengan kata lain member DC berkumis adalah sama dengan sosok berkumis di gambar. Pahamilah hal ini di kamar pelacur.[/Ksatria Lembah Hitam]

[Illusionist no. 1]Kumis adalah ilusi. Berkumis adalah berilusi. Cukurlah kumis, maka anda akan merealisasi dharma hidup, menerjang cangkang yang memenjarakan anda sebatas tinta di atas kertas. Hanya satu hal yang bukan ilusi...
Spoiler: ShowHide
belalai
[/Illusionist no. 1]

[Tofu Tractor]Saya bingung anda masih mempermasalahkan tulisan bukan isinya. Saya tidak akan melayani nafsu anda.[/Tofu Tractor]

[Ai-Pad "Blue Screen"]Menurut sutra Padmakumara coklat pastel, yang sutranya dijaga raja wombat, itu bukan kumis, tapi bekas minum kopi bareng Buddha Sakyamuni di kafe.[/Ai-Pad "Blue Screen"]

 :jempol: :jempol: =)) =)) =)) =)) =)) =))

 [at]  janin : anggap saja itu ilusi...  :whistle:
« Last Edit: 16 June 2011, 09:45:39 AM by wang ai lie »
Namo Mahakarunikaya Avalokitesvaraya, Semoga dengan cepat saya mengetahui semua ajaran Dharma,berada dalam perahu Prajna,mencapai Sila, Samadhi, dan Prajna,berada dalam kediaman tanpa perbuatan,bersatu dengan Tubuh Agung Dharma

Offline Janindra d' Sihamuni

  • Sebelumnya: phrajonathan
  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 567
  • Reputasi: 13
  • Gender: Male
  • Buddho,Dhammo,Sangho Pathithito Mayham
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #26 on: 16 June 2011, 09:47:12 AM »
:o ada yg sadar ga? *apa aja yg ada di tangan kuan yim..
Kok sy ga liat ada ipad ya? ;D
eh,tadi aye merhatiin ada yang megang BB loh....
Ipad mungkin blom ada,kemahalan mungkin,,,, ;D ;D ;D
bocah gitar!!! ;D ;D ;D 

Offline Janindra d' Sihamuni

  • Sebelumnya: phrajonathan
  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 567
  • Reputasi: 13
  • Gender: Male
  • Buddho,Dhammo,Sangho Pathithito Mayham
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #27 on: 16 June 2011, 09:51:47 AM »
:jempol: :jempol: =)) =)) =)) =)) =)) =))

 [at]  janin : anggap saja itu ilusi...  :whistle:
hehehehe...........
bocah gitar!!! ;D ;D ;D 

Offline K.K.

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 8.851
  • Reputasi: 268
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #28 on: 16 June 2011, 09:57:54 AM »
ok,aye juga setuju,tapi kok mukane guanyin di lukisan itu masih perempuan,hanya ditambahin kumis?
n koko coba perhatiin juga 6 bodhisattva perempuan di bawahne,ada kumisne juga..... ;D ;D ;D ;D
Iya, kurang tahu juga. Saya juga tidak tahu bagaimana si pelukis memberikan ciri 'pria' & 'wanita', karena biasanya masing-masing berbeda. Mungkin saja lukisan tersebut maksudnya 'pria' semua, atau mungkin mau menggambarkan bodhisatva adalah 'genderless'?

Offline Janindra d' Sihamuni

  • Sebelumnya: phrajonathan
  • Sahabat Baik
  • ****
  • Posts: 567
  • Reputasi: 13
  • Gender: Male
  • Buddho,Dhammo,Sangho Pathithito Mayham
Re: lukisan guan yin yang tangan nya banyak banget (mungkin lebih 1000)
« Reply #29 on: 16 June 2011, 10:00:11 AM »
di situ ada di katakan , "  Setelah mengucapkan tekadku, saya mendapatkan sepenuhnya seribu tangan dan seribu mata di tubuhku "

bukan ungkapan janji saja yang saya lihat
iya,maaf aye juga baru nyadarin.....kalo gitu,Tekad dari Bodhisattva lokeshvara........ ;D ;D ;D
bocah gitar!!! ;D ;D ;D 

 

anything