//honeypot demagogic

 Forum DhammaCitta. Forum Diskusi Buddhis Indonesia

Author Topic: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist  (Read 80656 times)

0 Members and 1 Guest are viewing this topic.

Offline tesla

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 6.426
  • Reputasi: 125
  • Gender: Male
  • bukan di surga atau neraka, hanya di sini
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #30 on: 24 September 2013, 08:16:07 AM »
agak "bias" utk mengatakan vegetarian adalah "cara paling efisien"
sebab pengorbanan utk menjadi vege itu bagi sebagian besar orang adalah extremist.
manusia itu mahkluk omnivora, mo jadi herbivora itu udah menyebrang biologist nya.

kalau menurut saya, intinya, manusia terlalu banyak (karena terus bertambah), sementara bumi tetap masih seperti dulu. belum ada penambahan. point ke2, emg manusia menjadi lebih greedy, jadi konsumsi apa2 selalu berlebihan.
Lepaskan keserakahan akan kesenangan. Lihatlah bahwa melepaskan dunia adalah kedamaian. Tidak ada sesuatu pun yang perlu kau raup, dan tidak ada satu pun yang perlu kau dorong pergi. ~ Buddha ~

Offline kiyomi

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 142
  • Reputasi: 11
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #31 on: 24 September 2013, 08:52:51 AM »
Ga langgar. "Melihat, mendengar" di sini bukan maksudnya melihat atau mendengar proses pembunuhannya, tapi melihat atau mendengar bahwa pembunuhan itu dilakukan untuk kita. Atau, jika kita tidak melihat atau mendengar langsung, tapi menduga bahwa pembunuhannya dilakukan demi kita, sebaiknya juga tidak makan.

Jadi misalnya kita lihat ada harimau berburu kambing, membunuhnya, memakannya, lalu kita ambil sisa dagingnya dan memakannya, itu tidak masalah walaupun kita menyaksikan pembunuhannya, kecuali kita menduga harimau itu sengaja membunuh kambing itu untuk berdana kepada kita.

Tergantung perasaan kamu terhadap si kambing, apakah menganggapnya sebagai makanan, atau sebagai makhluk hidup yang kamu cintai, karena saya tidak tega kalau hewan piaraan saya sudah mati, terus saya masak sebagai makanan....  :)

Terima kasih pendapatnya semua saya jadikan masukan, dan saya tidak menjudge tidak vege itu orang yang buruk ya, hanya ingin kita semua lebih peduli saja.  _/\_

Offline ColdSky

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 4
  • Reputasi: 0
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #32 on: 24 September 2013, 09:45:11 AM »
wah.. wah.. wah.,.
debat terus soal vegetarian..
ambil jalan tengah aja..
seperti ajaran sang Buddha..
sperti senar gitar yang bila terlalu tegang pasti akan putus dan suara nya tidak enak di dengar..
dan juga bila senar gitar itu terlalu loyo jg tidak akan menghasilkan suara yang merdu atau bahkan tidak besuara sama sekali..
begitu jg dengan vegetarian..
bila terlalu banyak makan daging pasti akan sakit juga..
bila terlalu banyak makan sayur pun belum tentu gizi nya cukup karena kebanyakan manusia pemilih dalam hal makan sayur..
jadi sebaiknya kombinasikan keduanya..
jadi deh 5 sehat 4 sempurna..
hahahahahaha ;D ;D ;D

Offline nayrexus

  • Teman
  • **
  • Posts: 79
  • Reputasi: 2
  • Gender: Male
  • Nyalakan lilin kebahagiaan orang di sekitar Anda.
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #33 on: 24 September 2013, 10:23:50 AM »
wah.. wah.. wah.,.
debat terus soal vegetarian..
ambil jalan tengah aja..
seperti ajaran sang Buddha..
sperti senar gitar yang bila terlalu tegang pasti akan putus dan suara nya tidak enak di dengar..
dan juga bila senar gitar itu terlalu loyo jg tidak akan menghasilkan suara yang merdu atau bahkan tidak besuara sama sekali..
begitu jg dengan vegetarian..
bila terlalu banyak makan daging pasti akan sakit juga..
bila terlalu banyak makan sayur pun belum tentu gizi nya cukup karena kebanyakan manusia pemilih dalam hal makan sayur..
jadi sebaiknya kombinasikan keduanya..
jadi deh 5 sehat 4 sempurna..
hahahahahaha ;D ;D ;D

Klo untuk di Jabodetabek yang mana lingkungan kt mendukung trdpat byk jenis makanan. Untuk menjadi vegetarian tdk msalah dan jgn takut kekurangan gizi (vege maupun tdk vege harus memperhatikan nutrisi makan yg seimbang).
Jika Anda seminggu atau jangka waktu trtentu ad hari dmana anda ciakcay lebih bagus bro..^^
Jangan Berbuat Jahat,
Banyaklah Berbuat Baik,
Sucikan Hati dan Pikiran,
Inilah Ajaran Para Budha.

Offline K.K.

  • Global Moderator
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 8.851
  • Reputasi: 268
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #34 on: 24 September 2013, 10:28:53 AM »
Tergantung perasaan kamu terhadap si kambing, apakah menganggapnya sebagai makanan, atau sebagai makhluk hidup yang kamu cintai, karena saya tidak tega kalau hewan piaraan saya sudah mati, terus saya masak sebagai makanan....  :)

Terima kasih pendapatnya semua saya jadikan masukan, dan saya tidak menjudge tidak vege itu orang yang buruk ya, hanya ingin kita semua lebih peduli saja.  _/\_

Saya berusaha tidak membentuk persepsi aneh2, berusaha lihat apa adanya saja. Bangkai kambing bukanlah kambing, sebagaimana mayat bukanlah manusia. Apakah pekerja krematorium yang membakar mayat bisa dibilang psikopat tanpa belas kasih karena disamakan dengan membakar manusia?

Yang diajarkan Buddha dalam Jivakasutta sebetulnya BUKAN menitik-beratkan makanan/dagingnya, tapi lebih ke imbas ke orang lain jika kita makan daging. Apakah kita makan atau tidak, hewan telah dibantai, maka siapapun yang makan daging tidak membunuh (kecuali untuk kasus makanan yang dimakan hidup2), hanya memakan saja. Tapi jika seseorang memakan sesuatu yang diketahui dibunuh untuk dia, berarti dia secara langsung menganut "demi saya makan, saya menyetujui hewan itu dibunuh".

Walaupun seseorang tahu hewan itu dibunuh untuk dia, sebetulnya daging tetap daging saja, tidak menjadi "haram/halal" tetapi dengan menolak makan, berarti secara tidak langsung menyatakan sikap bahwa "lebih baik saya tidak makan dibanding harus ada pembunuhan demi saya makan", jadi di masa depan tidak terjadi lagi. Juga sebetulnya yang paling penting dari sutta itu sendiri adalah ajaran untuk tidak melekat pada nafsu indera lidah.

Rangkuman pointnya adalah:
1. Makanan jenis apapun secara batin adalah objek netral.
2. Yang membuat jadi buruk adalah pikiran yang menanggapinya, seperti pikiran yang melekat pada citarasanya.
3. Jika kita mampu menghindari pembunuhan (apakah sekarang atau di masa depan) dengan keputusan tidak memakannya, maka janganlah makan.
4. Jika memang keberadaan kita sama sekali tidak berpengaruh pada satu proses pembunuhannya, maka kita tidak perlu merasa bersalah.

Oleh karena itu jika kita tidak mengetahui secara langsung (dengan melihat atau mendengar) atau tidak langsung (dengan menduga) bahwa pembunuhan itu berhubungan dengan kita, maka makan daging tidak akan menodai batin jika dimakan tanpa kemelekatan terhadap rasanya.

« Last Edit: 24 September 2013, 10:31:12 AM by Kainyn_Kutho »

Offline ColdSky

  • Bukan Tamu
  • *
  • Posts: 4
  • Reputasi: 0
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #35 on: 24 September 2013, 10:33:40 AM »
saya di batam bro..
emang byk yang jual vege sich..
dan saya jg tiap tgl 1 ama 15 jg vege..
bukan maksud saya bilang vegetarian ga ad gizi..
bergizi koq..
cuman karena bbrp orang kalo disuruh mam vege suka pilih" maka kurang bbrp gizi yang di butuhkan..
hohoho

Offline nayrexus

  • Teman
  • **
  • Posts: 79
  • Reputasi: 2
  • Gender: Male
  • Nyalakan lilin kebahagiaan orang di sekitar Anda.
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #36 on: 24 September 2013, 11:00:12 AM »
saya di batam bro..
emang byk yang jual vege sich..
dan saya jg tiap tgl 1 ama 15 jg vege..
bukan maksud saya bilang vegetarian ga ad gizi..
bergizi koq..
cuman karena bbrp orang kalo disuruh mam vege suka pilih" maka kurang bbrp gizi yang di butuhkan..
hohoho

I c,stuju. Mantap bro.^^
Jangan Berbuat Jahat,
Banyaklah Berbuat Baik,
Sucikan Hati dan Pikiran,
Inilah Ajaran Para Budha.

Offline williamhalim

  • Sebelumnya: willibordus
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.869
  • Reputasi: 134
  • Gender: Male
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #37 on: 24 September 2013, 04:18:17 PM »

Berarti boleh tidak saya makan daging hewan yang saya sudah melihat langsung proses pembunuhannya meski bukan saya yang khusus menyuruhnya?

kalau mau menilik sutta, sah2 aja, toh tidak melanggar.. ayam ketabrak mobil, mati. Lalu penduduk menggoreng ayam tsb dan mempersilahkan kita jika ingin makan... kalau mau makan, ya makan, kalau nggak ya nggak..

btw, balik ke diri sendiri aj.. nggak terlalu ribet sih..

::
Walaupun seseorang dapat menaklukkan beribu-ribu musuh dalam beribu kali pertempuran, namun sesungguhnya penakluk terbesar adalah orang yang dapat menaklukkan dirinya sendiri (Dhammapada 103)

Offline williamhalim

  • Sebelumnya: willibordus
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.869
  • Reputasi: 134
  • Gender: Male
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #38 on: 24 September 2013, 04:22:16 PM »
Tergantung perasaan kamu terhadap si kambing, apakah menganggapnya sebagai makanan, atau sebagai makhluk hidup yang kamu cintai, karena saya tidak tega kalau hewan piaraan saya sudah mati, terus saya masak sebagai makanan....  :)

Terima kasih pendapatnya semua saya jadikan masukan, dan saya tidak menjudge tidak vege itu orang yang buruk ya, hanya ingin kita semua lebih peduli saja.  _/\_

sama, kita juga peduli dengana sesama makhluk hidup dan bumi ini..
praktiknya:
1. apa yg tersedia di meja makan, saya makan tanpa protes (baik daging maupun sayuran)
2. tidak berlebihan mengambil makanan
3. apa yg sudah diambil, ya dihabisin, jangan dibuang2
4. tidak menjadikan kegiatan makan sebagai pemuas nafsu/hal yg utama

imo, ini cara untuk praktik yg baik.. krn menurut pikiran saya untuk latihan disiplin buddhisme: jauh lebih sulit untuk tidak memilih2 makanan ketimbang menjadi vegetarian

trims

::
Walaupun seseorang dapat menaklukkan beribu-ribu musuh dalam beribu kali pertempuran, namun sesungguhnya penakluk terbesar adalah orang yang dapat menaklukkan dirinya sendiri (Dhammapada 103)

Offline sanjiva

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 4.091
  • Reputasi: 101
  • Gender: Male
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #39 on: 24 September 2013, 04:52:07 PM »
Ah, seandainya manusia tidak makan daging, tentu :
-  tidak ada binatang yg dibunuh untuk dimakan manusia
-  para binatang tidak akan menderita lagi karena eksploitasi manusia
-  tidak ada darah yg tumpah lagi di bumi ini hanya untuk memenuhi perut manusia.

Tapi pernahkah anda menonton Animal Planet, National Geographic, Animal Kingdom dan sebagainya?
Walaupun tidak ada manusia yg memakan binatang, dunia tidaklah terbebas dari pembunuhan.  Dunia tidak terbebas dari memakan dan dimakan.  Setiap detik ada darah yang tertumpah di bumi ini.

Lihatlah bagaimana :
-  Singa, cheetah, hyena menerkam rusa, antelop, kijang dan sebangsanya,  mengigit leher mereka, mencabik peur mereka, dan merobek2 badan mereka.  Mangsa menggelapar2 kemudian tewas lantas disantap beramai2, kadang timbul perkelahian untuk memperebutkan bangkai ini.

-  Zebra minum di sungai, tiba2 muncul buaya yg menggigit kepala zebra itu, menariknya ke tengah sungai smeentara si korban meronta2 kesakitan. Kemudian buaya memutar2 kepalanya yg menggigit mangsa, hingga anggotas2 tubuh mangsanya tercerabut dan lepas robek terpisah dari badannya dan dicaplok ke dalam perut.

-  Ikan kecil disambar ikan lain, kemudian ikan ini sisambar ikan lain yg lebih besar dan melenggang pergi.  Beberapa saat ternyata dia sudah digigit hiu hingga badannya putus, darah terburat di lautan hingga memerah.

-  Kupu2 hingga di bunga, langsung dicaplok belalang sembah yg sudah menunggu. Sembari memegang erat mangsanya yg meronta2, dengan tenang belalang itu melahap badan dan kepala korbannya hidup2, sedikit demi sedikit.  Asyik makan, tak sadar ada bungllon yg bersiap membidik dengan lidahnya.  Plok, sibelalang lengket di lidah bunglon, ditarik ke mulutnya dan dikunyah dengan nikmatnya.  Sang ular yang berdiam diri dari tadi tak tinggal diam, segera menyambar dan menggigit si bunglon.  Setelah menggelapar2 dalam gigitan ular, lantas ditelan bulat2.  So ular tak merasa ada king kobra yg segera memagutnya.  Setelah kejang2 dan memberikan perlawan yg sia2, ia pun segera ditelan dan masuk perut kobra.

Inilah dunia yg sebenarnya.  Inilah yg dinamakan samsara. Inilah dukkha. Makhluk yg satu memakan yg lainnya. Makhluk2 kebanyakan hanya berputar di situ2 saja termasuk hanya meributkan apa yg boleh dan tidak boleh dimakan. ;D
«   Ignorance is bliss, but the truth will set you free   »

Offline kiyomi

  • Sahabat
  • ***
  • Posts: 142
  • Reputasi: 11
  • Semoga semua mahluk berbahagia
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #40 on: 24 September 2013, 08:17:54 PM »
Ah, seandainya manusia tidak makan daging, tentu :
-  tidak ada binatang yg dibunuh untuk dimakan manusia
-  para binatang tidak akan menderita lagi karena eksploitasi manusia
-  tidak ada darah yg tumpah lagi di bumi ini hanya untuk memenuhi perut manusia.

Tapi pernahkah anda menonton Animal Planet, National Geographic, Animal Kingdom dan sebagainya?
Walaupun tidak ada manusia yg memakan binatang, dunia tidaklah terbebas dari pembunuhan.  Dunia tidak terbebas dari memakan dan dimakan.  Setiap detik ada darah yang tertumpah di bumi ini.

Lihatlah bagaimana :
-  Singa, cheetah, hyena menerkam rusa, antelop, kijang dan sebangsanya,  mengigit leher mereka, mencabik peur mereka, dan merobek2 badan mereka.  Mangsa menggelapar2 kemudian tewas lantas disantap beramai2, kadang timbul perkelahian untuk memperebutkan bangkai ini.

-  Zebra minum di sungai, tiba2 muncul buaya yg menggigit kepala zebra itu, menariknya ke tengah sungai smeentara si korban meronta2 kesakitan. Kemudian buaya memutar2 kepalanya yg menggigit mangsa, hingga anggotas2 tubuh mangsanya tercerabut dan lepas robek terpisah dari badannya dan dicaplok ke dalam perut.

-  Ikan kecil disambar ikan lain, kemudian ikan ini sisambar ikan lain yg lebih besar dan melenggang pergi.  Beberapa saat ternyata dia sudah digigit hiu hingga badannya putus, darah terburat di lautan hingga memerah.

-  Kupu2 hingga di bunga, langsung dicaplok belalang sembah yg sudah menunggu. Sembari memegang erat mangsanya yg meronta2, dengan tenang belalang itu melahap badan dan kepala korbannya hidup2, sedikit demi sedikit.  Asyik makan, tak sadar ada bungllon yg bersiap membidik dengan lidahnya.  Plok, sibelalang lengket di lidah bunglon, ditarik ke mulutnya dan dikunyah dengan nikmatnya.  Sang ular yang berdiam diri dari tadi tak tinggal diam, segera menyambar dan menggigit si bunglon.  Setelah menggelapar2 dalam gigitan ular, lantas ditelan bulat2.  So ular tak merasa ada king kobra yg segera memagutnya.  Setelah kejang2 dan memberikan perlawan yg sia2, ia pun segera ditelan dan masuk perut kobra.

Inilah dunia yg sebenarnya.  Inilah yg dinamakan samsara. Inilah dukkha. Makhluk yg satu memakan yg lainnya. Makhluk2 kebanyakan hanya berputar di situ2 saja termasuk hanya meributkan apa yg boleh dan tidak boleh dimakan. ;D

Manfaatnya sudah kamu jelasin di paragraf pertama yang bisa kita usahakan, paragraf selanjutnya itu diluar kendali kita. Hewan karnivora makanannya hanya daging n mau gak mau mereka butuh makan untuk hidup, sedangkan kita masih bisa milih bukan. Tapi semua kembali ke keputusan masing-masing saja, mana yang menurutnya terbaik. :)

Offline William_phang

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 1.101
  • Reputasi: 62
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #41 on: 24 September 2013, 08:25:01 PM »
Manfaatnya sudah kamu jelasin di paragraf pertama yang bisa kita usahakan, paragraf selanjutnya itu diluar kendali kita. Hewan karnivora makanannya hanya daging n mau gak mau mereka butuh makan untuk hidup, sedangkan kita masih bisa milih bukan. Tapi semua kembali ke keputusan masing-masing saja, mana yang menurutnya terbaik. :)

Selama masih terbelenggu oleh 3 akar kejahatan tidak akan pernah terbebas dari pembunuhan......dan inilah realita dunia....

Offline adi lim

  • Sebelumnya: adiharto
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 4.993
  • Reputasi: 108
  • Gender: Male
  • Sabbe Satta Bhavantu Sukhitatta
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #42 on: 25 September 2013, 07:15:30 AM »
pada jaman Buddha Gotama, ada bhikkhu yang mengeluarkan peraturan tidak boleh makan mahluk hidup yang sudah mati, tapi bhikkhu itu malah masuk neraka, bagaimana pula itu ?
« Last Edit: 25 September 2013, 07:17:05 AM by adi lim »
Seringlah PancaKhanda direnungkan sebagai Ini Bukan MILIKKU, Ini Bukan AKU, Ini Bukan DIRIKU, bermanfaat mengurangi keSERAKAHan, mengurangi keSOMBONGan, Semoga dapat menjauhi Pandangan SALAH.

Offline dhammadinna

  • Sebelumnya: Mayvise
  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 2.627
  • Reputasi: 149
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #43 on: 25 September 2013, 09:43:39 AM »
^ ^ ^

oh ya? detailnya please..

contohnya tidak boleh makan ayam tiren begitu? maksudnya, ga boleh makan binatang yang mati dengan sendirinya?

atau tidak boleh makan daging? --> daging kan binatang yang sudah mati..
« Last Edit: 25 September 2013, 09:46:15 AM by dhammadinna »

Offline sanjiva

  • KalyanaMitta
  • *****
  • Posts: 4.091
  • Reputasi: 101
  • Gender: Male
Re: Paham vegetarian sesuai dengan asas Budhist
« Reply #44 on: 25 September 2013, 10:09:44 AM »
pada jaman Buddha Gotama, ada bhikkhu yang mengeluarkan peraturan tidak boleh makan mahluk hidup yang sudah mati, tapi bhikkhu itu malah masuk neraka, bagaimana pula itu ?
Kayaknya ini sepupu Buddha nih  ::)
«   Ignorance is bliss, but the truth will set you free   »