//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: mau tanya meditasi(pemula)  (Read 168172 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline Hendra Susanto

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.197
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • haa...
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #120 on: 30 August 2009, 11:19:56 AM »
lebih baik minum dulu, ke wc baru meditasi ;D

Offline dery

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 312
  • Reputasi: 16
  • Gender: Male
  • ???????
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #121 on: 30 August 2009, 01:00:52 PM »
ok.... gitu ya. alasannya kenapa bro haa... _/\_
biasanya si... gw bangun, menuju teras, meditasi, baru menuju wc n minum. ada pengaruhnya ya ??

1 hal lagi, gw kan blm di vishudi (=maaf klo salah tulis), ada gak pengaruhnya dalam hal meditasi, misalnya yg sudah di vishudi lebih mudah fokus pada objek.
« Last Edit: 30 August 2009, 01:07:03 PM by dery »

Offline Hendra Susanto

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.197
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • haa...
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #122 on: 30 August 2009, 02:18:59 PM »
menurutku sulit konsentrasi dengan tengorokan kering n kebelet...

sama gw juga belom visudhi

Offline dery

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 312
  • Reputasi: 16
  • Gender: Male
  • ???????
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #123 on: 30 August 2009, 02:26:12 PM »
oooo gitu ya, thank atas infonya ya.... sudah jadi kebiasaan si......

anumodana _/\_

Offline Jerry

  • Sebelumnya xuvie
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.212
  • Reputasi: 124
  • Gender: Male
  • Suffering is optional.. Pain is inevitable..
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #124 on: 30 August 2009, 04:40:52 PM »
kalo dah kebiasaan n emang kaga kering tenggorokan plus ga kebelet gpp toh.. beda2 orang beda cara sih..
appamadena sampadetha

Offline dery

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 312
  • Reputasi: 16
  • Gender: Male
  • ???????
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #125 on: 30 August 2009, 05:20:19 PM »
kalo dah kebiasaan n emang kaga kering tenggorokan plus ga kebelet gpp toh.. beda2 orang beda cara sih..
seperti itulah kondisinya bro (lg gw bold)
numodana  _/\_

Offline Adhitthana

  • Sebelumnya: Virya
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.508
  • Reputasi: 239
  • Gender: Male
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #126 on: 30 August 2009, 10:00:32 PM »
sekalian numpang tanya suhu2 DC
klo meditasi di pagi hari, boleh gak, begitu bangun kita langsung meditasi (belum mandi & gosok gigi)  ;D ?
karna hal ini sering saya lakukan jika saya bisa bangun pagi2
 _/\_
Memang dianjurkan Meditasi yg baik, bangun pagi trus meditasi selama min 30 mnt
gak masalah belum mandi & gosok gigi ..... silakan meditasi dulu  ;D
  Aku akan mengalami Usia tua, aku akan menderita penyakit, aku akan mengalami kematian. Segala yang ku Cintai, ku miliki, dan ku senangi akan Berubah dan terpisah dariku ....

Offline Jerry

  • Sebelumnya xuvie
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.212
  • Reputasi: 124
  • Gender: Male
  • Suffering is optional.. Pain is inevitable..
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #127 on: 30 August 2009, 10:33:58 PM »
tapi situasional jg Vir.. kalo emang kebelet, ikutin kata Om Haa. Jangan ditahan2 heheh :D
appamadena sampadetha

Offline Adhitthana

  • Sebelumnya: Virya
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.508
  • Reputasi: 239
  • Gender: Male
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #128 on: 31 August 2009, 12:05:20 AM »
Anumodana  _/\_

Pendaftaran Retreat Meditasi diterima ....  ;D
dikirim melalui email

Yth, Sinata Cahyadi dan Sutardjo Halim

Kami, panitia retreat meditasi memberitahukan rekan-rekan sekalian dapat mengikuti retreat pada bulan September nanti di Cibodas, Puncak. Kami memberitahukan hal-hal yang berkaitan dengan retreat September sebagai berikut:
1. Jadwal acara retreat
Yogi diwajibkan untuk datang pada tanggal 14 September 2009 di Kayagatasati, Cibodas, Puncak.
Bagi yogi yang berada di luar pulau atau luar daerah yang belum mengetahui tempat atau lokasi retreat diberlangsungkan dapat kumpul terlebih dahulu di Cetiya Dhamma Manggala, Sunter, Jakarta (di depan Danau Sunter, berada di Sport Center Sunter). Yogi yang berkumpul di Cetiya Dhamma Manggala Sunter hadir pada pukul 17.00 WIB. Karena yang mengantar saudara-saudari sekalian adalah para sukarelawan, maka sangat diharapkan kerjasamanya untuk hadir tepat waktu.
Untuk lebih jelasnya dapat melihat file jadwal acara retreat September yang sudah dilampirkan (di attach file).

Sebelumnya kami informasikan bahwa acara retreat kami majukan (menjadi 15 September) dengan tujuan agar yogi dapat beradaptasi terlebih dahulu dengan tempatnya. Selain itu juga kami mengharapkan dengan memajukan retreat selama 1 hari diharapkan yogi dapat bermeditasi dengan lebih baik lagi. Panitia retreat tidak mempunyai maksud tertentu, tetapi tujuan kami adalah ingin membantu peserta agar lebih maksimal dalam bermeditasi nanti. Panitia sebelumnya memohon maaf jika hal ini merugikan para peserta yang mendaftar, apalagi yang sedang bekerja. Semoga tidak menjadi masalah besar dan menjadi halangan untuk tetap berlatih meditasi.

( ini juga buat informasi, yaitu jadwal retreat dimajukan 1 hari)
Bro Markos ikut retreat ini??

Bagi Tips2 para sesepuh disini  ;D
maklum ini pertama kali gw ikut retreat 10 hari ...... Mohon bimbingannya  ;)

Bagi yg ingin ikut retreat Meditasi ...... silakan post disini
gw akan memberi informasi yg gw ketahui  _/\_
  Aku akan mengalami Usia tua, aku akan menderita penyakit, aku akan mengalami kematian. Segala yang ku Cintai, ku miliki, dan ku senangi akan Berubah dan terpisah dariku ....

Offline Mr.Jhonz

  • Sebelumnya: Chikennn
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.164
  • Reputasi: 148
  • Gender: Male
  • simple life
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #129 on: 31 August 2009, 06:15:34 AM »
^  [at] virya
*vipassana ya?
*Menjalankan athasila ga?
*budget yg harus di persiapkan kira2 brp?

Gw jg punya rencana,cuma ga tahu kapan ;D
buddha; "berjuanglah dengan tekun dan perhatian murni"

Offline Hendra Susanto

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.197
  • Reputasi: 205
  • Gender: Male
  • haa...
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #130 on: 31 August 2009, 08:07:27 AM »
Anumodana  _/\_

Pendaftaran Retreat Meditasi diterima ....  ;D
dikirim melalui email

Yth, Sinata Cahyadi dan Sutardjo Halim

Kami, panitia retreat meditasi memberitahukan rekan-rekan sekalian dapat mengikuti retreat pada bulan September nanti di Cibodas, Puncak. Kami memberitahukan hal-hal yang berkaitan dengan retreat September sebagai berikut:
1. Jadwal acara retreat
Yogi diwajibkan untuk datang pada tanggal 14 September 2009 di Kayagatasati, Cibodas, Puncak.
Bagi yogi yang berada di luar pulau atau luar daerah yang belum mengetahui tempat atau lokasi retreat diberlangsungkan dapat kumpul terlebih dahulu di Cetiya Dhamma Manggala, Sunter, Jakarta (di depan Danau Sunter, berada di Sport Center Sunter). Yogi yang berkumpul di Cetiya Dhamma Manggala Sunter hadir pada pukul 17.00 WIB. Karena yang mengantar saudara-saudari sekalian adalah para sukarelawan, maka sangat diharapkan kerjasamanya untuk hadir tepat waktu.
Untuk lebih jelasnya dapat melihat file jadwal acara retreat September yang sudah dilampirkan (di attach file).

Sebelumnya kami informasikan bahwa acara retreat kami majukan (menjadi 15 September) dengan tujuan agar yogi dapat beradaptasi terlebih dahulu dengan tempatnya. Selain itu juga kami mengharapkan dengan memajukan retreat selama 1 hari diharapkan yogi dapat bermeditasi dengan lebih baik lagi. Panitia retreat tidak mempunyai maksud tertentu, tetapi tujuan kami adalah ingin membantu peserta agar lebih maksimal dalam bermeditasi nanti. Panitia sebelumnya memohon maaf jika hal ini merugikan para peserta yang mendaftar, apalagi yang sedang bekerja. Semoga tidak menjadi masalah besar dan menjadi halangan untuk tetap berlatih meditasi.

( ini juga buat informasi, yaitu jadwal retreat dimajukan 1 hari)
Bro Markos ikut retreat ini??

Bagi Tips2 para sesepuh disini  ;D
maklum ini pertama kali gw ikut retreat 10 hari ...... Mohon bimbingannya  ;)

Bagi yg ingin ikut retreat Meditasi ...... silakan post disini
gw akan memberi informasi yg gw ketahui  _/\_

panitia??

Offline Adhitthana

  • Sebelumnya: Virya
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.508
  • Reputasi: 239
  • Gender: Male
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #131 on: 31 August 2009, 09:23:57 PM »
^  [at] virya
*vipassana ya?
*Menjalankan athasila ga?
*budget yg harus di persiapkan kira2 brp?

Gw jg punya rencana,cuma ga tahu kapan ;D
katanya metode Meditasi Samatha dulu, baru kemudian Vipassana ..... (yg tau jelasin ...plz)
Gw khan baru pertama ikut  :-[

di jadwal acara retreat memang diharuskan menjalankan Athhasila ....  (:( kalo malam laper gak isa bobo)  ;D
Tidak perlu pake budget, karna retreat ini GRATIS, yang ingin berdana silakan ....  :)

[at] Hendra a.k.a Mr haaaaa  ;D
Gw bukan panitia ......  8)
cuma sedikit tau informasi retreat2 Meditasi bulan September .....

Jadi Mr. Haaa ..... mao tanya apa (Gratis kok kalo cuma tanya doang :P;)
  Aku akan mengalami Usia tua, aku akan menderita penyakit, aku akan mengalami kematian. Segala yang ku Cintai, ku miliki, dan ku senangi akan Berubah dan terpisah dariku ....

Offline Mr.Jhonz

  • Sebelumnya: Chikennn
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.164
  • Reputasi: 148
  • Gender: Male
  • simple life
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #132 on: 31 August 2009, 09:53:57 PM »
 [at] virya
Gratis??
Biasanya kalo tanpa biaya (alias Cuma-cuma) itu peraturannya ketat banget lho..
Kalo masalah transport gmn?
Disediakan panitia kah?
Apakah ada peraturan mengikat lainnya?
Dan retretnya diadakan pada bulan2 apa saja? Thank ;D
buddha; "berjuanglah dengan tekun dan perhatian murni"

Offline Adhitthana

  • Sebelumnya: Virya
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.508
  • Reputasi: 239
  • Gender: Male
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #133 on: 31 August 2009, 10:08:30 PM »
FORMULIR KONFIRMASI & TATA  TERTIB   
RETRET MEDITASI Sayalay Dipankara, 16-26 Sept ’09


1.  Diwajibkan untuk melaksanakan Athangasila ( delapan sila ). Jika ada halangan dapat meminta persetujuan panitia.

2.  Noble Silent terhadap sesama yogi. Jika ada kebutuhan yang sangat mendesak harap hubungi Ketua Bidang Umum maupun volunteer

3.  Diharuskan mengikuti SEMUA JADWAL, PETUNJUK/ INSTRUKSI dan METODE dari guru pembimbing

4.  Hindari penggunaan parfum/minyak wangi, obat-obatan yang menimbulkan bau yang akan mengganggu peserta lainnya, seperti minyak kayu putih, dll.yang retret meditasi.sedang diminum secara rutin.

5.  Wajib memberitahu kepada Panitia akan keadaan kesehatannya dan juga obat Wajibkan menghadiri sesi Interview dan menceritakan hal-hal yang PENTING terkait pengalaman meditasinya, dimohon TIDAK MENDISKUSIKAN hal diluar pengalaman Meditasi.

6. Selama retreat berlangsung, diharapkan memakai kaos putih dan celana panjang (dengan bahan yang tidak mengeluarkan suara).

7. Dilarang memasuki/berkunjung ke ruang kamar Yogi lainnya untuk berbicara

8. Dilarang  memasuki Dhamma Hall / tempat latihan Yogi yang berlainan jenis kelamin

9. Panitia tidak menyediakan akomodasi dan fasilitas lainnya untuk keluarga atau teman para yogi karena keterbatasan tempat yang tersedia.

10. Dilarang untuk merokok, minum-minuman yang beralkohol, memakai Narkoba. Jika melakukan hal ini maka Yogi akan dipulangkan.

11. Jenis makanan yang disediakan berupa vegetarian.
12. Mencuci perlengkapan makan sendiri setelah makan
13. Dilarang melakukan segala bentuk ritual keagamaan selama mengikuti
14.  Wajib menjaga kebersihan seluruh area (termasuk kamar mandi dan kamar tidur).Waktu pulang para yogi wajib untuk membersihkan dan merapihkan semua fasilitas yang telah digunakan.

Perlengkapan pribadi untuk dibawa :


1.  Obat-obatan/vitamin yang biasa diminum sehari-hari selama Retreat berlangsung.
2.  Pakaian sesuai ketentuan yang ditetapkan selama mengikuti kegiatan Retret.
3.  Sleeping bag, syal, kaos kaki, baju hangat.
4.   Senter kecil dan sandal jepit.
5.  Bagi yang memiliki kendaraan pribadi, dimohon kesediaannya mengajak peserta lainnya


 _/\_




  Aku akan mengalami Usia tua, aku akan menderita penyakit, aku akan mengalami kematian. Segala yang ku Cintai, ku miliki, dan ku senangi akan Berubah dan terpisah dariku ....

Offline Jerry

  • Sebelumnya xuvie
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 3.212
  • Reputasi: 124
  • Gender: Male
  • Suffering is optional.. Pain is inevitable..
Re: mau tanya meditasi(pemula)
« Reply #134 on: 01 September 2009, 01:54:02 AM »
Waktu mw ngedaptar udah masuk waiting list orang ke-30 lebih :(
ngga ikut deh kali ini.. dah telat dpt infonya juga.. :|
appamadena sampadetha